Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

MATA PELAJARAN BAHASA INGGRIS

Disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah Micro Teaching

Dosen: Ahmad Ridho Rojabi, M.Pd,

Disusun oleh :

Siti Hasanah (T20186135)

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER

PROGRAM STUDI TADRIS BAHASA INGGRIS

FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN

2021
RENCANA PELAKSANAAN PEBELAJARAN

Satuan Pendidikan MTS Al-Badri


Kelas/semester VIII/Ganjil
Mata Pelajaran Bahasa Inggris
Topik Giving and Asking Informations
Pertemuan ke- 1
Alokasi Waktu 1 x 70 menit

A. Kompetensi Inti
KI-1 Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianut
KI-2 Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan
keberadaannya.
KI-3 Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
KI-4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan
metode sesuai kaidah keilmuan.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


3.5 Membedakan fungsi sosial, struktur 3.5.1 Mengindentifikasi bentuk
teks, dan unsur kebahasaan beberapa pemberitahuan dengan memberi dan
teks khusus dalam bentuk meminta informasi dengan tepat dan
pemberitahuan (announcement), benar
dengan memberi dan meminta
informasi terkait kegiatan sekolah, 3.5.2 Menggunakan ungkapan memberi
sesuai dengan konteks dan meminta informasi serta
penggunaannya. meresponnya dengan baik dan benar
4.6 Menyusun teks interaksi transaksional, 4.6.1 Mampu menyusun teks yang
lisan dan tulis, pendek dan sederhana, melibatkan tindakan memberi dan
yang melibatkan tindakan memberi meminta informasi.
dan meminta informasi terkait
keadaan/tindakan/ kegiatan/ kejadian
yang dilakukan/terjadi di waktu
lampau yang merujuk waktu
terjadinya dan kesudahannya, dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan yang benar
dan sesuai konteks

C. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa mampu mengidentifikasi ungkapan memberi dan meminta informasi
dengan benar
2. Siswa mampu menggunakan ungkapan memberi dan meminta informasi dengan
tepat
3. Siswa mampu menyusun teks yang melibatkan tindakan memberi dan meminta
informasi.

D. Materi Pembelajaran

Asking Information Giving Information


1. Where is used to ask questions about the
place / location o I play football in the field
- Where do you play football? o She buys a pencil in the supermarket
- Where does she buy a pencil?
2. When is used to ask questions about the
time o The library opens at 8 oclock
- When does the library open? o I go to sleep at 09.00 in the night
- When do you go to sleep?
3. How many is used to ask questions about o I have 2 erasers
amount o There are 40 students in VII L
- How many erasers do you have? o There are three books
- How many students in VII L?
.- How many books are there?

Color Noun Phrase


Black = Hitam Number + Adjective [color] + noun
Yellow = Kuning e.g:
Green = Hijau 1. Three apples
Pink = Merah muda Red apple
Purple = Ungu Three red apples
Greey = Abu-abu 2. One cat
Blue = Biru Yellow cat
Red = Merah One yellow cat
Brown = Cokelat Six birds
White = Puthi Green bird
Six green birds

Conjunction and/or
1. What book do you buy? I buy dictionary and comic.
2. Which book do you buy, dictionary or comic?
3. What sport does Rendy like? He like football and basketball.
4. Which sport does Rendy like, football or basketball?
5. What animal does Reni like? She likes cat and rabit.
6. Which animal does Reni like, cat or rabbit?
7. Which food do you eat? I eat spaghetti and burger.
8. Which food do you eat, spaghetti or burger?

E. Langkah-langkah Pembelajaran

Uraian Kegiatan Alokasi Waktu


Kegiatan awal 10 menit
 Guru mengawali proses pembelajaran dengan salam, berdoa, dan
mengabsen.
 Confirming readiness (mengkonfirmasi kesiapan siswa)
 Siswa bersama guru mengingat materi yang dipelajari pada
pertemuan sebelumnya.
 Apersepsi :
Guru memberi stimulus kepada siswa dengan bertanya jawab.
 Motivasi :
Menjelaskan pentingnya materi yang akan dipelajari berikut
kompetensi yang harus dikuasi siswa
Kegiatan Inti 50 menit
 Siswa mendengarkan dialog mengenai meminta dan memberi
informasi yang dibacakan oleh guru
 Siswa bersama-sama membacakan dialog
 Siswa berkelompok (work in pairs) dan mendiskusikan kosa kata
baru.
 Siswa diarahkan untuk menemukan kata kunci dalam dialog
tersebut.
 Siswa menjawab pertanyaan berdasarkan dialog yang dibacakan
guru.
 Siswa mengidentifikasi tindak tutur yang dipakai dalam meminta
dan memberi informasi dalam sebuah dialog
 Siswa memperhatikan penjelasan guru tentang penggunaan kata
where, when, and how many dalam kalimat intterogative.
 Siswa mengerjakan latihan
 Siswa bersama guru mengevaluasi hasil diskusi
Penutup 10 menit
 Guru mengkonfirmasi pemahaman siswa.
 Evaluasi (siswa mengerjakan soal latihan)
 Feed back (Menanyakkan kesulitan siswa selama KBM)
 Guru bersama siswa menyimpulkan tentang materi yang telah
diajarkan.
 Guru mengingatkan materi yang akan di ajarkan di pertemuan
berikutnya

F. Metode Pembelajaran

1. Metode : brainstorming, tanya jawab, dan penugasan

2. Pendekatan : scientific learning (mengamati, menanya, mengumpulkan

informasi, mengasosialisasi, dan mengkomunikasikan).

3. Strategi : observe – practice

G. Sumber Belajar dan Media Pembelajaran

 Buku paket/LKS
 Lingkungan kelas (real objects in the classroom).
 Script percakapan.
 Web (Internet).
 Gambar-gambar yang relevan.

H. Penilaian

I. Teknik Penilaian : Tes Tulis

Bentuk Instrumen : Tes listening (PG)

Contoh Instrumen/ Soal : Terlampir


II. Teknik Penilaian : Tes tulis

Bentuk Instrumen : Tes listening (Essay)

Contoh Instrumen/ Soal : Terlampir

a. Rubrik Penilaian

No Uraian Skor
1. Jawaban benar 2
Jawaban yang salah/ tidak dijawab 0

2. Jumlah soal 5

b. Pedoman Penilaian.

Setiap jawaban benar skor 5

Jumlah skor maksimal 2 x 5 = 10

Nilai Siswa = x 10

Mengetahui
Kepala Sekolah, Praktikan. Praktikan

Ridho Rojabi, M.Pd. Siti Hasanah


NIP.198105242014111002. T20186135

Anda mungkin juga menyukai