Anda di halaman 1dari 4

Draft KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA SERANG

PROVINSI BANTEN
NOMOR : …………………….

TENTANG

TIM PENERIMA WAJIB LAPOR PECANDU NARKOTIKA RUMAH SAKIT


UMUM DAERAH KOTA SERANG PROVINSI BANTEN.

DIREKTUR RUMAH UMUM DAERAH KOTA SERANG PROVINSI BANTEN


Menimbang :
a. bahwa dalam rangka penyelenggaraan proses wajib lapor pecandu narkotika
di institusi penerima wajib lapor pada Rehabilitasi Napza Rumah Sakit
Umum Daerah Kota Serang Provinsi Banten perlu dibentuk tim yang secara
khueus menangani pelaksanaan dan penyelenggaraan wajib lapor tersebut;
b. bahwa nama-nama yang tercantum dalam lampiran
keputusan ini dianggap cakap untuk diangkat dalam
keanggotaan tim dimaksud;
c. bahwa atas dasar huruf a dan b diatas, perlu ditetapkan dengan Keputusan
Direktur Utama Rumah Sakit Umum Daerah Kota Serang Provinsi Banten.
Mengingat :
1. Undang-Undang Nomor. 35 Tahun 2009 tentang Narkotika (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2009 Nomor 143, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5062);
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5063);
3. Undang-Undang Nomor 44 Tahun2009 tentang Rumah Sakit (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2009 Nomor 153, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
5072J ;Undang-Undang Nomor. 35 Tahun 2009 tentang Narkotika (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 143, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5062);
4. Peraturan Pemerintah Nomor 25 Tahun 2011 tentang Pelaksanaan Wajib Lapor Pecandu
Narkotika (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 40, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5211);
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2020 tentang
Penyelenggaraan Institusi Penerima Wajib Lapor;
6. …………...

MEMUTUSKAN

Menetapkan
KESATU Menunjuk Tim Penerima Wajib Lapor Pecandu
Narkotika Rumah Sakit Umum Daerah Kota Serang
Provinsi Banten dengan susunan tim sebagaimana
lampiran keputusan ini;

KEDUA Tim Penerima Wajib Lapor bekerja berdasarkan Tata


Cara pelaksanaan Wajib Lapor Pecandu Narkotika
sebagaimana tercantum dalam lampiran Peraturan
Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 4 Tahun
2020 Tentang Penyelenggaraan Institusi Penerima Wajib
Lapor;

KETIGA : Rincian tugas tim penerima wajib lapor pecandu


narkotika adalah sebagai berikut :
1. Pelaksanaan asesmen klinis dengan instrumen
asesmen wajib lapor yang terdapat dalam lampiran
Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 4
Tahun 2020 tentang Penyelenggaraan Institusi Penerima
Wajib Lapor

2. Menegakkan diagnosa sesuai hasil asesmen yang


telah dilakukan pada awal proses penerimaan
pecandu narkotika;

3. Menyusun rencana terapi dan rujukan dengan


mempertimbangkan hasil pemeriksaan awal dan
diagnosis yang diperoleh berdasarkan hasil
asesmen;
4. Melaksanakan rehabilitasi medis minimal sesuai
dengan rencana terapi yang telah ditentukan;

5. Melaksanakan monitoring dan evaluasi terhadap


kegiatan penyelenggaraan wajib lapor peeandu
narkotika.

Pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan


keputusan ini dilakukan oleh Direktur Rumah Sakit
KEEMPAT Umum Daerah Kota Serang Provinsi Banten;

Keputusan ini berlaku pada tanggal ditetapkan.


KELIMA

Ditetapkan di Pada tanggal


LAMPIRAN : KEPUTUSAN DIREKTUR UTAMA RUMAH
SAKIT UMUM DAERAH KOTA SERANG
PROVINSI BANTEN
NOMOR 800/SKep. W §J -RSJ/XII/2020
TANGGAL g| DESEMBER 2020
TENTANG TIM PENERIMA WAJIB LAPOR
PECANDU NARKOTIKA RUMAH
SAKIT UMUM DAERAH
KOTA SERANG PROVINSI
BANTEN

SUSUNAN TIM PENERIMA WAJIB LAPOR PECANDU NARKOTIKA (IPWL)

Pembina : Direktur RS Umum Daerah Kota Serang


Provinsi Banten
Ketua ; Kepala Bidang Pelayanan Medik
Wakil Ketua ; 1. Kepala Seksi Instalasi Rawat
Inap
2. Kepala Seksi Instalasi Rawat
jalan
Tim Pelayanan Medis ; 1. Dr Dewi, SpPD
2. Dr Opik Sp S
3. Dr Tantri SpA
4. Dr Andika Purnomo
5. Dr Hilmi
6. Ns Jamil
7. ….
8. .....
9. Konselor Adiksi
Tim Assesor ; 1. ….
2. ….
3. …
4. …
5. ….
Tim Penjangkauan ; 1. …
2. Konselor
Tim Keuangan ; 1. ..
2. …
Tim Verifikator dan pengklaiman ; 1. …..
2. ….
Tim Radiologi ; 1. ….
2. …
Tim Rekam Medis /pencatatan ; 1. …
dan pelaporan 2. …
Tim Farmasi ; 1. …
2. …
Tim Laboratorium ; 1. …
2. ….
Tim Keamanan ; 1. …
2. …

Anda mungkin juga menyukai