Anda di halaman 1dari 3

UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS/PROGRAM STUDI


MANAJEMEN SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP
TAHUN AKADEMIK 2021/2022

Kuliah : Strategi dan Rekayasa Keuangan Tanggal : 27 April 2022

Dosen : Prof. Dr. Adler Haymans Manurung Waktu : 24 Jam

Semester/Kelas : Semua Kelas Ruang : Online

Petunjuk:

Subjek/perihal: UAS ManajKeukls_nama mahasiswa

Semua harus dikerjakan, ditulis dengan tinta biru dan tulisan tangan serta diemail sesuai waktunya.

1. Saudara diminta untuk menjelaskan Strategi yang dipergunakan perusahaan dalam keputusan
Investasi ? (10 poin)

2. Seorang Fund Manager mengelola dana cukup besar dengan benchmark Return (Patokan tingkat
pengembalian) yaitu Indeks tertentu. Pada akhir tahun talu (X1) IHSG bertengger pada level
6215,315, tahun ini (X2) diramalkan meningkat ke level 6993,215 dan simpangan baku pasar
sebesar 25.316% untuk periode satu tahun dan dianggap konstan dua tahun kedepan. Portofolio
saham yang dikelola Fund Manager mempunyai Covariance dengan pasar sebesar 9,346%.
Pemerintah menetapkan tingkat bunga riil sebesar 1,475% dan tingkat inflasi ditargetkan sebesar
1,95% per tahun selama 3 tahun ke depan. Berdasarkan informasi ini (a.) berapa besar tingkat
pengembaian portofolio yang dikelolanya ? b) Berapa beta portofolio saham yang dikelola jika
tingkat pengembalian sebesar 18,745% ? (20 Point)

3. Seorang Analyst diminta atasannya untuk menganalisis informasi yang diperolehnya yaitu:
Sebuah perusahaan ingin melakukan investasi kepada sebuah proyek dengan Nilai investasi Rp.
45 Milyar untuk periode 10 tahun dan pada akhir tahun kelima akan ada tambahan investasi
sebesar Rp. 5 milyar. Investasi Rp. 45 Milyar menggunakan metode double digit declining
method depretiation dan investasi Rp. 5 milyar menggunakan straight-line method. Adapun laba
bersih perusahaan sebesar Rp. 6 milyar pada tahun pertama dan bertumbuh sebesar 5% setiap
tahunnya serta ada negatif Net Working Capital Requirement sebesar Rp. 500 juta pada tahun
pertama dan bertumbuh juga sebesar 5%. Pajak perusahaan sebesar 25 persen. Tingkat bunga
bebas risiko 4,5% dan risk premium sebesar 5%. Jumlah saham perusahaan sebesar 10 milyar
saham. Perusahaan akan melakukan pinjaman sebesar Rp. 30 milyar atas investasi ini. Saudara
diminta memberi keputusan jika menggunakan Net Present Value (NPV), Internal Rate of Return
dan Payback Periode ? (20 poin).

1
4. Menggunakan data No 3, Saudara diminta harga perusahaan jika menggunakan Free Cash Flow
to the Firm dan Free Cash Flow to the Equity ? (20 poin)

5. Sebuah obligasi 5 tahun kupon 8,5% semi annual telah membayar kupon 3x, saudara diminta
untuk menghitung sebagai berikut:

a. Berapa harga obligasi dibeli jika yield yang berlaku saat ini 9%

b. Jika obligasi dibeli pada harga 102.45 berapa yield to maturitynya

(nilai 20 poin)

6. Pergunakan laporan keuangan yang dikumpulkan sendiri dan diminta untuk menghitung biaya
modal (cost of Capital) jika tingkat bunga bebas risiko sebesar 4,5% dan risk premium 6.35% ?
(10 poin)

=============================Selamat Mengerjakan==================================

2
3

Anda mungkin juga menyukai