Anda di halaman 1dari 3

SILABUS MATA PELAJARAN

Nama Sekolah : SMK MUHAMMADIYAH SINGKUT


Kompetensi Keahlian : AKUNTANSI DAN KEUANGAN
Mata Pelajaran : PRODUK KREATIF DAN KEWIRAUSAHAAN
Kelas / Semester : XI / 2
Durasi (Waktu) : 16 X 6 JP
KI-3 (Pengetahuan) : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual,operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan
bidang dan lingkup kerja akuntansi dan keuangan pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional,
dan internasional.
KI-4 (Keterampilan) : Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan
bidang akuntansi dan keuangan. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kom Materi Pokok Alokasi Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Waktu (J
petensi
P)
1 2 3 4 5 6 7

3.5 Menganalisis sistem 3.5.6.1 Memilih Pengertian Pengertian 4 x 6 JP - Pendekatan Pengetahuan: https://seputarilmu.com/201
layanan usaha pelayanan menurut para pelayanan Pembelajaran : Saintifik 9/11/pelayanan.html
 Penugasan
ahli - Model Pembelajaran : Problem https://seputarilmu.com/201
Unsur yang
4.5 Merencanakan sistem Based Learning  Tes Tertulis
3.5.6.2 Menganalisis 9/11/pelayanan-menurut-pa
layanan usaha
mempengaruhi
Unsur Yang - Metode Pembelajaran : Diskusi ra-ahli.html
pelayanan Keterampilan:
mempengaruhi pelayanan kelompok, Ceramah, presentasi https://tulisanterkini.com/arti
Tujuan dan dan penugasan  Observasi
3.5.6.3 Menelaah indikator kel/artikel-ilmiah/8152-siste
manfaat pelayanan (diskusi)
sistem pelayanan usaha m-pelayanan.html
Jenis-jenis https://www.gurupendidika
3.6 Menerapkan layanan pelayanan usaha 4 x 6 JP - Pendekatan Pengetahuan: n.co.id/pengertian-pelayana
usaha Pembelajaran : Saintifik n-prima/
Indikator sistem  Penugasan
pelayanan usaha - Model Pembelajaran : Inquiring
4.6 Melakukan layanan learning methood  Tes Tertulis
usaha
- Metode Pembelajaran : Diskusi
Keterampilan:
kelompok, Ceramah, presentasi
dan penugasan  Observasi

3.7 Menerapkan media 3.7.1 Menentukan media Media promosi 4 x 6 JP - Pendekatan Pengetahuan: http://
promosi pemasaran promosi Pembelajaran : Saintifik www.bahyudinnor.com/
Macam-macam  Penugasan
3.7.2 Menentukan macam- - Model Pembelajaran : Inquiring 2020/02/media-promosi-
media dan promosi
macam media dan learning methood  Tes Tertulis pemasaran.html
4.7 Membuat media Tujuan promosi - Metode Pembelajaran : Diskusi
promosi
promosi untuk pemasaran Keterampilan:
kelompok, Ceramah, presentasi
dan penugasan  Observasi
3.8 Menghitung harga 3.8.1 Menjelaskan harga Harga pokok 4 x 6 JP - Pendekatan Pengetahuan: https://accurate.id/
pokok produksi pokok produksi produksi marketing-manajemen/
Pembelajaran : Saintifik
 Penugasan
3.8.2 Menghitung harga - Model Pembelajaran : Inquiring pengertian-harga-pokok-
Menghitung harga
4.8 Menentukan BEP dan pokok produksi learning method  Tes Tertulis produksi/
pokok produksi
keuntungan usaha - Metode Pembelajaran : Diskusi
3.8.3 Menjelaskan BEP http://zahiraccounting.com/
BEP Keterampilan:
3.8.4 Menghitung BEP kelompok, Ceramah, presentasi id/blog/break-even-point-
Menghitung BEP dan penugasan  Observasi bep/
https://www.99.co/blog/
Indonesia/cara-menghitung-
bep/

Mengetahui, Dibuat oleh :


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran

Agus Muslim H., S.Psi Rika Yuliana,S.Tr

Anda mungkin juga menyukai