Anda di halaman 1dari 2

MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH

SMK MUHAMMADIYAH 04 SUKOREJO KENDAL


Alamat : Jl. Terminal No. 2 Sukorejo Kendal 51363
Telp. (0294) 452810 Fax. (0294) 452810 e-mail : smkmuh04sukorejo@yahoo.com

PROGRAM TAHUNAN

SATUAN PENDIDIKAN : SMK MUHAMMADIYAH 04 SUKOREJO


KOMPETENSI KEAHLIAN : TEKNIK KENDARAAN RINGAN
STANDAR KOMPETENSI :
1. Memperbaiki sistem starter dan pengisian
2. Memperbaiki Sistem Pengapian
3. Memperbaiki kerusakan ringan pada rangkaian/ sistem kelistrikan, pengaman dan kelengkapan
tambahan

KELAS/SEMESTER : II/3&4
TAHUN PELAJARAN : 2017/2018

ALOKASI KET
NO MATERI POKOK
WAKTU
 Pengertian dasar
 Starter sektup
 Starter dorong dan sekrup
 Starter anker dorong
1  Starter batang dorong pinion 20 JP SEM 3
 Pemeriksaan sistem starter pada mobil dan pada tes bench
 Pembongkaran dan peralitan starter
 Mengetes anker & kumparan medan
 Membubut dan memfrais komutator
 Membongkar, mengetes dan memasang solenoid
 Tugas, cara kerja dan konstruksi generator
 Tugas dan cara kerja regulator tegangan
 Pengukuran arus & tegangan generator
 Pendahuluan
 Tugas alternator dan perbedaannya dengan generator
 Pembangkit listrik 3 pase dengan rangkaian bintang dan
segitiga
 Penyearah alternator (diode)
 Regulator tegangan konvensional
2  Regulator elektronik 20 JP SEM 3
 Bermacam-macam sistem arus medan
 Syarat pengisian, cara mengukur dan tabel
 Mengetes alternator pada mobil dan pada tes bench
 Membongkar dan merakit alternator
 Pengetesan dan penggantian diode
 Pengontrolan dan perbaikan startor dan rotor
 Pengetesan & penggantian regulator
 Pengetesan alternator dengan osiloskop
 Merangkai sistem pengisian alternator

3  Pendahuluan Sistem Pengapian SEM 3


 Cara kerja dan data-data sistem pengapian
 Kontak Pemutus dan Sudut Dwell 20 JP
 Kondensator
 Koil dan tahanan ballast
 Busi
 Saat pengapian
 Advans sentrifugal
 Advans vakum
 Menguji rangkaian primer pada sistem pengapian
konvensional
 Menguji dan mengganti kontak pemutus dan kondensator
 Melepas dan memasang distributor pada mobil
 Mengukur dan menggambarkan kurva advans pengapian
pada motor atau tes bench
 Membongkar dan memasang kembali distributor
konvensional
 Menyambung tashanan depan sistem pengapian dari
berbagai macam rangkaian
 Menguji & mengganti sistem pemberi sinyal induksi dan hall
 Menyetel dan menguji sistem pengapian magnet
 Pemeriksaan sistem pengapian baterai konvensional dan
osiloskop
 Pemeriksaan sistem pengapian elektronik dengan osiloskop
 Merangkai sistem pengapian
 Pendahuluan rangkaian penerangan
 Macam-macam lampu pijar
 Lampu kepala
 Aturan penyetelan lampu kepala
 Penghapus / pembersih kaca
 Sistem lampu tanda belok
 Klakson
 Relai
4  Lampu rem dan lampu mundur 12 JP SEM 4
 Pendahuluan merangkai sistem pengabelan
 Merangkai Lampu kota, dekat/jauh dan blit
 Merangkaia lampu kabut dan jauh tambahan
 Merangkai lampu tanda belok dan hazard
 Merangkai klakson, lampu rem & lampu mudur
 Merangkai sistem penerangan lengkap sesuai SOP
 Merangkaia rangkaian gandengan
 Merangkaia penghapus kaca dan interval

Mengetahui Sukorejo,….......
Kepala Sekolah Guru Mata Diklat

Agus Budi Utomo, S.T. Nanang Ernawan, ST


NBM. 952205 NBM. 952374

Anda mungkin juga menyukai