Anda di halaman 1dari 11

MATERI PRAKTIKUM 1 OSTEOLOGI

BLOK 1.2 TOPIK OSTEOLOGI

Penyusun Rangka Tubuh Manusia Rangka, Systema skeletale; dilihat dari ventral. [10] Tulang-
tulangrangka dikelompokkan menurut bentuk dan
strukturnya:
• tulang panjang (Ossa longa), mis., tulang-tulang berongga
ekstremitas, seperti femur dan humerus
• tulang pendek (Ossa brevia), mis., ossa carpalia dan ossa
tarsalia
• tulang pipih (Ossa plana), mis., iga (costa), sternum,
scapula, pelvis,
tulang-tulang tengkorak
• tulang berisi udara (Ossa pneumatica), mis., os frontale,
os ethmoidale, maxilla, os sphenoidale
tulang tak beraturan (Ossa irregularia, tidak dapat
digolongkan ke dalam tulang jenis lain), mis., vertebrae,
mandibula
tulang sesamoid (Ossa sesamoidea, tulang-tulang yang
menempel di tendon), mis., patella, Os piriformis
tulang-tulang asesori (Ossa accessoria, tulang aksesori tidak
sering
ditemukan pada semua rangka manusia), mis., tulang-
tulang sutura pada
tengkorak, costa cervicalis.

Cranium
Fraktur le fort
Columna vertebralis
C1 : disebut atlas menopang cranium
Dia gak punya badan/corpus dan proc. Spinosus
Lubangnya besar karena akan dimasukin dengan procesus
yang ada di C2/axis (proc. Odontoid)

C1 C2 Axis
Gambar 2.25 Vertebrae cervicales I-VII; dilihat dari lateral dorsal. Proc.
spinosus yang panjang dan tidak terbagi pada Vertebra cervicalis VII dapat
mudah diraba di leher sehingga dinamai Vertebra prominens. Namun,
vertebra servikal ini dapat salah disangka sebagai Vertebra thoracica I yang
bahkan memiliki Proc. Spinosus yang lebih mencolok. Permukaan sendi
(Facies articularis superior atau inferior) tonjolan vertebra (Proc. articularis
superior atau inferior) bersendi dengan pasangannya di Articulatio
zygapophysialis.
Vertebra Thoracica
V lumbal

Sacrum
Ekstremitas atas
Clavicula

Scapula

Anda mungkin juga menyukai