Anda di halaman 1dari 5

Jln. Glagah No.

101 Dusun Mulyoasri Desa Tulungrejo Kecamatan Pare -Kediri, Jawa Timur
Surat Ijin Operasional atau SK Diknas No: 421.9/582/418.20/2020
E-mail:pepsi.thedaffodils@gmail.com, Telp./WA. 085648077008

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : Lembaga Pelatihan & Kursus (LPK)


Mr. Pepsi Upgrade English Course
Kampung Inggris, Pare - Kediri
Level / Program : Pre-Intermediate /Speaking Perfect
Pembelajaran Daring (Online)
Tema : Seputar Idioms, Proverb & Expression in English (Unit 3)
Pembelajaran ke : Meeting 3
Alokasi waktu : 60 Menit (15 Menit WhatsApp + 45 Menit Zoom Apps)

A. KOMPETENSI INTI
1. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat, membaca] dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya,
dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah.
2. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis, dalam karya
yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR

4.4. Menyampaikan teks cerita diri/personal tentang keluarga secara mandiri dalam bahasa
Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu
penyajian.

C. INDIKATOR

1. Mendengarkan Listening MP3 berbahasa Inggris tentang idioms dalam percakapan dalam
waktu 10 menit kemudian menebak arti di WhatsApp Voice Note
2. Mengenal perbedaan idioms, proverb dan expression didalam Bahasa Inggris (share Link
alamat sites tertentu di WA group Kelas)
3. Menebak arti idioms tertentu berdasarkan gambar dan contoh pengunaannya didalam kalimat
4. Membuat cerita bersambung dengan Idioms yang diberikan
5. Memahami pengunaan Proverb (pribahasa) dalam kalimat-kalimat situasi tertentu sesuai
dengan arti
6. Menggunakan Expression (Ungkapan) bahasa Inggris dengan memadukan idiom dan proverb

D. TUJUAN
1. Setelah mendengarkan Listening MP3 berbahasa Inggris tentang idioms dalam percakapan
dalam waktu 10 menit kemudian menebak arti, siswa dapat mengasah kemampuan speaking
secara faktual melalui pengenalan idioms
2. Siswa memahami perbedaan idioms, proverb dan expression didalam Bahasa Inggris
3. Dengan menebak makna/arti idiom, siswa dapat membuat kalimat sederhana sesuai dengan
konteks yang ada
4. Setelah membuat cerita bersambung, siswa dapat membuat kalimat-kalimat sesuai dengan
konteks idioms yang ada
5. Siswa dapat mengunakan Proverb (pribahasa) dalam kalimat-kalimat situasi tertentu sesuai
dengan arti
6. Siswa dapat menggunakan Expression (Ungkapan) bahasa Inggris dengan memadukan idiom
dan proverb

Fipsi Endrawan
Jln. Glagah No.101 Dusun Mulyoasri Desa Tulungrejo Kecamatan Pare -Kediri, Jawa Timur
Surat Ijin Operasional atau SK Diknas No: 421.9/582/418.20/2020
E-mail:pepsi.thedaffodils@gmail.com, Telp./WA. 085648077008

E. MATERI
Buku siswa (handbook) hal. 8
Listening MP3 & Transkrip
Gambar-gambar idioms beserta contoh kalimat penggunaan
Slide Powerpoint Guru Unit 3
Link Website belajar : https://www.google.com/amp/s/amp.sederet.com/tutorial/perbedaan-proverb-idioms-dan-expression/

F. PENDEKATAN & METODE


Pendekatan : Scientific
Strategi : Cooperative Learning
Teknik : Example Non Example
Metode : Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi dan Ceramah

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokas
Kegiatan Deskripsi Kegiatan i
Waktu
Kegiatan Memberikan salam Assalamualaikum wr.wb. dan menyapa semua siswa 5
Pendahulua dalam voice note WhatsApp group kelas menit
n Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa dengan membuat list 5
menit sebelum kelas dimulai di WhatsApp group kelas
Guru menyiapkan fisik dan psikhis anak dalam mengawali kegiatan
pembelajaran serta menyapa anak secara personal dalam WhatsApp group
kelas dan memberikan materi slide powerpoint
Menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini.
Kegiatan 1. Pada awal pelajaran, guru memberikan warming up practise awal 45
Inti berupa listening MP3 tentang Proverb didalam percakapan di menit
WhatsApp group kelas
2. Siswa diajak menebak beberapa arti idiom didalam percakapan bahasa
Inggris di WhatsApp group kelas.

Gambar 2.1 Transkrip Listening Idioms


3. Guru memberikan pemahaman arti idioms dalam listening percakapan
yang sudah diberikan di WhatsApp group kelas

Fipsi Endrawan
Jln. Glagah No.101 Dusun Mulyoasri Desa Tulungrejo Kecamatan Pare -Kediri, Jawa Timur
Surat Ijin Operasional atau SK Diknas No: 421.9/582/418.20/2020
E-mail:pepsi.thedaffodils@gmail.com, Telp./WA. 085648077008

Alokas
Kegiatan Deskripsi Kegiatan i
Waktu

Gambar 3.1 Arti idioms dalam transkript


4. Guru memberikan penjelasan perbedaan idioms, proverb dan
expression dengan memberikan website link:
https://www.google.com/amp/s/amp.sederet.com/tutorial/perbedaan-proverb-idioms-dan-
expression/
5. Guru memberikan Link Zoom Meeting di WhatsApp group kelas
6. Siswa diminta segera masuk Zoom Apps dengan link yang sudah
diberikan di WhatsApp group kelas
7. Guru menjelaskan kembali perbedaan idioms, proverb dan expression
di Zoom Meeting melalui share screen untuk powerpoint yang sudah
tersedia
8. Siswa diminta menebak arti dari idioms tertentu dalam kalimat situasi
yang sudah dicontohkan

Gambar 8.1 Contoh idioms melalui picture and clues sentence


9. Siswa diminta membuat kalimat situasi dengan memakai idioms yang
diminta
10. Siswa membuat kalimat bersambung (cerita) dengan memakai
beberapa idioms yang sudah diajarkan
11. Guru menjelaskan perbedaan proverb indonesia dan English dengan
memberikan contoh kalimat situasinya

Gambar 11.1 Contoh penggunaan proverb dalam Kalimat


12. Siswa diminta membuat kalimat situasi sesuai arti proverb/pribahasa
yang dipilih guru

Fipsi Endrawan
Jln. Glagah No.101 Dusun Mulyoasri Desa Tulungrejo Kecamatan Pare -Kediri, Jawa Timur
Surat Ijin Operasional atau SK Diknas No: 421.9/582/418.20/2020
E-mail:pepsi.thedaffodils@gmail.com, Telp./WA. 085648077008

Alokas
Kegiatan Deskripsi Kegiatan i
Waktu
13. Guru memberikan contoh expression bahasa Inggris yang sering
dipakai dalam percakapan

Gambar 13.1 Contoh Expression Sederhana


14. Siswa diminta membuat cerita bahasa Inggris sederhana dengan
menggunakan idioms, proverbs dan expression
Kegiatan Siswa melakukan perenungan tentang kegiatan pembelajaran hari ini. 10
Penutup Siswa menuliskan hal-hal yang telah mereka pelajari, kesulitan yang menit
mereka alami, serta hal lain apa yang ingin mereka pelajari lebih lanjut.
Guru mengajak siswa untuk mendiskusikan perenungan dengan mengajak
siswa membacakan jawaban mereka. Siswa diberikan kesempatan
berbicara/bertanya dan menambahkan informasi dari siswa lainnya. Guru
menyampaikan pesan moral hari ini dengan bijak.
Salam dan do’a penutup.

H. SUMBER DAN MEDIA


1. Diri siswa, Lingkungan keluarga siswa, dan Lingkungan Kursus siswa.
2. Buku Siswa hal.8 (Handbook Speaking Perfect Mr.Pepsi Upgrade 2019, Kediri: Mr.Pepsi
Publishing, 2015).
3. Listening MP3 dan Transkrip: Buku dari Gillett, Amy “Speak Like An American; Learn the
idioms and Expression that will help you to speak like a native”, Michigan USA: Language
Success Press, 2004
4. Sumber Motivasi/Inspirasi Hidup: http://rokhmaninstitute.blogspot.com/
5. Video/slide/buklet/pamflet/gambar tentang Idioms, Proverb dan Expression

I. PENILAIAN
1. Prosedur Penilaian
a. Penilain Proses
Menggunakan format pengamatan dilakukan dalam kegiatan pembelajaran sejak dari
kegiatan awal sampai dengan kegiatan akhir.
b. Penilaian Hasil Belajar
Menggunakan instrumen penilaian hasil belajar dengan tes tulis dan lisan (terlampir).
2. Instrumen Penilaian
a. Penilaian Proses
1) Penilaian Kinerja.
2) Penilaian Produk.

Fipsi Endrawan
Jln. Glagah No.101 Dusun Mulyoasri Desa Tulungrejo Kecamatan Pare -Kediri, Jawa Timur
Surat Ijin Operasional atau SK Diknas No: 421.9/582/418.20/2020
E-mail:pepsi.thedaffodils@gmail.com, Telp./WA. 085648077008

b. Penilaian Hasil Belajar (menggunakan google Form)


• Pilihan ganda.
• Isian singkat.
• Esai atau uraian.

Pare, 26 April 2020


Guru

Fipsi Endrawan, S.S.

Fipsi Endrawan

Anda mungkin juga menyukai