Anda di halaman 1dari 1

KOMUNIKASI EFEKTIF

No. Dokumen No. Revisi Halaman

SPO/MKE/ /VII/2019 00 1/1


RUMKITAL
dr. R. OETOJO
SORONG
Ditetapkan :
STANDAR Karumkital dr. R Oetojo
TanggalTerbit :
PROSEDUR
OPERASIONAL 1 Juli 2019
(SPO) dr. FransiscusTanuardus
Letkol Laut (K) NRP. 12060/P
Sebuah proses komunikasi / pemberian informasi yang singkat,
jelas, lengkap, akurat, tepat waktu dan mudah dipahami oleh
PENGERTIAN
penerima, sehingga akan mengurangi kesalahan dan dapat
meningkatan mutu pelayanan Rumah Sakit.

Informasi yang diberikan mudah dipahami, dimengerti dan dapat


TUJUAN
ditindaklanjuti oleh penerima layanan.
1. Surat Keputusan Kepala RSAL dr. R Oetojo. No.SK/ / VI / 2019
KEBIJAKAN
Tentang Panduan Komunikasi Efektif.

1. Memberikan salam
2. Memperkenalkan diri kepada pasien dan keluarga
3. Mengajak pasien dan keluarga berkomunikasi dua arah sehingga
pasien mau mengungkapkan pikiran dan perasaannya.
4. Memberikan penjelasan kepada pasien dan keluarga tentang
PROSEDUR
penyakit, therapy atau apapun secara jelas dan detail.
5. Melakukan klarifikasi kepada pasien dan keluarga terhadaphal-hal
yang belum jelas berkaitan dengan kesehatan pasien.

UNIT TERKAIT Seluruh pemberi layanan di RSAL dr. R Oetojo.

Anda mungkin juga menyukai