Anda di halaman 1dari 8

KEPUTUSAN

KEPALA PUSKESMAS KECAMATAN MAKASAR


KOTA ADMINISTRASI JAKARTA TIMUR

NOMOR 51 TAHUN 2017

TENTANG

STANDAR LAYANAN KLINIS PUSKESMAS KELURAHAN MAKASAR


KECAMATAN MAKASAR KOTA ADMINISTRASI JAKARTA TIMUR

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA PUSKESMAS KECAMATAN MAKASAR


KOTA ADMINISTRASI JAKARTA TIMUR,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka meningkatkan mutu layanan klinis dan


keselamatan pasien, harus ditetapkan standar layanan klinis
serta dokumen eksternal sebagai acuan standar layanan klinis;

b. bahwa dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan klinis dan


keselamatan pasien, perlu adanya peran aktif tenaga klinis
dalam merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi
standar layanan klinis, serta dipandang perlu tenaga klinis
dalam melakukan layanan klinis mengacu kepada SOP yang
ada di Puskesmas, maka dari itu perlu ditetapkan standar
layanan klinis di Puskesmas;

c. bahwa sehubungan dengan pernyataan pada butir a dan b


tersebut diatas, perlu menetapkan Keputusan Kepala
Puskesmas Kecamatan Makasar tentang standar layanan
klinis;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan


Publik;

2. Undang-Undang Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan;

3. Keputusan Gubernur Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta


Nomor 234 Tahun 2012 Tentang Penetapan Puskesmas
Kelurahan Makasar Kota Administrasi Jakarta Timur Sebagai
Unit Kerja Dinas Kesehatan yang Menerapkan Pola
Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah Secara
Penuh;

4. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil


Negara;

5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 5


Tahun 2014 Tentang Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter di
Fasilitas Pelayanan Kesehatan Primer;

6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75


Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;

7. Peraturan Gubernur Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta


Nomor 386 Tahun 2016 tentang Pembentukan Organisasi dan
Tata Kerja Pusat Kesehatan Masyarakat;

8. Peraturan Menteri Kesehatan nomor 27 tahun 2017 Tentang


Pedoman Pengendalian Infeksi (PPI);
9. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No.11 Tahun
2017 Tentang Keselamatan Pasien;

MEMUTUSKAN

Menetapkan: KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS KECAMATAN TENTANG


STANDAR LAYANAN KLINIS PUSKESMAS KELURAHAN
MAKASAR KECAMATAN MAKASAR
KESATU : Menetapkan Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 5 Tahun 2014 Tentang Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter
di fasilitas Pelayanan Kesehatan Primer Edisi Revisi Tahun 2014
yang dikeluarkan oleh Ikatan Dokter Indonesia sebagai panduan
atau Acuan yang digunakan dalam memberikan pelayanan di
Puskesmas Kelurahan Makasar Kecamatan Makasar;

Dokumen eksternal yang menjadi acuan dalam penyusunan


KEDUA : standar layanan klinis Puskesmas Kecamatan dan Puskesmas
Kelurahan di wilayah Kecamatan Makasar sebagaimana tercantum
dalam lampiran surat keputusan ini;

Semua tenaga medis dan paramedis dan tenaga kesehatan lainnya


KETIGA : dalam melaksanakan layanan klinis mengacu kepada Standar
Layanan Klinis yang ada di Puskesmas Kecamatan dan
Puskesmas Kelurahan di wilayah Kecamatan Makasar;

KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan

Ditetapkan di Jakarta

pada tanggal 20 April 2017

KEPALA PUSKESMAS KECAMATAN MAKASAR


KOTA ADMINISTRASI JAKARTA TIMUR,

HERISIANTO T.
NIP 196209231994021001

Lampiran : Keputusan Kepala Puskesmas


Kecamatan Makasar

Nomor 51 TAHUN 2017


PENETAPAN DOKUMEN Tanggal 20 April 2017
EKSTERNAL YANG MENJADI
ACUAN DALAM PENYUSUNAN STANDAR LAYANAN KLINIS

TAHUN
BAB EP NO NAMA DOKUMEN
TERBIT
UU No. 29 Tahun 2014 tentang
VII   22 Praktik Kedokteran
2014
UU No. 36 tahun 2009 tentang
VII   23 Kesehatan
2009
PMK No. 75 tahun 2014 tentang
VII   24 Puskesmas
2014
PMK No. 269 tahun 2008
VII   25 tentang Rekam Medis
2008
Pedoman Pengobatan Dasar di
VII   26 Puskesmas (Depkes,2007)
2007
UU No. 25 tahun 2009 tentang
VII   27 Pelayanan Publik
2009
Buku Pedoman
VII   28 Penatalaksanaan MTBS dan 2015
MTBM (Depkes,2015)
Buku JPNK-KR 2012/ Buku
VII   29 Pelatihan Klinis
2012
Modul Pelatihan Imunisasi bagi
Petugas (Direktorat Jenderal
VII   30 Pengendalian Penyakit dan 2013
Penyehat Lingkungan,
Kemenkes RI, 2013)
Keputusan Menteri Kesehatan
RI No.
HK.02.02/Menkes/514/2015
VII   31 2015
tentang Panduan Klinis bagi
Dokter di Fasilitas Pelayanan
Kesehatan Tingkat Pertama
Asuhan Keperawatan
VII   32 Berdasarkan Diagnosis Medis 2016
(Nanda Nic-Noc, 2016)
Petunjuk Teknik Asuhan
VII   33 Keperawatan Keluarga Provinsi 2012
DKI, 2012
Pedoman Instalasi Pusat
VII   34 Sterilisasi di Rumah Sakit 2009
(DepKes RI, 2009)
PMK No. 279 tahun 2006
tentang Pedoman
VII   35 Penyelenggaraan Upaya 2006
Keperawatan Kesehatan
Masyarakat di Puskesmas
Peraturan Gubernur DKI No. 169
VII   36 tahun 2007 tentang Organisasi 2007
dan Tata Kerja Puskesmas
Peraturan MenKes No. 496
VII   37 tahun 2005 tentang Audit Medis 2005
di Rumah Sakit
Permenkes No. 290 tahun 2008
VII   38 tentang Persetujuan Tindakan 2008
Medis
Permenkes No. 30 tahun 2014
VII   39 tentang Standar Pelayanan 2014
Farmasi di Puskesmas
PMK No.
585/Menkes/SK/V/2007 tentang
VII   40 2007
Pedoman Pelaksanaan Promosi
Kesehatan di Puskesmas
Permenkes No. 001 tahun 2012
tentang Sistem Rujukan
VII   41 Pelayanan Kesehatan
2012
Perorangan
Peraturan Menpan No. 16 tahun
2014 tentang Pedoman Survey
VII   42 Kepuasan Masyarakat terhadap 2014
Penyelenggaraan Pelayanan
Publik
Pedoman Pelaksanaan
Kewaspadaan Universal
VII   43 Pelayanan Kesehatan (Depkes,
2010
2010)
PMK No. 19 tahun 2016
VII   44 tenatang Sistem Gawat Darurat 2016
Terpadu
UU No. 44 tahun 2009 tentang
VII   45 2009
Rumah Sakit
PMK No.
512/Menkes/Per/IV/2007 tentang
VII   46 Ijin Praktik dan Pelaksanaan
2007
Praktik Kedokteran
Pedoman Pelayanan Gizi
VII   48 Rumah Sakit (Kemenkes RI, 2013
2013)
Pedoman Pelayanan Gizi di
VII   49 Puskesmas (Kemenkes RI, 2014
2014)
Petunjuk Teknis Asuhan
VII   50 Keperawatan Keluarga di 2012
Provinsi DKI Jakarta, 2012
Pedoman Pelaksanaan SDIDTK
VII   51 (Kemenkes 2012)
2012
Pedoman Pelaksanaan SDIDTK
VII   52 di Tingkat Pelayanan Kesehatan 2011
Dasar (Kemenkes RI, 2011)
Buku Kesehatan Ibu dan Anak
VII   53 2015
(Kemenkes 2015)
PMK No. 69 Tahun 2014
VII 54 Tentang Hak dan Kewajiban 2014
Pasien
Permenkes No 11 Tahun 2017
IX 56 2017
Tentang Keselamatan Pasien
Permenkes 74 Tahun 2016
VII   55 Tentang Standar Pelayanan 2016
Kefarmasian di Puskesmas
Pedoman Audit Internal dan
VII 57 Pertemuan Tinjauan Manajemen 2018
Puskesmas
Pedoman Keselamatan Pasien
dan Manajemen Risiko di
IX 58 fasilitas Kesehatan Tingkat
Pertama (FKTP)
KEPALA PUSKESMAS KECAMATAN MAKASAR
KOTA ADMINISTRASI JAKARTA TIMUR,

HERISIANTO T.
NIP 196209231994021001

Anda mungkin juga menyukai