Anda di halaman 1dari 16

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Pendidikan yang berkualitas merupakan faktor yang penting bagi terciptanya masyarakat
madani yang unggul, baik dalam aspek intelektual maupun spiritual. Sebab melalui proses
pendidikan yang berkualitas generasi yang menjadi modal dasar pembangunan dapat dioptimalkan
pemberdayaanya. Oleh sebab itu seberapapun mahalnya harga sebuah pendidikan haruslah
dipandang sebagai aset bagi pembangunan yang pada gilirannya akan mendatangkan keuntungan
yang berlipat bagi bangsa dan negara.
SDN Kotabatu 01 adalah merupakan sekolah dasar negeri yang ada di wilayah Kecamatan
Ciomas yang memiliki kualifikasi standar sebagaimana disyaratkan pemerintah. Kenyataan ini
membawa konsekuensi pada semakin besarnya beban tanggung jawab SDN Kotabatu 01 untuk
senantiasa mengembangkan diri secara dinamis baik dalam hal fisik maupun non fisik demi
mengimbangi kemajuan masyakarat pengguna jasanya.
Sebagaimana diketahui bersama bahwa keadaan sarana fisik sekolah yang memadai sebagai
wahana bagi terlaksananya proses pendidikan formal adalah salah satu unsur yang tak dapat
ditawar-tawar lagi, sehingga bertambahnya animo masyarakat untuk menyekolahkan anaknya di
SDN Kotabatu 01 secara otomatis juga akan menuntut lebih banyak sarana dan prasarana yang
harus disediakan.
Berdasarkan kenyataan tersebut, dalam rangka meningkatkan dan mengembangkan kualitas
sekolah, kami mencoba mengadakan kajian/analisa dengan menggunakan analisa SWOT
( Strength, Weakness, Opportunity, and Threats ) yang secara keseluruhan meliputi langkah-
langkah sebagai berikut :
1. Menetapkan masalah-masalah
2. Menetapkan tujuan
3. Identifikasi faktor-faktor pendorong dan penghambat
4. Menetapkan strategi dan kegiatan
5. Menyusun team work (team kerja)
6. Menyusun dan menetapkan jadwal kerja

1
B. Tujuan Penyusunan Proposal

Proposal ini disusun dan diajukan sebagai bahan pertimbangan bagi Dinas Pendidikan
Kabupaten Bogor, Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat dan Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan untuk segera melaksanakan program pengadaan Meubeler Ruang Kantor Guru di SDN
Kotabatu 01.

A. Hasil Analisis SWOT Bidang Sarana dan Prasarana Sekolah

1. Permasalahan
Salah satu permasalahan yang paling krusial di SDN Kotabatu 01 adalah kurangnya Ruang

Kegiatan Belajar, Ruang Perpustakaan dan sarana untuk memenuhi kebutuhan ruangan dan penunjang

KBM (Kegiatan Belajar Mengajar).

Berdasarkan analisis SWOT dan analisa kebutuhan ruangan belajar and penunjang KBM
disimpulkan bahwa SDN Kotabatu 01 pada saat ini mengalami kekurangan-kekurangan seperti yang
tercantum dalam tebel pada halaman berikut.

TABEL .1

Daftar Kebutuhan Ruangan

Kebutuhan Kondisi
No. Nama Ruangan Keterangan
Ruangan Ada Kurang
1. Ruang Kep. Sekolah 1 1 - -
2. Ruang Guru 1 1 - -
3. Ruang Tata Usaha - - - -
4. Ruang Kegiatan Belajar 12 10 2 Mendesak
5. Ruang Laboratorium - - - -
6. Ruang Keterampilan - - - -
7. Ruang Perpustakaan - - - -
8. Ruang Ibadah 1 1 - -
9. Ruang BP - - - -
10. Ruang OSIS - - - -
11. Ruang UKS - - - -
12. Ruang Lab Bahasa 1 - 1 Mendesak
13. Ruang Lab Komputer 1 1 - -
Jumlah 17 14 3 -

2
TABEL. 2
Daftar Kebutuhan Sarana/Prasarana
Kebutuhan Kondisi
No Nama Sarana / Prasarana Keterangan
Ada Kurang
1. Komputer 20 10 10 Tidak
standar
2. Printer 5 1 4 Mendesak
3. Scaner 1 - 1 Mendesak
4. Lemari Guru 4 - 4 Mendesak
5. Meja Kerja Guru 16 - 16 Mendesak

6. Kursi Kerja Guru 16 8 8 Mendesak


7. Alat Musik 1 set - 1 set Mendesak
8. Alat Musik Tradisional/Gamelan 1 set - 1set Mendesak
9. Sound System 1 set - 1set Mendesak
10. Pelapisan Lapangan Upacara 1 Set - 1 Set Mendesak
11. Perlengkapan Olah Raga - - - -

TABEL. 3
KEADAAN SISWA DAN ROMBONGAN BELAJAR
Keadaan Tahun Kls1 Kls2 Kls3 Kls4 Kls5 Kls6 Jumlah
Siswa Pelajaran
2019/2020 72 91 86 84 78 80 491
Jumlah
2020/2021 87 72 91 86 84 78 498
Siswa
2021/2022 80 87 72 91 86 84 500
2019/2020 2 2 2 2 2 2 12
Jumlah
2020/2021 2 2 2 2 2 2 12
Rombel
2021/2022 2 2 2 2 2 2 12

2. Tujuan

Dari perencanaan ini dapat diketahui pemenuhan kebutuhan sarana-prasarana yang


dimaksudkan untuk meningkatkan pelayanan dan meningkatkan kemampuan/kompetensi peserta didik

3
yang semakin tumbuh dan berkembang. Sebagai bahan pengajuan kepada pihak yang berwenang, baik
Dinas pendidikan Kabupaten Bogor, Pemerintah Daerah Kabupaten Bogor, Pemerintah Daerah
Propinsi Jawa Barat maupun Pemerintah Pusat, dengan sasaran terpenuhinya kebutuhan sarana dan
prasarana di SDN Kotabatu 01.

3. Faktor Pendorong
a. Lahan yang dimiliki SDN Kotabatu 01 yang cukup luas ( 342 M2)
b. Berada di lingkungan yang kondusif dan strategis untuk Pendidikan.
c. Pertumbuhan peminat/pendaftar siswa baru yang sangat signifikan tahun demi tahun
d. Pernyataan simpati dengan lingkungan dan suasana sekolah dari setiap tamu yang hadir

4. Faktor Penghambat
a. Keterbatasan anggaran biaya sekolah untuk pengadaan sarana-prasarana sekolah
b. Belum adanya kesiapan masyarakat dan orang tua siswa untuk membantu pemenuhan
kebutuhan sarana-prasarana
c. Kemampuan ekonomi orang tua siswa/ masyarakat masih kurang.
5. Strategi dan Kegiatan
Strategi dalam rangka memenuhi kebutuhan sarana-prasarana tersebut adalah dengan
mengajukan proposal melalui Dinas Pendidikan Kabupaten Bogor, Dinas Pendidikan Propinsi Jawa
Barat dan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

D. Kesimpulan
Berdasarkan analisa kebutuhan sarana-prasarana dari kondisi reel saat ini, SDN Kotabatu 01
untuk tahun pelajaran 2022/2023 sangat memerlukan pengadaan kebutuhan tersebut, demi tercapainya
sasaran kebutuhan guna mengeliminasi dinamika yang terus berkembang saat ini maupun masa yang
akan datang.
Adapun target dan sasaran yang telah ditetapkan adalah:
1. Terselenggaranya proses belajar dan pembelajaran yang optimal
2. Tersedianya sumber dan media belajar yang memadai
3. Terciptanya kualifikasi dan kompetensi guru yang kondusif dan konstruktif demi
terlaksananya proses pendidikan yang baik
4. Meningkatnya potensi dan minat siswa dalam kegiatan pengembangan diri, khususnya
dalam bidang ilmiah, olah raga dan seni bidaya.

4
Selanjutnya kami berharap, melalui proposal ini Dinas Pendidikan Kabupaten Bogor dan
intansi terkait dapat merealisir kebutuhan sarana-prasarana tersebut, sehingga harapan kita semua
dalam membangun manusia Indonesia seutuhnya dapat terwujud dengan baik. Amin…

5
BAB II
PROFIL SEKOLAH
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
A. Identitas Sekolah
1. Nama Sekolah : SDN KOTABATU 01
(Status Negeri)
2. Alamat Sekolah
Propinsi : Jawa Barat
Kabupaten/Kota : Bogor
Kecamatan : Ciomas
Desa : Kotabatu
Jalan : Jl. Kapten Yusuf
Kode Pos : 16610
Telpon/Fax : (0251) -
E.Mail : sdn.kotabatusatu@yahoo.com

3. Nomor Rekening : 0120532049100


(bukan rekening pribadi)
Nama Bank : Bank Jabar
Kantor : Cabang
(cabang/Unit sebutkan)
Pemegang Rekening
1). Kepala Sekolah : Hj. Ai Mariam, S.Pd
2). Bendahara Sekolah : Ujang Hendra, S.Pd.SD
4. Status Akreditasi :
Terakreditasi : Nomer SK : 02.00/347/SK/BAP-SM/XI/2017
Tgl. 27 November 2017 Jenjang : A Jumlah Nilai : 96

B. Identitas Kepala Sekolah


a. Nama dan gelar : Hj. Ai Mariam, S.Pd
b. Pendidikan terakhir : S1
c. Jurusan Ijazah : PGSD

6
C. Visi dan Misi Sekolah
1. Visi Sekolah
“ Terdepan dalam meraih prestasi yang dilandasi dengan nilai-nilai karakter bangsa sesuai
dengan ajaran agama “

Indikator Unggul dalam :


a. Peningkatan Skor Ujian Sekolah / GSA (Gain Score Achievement )
b. Pencapaian KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal)
c. Persaingan melanjutkan kejenjang pendidikan yang lebih tinggi
d. Budaya hidup sehat
e. Prestasi olahraga
f. Prestasi bidang seni
g. Aktivitas keagamaan
h. Peningkatan kualifikasi dan kesesuaian ketenagaan
i. Mendapat kepercayaan dari masyarakat.

2. Misi Sekolah ;
a. Membimbing dan membina siswa dengan nilai-nilai karakter bangsa
b. Menyiapkan generasi yang unggul dibidang ilmu pengetahuan dan teknologi
c. Menyiapkan generasi yang terampil dengan dilandasi iman dan takwa
d. Menumbuhkan penghayatan terhadap ajaran agama sehingga terbangun insan yang cerdas,
cendikia, berbudi pekerti luhur dan berakhlak mulia
e. Membentuk sumber daya manusia yang aktif, kreatif, inovatif dan berprestasi sesuai
dengan perkembangan zaman.
f. Membangun citra sekolah sebagai mitra terpercaya di masyarakat
g. Melaksanakan pembelajaran yang efektif
h. Menyediakan sarana dan prasarana yang diperlukan dalam kegiatan belajar siswa untuk
dapat mendukung perkembangan potensi peserta didik agar berkembang secara optimal
i. Memberikan jaminan pelayanan yang prima dalam berbagai hal untuk mendukung proses
belajar dan bekerja yang harmonis dan selaras.
B. Tujuan

Tujuan Umum
1. Mengembangkan budaya sekolah yang religious melalui kegiatan
keagamaan
7
2. Semua kelas melaksanakan pendekatan pembelajaran aktif berbasis
Pendidikan karakter
3. Menyelenggarakan berbagai kegiatan dibidang IPTEK, Bahasa,
olahraga, dan seni budaya sesuai dengan bakat, minat dan potensi.
4. Menyelenggarakan kegiatan kemandirian melalui pembiasaan dan
pengembangan diri
5. Menyelenggarakan kegiatan yang menumbuhkan kesadaran sekolah
sebagai bagian masyarakat global.

Tujuan Khusus
1. Meningkatkan kemampuan baca tulis Al-qur’an mencapai +0.75%
2. Meningkatkan skor GSA minimal +0.05
3. Meningkatkan pencapaian Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) +0.5%
4. Meningkatkan proporsi lulusan yang melanjutkan ke perguruan tinggi negeri +1.25% dan
mampu memasuki dunia kerja
5. Mampu meraih prestasi dalam bidang akademik
6. Terciptanya sekolah yang berbudaya hidup sehat
7. Memiliki 1 cabang olahraga yang mampu menjadi juara di tingkat kabupaten
8. Meraih juara dalam 3 cabang lomba seni setingkat kabupaten
9. Terciptanya kualifikasi dan kesesuaian ketenagaan + 0.05%
10. Meningkatnya Jumlah pendaftar calon siswa baru + 0.05%
11. Melek Internet pada seluruh warga sekolah

C. Identifikasi Tantangan Nyata Sekolah


Berdasarkan tujuan sekolah dan evaluasi pendidikan antara hasil yang dicapai sampai saat ini
dengan hasil ekspektasinya, maka dapat diidentifikasi dari tantangan nyata yang dihadapi oleh sekolah.
Identifikasi tantangan nyata tersebut adalah sebagaimana berikut :
1. Kurangnya sarana ruang kelas baru yang menyebabkan Kegiatan Belajar dilaksanakan double
shif pagi dan sore
2. Kurang bervariasinya model pembelajaran termasuk model pembinaan, pengembangan minat
dan potensi siswa
3. masih kurangnya budaya belajar yang aktif, kondusif dilingkungan sekolah, baik dikalangan
guru maupun dikalangan siswa

8
4. Kurangnya sarana dan prasarana penunjang KBM, antara lain :
a. Laboratorium bahasa dan sarana pendukungnya
b. Laboratorium khusus komputer dan sarana multimedianya
c. Sarana penunjang keamanan sekolah (pagar)
d. Alat-alat kesenian ; gamelan, angklung, gitar dll.

D. Profil Tamatan (3 tahun terakhir)

Siswa yang melanjutkan


Tahun Tamatan (%) Rata-rata Nem
Ke Perguruan Tinggi (%)
Pelajaran
Jumlah Target Hasil Target
2019/2020 80 100 % 8,22 22% 25 %
2020/2021 78 100 % 8,34 23,3% 25 %
2021/2022 84 100 % 8,34 23,3% 25 %

E. Prestasi yang pernah dicapai oleh sekolah (5 tahun terakhir)

a. Non Akademik
No Kejuaraan Tingkat Tahun
1. Juara 1 Lomba Pentas PAI MHQ Putra Kecamatan 2022
2. Juara I Pupuh Buhun Putri Kecamatan 2022
3. Juara III Lomba Pentas PAI MHQ Putra Kecamatan 2022
4. Juara III Putra Pupuh Buhun Putra Kecamatan 2022
5. Juara II Lomba Sajak Sunda Putra Kecamatan 2020
6. Juara II Lomba Carpon Sunda Putri Kecamatan 2020
7. Juara III Pupuh Buhun Putri Kecamatan 2020

F. Rasio Penerimaan Siswa (3 tahun terakhir)

Jumlah Siswa
Tahun Pelajaran Prosentase yang
Pendaftar Diterima
Diterima
2019/2020 80 72 92,09 %
9
2020/2021 90 87 96,33 %
2021/2022 80 84 96,33 %

I. Kualifikasi Guru
Status Guru
Jenjang Pendidikan
Jumlah Guru Tetap Jumlah Guru Tidak tetap
S2/S3 - -
S1 13 13
D3 - -
D2/D1/SLTA 4 4
Jumlah 17 17

J. Keadaan Guru
Kesesuaian dengan latar Keterangan
Jumlah
Bidang/Mata Pelajaran belakang pendidikan tenaga
No Personil Per-
(MP) Sesuai (match) Tidak sesuai rangkap
MP
(MiSDtch) mengajar MP
1. Guru Kelas 1 1
2. Guru Kelas 2 2 V
3. Guru Kelas 3 2 V
4. Guru Kelas 4 2 V
5. Guru Kelas 5 2 V
6. Guru Kelas 6 2 V
7. Guru Agama 1 V V
8. Guru PJOK - - V
9. Guru B.Inggris 1 V -
10. Guru BTQ 1 V
11. Guru TIK 2 V V
Jumlah 16 14 2

K. Sarana dan Prasarana


No Jenis ruangan Jumlah Luas (m2) Kondisi

10
Baik Rusak
1 Kepala Sekolah 1 3x7 1
2 Tata Usaha -1 - -
3 Kelas / Teori 10 7x9 8 2
4 Lab Komputer 1 4x6 1
5 Ruang Ibadah 1 1,5 x 2 - 1
6 Ruang Guru 1 1,5 x 4 - 1
7 WC Guru 1 1
8 WC Siswa 2 2

L. Kondisi Orang Tua


Jml Penghasilan per- Jml Jml
Pekerjaan Tingkat Pendidikan
(%) bulan (Rp) (%) (%)
Pegawai Negeri 7,86 < 200.000 13.9 SD/lebih rendah 8.13
TNI / POLRI 0.33 200.000 – 400.000 23.2 SLTP 28.07
Karyawan swasta 9.51 401.000 – 600.000 45.5 SLTA 50.54
Petani 3,93 601.000 – 1.000.000 9.7 Perguruan Tinggi 13.26
Buruh 54,44 > 1.000.000 7.7
Pensiunan 0,65
Pedagang 1,64
Lain-lain 22,62

M. Potensi di lingkungan sekolah diharapkan mendukung program sekolah


a. Masyarakat
b. Dunia Usaha
c. Pemerintah

Penjelasan :
a. Masyarakat : Adanya peran serta masyarakat terhadap pelaksanaan pendidikan
b. Dunia Usaha : Adanya kepedulian pengusaha terhadap pelaksanaan pendidikan
c. Pemerintah : Adanya tanggungjawab pemerintah terhadap pelaksanaan pendidikan

Ciomas, Juni 2022


Kepala SDN Kotabatu 01

11
Hj. AI MARIAM, S.Pd
NIP. 196311121983052001

BAB III
KESIMPULAN

Berdasarkan analisa kebutuhan sarana-prasarana dari kondisi nyata saat ini, SDN Kotabatu 01
sebagai Sekolah Berbasis Kurikulum 2013 untuk Tahun Pelajaran 2022/2023 memerlukan pemenuhan
kebutuhan tersebut demi tercapainya sasaran kebutuhan guna mengeliminasi dinamika yang terus
berkembang saat ini maupun masa yang akan datang.
Adapun target dan sasaran yang telah ditetapkan adalah:
1. Terselenggaranya Kegiatan Belajar dan Pembelajaran yang optimal
2. Tersedianya sumber dan media belajar yang memadai
3. Terciptanya kualifikasi dan kompetensi guru yang kondusif dan konstruktif demi
terlaksananya proses pendidikan yang baik
4. Meningkatnya potensi dan minat siswa dalam kegiatan pengembangan diri, khususnya
dalam bidang ilmiah, olah raga dan seni bidaya.

Selanjutnya kami berharap, melalui proposal ini Dinas Pendidikan Kabupaten Bogor, dan
instansi terkait lainya dapat merealisir bantuan pengadaan sarana tersebut, sehingga harapan kita
semua dalam membangun manusia Indonesia dibidang pendidikan dapat terwujud dengan baik.
Amin…

Ciomas, Juni 2022


Kepala SDN Kotabatu 01

Hj. AI MARIAM, S.Pd


12
NIP. 196311121983052001

Kata Pengantar

Puji syukur alhamdulillah kami panjatkan ke hadirat Allah Subhaanahu Wata’ala atas
limpahan rahmat dan karunia-Nya hingga kami dapat menyelesaikan penyusunan proposal ini.
Sebagai lembaga penyedia jasa, sekolah secara mutlak dituntut untuk senantiasa
memberikan pelayanan yang optimal pada masyarakat pengguna jasanya sekaligus dituntut
mampu menghasilkan produk yang berhasil guna dalam bentuk SDM yang handal dan
qualified dalam berbagai aspek kehidupan. Oleh sebab itulah diperlukan adanya upaya
peningkatan dan pengembangan mutu yang terus menerus secara berkelanjutan baik dalam
teknis pelaksannaan maupun dalam pengadaan berbagai faktor pendukungnya.
Dalam rangka upaya peningkatan dan pengembangan mutu pendidikan kami mencoba
membuat analisa terhadap kebutuhan dasar yang dibutuhkan dalam proses pendidikan yang
kami laksanakan, yang gambarannya kami coba tuangkan melalui proposal ini.
Berdasarkan hasil analisa itulah kami menyimpulkan adanya beberapa kebutuhan yang
sangat mendasar dan mendesak bagi terlaksananya kelancaran kegiatan belajar mengajar di SD
Negeri Kotabatu 01 ini, yang salah satunya adalah kurangnya meubeler ruang kantor guru.
Untuk itu melalui proposal ini kami berharap kiranya berbagai pihak yang concern terhadap
pendidikan, khususnya Direktorat Pembinaan SD, dapat segera membantu dalam
pengadaannya.
Kami menyadari bahwa proposal yang kami ajukan ini masih jauh dari sempurna,
tetapi tidak berlebihan pula tentunya jika kami berharap kiranya proposal ini dapat dijadikan
bahan pertimbangan yang obyektif sebagaimana mestinya.

Ciomas, Juni 2022


Kepala SDN Kotabatu 01

13
Hj. AI MARIAM, S.Pd
NIP. 196311121983052001

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .......................................................................... i


DAFTAR ISI.......................................................................................... ii

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang ........................................................................... 1
B. Tujuan Penyusunan Proposal ..................................................... 2
C. Hasil Analisis SWOT Bidang Sarana dan Prasarana Sekolah . . . 2

BAB II PROFIL SEKOLAH


A. Identitas Sekolah ........................................................................ 5
B. Identitas Kepala Sekolah ............................................................ 5
C. Profil Tamatan (3 tahun terakhir) ............................................... 6
D. Prestasi yang pernah dicapai oleh sekolah (5 tahun terakhir)...... 6
E. Rasio Penerimaan Siswa (3 tahun terakhir) ................................ 6
F. Keadaan Guru .............................................................................. 7
G. Sarana dan Prasarana ................................................................... 8
H. Komdisi Orang Tua ……………………………………………. 9
I. Buku Perpustakaan ....................................................................... 9
J. Anggaran Sekolah (sesuai dengan RAPBS) ................................. 10
K. Potensi di lingkungan sekolah
diharapkan mendukung program sekolah .................................. 10

BAB III KESIMPULAN ...................................................................... 15


LAMPIRAN-LAMPIRAN :
1. Sertifikat Akreditasi
2. SK. Pendirian Sekolah
3. Sk. Bupati Tentang Pengangkatan Kepala Sekolah
4. SK Pembentukan Komite Sekolah
5. Set Plan

14
ii
PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI KOTABATU 01
Alamat : Jl. KaptenYusuf No. 01 Desa Kotabatu, Kec. Ciomas, Kab. Bogor ( 16610 )
NPSN : 20201620 “TERAKREDITASI A” NSS : 101020229018

Nomor : 421.2/060/SD.018/VI/2022
Lampiran : Satu berkas
Perihal : Permohonan Bantuan
Meubeller Ruang Guru

Yth.
Kepala Dinas Pendidikan
Kabupaten Bogor
di
Cibinong
Dengan hormat,
Berhubung saat ini sekolah kami telah disetujui sebagai Sekolah Berbasis Kurikulum
2013, maka untuk merealisasikan program tersebut SDN Kotabatu 01 Kabupaten
Bogor sangat membutuhkan adanya sarana-prasrana pendukung program tersebut. Oleh
karena itu, kami mengajukan Proposal Meubeler Ruang Guru kepada Kepala Dinas
Pendidikan Kabupaten Bogor. Kami berharap kiranya permohonan melalui proposal ini
dapat segera direalisasikan mengingat pentingnya kebutuhan peralatan tersebut.
Atas perhatian dan bantuan Bapak kami ucapkan terimakasih.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

Ciomas, Juni 2022


Kepala Sekolah,

15
Hj. AI MARIAM, S.Pd
NIP. 196311121983052001

LEMBAR PENGESAHAN PROPOSAL


BANTUAN PENGADAAN MEUBELER RUANG GURU
TAHUN ANGGARAN 2022

Telah memperhatikan dan mempertimbangkan dari Guru-guru dan Komite Sekolah, dengan ini
Proposal Pengajuan Meubeler Ruang Guru SDN KOTABATU 01 Kecamatan Ciomas Kabupaten
Bogor Tahun 2022 di tetapkan dan di sahkan untuk diajukan.

Mengetahui, Ciomas, Juni 2022


Komite Sekolah Kepala SDN Kotabatu 01

BARHOYA, S.Pd.I Hj. AI MARIAM, S.Pd


NIP. 196311121983052001

16

Anda mungkin juga menyukai