Anda di halaman 1dari 9

ANALISIS KINERJA SISTEM INFORMASI DENGAN

METODE BALANCED SCORECARD


PADA PRUSAHAAN TKJ TRAVEL PEKANBARU SISTEM INFORMASI

Dosen:
Bapak Wide Mulyana, S.Kom., MMSI

Disusun oleh:
Rozzy febriani (190402096)

Universitas Muhammadiyah Riau


Fakultas Ilmu Komputer
Prodi Ilmu Komputer
Kata pengantar

Dengan mengucapkan puji syukur kehadirat Allah SWT Tuhan Yang Maha Esa, karena kasih dan
karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan proposal penelitian ini yang berjudul” ANALISIS
KINERJA SISTEM INFORMASI DENGAN METODE BALANCED SCORECARD PADA PERUSAHAAN TKJ
TRAVEL PEKANBARU SISTEM INFORMASI”. Proposal penelitian ini disusun untuk memenuhi salah satu
syarat memperoleh Tugas akhir matakuliah metode riset teknologi informaasi di Universitas
Muhammadiyah Riau.Dalam penyusunan proposal penelitian ini, penulis mengalami kesulitan dan
penulis menyadari dalam penulisan proposal penelitian ini masih jauh dari kesempurnaan. Untuk itu,
penulis sangat mengharapkan kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan proposal
penelitian ini.

abstrak

DAFTAR ISI
COVER
Kata pengantar
Abstrak
Daftar isi
Bab 1
Pendahuluan.......................................................................................................................

A. Latar Belakang................................................................................................
B. Indifikasi Masalah...........................................................................................
C. Tujuan dan Manfaat.......................................................................................
D. Batasan masalah..............................................................................................

Bab 2

Teori Mendasar..................................................................................................................

A. Biografi Perusahaan........................................................................................
B. Kesimpulan ......................................................................................................

Bab 3

A. Metode penelitian............................................................................................

Daftar Pustaka

BAB 1
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Di era globalisasi saat ini tingkat persaingan semakin ketat, setiap perusahaan semakin
dihadapkan pada kelangkaan dalam pengadaan, penguasaan, dan pemilikan sumber-sumber daya
sehingga tidak ada alasan untuk membenarkan terjadinya inefisiensi (Siagian, 1999: 20). Disamping
itu, pimpinan perusahaan perlu mengevaluasi fungsi-fungsi dalam perusahaan untuk menentukan
apakah perusahaan sudah mencapai tujuan perusahaan secara efektif dan untuk mengenali tanda-tanda
bahaya .Oleh karena itu perusahaan perlu melakukan evaluasi atau pengukuran kinerja.
Bisnis harus mampu menekan biaya operasional. Kami juga fokus pada kegiatan perbaikan
berkelanjutan yang memenuhi kebutuhan pelanggan kami. Keunggulan kompetitif dalam satu generasi
produk tidak menjamin kepemimpinan produk di platform teknologi berikutnya. Sebuah bisnis harus
dapat berkembang secara terus menerus dan menghasilkan keuntungan.
Ada lima langkah yang perlu dipertimbangkan dalam penilaian dan pengelolaan Anda. menentukan apa
yang akan diukur, menetapkan standar kinerja, mengukur kinerja aktual, membandingkan kinerja
aktual dengan standar, dan menerapkan tindakan korektif (Wheelen dan Hunger, 2003:417). Konteks
sosial globalisasi itu sendiri telah secara dramatis mengubah perilaku dan sikap pelanggan. Karena
rangkaian produk dan layanan terus berkembang, semua pelanggan memiliki harapan yang lebih tinggi
dari sebelumnya. Pelanggan tidak hanya mengharapkan produk dan layanan berkualitas tinggi, tetapi
kualitas produk dan layanan telah menjadi norma dan kebutuhan. Pelanggan saat ini menginginkan
produk atau layanan berkualitas dengan harga terjangkau.
B. Indifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan, maka rumusan masalah yang diajukan adalah kinerja
TKJ Travel Pekanbaru menggunakan pendekatan balanced scorecard dalam kaitannya dengan
perspektif keuangan, pelanggan, proses bisnis internal, dan pertumbuhan dan pembelajaran.
1. Tujuan Penelitian
Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui kinerja indah travel pekanbaru dengan
pendekatan Balanced Scorecard yang ditinjau dari perspektif Keuangan, Pelanggan, Proses
Bisnis Internal serta perspektif Pertumbuhan dan Pembelajaran.
2. Manfaat Penelitian
Manfaat penelitian ini diharapkan dapat memberikan pemahaman tentang bagaimana
pengukuran kinerja perusahaan dengan Balanced Scorecard dapat diterapkan secara nyata
disesuaikan dengan teori yang adaSecara khusus pelaksanaan penelitian ini diharapkan akan
membawa manfaat bagi beberapa pihak yang berkaitan sebagai berikut:
Hasil penelitian ini diharapkan dapat dijadikan bahan pertimbangan dan bahan referensi untuk
penelitian yang akan datang

BAB II
TEORI MENDASAR

A. Biografi Perusahaan

TKJ Travel, layanan transportasi penumpang yang dikembangkan sebagai kendaraan yang nyaman
bagi penumpang yang ingin bepergian ke berbagai daerah, layanan transportasi umum yang
menyediakan transportasi antar kabupaten dan antar negara. Disini peneliti sangat tertarik untuk
melakukan penelitian karena adanya proses IT yang peneliti tertarik untuk meneliti di perusahaan ini.
Oleh karena itu, kinerja suatu perusahaan secara inheren mencerminkan hasil kegiatan dan kondisi
yang ada di perusahaan tersebut. Hasil dari kegiatan perusahaan ini dianalisis. Hasil analisis dapat
menunjukkan kondisi keuangan perusahaan selama periode analisis kinerja. Prestasi juga merupakan
tingkat di mana individu dan organisasi dalam suatu perusahaan berusaha untuk mencapai tujuan
mereka secara efektif dan efisien. Oleh karena itu, konsep kinerja perusahaan merupakan hasil dari
berbagai keputusan manajemen yang ditujukan untuk mencapai tujuan tertentu secara efektif dan
efisien sesuai dengan kebutuhan pelanggan.Penilaian terhadap kinerja dapat dijadikan sebagai ukuran
keberhasilan suatu perusahaan dalam kurun waktu tertentu. Penilaian tersebut dapat juga dijadikan
input bagi perbaikan atau peningkatan kinerja perusahaan selanjutnya.
Proses evaluasi kinerja perusahaan menurut Wheelen dan Hunger (2003:385), terdiri dari:
- Menentukan apa yang akan diukur.
- Menetapkan standar kinerja.
- Mengukur kinerja aktual.
- Membandingkan kinerja aktual dengan standar kinerja.
- Mengambil tindakan perbaikan.

B. Metode penelitian

Jenis Penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Penelitian deskriptif lebih menekankan pada
penyajian data, proses analisis, dan intepretasi data yang sesuai dengan tujuan penelitian serta untuk
mengetahui hal-hal yang berhubungan dengan kondisi lingkungan perusahaan.
Penelitian ini menggunakan pendekatan metode studi kasus. Menurut Consuelo dalam Husein Umar
menyatakan bahwa jenis penelitian metode studi kasus merupakan penelitian yang rinci mengenai
suatu obyek selama kurun waktu tertentu dengan cukup mendalam dan menyeluruh termasuk
lingkungan dan kondisi masa lalunya.

1. Sifat Penelitian

Sesuai dengan sifatnya, penelitian ini dapat diterapkan. Penelitian terapan adalah penelitian yang
bertujuan untuk memperoleh hasil yang berkaitan dengan penerapan atau penerapan teori-teori tertentu
2. Ruang Lingkup Penelitian
Dalam penelitian ini, ruang lingkup penelitian mengacu pada proses evaluasi kinerja dengan
pendekatan Balanced Scorecard pada indah travel pekanabru dengan empat perspektif yaitu:
keuangan, pelanggan, proses bisnis internal, serta perspektif pertumbuhan dan pembelajaran
3. Teknik Pengumpulan Data
Pengumpulan data merupakan suatu langkah dalam metode ilmiah melalui prosedur sistemik,
logis, dan proses pencarian data yang valid baik diperoleh secara langsung atau tidak langsung
untuk kepeluan analisis dan pelaksanaan pembahasan suatu riset secara benar untuk menemukan
kesimpulan, memperoleh jawaban dan sebagai upaya untuk memecahkan suatu persoalan yang
dihadapi peneliti (Rosady Ruslan, 2006 : 27). Teknik pengumpulan data yang dipergunakan dalam
penelitian ini adalah:
a. Wawancara
Menurut Mohammad Nazir (2003 : 193) wawancara adalah proses memperoleh keterangan untuk
tujuan penelitian dengan cara tanya jawab sambil bertatap muka antara pewawancara dengan
responden dengan menggunakan alat yang dinamakan interview guide. Tujuan dari wawancara yang
dilakukan adalah :
Untuk mengetahui visi, misi, dan tujuanindah travel pekanbaru .Untuk mengetahui kinerja proses
bisnis internal pada indath travel pekanabru Untuk menentukan kesepakatan atau konsensus tentang
tolok ukur kinerja yang akan dilakukan dalam penelitian.
b. Dokumentasi
Menurut Suharsimi Arikunto (2006 : 231), dokumentasi adalah kegiatan mencari data mengenai hal-hal
atau variabel yang berupa catatan, transkrip, buku, surat kabar, majalah, notulen rapat, agenda, dan
sebagainya.

c. kesimpulan

Travel merupakan agen transportasi yang sangat banyak digunakan oleh masyarakat perantau , travel
disini sangat membntu dalam perjalanan , karena semakin banyaknya agen travel yang ada maka kita
harus mengetahui situasi yang sedang terjadi , semakin pesatnya penduduk membuat travel semakin
dibutuhkan khususnya para pengguna jasa ini.layanan pada transportasi ini juga harus sesuai dengan
keadaan sekarang yang semakin canggih , mengevaluasi pengukuran kinerja jasa misalnya.

Anda mungkin juga menyukai