Anda di halaman 1dari 7

KUESIONER UNTUK MAHASISWA

UNTUK MAHASISWA SEMESTER 2


PRODI PENDIDIKAN FISIKA

Syllabus Design of ​Bahasa Inggris


(Adapted from John Munby (1978) and McDonough (1984))
a
Daftar pertanyaan berikut bermaksud untuk mengumpulkan informasi mengenai kebutuhan
mahasiswa dalam pembelajaran Bahasa Inggris. Informasi yang ada selanjutnya akan
dianalisis untuk membuat silabus Bahasa Inggris untuk Mata Kuliah Bahasa Inggris

Anda diminta untuk memberikan jawaban terhadap semua pertanyaan berikut, dengan
menyilang (X) jawaban yang Anda pilih dan menuliskan jawaban sesuai dengan pendapat
Anda.

A. Profil Mahasiswa
1. Participant
Nama : Rahmadita Auliaismi
Umur : 19 Year
Jenis Kelamin : Female
2. Kebahasaan
1. Bahasa Ibu (Daerah) : Indonesia
2. Kemampuan Bahasa Inggris sekarang :
Tidak bisa sama sekali Pemula Dasar
Menengah Mahir
B. Ranah Tujuan - Klasifikasi ESP
1. Menurut pendapat Anda, apakah tujuan pembelajaran Bahasa Inggris di universitas?
Manakah yang lebih utama?
a. Tujuan pekerjaan (untuk bekerja)
b. Tujuan akademis (untuk mempelajari disiplin ilmu)

Jika jawaban Anda adalah b, maka lanjut ke pertanyaan no.5, tetapi jika jawaban
Anda adalah a, maka jawab pertanyaan berikut ini:
2. Anda ingin mengajar di mana? Sebutkan namanya!
3. Keterampilan Bahasa Inggris seperti apa yang Anda pikir lebih dibutuhkan di institusi
tersebut?
a. Komunikasi secara oral b. Komunikasi secara tulisan

1
4. Jika Anda ingin bekerja di institusi tersebut, kira-kira instrument apa yang akan sering
Anda pakai?
5. Keterampilan Bahasa Inggris separti apa yang akan dibutuhkan? Berikan urutannya
dengan cara memberikan tanda silang di setiap keterampilan tersebut (a sampai d),
sehingga tidak ada yang mempunyai nomor yang sama!
1: Rendah 2: Cukup rendah 3: Cukup tinggi 4: Tinggi
a. Listening (Mendengarkan) : 1 2 3 4
b. Speaking (Berbicara) : 1 2 3 4
c. Reading (Membaca) : 1 2 3 4
d. Writing (Menulis) : 1 2 3 4
C. Persepsi dan Latar Belakang Pendidikan Siswa
1. Tahun lulus SMU ( pendidikan sebelumnya): 2020
2. Jurusan di SMU (pendidikan sebelumnya): MIPA
3. Apakah Anda pernah mengikuti kursus Bahasa Inggris :
a. Iya, selama ………….. bulan
b. Tidak, baru mau rencana untuk kursus
c. Tidak, belum pernah sampai sekarang
4. Seberapa besar kemampuan Bahasa Inggris yang Anda butuhkan dalam membaca
buku-buku Pendidikan Fisika atau sejenisnya yang berbahasa Inggris yang sesuai
dengan keilmuan yang Anda pelajari di universitas sekarang?
a. Tidak sama sekali d. 50 % sampai 74 %
b. b. 1% sampai 24 % e. 75 % atau lebih
c. 25% sampai 49 %
5. Menurut Anda apakah Bahasa Inggris dibutuhkan dalam keilmuan Pendidikan Fisika
yang Anda pelajari sekarang? a. Ya b. Tidak
6. Jika jawaban Anda adalah a (iya), keterampilan Bahasa Inggris apa saja yang Anda
butuhkan? Berikan urutan dengan memberikan nomor pada setiap keterampilan (a
sampai d), sehingga pada setiap keterampilan tidak memiliki nomor yang sama!
1: Rendah 2: Cukup rendah 3: Cukup tinggi 4: Tinggi
a. Listening : 1 2 3 4
b. Speaking : 1 2 3 4
c. Reading : 1 2 3 4
d. Writing : 1 2 3 4

2
7. Apakah Bahasa Inggris merupakan kebutuhan untuk Anda dalam menguasai keilmuan
Pendidikan Fisika yang Anda sedang pelajari sekarang ini?
a. Iya
b. Tidak
8. Apakah Bahasa Inggris akan sangat membantu Anda dalam mempelajari keilmuan
Pendidikan Fisika yang sedang Anda pelajari sekarang ini??
a. Iya
b. Tidak yakin
c. Tidak sama sekali
9. Bagaimanakah frekuensi Anda membaca teks atau referensi berbahasa Inggris tentang
keilmuan Pendidikan Fisika yang Anda sedang pelajari sekarang ini?
a. Selalu
b. Sering
c. Kadang-kadang
d. Tidak sama sekali
D. Sikap Siswa Terhadap Bahasa Inggris
Berikan tanda silang pada setiap nomor sesuai dengan jawaban Anda. Berikut
penjelasannya:
1: Sangat tidak setuju 2: Tidak setuju 3: Entah
4: Setuju 5: Sangat setuju

1. Bahasa Inggris mempunyai peran yang sangat penting dalam 1 2 3 4 5


dunia Internasional
2. Bahasa Inggris sangat bermanfaat untuk pengembangan ilmu 1 2 3 4 5
dan teknologi
3. Bahasa Inggris mudah untuk dipelajari 1 2 3 4 5
4. Bahasa Inggris merupakan bahasa yang popular di dunia 1 2 3 4 5
5. Saya senang mendengarkan berita berbahasa Inggris baik di 1 2 3 4 5
radio maupun di televise
6. Saya senang menonton film berbahasa Inggris 1 2 3 4 5
7. Saya senang mendengarkan lagu-lagu berbahasa Inggris 1 2 3 4 5
8. Saya senang membaca buku berbahasa Inggris 1 2 3 4 5
9. Saya senang membaca koran berbahasa Inggris 1 2 3 4 5
10. Saya senang ketika saya belajar Bahasa Inggris di kelas 1 2 3 4 5

3
11. Saya akan senang jika jam belajar Bahasa Inggris di kelas di 1 2 3 4 5
tambah
12. Saya akan senang jika kelas Bahasa Inggris di universitas 1 2 3 4 5
menggunakan Bahasa Inggris selama proses belajar mengajar
13. Saya akan senang jika diberikan ruangan khusus untuk diskusi 1 2 3 4 5
berbahasa Inggris
14. Saya akan senang jika diberikan hari yang khusus untuk hari 1 2 3 4 5
berbahasa Inggris (ENGLISH DAY) di lingkungan universitas
15. Saya akan senang jika dosen matakuliah lain di universitas ini 1 2 3 4 5
juga sering memberikan materinya dalam bahasa Inggris

E. Motivasi Siswa terhadap Bahasa Inggris

Berikan tanda silang (X) pada nomor yang sesuai dengan jawaban Anda. Berikut
penjelasannya:
1: Sangat tidak setuju 2: Tidak setuju 3: Tidak yakin (entah)
4: Setuju 5: Sangat setuju
1. Saya menemukan kesulitan dalam mempelajari Bahasa Inggris 1 2 3 4 5
2. Bahasa Inggris di SMU tidak banyak membantu saya dalam 1 2 3 4 5
mempelajari pelajaran tersebut di universitas.
3. Jam belajar Bahasa Inggris di universitas ini harus ditambah 1 2 3 4 5
4. Saya tidak selalu datang tepat waktu ke kelas Bahasa Inggris 1 2 3 4 5
5. Saya selalu mengerjakan tugas- tugas yang diberikan di kelas 1 2 3 4 5
Bahasa Inggris
6. Situasi di dalam kelas sudah nyaman (cocok) untuk belajar 1 2 3 4 5
Bahasa Inggris.
7. Jumlah siswa di kelas Bahasa Inggris adalah tidak ideal untuk 1 2 3 4 5
belajar pelajaran tersebut
8. Buku-buku teks berbahasa Inggris tidak mudah untuk dipelajari 1 2 3 4 5
9. Dosen-dosen Bahasa Inggris di universitas membuat saya lebih 1 2 3 4 5
rajin untuk belajar pelajaran tersebut
10. Bahasa Inggris yang saya pelajari di universitas sekarang adalah 1 2 3 4 5
berguna untuk perkembangan keilmuan Pendidikan Fisika yang
saya pelajari.
11. Bahasa Inggris yang dipelajari di universitas ini berguna untuk 1 2 3 4 5
pekerjaan saya di masa depan

4
12. Lingkungan universitas tidak mendukung saya untuk belajar 1 2 3 4 5
Bahasa Inggris
13. Fasilitas di perpustakaan tidak banyak memberikan kontribusi 1 2 3 4 5
kepada saya untuk mempelajari Bahasa Inggris
14. Matakuliah yang lain tidak membuat saya bersemangat untuk 1 2 3 4 5
belajar Bahasa Inggris
15. Keilmuan Pendidikan Fisika yang sedang dipelajari sekarang 1 2 3 4 5
membuat saya bersemangat belajar Bahasa Inggris
16. Dosen mata kuliah lain memotivasi saya untuk bisa belajar 1 2 3 4 5
Bahasa Inggris
17. Teman - teman saya di universitas memotivasi saya untuk 1 2 3 4 5
belajar Bahasa Inggris
18. Fasilitas di rumah/asrama mendukung saya untuk belajar Bahasa 1 2 3 4 5
Inggris
19. Situasi di rumah/asrama tidak mendukung saya untuk belajar 1 2 3 4 5
Bahasa Inggris
20. Kondisi lingkungan di rumah mendukung saya untuk belajar 1 2 3 4 5
Bahasa Inggris

F. Pilihan Materi Siswa


1. Berikan tanda ceklist pada 6 topik dari materi membaca yang sesuai dengan tujuan
akademis Anda! Tambahkan topik yang lain jika dibutuhkan!

Topik-Topik Materi (Membaca) (√)


Teks Deskripsi
Teks Narasi
Teks Eksposisi
Teks Argumentasi
Reading Religious Materials
Reading Scientific Materials
Reading for Enjoyment

5
2. Berikan tanda ceklist pada 6 topik dari materi berbicara yang sesuai dengan tujuan
akademis Anda! Tambahkan topik yang lain jika dibutuhkan!

Topik –Topik Materi (Berbicara) (√)


Role-Playing (bermain peran)
Presentation (presentasi)
Reporting (melaporkan)
Monolog (berbicara sendiri)
Discussion (diskusi)
Exchanging information
Mini Drama

3. Berikan tanda ceklist pada 6 topik dari materi menulis yang sesuai dengan tujuan
akademis Anda! Tambahkan topik yang lain jika dibutuhkan!

Topik –Topik Materi Menulis (√)


Personal information (informasi pribadi)
Summarizing text (meringkas teks)
Arranging words (menyusun kata)
Menulis Teks Deskripsi
Menulis Teks Narasi
Menulis Teks Eksposisi
Menulis Teks Argumentasi
Menulis Laporan
Menulis Skenario

4. Berikan tanda ceklist pada 6 topik dari materi mendengarkan yang sesuai dengan
tujuan akademis Anda! Tambahkan topik yang lain jika dibutuhkan!

Topik –Topik Materi Mendengarkan (√)


Dialogues (percakapan)

6
Monolog (berbicara sendiri)
Report (laporan)
Information and Instruction (informasi dan perintah)
Speech (pidato)
Presentation (presentasi)
Mini Drama

5. Berikan tanda ceklist pada 11 topik dari materi Grammar dan Perbendaharaan Kata
yang sesuai dengan tujuan akademis Anda! Tambahkan topik yang lain jika
dibutuhkan!

Topik –Topik Materi Grammar dan Perbendaharaan Kata (√)


Nouns and article
Adjectives and Adverb
The Simple Present Tense
ThePresent Continous Tense
The Simple Past Tense
The Future Tense
The Present Perfect Tense
Quantity Words
Modal Auxiliaries
Conditional Sentence
Teaching Expressions
Passive Voice
Simple and Compund Sentence
Complex Sentence

Anda mungkin juga menyukai