Anda di halaman 1dari 16

EKONOMI MIKRO

Biaya Produksi
Presented by:
Kelompok 2
Dina Islamiati Sakariah 1922019
Indah Septiani 2122002
Desy Noor Cahyani 2122004
Eliya Rosa 2122019
Herlindah 2122070
Junjung Putra Jafar 2122022
Apa yang kamu
pahami dari kata
biaya?
BIAYA
Biaya merupakan pengorbanan atau
pengeluaran yang dilakukan oleh suatu
perusahaan atau perorangan yang
bertujuan untuk memperoleh manfaat
lebih dari aktivitas yang dilakukan
tersebut.
BIAYA PRODUKSI
Merupakan suatu nilai atau harga yang
dikeluarkan untuk memperoleh bahan
baku, dan mengolahnya sampai
menjadi suatu produk (output).

Output atau keluaran adalah jumlah


barang atau jasa yang diproduksi
dalam kurun waktu tertentu.
Tujuan menghitung biaya produksi--

Untuk mengetahui
Untuk mengetahui pengeluaran biaya setiap
laba atau rugi harinya dalam memproduksi
suatu perusahaan suatu barang atau jasa
Jenis-jenis biaya produksi:

1. Fixed Cost (VC) Biaya tetap dikelompokkan menjadi 2:


atau Biaya Tetap
Biaya tetap total Biaya tetap rata-
Biaya yang besarnya (Total Fixed Cost) rata (Average Fixed
tidak tergantung TFC, seluruh biaya Cost) AFG, biaya
pada jumlah barang tetap yang harus
yang dihasilkan yang tetap harus
dikeluarkan dalam dikeluarkan per unit
Biaya gaji, Bunga jumlah yang sama barang.
hutang bank, Biaya selama memproduksi
sewa jumlah barang
tertentu.
Jenis-jenis biaya produksi:

2. Variabel Cost (VC) Biaya variabel dikelompokkan menjadi 2:


atau Biaya Variebel
Biaya variabel total Biaya variabel rata-
Biaya yang besarnya (Total Variable Cost) rata (Average
tergantung pada TVC, seluruh biaya Variable Cost) AVG,
jumlah barang yang biaya variabel yang
dihasilkan variabel yang harus
dikeluarkan selama harus dikeluarkan
Biaya bahan baku memproduksi jumlah per unit barang yang
(tepung, telur,gula) barang tertentu. produksi.
Biaya listrik, Biaya
air
Jenis-jenis biaya produksi:

3. Total Cost (TC)


atau Biaya Total
Jumlah seluruh biaya Biaya total
yang harus merupakan Rumus:
dikeluarkan untuk penjumlahan dari TC= TFC +TVC
memproduksi suatu biaya tetap total
barang atau jasa (TFC) dengan biaya
yang dilakukan variabel total (TVC)
produsen.
Jenis-jenis biaya produksi:

4. Average Cost (AC)


atau Biaya Rata-rata
Biaya yang Semakain banyak
dekeluarkan untuk jumlah barang yang Rumus:
diproduksi maka,
setiap satu unit biaya rata-rata (AC) AC= TC + Q
barang yang akan semakin
diproduksi. menurun sampai
mencapai titik

terendah. Namun AC= AFC +AVC


jika jumlah produksi
ditingkatkan lagi
biaya rata-rata
akan naik kembali
Jenis-jenis biaya produksi:

Rumus:
5. Marginal Cost (MC) MC= 🔺️TC /🔺️Q
atau Biaya Marginal
Perubahan biaya Dimana
total jika produksi
ditambah atau MC= Marginal Cost
dikurangi satu unit. 🔺️TC= Perubahan biaya total
🔺️Q= Perubahan Quantity
Rumus untuk
mencari Biaya Tetap Rata-rata (AFC)

TFC (Total Fixed Cost )


AFC =
Q (Quantity)
AFC= TFC/Q
Contoh Soal Avarage Fixed Cost AFC= 30.000/5
AFC= 6.000

Jumlah Produksi Total Fixed Cost Average Fix Cost


(Q) Rp AFC= TFC/Q
5 30.000 6.000
10 30.000 3.000
15 30.000 2.000
20 30.000 1.500
25 30.000 1.200 Jadi, AFC @1 unit = 6.000.
30 30.000 1.000
Rumus untuk mencari Biaya Variabel Rata-rata
(AVC)

TFC (Total Variable Cost )


AVC =
Q (Quantity)
AVC= TVC/Q
Contoh Soal Average Variable Cost AVC= 30.000/5
AVC= 6.000
Jumlah Produksi Total Variable Cost Average Fix Cost
(Q) Rp AVC= TVC/Q

5 30.000 6.000
10 50.000 5.000
15 75.000 5.000
20 90.000 4.500
25 100.000 4.000
30 110.000 3.666 67 Jadi, AVC @1 unit = 6.000.
Terima kasih!

Anda mungkin juga menyukai