Anda di halaman 1dari 2

AUDIT INTERNAL

No. Dokumen :
SOP
No. Revisi : 00
Tanggal Terbit :
Halaman : 2

UPT PUSKESMAS Mohammad Nasrulla, S.Kep,Ns.MM


TLANAKAN NIP. 19690618 199002 1 001
KAB. PAMEKASAN

1. Pengertian Suatu kegiatan audit yang sistimatis, mandiri dan terdokumentasi untuk
mendapatkan bukti audit dan mengevaluasi dengan obyektif untuk menentukan
tingkat pemenuhan kriteria audit Puskesmas

2. Tujuan Sebagai acuan dalam pelaksanaan Audit Internal

3. Kebijakan SK Kepala UPT Puskesmas Tlanakan

Pedoman Audit Internal dan Pertemuan Tinjauan Manajemen Fasilitas Kesehatan


4. Referensi Tingkat Pertama
1) Persiapan Alat dan Bahan
5. Prosedur
1.
hecklist / Instrumen Audit
2.
lat Tulis
3.
uku Catatan/Kegiatan
4.
ormat RTL
2) Petugas yang melaksanakan
Tim Audit Internal
3) Langkah-langkah
a. Penyusunan rencana program audit internal, meliputi :
tujuan audit:
• Lingkup audit:
• Objek audit:
• Alokasi waktu:
• Metoda audit:
• Persiapan audit:
• Jadwal program audit satu tahun
b. Tahap II : Tahap pengumpulan data, yang dapat dilakukan dengan cara
Mewawancarai auditee, observasi, tanya jawab, simulasi, telaah dokumen,
memeriksa daftar tilik, melakukan pemeriksaan silang, dll.
c. Tahap analisis data audit, perumusan masalah, prioritas
masalah dan rencana tindak lanjut audit.
d. Tahap IV: Tahap pelaporan dan tindak lanjut audit.

6. Diagram Alir

Pembuatan Rencana
Pengumpulan Data
Program Audit

Analisa Data, Prioritas


Laporan Audit dan
Masalah dan RTL
Tindak Lanjut

1. Kepala Puskesmas
7. Unit Terkait
2. Penanggung Jawab Manajemen Mutu
3. Penanggung Jawab Program/Pelayanan

Pelaksana Program/Pelayanan

8. Rekaman Historis

No Halaman Yang Diubah Perubahan Diberlakukan


Tanggal

Anda mungkin juga menyukai