Anda di halaman 1dari 2

Pelaporan dan Distribusi Informasi

No. Dokumen : SOP / DKT/ / VII / 2018

No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit : Juli 2018

Halaman :1/2

KLINIK drg. Inawati Gandhi


DKT PANGRANGO Pembina – IV/a NIP. 196403021990032003

1. Pengertian 1. Laporan adalah penyampaian berita, keteranga,


pemberitahuan ataupun pertanggungjawaban baik secara
lisan maupun secara tertulis dari bawahan kepada atasan
sesuai dengan wewenang dan tanggung jawab yang ada
antara mereka.
2. Distribusi informasi adalah penyampaian dan penyebaran
informasi kepada pihak – pihak berkaitan.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk pelaporan
dan distribusi informasi.

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Klinik Nomor Kep / 81 / VII / 2018


tentang Pengendalian Data dan Informasi
4. Referensi Peraturan Pemerintah No. 46 Tahun 2014 tentang Sistem
Informasi Kesehatan
5. Prosedur 1. Petugas menyiapkan informasi yang akan dilaporkan.
2. Petugas melaporkan informasi yang diperoleh kepada
atasan.
3. Petugas menerima hasil umpan balik laporan.
4. Petugas mempelajari umpan balik laporan.
5. Petugas merencanakan kegiatan sesuai hasil laporan yang
telah disetujui oleh atasan.
6. Petugas menyiapkan sarana untuk menindaklanjuti
perencanaan kegiatan.
7. Petugas mendistribusikan hasil perencanaan kegiatan
8. Petugas mendokumentasikan hasil kegiatan.
9. Petugas mengevaluasi hasil kegiatan.
6. Unit Terkait TUUD, Penanggung Jawab Program.
Pelaporan Dan Distribusi Informasi

No. Dokumen : SOP / DKT/ / VII / 2018

No. Revisi :
DAFTAR
Tanggal Terbit : Juli 2018
TILIK
Halaman :2/2

KLINIK drg. Inawati Gandhi


DKT PANGRANGO Pembina – IV/a NIP. 196403021990032003

No Kegiatan Ya Tidak Ket


1. Apakah petugas menyiapkan informasi yang akan
dilaporkan?
2. Apakah petugas meneleti kebenaran informasi yang akan
dilaporkan?
3. Apakah petugas melaporkan informasi yang diperoleh
kepada atasan ?
4. Apakah petugas menunggu feedback/umpan balik
laporan ?
5. Apakah petugas menerima hasil umpan balik laporan ?
6. Apakah petugas mempelajari umpan balik laporan ?
7. Apakah petugas merencanakan kegiatan sesuai hasil
laporan yang telah disetujui oleh atasan ?
8. Apakah petugas menyiapkan sarana untuk
menindaklanjuti perencanaan kegiatan?
9. Apakah petugas mendistribusikan hasil perencanaan
kegiatan?
10. Apakah petugas memantau kegiatan pendistribusian ?
11. Apakah petugas mengevaluasi hasil kegiatan ?
12. Apakah petugas mendokumentasikan hasil kegiatan ?
13. Apakah petugas menilai hasil kegiatan?
Jumlah
CR: …………………………………………%

Tim Audit

(……………………………)

Anda mungkin juga menyukai