Anda di halaman 1dari 3

GIGI DECIDUI

DINAS KESEHATAN No. Dokumen : 445/436/SOP/VII/2016 PUSKESMAS


KAB.LAMPUNG UTARA KOTABUMI II
Tanggal Terbit : 24 Januari 2016 Disetujui oleh,
Kepala Puskesmas Kotabumi II

SOP
:0
No. Revisi
dr. Hj. Yoane Lisa
Halaman : 1/2 NIP.198003242009032001

1. Pengertian Gigi sulung belum tanggal, gigi tetap pengganti sudah tumbuh .

2. Tujuan Agar gigi tidak tumbuh berjejal

3. Kebijakan SK kepala puskesmas Kotabumi II No:445/48/SK/VII/2016 tentang


kebijakan prosedur tetap pelayanan klinis.

4. Referensi KeputusanMenteriKesehatan No. HK.02.02 / Men Kes / 62 / 2015


TentangPanduanPraktikKlinisBagiDokter Gigi

5. Prosedur 1.Anamnesa
2. Gejala klinis dan pemeriksaan :
1. Tampak gigi suling dan gigi tetap pengganti sejenis dalam
rongga mulut.
2. Derajat kegoyangan gigi negative / positif
3. Gingivitis negative / positif
3.Tindakan :
a. Kondisikan pasien agar tidak cemas sehingga kooperatif
b. Anasthesi topical atau lokal sesuai indikasi [ topical
kemudian disuntik bila diperlukan ]
c. Ekstraksi
d. DHE
6. Diagram Alir anamnesa

pemeriksaan

ya

tidak

Tidak goyah

7. Dokumen 1. Rekam Medik


Terkait 2. Inform concent
3. Resep
4. Buku Register

No : 445/436/SOP/VII/2016 2/2
No : 445/436/SOP/VII/2016 2/2

Anda mungkin juga menyukai