Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

FAKULTAS KEBIDANAN
PROGRAM STUDI SARJANA KEBIDANAN (ALIH JENJANG)
INSTITUT KESEHATAN RAJAWALI
MATA KULIAH KODE MK RUMPUN MK BOBOT SEMESTER DIREVISI DIBUAT
Keselamatan Pasien 6219317 Kebidanan 2 SKS ( 2T , 0 P ) 3 Februari 2021

KOORDINATOR MK TIM DOSEN PENGAMPU


Irma Mulyani, S.S.T., M.Tr. Keb (IM) 1. Erni Hernawati, S.S.T., M.M., M.Keb
2. Lia Kamila, S.S.T., M.Keb
Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi (CPL Prodi)
S2 Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral dan etika
S3 Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat,bangsa, bernegara, dan kemajuan peradaban berdasarkan pancasila; Bekerjasama dan memiliki
S6 kepekaan social serta perduli terhadap masyarakat dan lingkungan;
S9 Menunjukan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahlian secara mandiri
P1 Menguasai konsep teoritis ilmu kebidanan, manajemen asuhan kebidanan, keputusan klinis, model praktik kebidanan dan etika profesi secara mendalam Menguasai konsep umum
P9 ilmu kesehatan masyarakat;
P11 Menguasai prinsip hukum peraturan dan perundang-undanganyang terkait dalam pelayanan kebidanan Menguasai konsep
P13 teoritis manajemen dan kepemimpinan secara umum
KK1 Mampu mengaplikasikan keilmuan kebidanan dalam menganalisis masalah
KK8 Mampu mengembangkan KIE dan promosi kesehatan yang berhubungan dengan kesehatan perempuan Mampu
KK9 menerapkan teori manajemen kebidanan
KK10 Mampu mengaplikasikan teori dan praktik pengambilan keputusan
KK11 Mampu mendemonstrasikan langkah-langkah manajemen pelayanan kebidanan
KU5 Mampu mengambil keputusan secara tepat dalammkonteks penyelesaian masalah di bidang keahlian
Capaian Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
Pembelajaran MK 1 Memahami konsep kebijakan keselamatan pasien dalam hukum Rumah Sakit (S3, P1,KK9) ;
MK 2 Menjelaskan tujuan keselamatan pasien Rumah Sakit (S2, P9,KK11);
MK 3 Menjelaskan Program WHO dan DEPKES mengenai Keselamatan Pasien (S3, P1,KK9); Memahami Standar
MK 4 Keselamatan pasien (S6, P9, KK11);
MK 5 Mengidentifikasi langkah-langkah menuju Patient Safety(S2, P9,KK11); Memahami
MK 6 konsep interdisiplin dalam keselamatan pasien (S9, P8, KK11); Memahami peran
MK 7 perawat dalam sistem keselamatan pasien (S9, P13,KK11);
MK8 Melakukan Assesmen risiko keselamatan pasien dari sisi usia/ tumbuh kembang (S2, P11,KU5);
MK9 Mengidentikasi risiko keselamatan pasien dari pelaksanaan intervensi Kebidanan pada pasien untuk semua tingkat usia (S2, P11,KU5); Mengidentikasi risiko
MK10 keselamatan pasien berdasarkan area asuhan Kebidanan (S3, P11,KU5);
MK11 Mengidentifikasi dan manajemen risiko terhadap pasien, pelaporan dan analisis insiden (S2, P11,KK11);
MK12 Menganalisis insiden dan menerapkan solusi untuk meminimalisir resiko(S3, P11,KU5); Mengidentifikasi tren
MK13 dan isu patient safety untuk meningkatkan pelayanan Kebidanan (S2, P11,KK11);

Deskripsi Bahan Deskripsi Mata Kuliah


Kajian & Pokok
Bahasan
Mata kuliah ini membahas prinsip teoritis mengenai suatu proses pemberian pelayanan Rumah Sakit yang aman sesuai tahapan tumbuh kembang manusia dimulai dari pembentukan dalam kandungan sampai usia
lanjut. Fokus mata kuliah ini membahas aspek yang terkait dengan keselamatan pasien mulai dari assesment risiko, identifikasi dan managemen risiko terhadap pasien, pelaporan dan analisis insiden, kemampuan
untuk belajar dan menindak lanjuti insiden dan menerapkan solusi untuk meminimalisir risiko. Hal tersebut dapat membantu mahasiswa berfikir sistematis dan komprehensif dalam mengaplikasikan konsep keselamatan
pasien dengan pendekatan asuhan kebidanan sebagai dasar pemecahan masalah.
Materi Pembelajaran / Pokok Bahasan
1. Mahasiswa mampu Memahami konsep kebijakan keselamatan pasien dalam hukum Rumah Sakit
2. Mahasiswa mampu Menjelaskan tujuan keselamatan pasien Rumah Sakit
3. Mahasiswa mampu Menjelaskan Program WHO dan DEPKES mengenai Keselamatan Pasien
4. Mahasiswa mampu Memahami Standar Keselamatan pasien
5. Mahasiswa mampu Mengidentifikasi langkah-langkah menuju Patient Safety
6. Mahasiswa mampu Memahami konsep interdisiplin dalam keselamatan pasien
7. Mahasiswa mampu Memahami peran perawat dalam sistem keselamatan pasien
8. Mahasiswa mampu Melakukan Assesmen risiko keselamatan pasien dari sisi usia/ tumbuh kembang
9. Mahasiswa mampu Mengidentikasi risiko keselamatan pasien dari pelaksanaan intervensi Kebidanan pada pasien untuk semua tingkat usia
10. Mahasiswa mampu Mengidentikasi risiko keselamatan pasien berdasarkan area asuhan Kebidan
11. Mahasiswa mampu Mengidentifikasi dan manajemen risiko terhadap pasien, pelaporan dan analisis insiden
12. Mahasiswa mampu Menganalisis insiden dan menerapkan solusi untuk meminimalisir resiko
13. Mahasiswa mampu Mengidentifikasi tren dan isu patient safety untuk meningkatkan pelayanan Kebidanan
Referensi
Utama :
1. Departemen Kesehatan RI. 2006.Panduan Nasional Keselamtan Pasien Safety.Jakarta.
2. Departemen Kesehatan RI. 2008.Panduan nasional keselamatan pasien rumah sakit (patient safety). Edisi ke-2. Jakarta: Departemen Kesehatan RI
3. Widayat, Rochmanadji. 2009. Being A Great and Sustainable Hospital. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.
4. Soepardan, Suryani. 2007. Konsep Kebidanan. Jakarta: EGC.
Pustaka 5. Henderson, Christine dan Kathleen jones. 2006. Buku Ajar Konsep Kebidanan. Jakarta: EGC.

Online Reading :
 Ebsco
 Cinahl
 Proquest

Software:
 Video
 E learning
 E jurnal
Media Hardware:
Pembelajaran  In focus
 Phantom
 Papan tulis
 Flip chart
 Buku
Penilaian Tugas, UTS dan UAS
Mata kuliah -
Syarat

Ming Waktu CPMK Materi Pokok (Bahan Kajian) Bentuk Pembelajaran (Metode & Estimasi Penilaian
gu (Kemampuan Pembelajaran) Daftar Referensi Dosen
Ke- Akhir yang Luring (Offline) Daring (Online) Metode Bobot
diharapkan) Penilaian Kriteria
Nilai %
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11)
1 Sabtu Setelah mengikuti 1. Memahami konsep 1. Quiz Bila mampu 5% 1, 3,4 IM
06-03-2021 perkuliahan kebijakan keselamatan 1. http://e- 2. menjelaskan
08.00-09.40 mahasiswa pasien dalam persepsi WHO learning.rajawali.ac.i Makalah 2dari 3 sub materi
WIB diharapkan dapat 2. Menjelaskan tujuan 3. Rubrik ajar dengan batas
memahami keselamatan pasien rumah d/ persentasi lulus jika nilai ≥
Kebijakan Patient sakit 2. https:// 75%
Safety dalam 3. Menjelaskan
perspesktif WHO Program WHO dan classroom.google.co
(S3, P1,KK9) DEPKES mengenai
m/h
Keselamatan Pasien
3. ZOOM

2 Sabtu Setelah mengikuti 1. Quiz Bila mampu 5% 1,6 IM


13-03-2021 perkuliahan m 1. http://e- 2. menjelaskan 1 dari
08.00-09.40 ahasiswa 1. learning.rajawali.ac.id Makalah 2 sub materi ajar
WIB diharapkan dapat m e Memahami Standar 3. Rubrik dengan batas lulus
m a h a m i Faktor- / persentasi jika nilai ≥ 50%
Keselamatan pasien rumah
faktor yang sakit 2. https://
berhubungan 2.
dengan patient Menjelaskan langkah- classroom.google.co m/h
saf et y (S2, langkah menuju Patient
P9,KK11); Safety
3. ZOOM
3 Sabtu Pada akhir Menjelaskan konsep 1. Quiz Bila mampu 5% 4,6 LK
20-03-2021 perkuliahan interdisipliner dalam 1. http://e- 2. menjelaskan 3 dari
08.00-09.40 m ah a s i s w a keselamatan pasien di Rumah learning.rajawali.ac.id/ Makalah 6 sub materi ajar
WIB mampu Sakit, Tarif, Privacy, Mutu, 3. Rubrik dengan batas lulus
memahami S Informasi, dan Akses 2. https:// persentasi jika nilai ≥ 75%
tandar classroom.google.co
Keselamatan
pasien dan l m/h
angkah-l a 3. ZOOM
n g k a hm e
n u j u Patient
Safety (S3,
P1,KK9);

4-5 4 Padaakhir 1. Menjelaskan peran 1. Quiz Bila mampu 10% 3,6 EH


Sabtu perkuliahan bidan dalam sistem 1. http://e- 2. menjelaskan 2
27-03-2021 mahasiswa keselamatan pasien Di learning.rajawali.ac.id/ Makalah dari 3 sub materi
08.00-09.40 m a m p u Rumah Sakit 3. Rubrik ajar dengan
WIB memahami Case 2. https:// persentasi batas lulus jika
5 m a n a j e m e n t 2. Mengidentifikasi nilai ≥ 75%
Sabtu perawatan untuk peran perawat dalam classroom.google.co
03-04-2021 dalam sistem keselamatan m/h
08.00-09.40 patient safety (S6, pasien RS
WIB P9, KK11); 3. ZOOM
3. Menjelaskan case
management dalam
patient safety
6 Sabtu Padaakhir 1. Quiz Bila mampu 5% 1,2,3 EH
10-04-2021 perkuliahan 1. http://e- 2. menjelaskan 6 sub
08.00-09.40 mahasiswam learning.rajawali.ac.id/ Makalah materi ajar dengan
WIB ampu 3. Rubrik batas lulus jika
menjelaskan 2. https:// persentasi nilai ≥ 75%
Melakukan pelaporan, investigasi,
S i s t e mP
insidens dalam penanganan kasus classroom.google.co
elaporan,
patient safety m/h
investigasi
insidens dan 3. ZOOM
penanganan
kasu s pati ent
safety (S6, P9,
KK11);
7-8 Pertemuan 7 Padaakhir 1. Quiz Bila mampu 15% 1,2,3 IM
Sabtu perkuliahan . Menjelaskan 2. menjelaskan 2 dari
17-04-2021 mahasiswa konsep risiko keselamat 1. http://e- Makalah 3 sub materi ajar
08.00-09.40 mampu Analisis pasien untuk semua 3. Rubrik dengan batas lulus
WIB I n s id en Dan tingkat usia learning.rajawali.ac.i persentasi jika nilai ≥ 75%
Pertemuan 8 Menerapkan 2. Mengidentifikasi d/
Sabtu Solusi Untuk risiko keselamatan pasien
24-04-2021 Meminimalisir dari pelaksanaan asuhan 2. https://
08.00-09.40 Risiko S9, P8, kebidanan pada pasien
WIB classroom.google.co
KK11); untuk semua tingkat usia
3.Mampu menganalisis risiko m/h
keselamatan pasien dan
3. ZOOM
meminimalisir risiko yang

UTS 26 April – 01 Mei 2021


9 Sabtu Setelah mengikuti 1. Quiz Bila mampu 5% 1,4 IM
29-05-2021 perkuliahan 1. http://e- 2. menjelaskan 1 dari
08.00-09.40 mahasiswa learning.rajawali.ac.i Makalah 2 sub materi ajar
WIB diharapkan 3. Rubrik dengan batas lulus
mampu d/ persentasi jika nilai ≥ 50%
Identifikasi Risiko 2. https://
Keselamatan
Pasien classroom.google.co
1. Mengidentifikasi
Berdasarkan Area m/h
risiko keselamatan pasien
Asuhan pada area asuhan 3. ZOOM
Kebidanan : kebidanan
1. 2. Mengidentifikasi risiko
Antenatal Care keselamatan pasien pada
2. area asuhan kebidanan dan
Intranatal area perawatan dalam RS
Care
3. Post
Natal Care
4. Bayi
Baru Lahir
(S2,
P11,KU5);
10 Sabtu Se t e l a hm 1. Quiz Bila mampu 5% 1,3 LK
05-06-2021 engikuti 1. http://e- 2. menjelaskan 1 dari
08.00-09.40 perkuliahan learning.rajawali.ac.i Makalah 2 sub materi ajar
WIB mahasiswa 3. Rubrik dengan batas lulus
diharapkan d/ persentasi jika nilai ≥ 50%
m a m p um 2. https://
elakukanAs
1. Mengidentifikasi classroom.google.co
sesmentRisi
dan memanajemen risiko
ko m/h
terhadap pasien
Keselamatan
2. Menemukan solusi d 3. ZOOM
Pasien Dari Sisi
alam masalah
Usia/ Tumbuh
manajemen risiko
Kembang:
terhadap pasien dari sisi
1. Bayi
2. A n a k - anak tumbuh kembang
3. Remaja
4. Dewasa ( S 2
, P11,KU5);

11-12 11 Padaakhir 1. Mengidentifikasi dan 1. Quiz Bila mampu 10% 3,4 IM


Sabtu perkuliahan memahami tren dan isu 1. http://e- 2. menjelaskan 3 dari
12-06-2021 mahasiswam patient safety learning.rajawali.ac.i Makalah 4 sub materi ajar
08.00-09.40 a m p u melakukan 2. Mengidentifikasi isu 3. Rubrik dengan batas lulus
WIB Tren Dan Isu patient safety untuk m d/ persentasi jika nilai ≥ 75%
12 Patient Safety eningkatkan 2. https://
Sabtu Untuk pelayanan kebidanan di
19-06-2021 Meningkatkan Puskesmas classroom.google.co
08.00-09.40 Pelayanan 3. Mengidentifikasi isu m/h
WIB K e b i d a n a n Di patient safety untuk m
Puskesmas, RS dan eningkatkan 3. ZOOM
Komunitas (S2, pelayanan kebidanan di
P9,KU5); Rumah Sakit
4. Mengidentifikasi isu
patient safety untuk m
eningkatkan
pelayanan kebidanan di
Komunitas
13 Sabtu Padaakhir 1. Quiz Bila mampu 10% 1,2,3 EH
26-06-2020 perkuliahan 1. http://e- 2. menjelaskan 1 dari
08.00-09.40 mahasiswam learning.rajawali.ac.i Makalah 2 sub materi ajar
WIB a m p um e 1. Mengidentifikasi 3. Rubrik dengan batas lulus
mahami evidence-based practice d/ persentasi jika nilai ≥ 50%
Evidance based patient safety
2. Menguraikan 2. https://
pr ac ti c e y a n g
terkait dengan evidence-based practice classroom.google.co
patient safety (S2, patient safety
m/h
P11,KU2)
3. ZOOM
(Kelas B)
14-15 Pertemuan 14 Padaakhir 1. Mengidentifikasi risiko Quiz Bila mampu 10% 1,2,3 IM
Pertemuan 12
Sabtu perkuliahan keselamtan yang menjelaskan 1 dari
03-07-2021 mahasiswam dilakukan oleh bidan 1. http://e- 2 sub materi ajar
08.00-09.40 a m p u memahami dalam memberikan dengan batas lulus
WIB Risiko asuhan kebidanan learning.rajawali.ac.i jika nilai ≥ 50%
Pertemuan 15 Keselamatan pada semua tingkat usia d/
Sabtu pasien dari a 2. Me nganlisis r i s i ko
10-07-2021 s u h a n kebidanan yang mungin terjadi 2. https://
08.00-09.40 pada p a s i e n pada saat melakukan classroom.google.co
WIB u n t u k semua t i asuhan kebidanan
ngkat usia (S2, pada semua tingkat usia m/h
P9,KU5) 3. ZOOM

16 Sabtu Setelah mengikuti menidentifikasi Kebijakan Quiz Bila mampu 10% 2,3 LK
1-07-2021 perkuliahan Patient Safety dalam 1. http://e- menjelaskan sub
08.00-09.40 mahasiswa perspesktif WHO learning.rajawali.ac.i materi ajar dengan
WIB diharapkan dapat batas lulus jika
menidentifikasi d/ nilai ≥ 75%
Kebijakan Patient 2. https://
Safety dalam
perspesktif WHO classroom.google.co
(S2, P11,KU5); m/h
3. ZOOM

UAS 19-24 Juli 2021


Mengetahui, Koordinator Mata Kuliah
Dekan Fakultas Kebidanan

( Erni Hernawati, S.S.T., M.M., M.Keb.) NIK ( Irma Mulyani, S.S.T., M.Tr. Keb)
: 307.301.005 NIK : 307.110.008

Anda mungkin juga menyukai