Anda di halaman 1dari 3

WEEDING KOLEKSI

Diajukan Oleh :
NAMA : SAHLA MARTINI
NIM: 210503105
Mahasiswa Fakultas Adab dan Humaniora
Prodi Ilmu Perpustakaan

FAKULTAS ADAB DAN HUMANIORA


UNIVERSITAS ISLAM NEGERI AR- RANIRY
DARUSSALAM, BANDA ACEH
2021 M/ 1443
BAB I

A. Latar belakang

Perkembangan ilmu pengetahuan yangterus berlanjut dariwaktu ke


waktu lahir karena adanya hasrat ingin tahu dari dalam diri manusia
sebagai tuntutan dan kebutuhan dalam kehidupan yang terus berkembang.
Terjadinya pelimpahan informasi (information overload) sebagai salah
satu konsekuwensi dari adanya perkembangan ilmu pengetahuan dan
teknologi yang semakin pesat saat ini ditandai dengan banyak karya-karya
yang dihasilkan manusia baik yang berupa buku, artikel, jurnal , serta
hasil-hasil karya tercetak maupun terekam lainny1a.

Sumber ilmu pengetahuan dan informasi yang berupa hasil karya-


karya manusia sebagiannya akan menjadi koleksi di perpustakaan. Koleksi
perpustakaan merupakan sebagian terpenting yang menjadi kekuataan
sebuah perpustakaan. Semakin bertambahnya karya-karya manusia
tersebut, maka perlu adanya kesiapan dari para pengolah perpustakaan
dalam mengelola sumber-sumber informasi, sehingga sumber-sumber
informasi tersebut dapat diolah,diperoses dan dirawat dengan baik agar
dapat memenuhi kebutuhaan masyarakat terhadap informasi yang
dibutukan dapat dilayani dengan kualitas yang baik.

1
Agus Rusman dkk.,”Beberapa Faktor Yang Mempengaruhi Para Pengolola Perpustkaan
Terhadap Pelaksanaan Kegiantaan Penyiangan (weeding) Bahan Pustaka.”, Jurnal sosial
Humaniora,Vol.201. https://jurnal.unpad.ac.id/sosiohumaniora/article/view/5199 diakses pada 2
juli 2021

1
Setiap perpustakaan terus berupaya untuk meningkatkan kualitas
layanaan perpustakaan yang sesuai dengan kebutuhan pemustaka sesuai
dengan perkembangan zaman. Perpustakaan perlu dilakukan
pengembangan koleksi di perpustakaan sebagai proses yang dinamis untuk
memenuhi kebutuhan pemustaka dalam memanfaatkan sumber-sumber
informasi. Salah satu tahap yang dilakukan dalam menjaga agar koleksi
tetap up to date adalah kegiatan penyiangan (weeding).

Menurut Dictionary of library and information sciencie


(Sugana,2011). Weeding merupakan proses menentukan koleksi apa saja
yang akan ditarik secarapermanen dan menentukan kriteria koleksi yang
kan disiangkan.2

Tabel Weeding

NO JUDUL PENGARANG PERNEBIT KETERANGAN

2
Sujana Janti G.2011 “Weeding : Membuat Akses Pada Koleksi Lebih Baik”, Jurnal Perpustakawan
Indonesia, Vol.11 Hal. 15. https://journal.ipd.ac.id/index.php /jpi/article/view/5265 diakses pada
22 Juli 2021.

Anda mungkin juga menyukai