Anda di halaman 1dari 21

Analisis SWOT

No Komponen dan Bagiannya Kondisi Ideal

A. Kurikulum dan pembelajaran


Dokuman Kurikulum Madrasah memiliki dokumen KTSP kelas X,XI
danXII
1

Silabus Guru memiliki silabus setiap mata pelajaran


2 setiap tingkat

RPP Guru memiliki RPP setiap mata perlajaran


3 setiap tingkat
Kalender Pendidikan Madrasah memiliki kalender pendidikan

Program tahunan / semester Madrasah memiliki program tahunan /


5 semester untuk PBM
Program ekstrakurikuler Madrasah memiliki program tertulis
ekstrakurikuler
6

Dana penunjang BBM Madrasah memiliki dana penunjang PBM


7

Kurikulum muatan lokal Madrasah memiliki kurikulum muatan lokal

Menggunakan media dalam


9 pembelajaran IT

Penggunaan buku pegangan siswa Siswa memiliki buku yang dipergunakan


dalam kegiatan pembelajaran
10

PTK (Penelitian Tindakan Kelas) Guru menggunakan PTK untuk mengetahui


11 masalah-masalah belajar
Pembelajaran di luar kelas
12 Guru melaksanakan pembelajaran di luar
kelas
Metode Pembelajaran Guru telah menggunakan multi metode
13 dalam kegiatan pembelajaran

Jadwal kegiatan Madrasah memiliki jadwal pelajaran lengkap

14

15 Analisis UH Guru melaksanakan analisis UH


Program remedial dan pengayaan Guru telah melaksanakan program remedial
dan UH
16

Pemanfaatan perpustakaan Guru memanfaatkan perpustakaan sebagai


sumber belajar
17

Pemanfaatan labor IPA Guru MIPA telah memanfaatkan labor dalam


pembelajaran secara kontiniu untuk setiap
materi praktikum
18

Praktikum Kesenian
19 Pembelajaran kesenian melaksanakan
praktek
Praktek Penjaskes
20 Pembelajaran penjaskes melaksanak praktek
olah raga
Kehadiran guru Kehadiran guru di atas 90%
21
Kehadiran tenaga administrasi Kehadiran tenaga administrasi 90%
22
Kehadiran siswa Kehadiran siswa diatas 90%
23
Sistem penilaian Semua guru telah mengembangkan sistem
24 penilaian

Catatan akademik Madrasah memiliki catatan akademik


25
Catatan non akademik Sekolah memiliki catatan non akademik
26
Ketuntasan belajar Kualitas belajar untuk semua mata pelajaran
27 ≥ 75%
B Administrasi dan Manajemen Madrasah
Program jangka panjang Madrasah memiliki progran jangka panjang
1
Program jangka menengah Madrasah memiliki progran jangka
2 menengah
Program jangka pendek Madrasah memiliki progran jangka pendek
3
Visi dan Misi Madrasah memiliki visi dan misi
4
RKA-M Madrasah memiliki RKA-M
5
Keterlibatan komite dalam menyusun Komite telibat penuh dalam menyusun
6 RAPBM RAPBM
Tata tertib guru dan karyawan Madrasah memiliki tata tertib guru dan
7 karyawan
Tata tertib siswa Madrasah memiliki tata tertib siswa yang
8 baku
Peningkatan kompetemsi guru Madrasah melaksanakan peningkatan
kompetensi guru

Studi banding Madrasah melaksanakan studi banding


10
Pertemuan rutin dengan guru Madrasah melaksanakan pertemuan rutin
11 dengan guru
Pertemuan rutin dengan komite Madrasah melaksanakan pertemuan rutin
12 dengan komite

Memfasilitasi guru Madrasah menfasilitasi guru untuk


13 mengembangkan potensinya

Pengambilan keputusan pratisipatif Madrasah mengembangkan pengambilan


14 keputusan prartisipatif

Supervisi Internal Madrasah melaksanakan supervisi internal


15 secara terprogram
Program tindak lanjut Madrasah mengembangkan program tindak
lanjut terhadap hasil supervisi
16

Administrasi persuratan Madrasah melakukan administrasi


17 persuratan dengan benar
Catatan kritik dan saran Madrasah memiliki catatan tentang
pengadaan kritik dan saran
18

Daftar inventaris sarana dan prasarana Madrasah memiliki daftar inventaris sarana
19 dan prasarana
Administrasi keuangan Madrasah memiliki buku administrasi
20 keuangan
Buku Induk Siswa Madrasah memiliki buku induk siswa
21

C Organisasi dan Kelembagaan


Akte pendirian madrasah Memiliki akte pendirian madrasah
1
Srtuktur organisasi Madrasah memiliki srtuktur organisasi
2
Pembagian kerja Madrasah memiliki dan menetapakan
3 pembagian kerja serta uraian tugas lengkap

Aturan khusus Madrasah memiliki aturan khusus di luar


4 aturan yang dibuat oleh pemerintah

Kerjasama dengan lembaga Madrasah menjalin kerjasama dengan


5 pendidikan lain lembaga pendidikan lain

Kerjasama dengan lembaga lain di luar Madrasah menjalin kerjasama dengan


6 madrasah lembaga laian di luar madrasah

Kerjasama lembaga non pendidikan


7 Madrasah menjalin kerjasama dengan
lembaga non pendidikan
D Sarana dan Prasarana
1
Kepemilikan gedung Madrasah memiliki gedung sendiri
Kepemilikan lahan Madrasah memiliki lahan sendiri
2
Ruang kelas Madrasah memiliki ruang kelas yang cukup
3 yang reprentatif : lantai dikeramik dan
beratap genteng

Perpustakaan Madrasah memiliki gedung perpustakaan


4
Buku pegangan siswa dan guru Madrasah memiliki buku pegangan guru dan
siswa lengkap untuk setiap mata pelajaran
5
Mobiler Siswa Madrasah memiliki mobiler siswa yang
6 reprentatif

Ruang Guru Madrasah memiliki ruang guru yang luas dan


reprentatif
Buku penunjang Madrasah memiliki buku penunjang untuk
setiap mata pelajaran

Buku fiksi Madrasah memiliki buku-buku fiksi yang


lengkap

Laboratorium Físika, Biologi dan Kimia Madrasah memiliki laboratorium Física,


Biologi dan Kimia yang permanen

Alat dan bahan praktek IPA Madrasah memiliki alat dan bahan praktek
IPA

Laboratorium komputer Madrasah memiliki laboratorium komputer

Laptop dan LCD Proyektor Madrasah memiliki Laptop dan LCD


Proyektor
Instalasi Air Bersih Madrasah memiliki Instalasi Air Bersih

Jaringan Listrik Madrasah memiliki Jaringan Listrik dan daya


listrik yang representatif

Jaringan telpon Madrasah memiliki Jaringan telpon

Jaringan Internet Madrasah memiliki Jaringan Internet

Lapangan Olahraga Madrasah memiliki Lapangan Olahraga yang


cukup

Sarana Olahraga Madrasah memiliki minimal 4 Sarana


Olahraga
Sarana Kesenian Madrasah memiliki minimal 4 sarana
kesenian
E KETENAGAAN
Rasio guru dengan siswa Rasio jumlah guru degan siswa 1: 20 atau
1 lebih kecil
Kualifikasi guru Jumlah guru yang memiliki kualifikasi S1
2 adalah 100%
Kesesuaian latar belakang pendidikan Jumlah guru yang mengajar sesuai dengan
dengan bidang ajar latar belakang pendidikannya adalah 60%
3 atau lebih

Guru muatan lokal Guru yang mengajar muatan lokal sesuai


dengan latar belakang pendidikannya
4

Nara Sumber Madrasah mengundang nara sumber untuk


meningkatkan efektifitas pembelajaran
5

Tenaga TU dan Petugas Lainnya Sekolah memiliki 10 orang tenaga TU


6
Guru Pembimbing Madrasah memiliki tenaga guru pemimbing
7
Dokumen pengangkatan seluruh staf Madrasah memiliki dokumen pengangkatan
8 seluruh staf

Kesesuaian latar belakang pendidikan Jumlah tenaga TU yang sesuai dengan


9 staf TU dengan bidang kerja bidang keahliannya adalah 60% atau lebih

Sarana Peribadatan Madrasah memiliki Mushalla


11
Tenaga pustaka Madrasah memiliki 1 orang tenaga
12 pustakawan
Tenaga Kebersiahan Madrasah memiliki 1 Tenaga Kebersiahan
13
Tenaga Keamanan dan Penjaga Madrasah memiliki 1 orang Tenaga
14 Madrasah Keamanan
Penghargaan terhadap staf berprestasi Madrasah memberikan penghargaan
15 terhadap staf berprestasi

F PEMBIAYAAN DAN PENDANAAN


Madrsah memiliki dana yang cukup untuk
mendukung kegiatan operasional

Kecukupan dana
Madrasah memiliki sumber dana tambahan
untuk mendukung kegiatan operasional dan
kreaktifitas

Dana Tambahan
Alokasi dana Peningkatan Mutu Madrasah memiliki alokasi dana untuk
peningkatan mutu
Alokasi Dana untuk peningkatan Madrasah memiliki alokasi dana untuk
kualitas belajar siswa peningkatan mutu

Alokasi dana untuk keaktifitasan siswa Madrasah memiliki alokasi dana yang cukup
untuk keaktifitasan siswa

Alokasi dana untuk peningkatan Madrasah memiliki alokasi dana untuk


profesionalisme guru peningkatan profesionalisme guru

Alokasi dana untuk kegiatan Madrasah memiliki Alokasi danacukup untuk


kreaktifitas guru kegiatan kreaktifitas guru

Subsidi Silang Madrasah mampu menerapkan Subsidi


Silang terhadap siswa kurang mampu

Beasiswa untuk siswa berprestasi Madrasah memberikan beasiswa untuk


siswa berprestas

Beasiswa untuk siswa kurang mampu Madrasah memberikan beasiswa untuk


siswa kurang mampu

Alokasi dana untuk kelebihan jam Madrasah memberikan dana untuk


mengajar kelebihan jam mengajar

Laporan Keuangan Madrasah melaporkan penggunaan dana


kepada masyarakat dan pemerintah

PESERTA DIDIK
Sekolah melakukan PSB secara adil dan
Penerimaan Siswa Baru (PSB) terbuka

Jumlah pendaftar pada PSB satu setengah


Jumlah pendaftaran pada PSB kali siswa yang diterima
Angka Drop Out (DO) Angka DO nol persen
Angka Siswa menggulang Angka mengulang nol persen
Prosentase Kelulusan Prosentase Kelulusan 100%
Sekolah menyelenggarakan kegiatan
Sekolah telah melaksanakan

Kegiatan Lomba
Sekolah melaksanakan program
Program Pengembangan Diri pengembangan diri

Kegiatan OSIS OSIS memilki program kegiatan


Layanan BK Sekolah memiliki program layanan BK
Rata-rata UN Rata-rata UN > 75,00

Prestasi Non Akademis Sekolah memiliki prestasi non akademis


Perbandingan lulus dengan Perbandingan siswa yang lulus dengan
pendaftaran PSB pendaftaran PSB > 85%
Sebagian besar tamatan melanjutkan ke
Melanjutkan ke Perguruan Tinggi Perguruan Tinggi

Siswa mampu menggunakan bahasa


Inggris dalam pembelajaran pada
kelas Internasional
Kemampuan Berbahasa Inggris
PERAN SERTA MASYARAKAT
Orang Tua terlibat dalam penyusunan
Keterlibatan Orang Tua dalam RPS
menyusun Rencana
Pengembangan Sekolah (RPS)

Keterlibatan Orang Tua dalam peningkatan


Keterlibatan Orang Tua dalam mutu
peningkatan mutu
Komite Sekolah Sekolah memiliki komite
Keterlibatan Komite Sekolah dalam Keterlibatan Komite Sekolah dalam
Peningkatan Mutu Peningkatan Mutu
Komite sekolah terlibat dalam penyusunan
Komite Sekolah dan RAPBS RAPBS

Laporan pelaksanaan program Sekolah melaporkan pelaksanaan


kepada orang tua dan komite program kepada orang tua dan komite
sekolah

Sekolah melaporkan Pertanggung Jawaban


APBS

Laporan Pertanggung Jawaban APBS

Peran komite dalam kerja sama


dengan lembaga lain Komite berperan dalam kerja sama
dengan lembaga lain
Analisis SWOT
Kekuatan Kelemahan Peluang

Kurikulum yang dilaksanakan


berdasarkan standar nasional
yakni Kurikulum 2013 dan telah
memiliki dokumen
KTSP

Guru telah memiliki Silabus Satuan


Mata Pelajaran

Guru telah memiliki RPP

Madrasah telah memiliki kalender


pendidikan yang dikeluarkan oleh
Bidang Pendidikan Madrasah
Kanwil Kemenag Propinsi Riau

Sekolah telah memiliki program


tahunan / semester
Madrasah telah memiliki program
ekstrakurikuler tertulis

Madrasah telah memiliki dana


penunjang PBM
Madrasah telah memiliki
dokumen kurikulum muatan
lokal tetapi belum lengkap dan
belum mempunyai panduan
yang sesuai

Guru belum seluruhnya mampu


menggunakan media
pembelajaran IT

Belum semua buku yang dimiliki


siswa untuk kegiatan
pembelajaran

Guru belum mampu


melaksanakan PTK
Guru belum semuanya
melaksanakan pembelajaran di
luar kelas
Belum semua guru mampu
menggunakan multimetode
dalam pembelajaran

Madrasah telah memiliki jadwal Guru belum seluruhnya mampu


pelajaran lengkap melaksanakan sesuai dengan
jadwal yang telah ditentukan

Guru telah menganalisis UH


Guru telah melaksanakan
program remedial tetapi belum
semuanya melaksanakan
program pengayaan

Belum semua guru


memanfaatkan perpustakaan
sebagai sumber belajar

Belum semua guru IPA


memanfaatkan labor IPA dalam
pembelajaran untuk materi
yang memprasyaratkan praktek

Pembelajaran kesenian telah


melaksanakan praktek untuk
seluruh materi

Pembelajaran penjaskes telah


melaksanak praktek olah raga
Kehadiran guru telah di atas 90%

Kehadiran tenaga administrasi


telah di atas 90%
Kehadiran siswa telah diatas 95%

Belum semua guru mampu


mengembangkan sistem
penilaian

Belum semua catatan akademik


dimiliki madrasah
Madrasah telah memiliki catatan
non akademik
Belum semua mata pelajaran
tuntas ≥ 75%

Madrasah memiliki program jangka


panjang
Madrasah telah memiliki progran
jangka menengah
Madrasah telah memiliki progran
jangka pendek
Madrasah telah memiliki visi dan
misi
Madrasah telah memiliki RKA-M

Komite telah terlibat penuh


dalam penyusunan RAPBM
Madrasah telah memiliki tata
tertib guru dan karyawan
Madrasah telah memiliki tata
tertib siswa yang baku
semua guru telah memperoleh
kesempatan dalam
meningkatkan kompentensi
tetapi belum semua tempat
dalam kinerjanya

Madrasah telah melaksanakan


studi banding
Madrasah telah melaksanakan
pertemuan rutin dengan guru
Madrasah telah melaksanakan
pertemuan rutin dengan komite

Madrasah telah mampu


menfasilitasi guru untuk
mengembangkan potensinya

Madrasah telah mengembangkan


keputusan partisifatif

Madrasah telah melaksanakan


supervisi internal
Madrasah baru sebagian
mengembangkan program
tindak lanjut terhadap hasil
supervis

Madrasah telah melakukan


administrasi persuratan dengan
benar
Madrasah belum
mengadministrasikan dengan
baik catatan tentang kritik dan
saran

Masih ada bangunan yang


belum diberi identitas
Madrasah telah memiliki buku
administrasi keuangan
Madrasah telah memiliki buku
induk siswa

Telah memiliki akte pendirian


madrasah
Madrasah telah memiliki srtuktur
organisasi
Madrasah telah memiliki dan
menetapakan pembagian kerja
serta uraian tugas lengkap

Madrasah telah memiliki aturan


khusus di luar aturan yang dibuat
oleh pemerintah
Madrasah telah menjalin
kerjasama dengan lembaga
pendidikan lain

Madrasah telah meniliki


kerjasama dengan lembaga
laian di luar madrasah

Madrasah telah menjalin


kerjasama dengan lembaga non
kependidikan

Madrasah telah memiliki gedung


sendiri
Madrasah telah memiliki lahan
sendiri
Semua ruang kelas yang reprentatif
sudah , dikeramik beratap genteng

Madrasah telah memiliki gedung


perpustakaan
Madrasah belum memiliki buku
pegangan guru dan siswa
lengkap untuk setiap mata
pelajaran
Madrasah masih kurang
memiliki mobiler siswa yang
reprentatif

Ruang guru belum reprentatif

Madrasah belum memiliki buku


penunjang untuk setiap mata
pelajaran

Madrasah belum memiliki


buku-buku fiksi yang lengkap

Madrasah belum memiliki


laboratorium Física, Biologi dan
Kimia yang permanen

Madrasah belum memiliki alat


dan bahan praktek IPA yang
cukup lengkap

Madrasah belum memiliki


laboratorium komputer
Madrasah telah memiliki Laptop
dan LCD Proyektor
Madrasah telah memiliki Instalasi
Air Bersih
Madrasah telah memiliki Jaringan
Listrik
Madrasah belum memiliki daya
listrik yang representatif
Madrasah telah memiliki Jaringan
telpon
Madrasah telah memiliki Jaringan
Internet
Madrasah belum memiliki
Lapangan Olahraga yang cukup

Madrasah belum memiliki


minimal 4 Sarana Olahraga
Madrasah belum memiliki
minimal 4 sarana kesenian

Rasio jumlah guru degan siswa 1:


20
Jumlah guru yang memiliki
kualifikasi S1 adalah 100%, 9% S2
Jumlah guru yang mengajar
sesuai dengan latar belakang
pendidikannya adalah 75%

Belum semua guru yang


mengajar muatan lokal sudah
sesuai dengan latar belakang
pendidikannya

Madrasah telah mengundang nara


sumber untuk meningkatkan
efektifitas pembelajaran

Madrasah memiliki 6 tenaga TU


dan tenaga lainnya
Madrasah telah memiliki tenaga
guru pemimbing
Madrasah telah memiliki dokumen
pengangkatan seluruh staf

Jumlah tenaga TU yang sesuai


dengan bidang tugasnya 100%

Madrasah telah memiliki Mushalla

Madrasah telah memiliki 1 orang


tenaga pustakawan
Madrasah telah memiliki 1 Tenaga
Kebersiahan
Madrasah telah memiliki 1 orang
Tenaga Keamanan
Madrasah telah memberikan
penghargaan terhadap staf
berprestasi

Madrsah belum memiliki dana


yang cukup untuk mendukung
kegiatan operasional

Madrasah belum memiliki


sumber dana tambahan untuk
mendukung kegiatan
operasional dan kreaktifitas

Madrasah belum memiliki


alokasi dana untuk peningkatan
mutu
Madrasah belum memiliki
alokasi dana untuk peningkatan
mutu

Madrasah belum memiliki


alokasi dana yang cukup untuk
keaktifitasan siswa

Madrasah belum memiliki


alokasi dana untuk peningkatan
profesionalisme guru

Madrasah belum memiliki


Alokasi dana cukup untuk
kegiatan kreaktifitas guru

Madrasah belum mampu


menerapkan Subsidi Silang
terhadap siswa kurang mampu

Madrasah telah memberikan


beasiswa untuk siswa berprestas

Madrasah telah memberikan


beasiswa untuk siswa kurang
mampu

Madrasah telah memberikan dana


untuk kelebihan jam mengajar

Madrasah telah melaporkan


penggunaan dana kepada
masyarakat dan pemerintah

Sekolah telah melakukan PSB


secara adil dan terbuka
Jumlah pendaftar pada PSB lebih
dari satu setengah kali siswa yang
diterima
Angka DO nol persen
Angka mengulang nol persen
Prosentase Kelulusan 100%

Sekolah telah melaksanakan lomba


dibidang ekstrakurikuler

Sekolah telah melaksanakan


program pengembangan diri
OSIS telah memilki program
kegiatan
Sekolah telah memiliki program
layanan BK
Rata-rata UN > 75,00
Sekolah telah memiliki prestasi non
akademis Tk Kabupaten

100% tamatan melanjutkan ke


Perguruan Tinggi

Siswa belum mampu


menggunakan bahasa Inggris
dalam pembelajaran pada kelas
Internasional

Orang Tua telah terlibatdalam


penyusunan RPS

Keterlibatan Orang Tua dalam


peningkatan mutu
Sekolah telah memiliki komite
Keterlibatan Komite Sekolah
dalam Peningkatan Mutu
Komite sekolah telah terlibat
dalam penyusunan RAPBS

Sekolah telah melaporkan


pelaksanaan program kepada
orang tua dan komite sekolah

Sekolah telah melaporkan


Pertanggung Jawaban APBS

Komite telah terlibat berperan


dalam kerja sama dengan
lembaga lain
Tantangan

Anda mungkin juga menyukai