Anda di halaman 1dari 2

Mata Kuliah : Teknologi Informasi Terapan Manajemen

Subjek : Tugas dan UTS Kelas 45 Manajemen

Soal :
1. Tentukan variabel X dan Variabel Y di judul penelitian yang akan diberikan, setelah
itu buatlah perumusan masalah dan hipotesis dari judul tersebut !
a. Analisis Pengaruh Diskon, Promosi Dan Kepercayaan Konsumen Terhadap
Keputusan Pembelian Pada Pengguna Aplikasi Shopee (Study Pada Mahasiswa
Fakultas Ekonomi Unilak)
b. Pengaruh Kualitas Produk, Promosi, Harga, Dan Kepercayaan Terhadap
Keputusan Pembelian Kopi Green Bean Bajawa (Studi Pada Cafe Yang
Mempunyai Mesin Roasting Di Kota Malang)
c. Analisis Privasi, Keamanan Dan Kepercayaan Terhadap Keputusan Pembelian
Online Di Lazada.Co.Id Dan Blibli.Com Survei Pada Mahasiswa Fakultas
Ekonomi Unilak)
d. Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian
Smartphone Samsung (Study Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Unilak)
e. Pengaruh Kualitas Layanan Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Jasa
(Survei Pada Gerai Bandara Sultan Syarif Kasim II Pekanbaru)
f. Analisis Tingkat Kepuasan Nasabah, dan Loyalitas Nasabah Terhadap Pelayanan
Customer Service di Bank Swasta, Studi Kasus Bank Danamon Cabang
Pekanbaru
g. Pengaruh tunjangan kesejahteraan dan kesehatan terhadap prestasi kerja pegawai.
Studi yang dilaksanakan pada pegawai di bidang Pelaksanaan Penyuluhan
Perikanan, Pertanian, dan Kehutanan, yang ada di Kabupaten Sutajaya.
h. Analisa tentang gaya kepemimpinan, disiplin, dan motivasi kerja terhadap
produktifitas karyawan.
i. Analisa tentang hubungan antara lata belakang lingkungan, pendidikan, dan
pengalaman kerja serta kaitannya terhadap etos kerja perusahaan. Studi yang
dilaksanakan oleh mahasiswa jurusan manajemen SDM terhadap Bank Indah
Pertiwi.
j. Analisa tentang program pendidikan dan juga pelatihan terhadap produktifitas
karyawan yang bekerja di PT. Terbaik is The Best, Kabupaten Suka Suka.
2. Gunakan SPSS untuk menentukan validitas dan reliabilitas data yang dibagikan,
dengan tingkat signifikansi sebesar 5% (Data akan disajikan dalam microsoft excel).
Dan buatlah kesimpulan dari hasil olah data tersebut.
Ketentuan tugas dan UTS :
1. Dikerjakan di word documen
2. Untuk pengumpulan input data di spss dan output data spss, silahkan di screen shot
data view, dan output data spss. Atau silahkan di snipping toll saja dan pastekan ke
lembar jawaban, atau di copy paste.
3. Untuk output SPSS yang akan dimasukkan ke dalam lembar jawaban hanya table
correlations dan table reliability statistic.
4. Dikumpulkan paling lambat tanggal 11 Juni 2022 di edlink dalam bentuk PDF

Link panduan :
1. Uji validitas dan reliabilitas
https://www.youtube.com/watch?v=Ox8lyzdlg5U
2. Snipping tool
https://www.youtube.com/watch?v=1Ei3MOT_rUc

Anda mungkin juga menyukai