Anda di halaman 1dari 11

ANGKET VALIDASI MEDIA

“Pengembangan Website Pembelajaran Untuk Meningkatkan Minat Belajar Pada Mata


Kuliah Studi Kelayakan Bisnis Pendidikan Ekonomi Universitas Lambung Mangkurat”

Identitas Validator

Nama :

Jabatan :

Instansi :

FAKULTAS KEGURAN DAN ILMU PENDIDIKAN

PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PENDIDIKAN

UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT

2022
LEMBAR INSTRUMEN KELAYAKAN MEDIA
Website Pembelajaran Studi Kelayakan Bisnis
Mahasiswa Semester 5 Program Studi Pendidikan Ekonomi
Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan
Universitas Lambung Mangkurat
Judul Program : Pengembangan Website Pembelajaran
Mata Kuliah : Studi Kelayakan Bisnis
Peneliti : Nurrahmadina
Validator :
Petunjuk
a. Lembar evaluasi ini dimaksudkan untuk mendapatkan informasi dari Bapak/Ibu
sebagai ahli media yang sedang dikembangkan.
b. Jawaban diberikan pada kolom skala penilaian yang sudah di sediakan dengan skala
penilaian:
1 = Sangat Tidak Setuju 4 = Setuju
2 = Tidak Setuju 5 = Sangat Setuju
3 = Cukup Setuju
c. Mohon berikan tanda check (√) pada Kolom skala penilaian yang sesuai dengan
pendapat Bapak/Ibu.
d. Mohon untuk memberikan komentar dan saran pada tempat yang telah disediakan.
Atas kesediaan Bapak/Ibu untuk mengisi lembar validasi ini saya ucapkan terimakasih.

Nilai
No Aspek/Indikator Penilaian
5 4 3 2 1

Aspek Usability

1. Menu-menu yang ada di website mudah


dipahami

2. Tulisan teks yang digunakan pada menu


dalam website mudah di pahami

3. Menu yang dipilih dapat menampilkan


halaman dengan cepat

4. Website dapat diakses dengan mudah

5. Alamat website mudah diingat


6. Konten dalam website informatif

Aspek Functionallity

7. Menu navigasi utama berfungsi dengan


baik

8. Menu Home berfungsi dengan baik

9. Menu Theory berfungsi dengan baik

10. Menu Quiz berfungsi dengan baik

11. Menu About berfungsi dengan baik

12. Menu pengerjaan Quiz berfungsi dengan


baik

Aspek Komunikasi Visual

13. Penggunaan Bahasa dalam website


pembelajaran sudah baik

14. Teks/tulisan dalam website


pembelajaran mudah dipahami

15. Desain tampilan website pembelajaran


sederhana atau mudah dipahami

16. Desain tampilan website pembelajaran


cukup menarik

17. Pemilihan warna website pembelajaran


secara umum sudah baik

18. Pemilihan warna menu atau navigasi


website pembelajaran sudah baik

19. Pemilihan tata letak menu navigasi


dalam website pembelajaran sudah baik

20. Penggunaan tata letak (layout) website


pembelajaran sudah konsinsten
Komentar dan Saran :

Setelah mengisi angket, mohon memberikan penilaian akhir dengan tanda check (√):

( ) Layak digunakan tanpa revisi


( ) Layak digunakan dengan revisi
( ) Tidak Layak di gunakan

Mengetahui,
Validator,

(...........................................................)
ANGKET VALIDASI MATERI

“Pengembangan Website Pembelajaran Untuk Meningkatkan Minat Belajar Pada Mata


Kuliah Studi Kelayakan Bisnis Pendidikan Ekonomi Universitas Lambung Mangkurat”

Identitas Validator

Nama :

Jabatan :

Instansi :

FAKULTAS KEGURAN DAN ILMU PENDIDIKAN

PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PENDIDIKAN

UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT

2022
LEMBAR INSTRUMEN KELAYAKAN MATERI
Website Pembelajaran Studi Kelayakan Bisnis
Mahasiswa Semester 5 Program Studi Pendidikan Ekonomi
Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan
Universitas Lambung Mangkurat
Judul Program : Pengembangan Website Pembelajaran
Mata Kuliah : Studi Kelayakan Bisnis
Peneliti : Nurrahmadina
Validator :
Petunjuk
a. Lembar evaluasi ini dimaksudkan untuk mendapatkan informasi dari Bapak/Ibu
sebagai ahli materi pada produk yang sedang dikembangkan.
b. Jawaban diberikan pada kolom skala penilaian yang sudah di sediakan dengan skala
penilaian:
1 = Sangat Tidak Setuju 4 = Setuju
2 = Tidak Setuju 5 = Sangat Setuju
3 = Cukup Setuju
c. Mohon berikan tanda check (√) pada Kolom skala penilaian yang sesuai dengan
pendapat Bapak/Ibu.
d. Mohon untuk memberikan komentar dan saran pada tempat yang telah disediakan.
Atas kesediaan Bapak/Ibu untuk mengisi lembar validasi ini saya ucapkan terimakasih.

No. Indikator Butir Penialaian Skor

5 4 3 2 1

Kesesuaian materi 1. Kesesuaian tujuan perkualiahan


dengan tujuan dengan kompetensi dasar
perkuliahan 3. Kelengkapan materi

5. Kesesuaian website untuk


1. memperjelas materi
8. Kesesuaian soal dengan isi
materi
11. Penyajian materi terurut dan
sistematis
2. Keakuratan materi 12. Konsep dan definisi pada materi
website pembelajaran sesuai
dengan modul Studi Kelayakan
Bisnis
13. Contoh video pada materi
website pembelajaran sesuai
dengan mata kuliah Studi
Kelayakan Bisnis
4. Teknik Penyajian 14. Materi pada website
pembelajaran dibuat secara
runtut sesuai dengan konsep
mata kuliah Studi Kelayakan
Bisnis
5. Penyajian Perkuliahan 15. Materi pada website
pembelajaran dapat mendukung
keterlibatan mahasiswa dalam
mata kuliah Studi Kelayakan
Bisnis
6. Pendukung Penyajian 16. Quis pada website pembelajaran
sesuai dengan materi mata
kuliah Studi Kelayakan Bisnis
7. Komunikatif 17. Materi pada website
pembelajaran dapat memberikan
pemahaman terhadap materi
pada mata kuliah Studi
Kelayakan Bisnis
8. Kesesuaian dengan 18. Pemilihan kata dan kalimat pada
kaidah bahasa website pembelajaran sesuai
dengan EYD
19. Struktur kalimat pada website
permbelajaran sesuai dengan
EYD
10. Kelayakan Bahasa 20. Pemilihan kata dan kalimat pada
website pembelajaran efektif
21. Istilah-istilah pada website
pembelajaran merupakan kata
baku
12. Kesesuaian dengan 22. Materi pada website
perkembangan pembelajaran dapat
mahasiswa meningkatkan perkembangan
intelektual mahasiswa
23. Materi pada website
pembelajaran sesuai dengan
tingkat perkembangan
mahasiswa
Komentar dan Saran :

Setelah mengisi angket, mohon memberikan penilaian akhir dengan tanda check (√):

( ) Layak digunakan tanpa revisi


( ) Layak digunakan dengan revisi
( ) Tidak Layak di gunakan

Mengetahui,
Validator,

(...........................................................)
ANGKET VALIDASI INSTRUMEN

“Pengembangan Website Pembelajaran Untuk Meningkatkan Minat Belajar Pada Mata


Kuliah Studi Kelayakan Bisnis Pendidikan Ekonomi Universitas Lambung Mangkurat”

Identitas Validator

Nama :

Jabatan :

Instansi :

FAKULTAS KEGURAN DAN ILMU PENDIDIKAN

PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PENDIDIKAN

UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT

2022
LEMBAR KELAYAKAN INSTRUMEN
Website Pembelajaran Studi Kelayakan Bisnis
Mahasiswa Semester 5 Program Studi Pendidikan Ekonomi
Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan
Universitas Lambung Mangkurat

Judul Program : Pengembangan Website Pembelajaran


Mata Kuliah : Studi Kelayakan Bisnis
Peneliti : Nurrahmadina
Validator :
Petunjuk
a. Lembar evaluasi ini dimaksudkan untuk mendapatkan informasi dari Bapak/Ibu
sebagai ahli media yang sedang dikembangkan.
b. Jawaban diberikan pada kolom skala penilaian yang sudah di sediakan dengan skala
penilaian:
1 = Sangat Tidak Setuju 4 = Setuju
2 = Tidak Setuju 5 = Sangat Setuju
3 = Cukup Setuju
c. Mohon berikan tanda check (√) pada Kolom skala penilaian yang sesuai dengan
pendapat Bapak/Ibu.
d. Mohon untuk memberikan komentar dan saran pada tempat yang telah disediakan.
Atas kesediaan Bapak/Ibu untuk mengisi lembar validasi ini saya ucapkan terimakasih.

No (Aspek/Indikator) Skala Penilaian

5 4 3 2 1
Kejelasan
1. Judul pada lembar instrumen jelas
2. Petunjuk pengisian instrumen jelas
3. Butir penilaian pada setiap pertanyaan jelas
Ketepatan Isi
4. Setiap butir pertanyaan sesuai dengan kriteria
penilaian
Relevansi
5. Setiap butir pertanyaan berkaitan dengan tujuan
penelitian
6. Setiap butir pertanyaan berkaitan dengan aspek
yang ingin dicapai
Kevalidan Isi
7. Setiap butir pertanyaan mengungkapkan
informasi yang benar
8. Setiap butir pertanyaan berisi gagasan yang
lengkap
Ketepatan Bahasa
9. Bahasa yang digunakan mudah dipahami
10. Bahasa yang digunakan efektif
11. Penulisan sesuai dengan EYD

Komentar dan Saran

Setelah mengisi angket, mohon memberikan penilaian akhir dengan tanda check (√):
( ) Layak digunakan tanpa revisi
( ) Layak digunakan dengan revisi
( ) Tidak Layak di gunakan

Mengetahui,
Vaidator,

(...........................................................)

Anda mungkin juga menyukai