Anda di halaman 1dari 5

TUGAS INDIVIDU

DESKRIPSI AKTUALISASI NILAI-NILAI BERAKHLAK

Nama : Hendra
Angkatan : 22
Kelompok :4

1. Berorientasi Pelayanan
No. Kegiatan Tahapan Uraian Aktualisasi
1. Membersihkan - Pihak SDM Sebagai upaya untuk menumbuhkembangkan
lingkungan intansi membuat kenyamanan di lingkungan kantor, bukan hanya bagi
kantor pada hari surat karyawan instansi, namun juga terhadap tamu atau
jumat. pemberitahuan pihak yang menjalin kerjasama, maka tentunya harus
kepada seluruh tercipta lingkungan yang bersih. Dengan diadakannya
karyawan LPP kegiatan jumat bersih maka akan menjadi suatu bukti
RRI Gorontalobahwa intansi tersebut benar menerapkan nilai
untuk hadirberorientasi pelayanan kepada khalayak umum.
dalam jumat Sehingga dengan arahan dari pihak sdm yang membuat
bersih, surat pemberitahuan untuk seluruh karyawan, dan
- Seluruh karyawan mengetahui pemberitahuan yang telah
karyawan disebar maka harus terdapat kesadaran untuk
mengikuti jumat mengikuti kegiatan tersebut. Selanjutnya apabila
bersih. karyawan hadir dan ikut serta melaksanakannya, maka
tujuan yang diharapkan benar-benar tercapai.
2. Bincang santai - Membuat Dalam membuat undangan berita budaya, tentunya
dengan undangan acara dimulai dengan niatan untuk membahas budaya
Narasumber, penyiaran berita, masyarakat setempat. Melihat dan memilih
dengan tema narasumber yang tepat, kemudian mengundang
- Mengundang
“Ragam Budaya narasumber tersebut sebagai bentuk bukti kerjasama
Gorontalo” narasumber, yang akan dilakukan. Pada saat tiba hari yang telah
/narasumber: - Membahas berita. ditentukan tentunya diharapkan dapat berjalan dengan
Komunitas Seni lancar, pembahasan berita dapat berjalan sesuai dengan
Gorontalo). apa yang diharapkan. Para pegawai kantor yang
(Karyawan terlibat menyambut narasumber dengan ramah dan
melayani sopan.
narasumber
dengan ramah
dan sopan)

2. Akuntabel
No. Kegiatan Tahapan Uraian Aktualisasi
1. Hadir tepat - Arahan untuk Bukti karyawan disiplin adalah dengan mengikuti
waktu di apel mengikuti apel segala arahan kantor yang tentunya membangun.
awal pekan awal pekan di hari Dengan arahan yang menjadi landasan kegiatan
senin pagi, tersebut, maka seluruh karyawan wajib hadir
- Seluruh karyawan melaksanakannya. Di dalam upacara apel awal pekan
hadir dalam tersebut pastinya akan terdapat pesan yang akan
kegiatan tersebut. dibawakan oleh Pembina apel.
2. Mengerjakan - Membuka website Dengan rasa tanggung jawab, maka saya selaku
penyusunan atau aplikasi yang pegawai jabatan dan tupoksi penyusun laporan
laporan akan digunakan, keuangan, harus berusaha semaksimal mungkin.
keuangan tepat - Mengerjakan Langkah pertama adalah membuka aplikasi anggaran
waktu. dengan tuntas dan yang saya pegang. Setelah aplikasi tersebut terbuka
tepat waktu. maka saya harus mengerjakannya dengan teliti, tidak
membuang-buang waktu, dan tentunya harus sesuai
dengan jadwal yang telah ditentukan. Rasa tanggung
jawab tersebut akan membuat diri kita lebih dapat
dipercaya dan diandalkan.

3. Kompeten
No. Kegiatan Tahapan Uraian Aktualisasi
1. Megikuti - Mendapat Upaya untuk meningkatan skill atau keterampilan
pelatihan himbauan dari dalam dunia kerja, sangatlah penting untuk dilakukan.
atasan untuk Dengan cara mengikuti berbagai pelatihan maka akan
mengikuti sangat membantu peningkatan skill tersebut. Ada jenis
pelatihan atau pelatihan yang dapat dilakukan baik secara online
bahkan mencari maupun offline. Ada pula jenis pelatihan yang
tahu sendiri jenis sebelumnya harus melalui izin atasan, maupun dapat
pelatihan yang dilakukan dengan inisiatif sendiri. Dengan adanya jenis
terbuka baik pelatihan yang akan dilalui, maka tentunya harus
online maupun mendaftarkan diri terlebih dahulu dengan memasukkan
offline, data-data yang diminta dan diperlukan dari pihak yang
- Mendaftarkan diri memberikan pelatihan. Setelah mendaftar, maka akan
dalam pelatihan keluar jadwal pelatihan tersebut dan kita siap untuk
tersebut, mengikutinya.
- Mengikuti
pelatihan
tersebut.
2. Lanjut kuliah - Meminta izin dari Selain melalui pelatihan, lanjut untuk berkuliah adalah
atasan, cara yang juga dapat dilakukan untuk mengembangkan
- Mendaftar di skill atau keterampilan kita. Untuk melanjutkan kuliah
perguruan tinggi, ini, tentunya langkah pertama yang harus kita lalui
- Memulai adalah meminta izin dari atasan. Setelah atasan
pembelajaran. mengizinkan, maka kita dapat mendaftar perguruan
tinggi yang kita minati. Setelah diumumkan lulus dari
perguruan tinggi tersebut, maka kita sudah dapat
memulai proses pembelajaran untuk menambah skill,
wawasan, dan pengalaman selama belajar di perguruan
tinggi tersebut.

4. Harmonis
No. Kegiatan Tahapan Uraian Aktualisasi
1. Mengumpulkan - Memberitahukan Dengan adanya sikap suka tolong-menolong di antara
donasi untuk teman kantor para pegawai kantor, maka akan menciptakan suatu
membantu untuk keharmonisan. Dengan mengetahui terdapat teman
teman yang mengumpulkan yang sedang mengalami kesulitan, maka dapat dimulai
sedang sakit. donasi, dari inisiatif untuk menolong teman tersebut. Dengan
- Mengumpulkan memberitahu teman yang lain untuk mengumpulkan
donasi, donasi maka akan menambah nilai dari donasi yang
- Memberikan ada. Setelah semua donasi terkumpul maka kemudian
donasi tersebut menyerahkannya kepada teman yang sedang
kepada teman membutuhkan pertolongan. Kegiatan seperti ini
kantor yang tentunya sangat diharapkan tetap bertahan di
membutuhkan. lingkungan instansi kita bekerja.
2. Mengadakan - Meminta izin dan Dengan adanya kegiatan pemeran seni yang dilakukan,
pameran seni bekerja sama menjadi bukti bahwa kita menghargai seni yang telah
dan budaya dengan tercipta. Secara tidak langsung, berarti kitapun juga
pemerintah
(bentuk ikut serta menghargai pihak yang telah menciptakan
setempat dan
menghargai pelaku seni seni tersebut. Langkah yang dilakukan adalah tentunya
seni) - Melaksanakan dengan meminta izin kepada pemerintah setempat dan
pameran meminta izin pula dengan para pelaku seni untuk ikut
serta bekerja sama menngadakan pameran seni
tersebut. Setelah disetujui, maka pameran seni tersebut
dapat dilakukan dengan waktu dan dan tempat yang
telah disepakati sebelumnya. Sehingga dengan
keberhasilan kegiatan ini, menjadi wadah untuk tetap
menghargai dan melestarikan budaya dan seni yang
ada sejak dulu kala.

5. Loyal
No. Kegiatan Tahapan Uraian Aktualisasi
1. Melakukan - Menyetujui Dengan adanya core value Loyal dalam dunia
perjalanan dinas perjalanan dinas pekerjaan, maka tentunya akan ikut membangun
yang jaraknya - Mengikuti kemajuan intansi. Nilai Loyal dapat dilihat dari salah
perjalanan dinas
cukup jauh satu contoh rela dan ikhlas mengikuti perjalanan dinas
dengan jarak yang jauh. Keputusan menyetujui tugas
perjalanan dinas tersebut adalah bukti siap untuk
melaksanakannya. Setelah menyetujui maka akan
segera bersiap diri memenuhi segala kebutuhan yang
diperlukan selama perjalanan dinas tersebut. Setelah
semua kebutuhan terpenuhi maka perjalanan dinas siap
untuk dilaksanakan.
2. Di kantor - Meminta izin ke Loyal dalam bekerja juga dapat ditunjukkan melalui
membantu teman untuk upaya membantu teman menyelesaikan tugasnya.
teman membantu, Meskipun di luar tugas yang diemban, apabila kita
- Membantu teman
mengerjakan mampu dan memiliki skill di dalamnya maka tentunya
mengedit
tugas yang datanya. akan sangat membantu demi kesuksesan bersama.
belum selesai Apabila ingin membantu menyelesaikan tugas yang
(Di luar tupoksi) lain, tentunya harus dimulai dengan meminta izin
kepada teman yang mengerjakan tugas tersebut.
Setelah teman mengizinkan bantuan kita, maka
tentunya kita sudah dapat memulai pekerjaan tambahan
tersebut.
6. Adaptif
No. Kegiatan Tahapan Uraian Aktualisasi
1. Masuk dan - Arahan untuk Setelah sebelumnya lama bekerja di rumah (Work
Bekerja di masuk dan From Home) karena pandemi Covid-19, maka kita
kantor bekerja di kantor harus menyesuaikan diri ketika telah dihadapkan untuk
- Mulai bekerja di
(Menyesuaikan berkerja kembali di kantor (Work From Office).
kantor
diri setelah Sebelum bekerja, tentunya harus melalui arahan dari
pandemi Covid- intansi. Setelah dikeluarkannya pemberitahuan untuk
19) kembali bekerja secara offline, maka harus tetap sedia
untuk melaksanakannya. Bentuk penyesuaian ini
adalah salah satu contoh untuk tetap memberikan usaha
yang optimal demi kemajuan instansi.
2. Membuat - Meminta izin Berinovasi adalah cara yang dapat dilakukan untuk
Channel untuk mengembangkan/memajukan instansi. Sebelum
Youtube mengusulkan ide, menjalankan ide/inovasi, alangkah lebih baiknya jika
- Mengusulkan ide
Instansi meminta izin kepada atasan untuk mengusulkan ide
untuk membuat
(Berinovasi) Channel Youtube yang dimiliki. Setelah atasan mengizinkan maka telah
Kantor/Instansi, dapat memberikan usulan atas ide yang dimiliki
- Ide diterima dan tersebut. Kemudian, apabila ide diterima, maka kita
disetujui, sudah dapat membuat atau merancang ide tersebut.
- Membuat Salah satu contoh ide atau gagasan yang kita jumpai
Channel Youtube adalah pembuatan Channel Youtube RRI Gorontalo,
Kantor/Intansi
yang sebelumnya hanya mengandalkan media Radio
untuk menyebarkan berita, namun sekarang ini sudah
dapat kita jumpai penyaluran berita RRI Gorontalo
melalui media Youtube. Meski telah menggunakan
media lain, tetapi intansi ini tetap tidak menghilangkan
jati diri intansinya.
7. Kolaboratif
No. Kegiatan Tahapan Uraian Aktualisasi
1. Mengadakan - Arahan dan Memberi kesempatan yang lain untuk berkontribusi,
Upacara Apel pembagian dari adalah pedoman perilaku untuk menciptakan
Awal Pekan pihak SDM, kolaboratif. Pemberian kesempatan tersebut harus
- Melaksankan
yang mana dibarengi dengan kepercayaan atas orang lain dalam
tugas Apel Awal
petugas upacara pekan. memegang suatu pekerjaan. Salah satu contoh yang
bergilir setiap dapat kita jumpai adalah dengan adanya pemberian
pekannya. kesempatan untuk pegawai lain dalam menjalankan
tugas upacara apel. Untuk mewujudkan hal ini, maka
terlebih dahulu harus dimulai dengan pemberitahuan
dari pihak SDM terkait petugas yang akan mengambil
alih tugas upacara apel tersebut. Setelah adanya
penentuan pihak yang bertugas, maka upacara apel bisa
dikerjakan setiap awal pekan. Kegiatan ini tentunya
juga sangat diharapkan demi menumbuhkembangkan
pola pemikiran kerja sama tim.
2. Mengadakan - Mendapat arahan Kolaboratif merupakan unsur penting dalam
Festival Pelajar untuk melakukan suatu pekerjaan yang membutuhkan kerja
Nusantara mengadakan sama tim. Salah satu contoh kegiatan yang dilakukan
agenda/kegiatan
adalah Festival Pelajar Nusantara. Kegiatan ini
Festival Pelajar
Nusantara, tentunya dimulai dari arahan dari instansi untuk
- Membuat mengadakan kegitan ini. Setelah adanya arahan, maka
rancangan untuk kestabilan kegiatan maka harus dibuat suatu
kegiatan, rancangan kegiatan. Kemudian, ketika telah terdapat
- Menentukan rancangan, maka langkah selanjutnya adalah
pihak-pihak menentukan pihak-pihak yang akan menjadi partner
untuk
kegiatan ini, seperti menentukan sekolah apa saja yang
bekerjasama
menyukseskan akan diundang untuk mengutus pelajar/siswanya.
kegiatan ini, Setelah itu, diperlukan surat undangan, sebagai suatu
- Membuat surat bentuk tanda resmi keikutsertaaan pihak-pihak yang
undangan, akan terlibat. Selanjutnya, setelah membuat surat
- Mengadakan undangan maka langkah selanjutnya adalah
rapat untuk mengadakan pertemuan/rapat untuk membahas segala
keperluan
bentuk persiapan dalam kegiatan ini dan demi
kelancaran
kegiatan, kelancaran kegiatan tersebut. Kemudian, setelah
- Menyiapkan mengadakan pertemuan, langkah selanjutnya
segala sesuatu menyiapkan segala sesuatu yang diperlukan dalam
yang diperlukan, kegiatan, dan pada akhirnya kegiatan ini akan berjalan
- Menjalankan dengan lancar dan sukses apabila segala sesuatunya
kegiatan. telah dipersiapkan dengan baik, benar, dan optimal.

Anda mungkin juga menyukai