Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : ………………………..


Kelas / Semester : IV (Empat) / 2
Tema 7 : Indahnya Keragaman di Negeriku
Sub Tema 1 : Keragaman Suku Bangsa dan Agama di Negeriku
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, PPKn, SBdP
Pembelajaran : 5
Alokasi Waktu : 35 Menit
Hari / Tgl Pelaksanaan : .............. / ....................

A. KOMPETENSI INTI (KI)

NO. KOMPETENSI INTI

KI 1 Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.

KI 2 Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan


percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan
tetangganya.
KI 3 Memahami pengetahuan factual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirimya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 Menyajikan pengetahuan factual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan
logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak bermain dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) DAN INDIKATOR

Bahasa Indonesia

No KOMPETENSI DASAR INDIKATOR


.
1 3.7 Menggali pengetahuan baru yang 3.3.1 Menjelaskan pengetahuan
terdapat pada teks. baru yang didapat pada teks.

2 4.3 Menyampaikan pengetahuan baru 4.3.1 Menyusun konsep urutan teks


dari teks nonfiksi ke dalam tulisan nonfiksi.
dengan bahasa sendiri.

PPKn

NO. KOMPETENSI DASAR INDIKATOR

1 1.4 Mensyukuri berbagai bentuk 1.4.1 Memahami bentuk keragaman


keragaman suku bangsa, sosial, suku bangsa, budaya, dan
dan budaya di Indonesia yang sosial, dan contoh kegiatan
terikat persatuan dan kesatuan dengan benar.
sebagai anugerah Tuhan yang
Maha Esa.

2 2.4 Menampilkan sikap kerja sama 2.4.1 Menerapkan sikap kerjasama


dalam berbagai bentuk dalam keragaman suku
keragaman suku bangsa, sosial, bangsa persatuan dengan
dan budaya di Indonesia yang benar.
terikat persatuan dan kesatuan.

3 3.4 Mengidentifikasi berbagai bentuk 3.4.1 Menjelaskan keragaman suku


keragaman suku bangsa, sosial, bangsa, sosial, dan budaya
dan budaya di Indonesia yang di Indonesia.
terikat persatuan dan kesatuan.

4 4.4Menyajikan berbagai bentuk 4.4.1 Mengidentifikasi keragaman


keragaman suku, bangsa, sosial, yang ada di Indonesia
dan budaya di Indonesia yang terkait dengan persatuan dan
terikat persatuan dan kesatuan. kesatuan.

SBdP

No KOMPTENSI DASAR INDIKATOR


.

1 3.2 Mengetahui tanda dan tempo dan 3.2.1 Menerapkan tadan dan tempo
tinggi rendah nada tinggi rendahnya nada.

2 4.2Menyajikan lagu dengan 4.2.1 mengidentifikasi tempo dan


memerhatikan tempo dan tinggi tinggi rendahnya nada pada suatu
rendah nada lagu.
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah mencermati notasi dan syair sebuah lagu, siswa mampu mengetahui tempo
serta tinggi rendah nada dalam lagu tersebut dengan tepat.
2. Setelah permainan alat musik, siswa mampu menyanyikan lagu sesuai dengan
nada yang benar dengan percaya diri.
3. Setelah berdiskusi, siswa mampu mengidentifikasi keragaman agama di Indonesia
dengan benar.
4. Setelah membaca teks, siswa mampu menuliskan gagasan pokok dan pengetahuan
baru dalam bacaan dengan tepat.

D. MATERI PEMBELAJARAN
 Mengidentifikasi tinggi rendahnya nada pada suatu lagu dalam notasi balok.
 Menjelaskan tempo lambat, tempo sedang, dan tempo cepat dalam lagu yang
dinyanyikan.
 Mengidentifikasi nama-nama tempat ibadah, kitab suci, dan hari-hari besar
setiap agama.

E. METODE PEMBELAJARAN
 Pendekatan : Saintifik (mengamati, menanya, mengumpulkan
informasi/mencoba, mengasosiasi / mengolah informasi, dan
mengkomunikasikan).
 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan
ceramah.

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu

Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak 5 Menit


semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing.
 Guru mengecek kesiapan diri dengan
mengisi lembar kehadiran dan memeriksa
kerapihan pakaian, posisi dan tempat duduk
disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan
dibelajarkan yaitu tentang “Keragaman
Suku Bangsa dan Agama di Negeriku”.
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan
mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengkomunikasikan dan menyimpulkan.

Inti  Guru mengingatkan kembali keragaman dan


suku bangsa di Indonesia (misalnya dengan
bertanya jawab). Guru tetap menekankan
rasa persatuan meskipun kondisi siswa
berasal dari berbagai suku.
 Siswa diajak membaca notasi angka/ notasi
balok dan syair lagu “satu nusa satu
bangsa”.
 Salah satu siswa memainkan alat music,
misalnya pianika untuk memudahkan siswa
menyanyikan lagu “satu nusa satu bangsa”
sesuai dengan nada yang benar.
 Guru mengarahkan siswa tentang tanda-
tanda tempo dalam sebuah lagu, ada tanda
tempo cepat, tanda tempo sedang, da nada
tempo lambat.
 Guru membimbing siswa menyanyikan lagu
“satu nusa satu bangsa” sesuai dengan tanda
tempo yang sesuai.
 Hasil yang diharapkan :
 Pengetahuan tentang tanda tempo
cepat, tanda tempo sedang, dan tanda
tempo lambat.
 Keterampilan menyanyikan lagu
sesuai dengan tanda tempo.
Kegiatan ini untuk memahamkan materi SBdP KD
3.2 dan 4.2.
 Siswa membaca teks tentang keragaman
agama di Indonesia.
 Siswa diajak bertanya jawab tentang
keragaman agama di Indonesia.
 Siswa berdiskusi mengenai tempat ibadah,
kitab suci, dan hari besar agama-agama
yang ada di Indonesia.
 Siswa menuliskan tempat ibadah, kitab suci,
dan hari besar agama-agama yang ada di
Indonesia dalam sebuah peta pikiran.
 Guru menjelaskan kepada siswa bahwa
setiap siswa memiliki hak untuk
menjalankan ibadah dengan agama masing-
masing.
 Siswa membaca kembali teks bacaan
berjudul “keragaman Agama di Indonesia”.
 Siswa menuliskan gagasan pokok dan
pengetahuan baru dalam bacaan “keragaman
agama di Indonesia”.
 Hasil yang diharapkan :
 Pengetahuan tentang keragaman
agama di Indonesia.
 Sikap interaktif dalam diskusi.
 Keterampilan membuat laporan
tertulis.
Kegiatan ini untuk memahamkan materi PPKn KD
3.4 dan 4.4 dan Bahasa Indonesia KD 3.7 dan
4.7.
Penutupan  Peserta didik membuat kesimpulan dibantu 5 Menit
dan dibimbing guru.
 Melaksanakan penilaian dan refleksi dengan
mengajukan pertanyaan atau tanggapan
peserta didik dari kegiatan yang telah
dilaksanakan sebagai bahan masukan untuk
perbaikan langkah selanjutnya.
 Merencanakan rencana pembelajaran pada
pertemuan berikutnya.
 Menutup pelajaran dengan berdo’a dan
salam.

G. SUMBER, ALAR DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : “Indahnya keberagaman di negeriku” kelas IV (Buku
Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta : Kementrian Pendidikan
Kebudayaan, 2015).
 Buku Pedoman Guru Tema : Indahnya keberagaman di negeriku Kelas 4
(Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan, 2018).
 Buku Teks, bacaan, lingkungan sekitar.

H. PENILAIAN PEMBELAJARAN
Penilaian Sikap

No. Nama Peserta Didik Aspek yang Dinilai

Percaya Diri Teliti Disiplin

dst

Keterangan : 1 = Kurang, 2 = Cukup, 3 = Baik, 4 = Baik Sekali


Jenis Penilaian
1. Menyanyikan lagu “satu nusa satu bangsa”
Bentuk penilaian : Kinerja
Instrumen Penilaian : Rubrik
SBdP KD 3.2 dan 4.2
Aspek 4 3 2 1
Kesesuaian Dari awal Ada banyak Ada sedikit Tidak ada
nada dengan hingga akhir kesesuaian kesesuaian kesesuaian
notasi pada lagu dengan notasi dengan notasi dengan notasi
lagu. dinyanyikan pada lagu. pada lagu. pada lagu.
sudah sesuai
dengan
notasinya.
Ketepatan Lagu Ada satu kali Ada dua kali Ada tiga kali
tempo lagu dinyanyikan kesalahan kesalahan kesalahan
dari awal sesuai tempo tempo lagu tempo pada tempo pada
hingga akhir. dari awal yang lagu yang lagu yang
hingga akhir. dinyanyikan. dinyanyikan. dinyanyikan.
Kesesuaian Syair lagu Ada satu syair Ada beberapa Ada banyak
dengan syair dapat yang tidak syair yang syair yang
lagu. dilantunkan dapat tidak dapat tidak dapat
dengan dinyanyikan. dinyanyikan. dinyanyikan.
sempurna dari
awal hingga
akhir.
Percaya diri Badan berdiri Badan berdiri Posisi tubuh Posisi tubuh
saat tampil tegak, rileks, tegak tetapi tidak tegak, tidak tegak,
bernyanyi. pandangan terlihat tegang, pandangan ke pandangan
menyapu pandangan satu arah, suara menunduk,
seluruh hanya ke satu kurang jelas. suara lirih.
penonton, arah, suara
suara terdengar jelas.
jelas.

2. Berdiskusi tentang keragaman agama di Indonesia


Bentuk Penilaian : Kinerja
Instrumen Penilaian : Rubrik
PPKn KD 3.4 dan 4.4
Aspek 4 3 2 1
Keaktifan Menunjukkan Menunjukkan Menunjukkan Sama sekali
antusiasme dan antusiasme keaktifan tidak
aktif dalam tetapi tidak hanya jika menunjukkan
diskusi. aktif dalam ditanya. keterlibatan
diskusi. dalam kegiatan
diskusi.
Keterampilan Pengucapan Pengucapan Pengucapan Pengucapn
berbicara kalimat secara kalimat di kalimat tidak kalimat secara
dalam keseluruhan beberapa begitu jelas keseluruhan
berdiskusi. jelas, tidak bagian jelas tetapi masih betul-betul
menggumam dan dapat bias ditangkap tidak jelas,
dan dapat dimengerti. maksudnya menggumam
dimengerti. oleh dan tidak dapat
pendengar. dimengerti.
Ketrampilan Menggunakan Menggunakan Menggunakan Tidak
dalam bahasa baku. bahasa baku, bahasa baku, menggunakan
membuat Mudah mudah mudah bahasa baku,
laporan dipahami dan dipahami dan dipahami dan mudah
tertulis. runtut. Tulisan
Mengetahui runtut. Tulisan…..,kurang runtut. dipahami
……………….. 20….. dan
rapi, dan kurang rapi. Tulisan kurang runtut. Tulisan
Kepala mudah
Sekolah,dibaca. Guru Kelas VI tidak rapi.
rapi.

( ___________________ ) ( ___________________ )
NIP. ..………………………… NIP. ..…………………………

Anda mungkin juga menyukai