Anda di halaman 1dari 1

Nicholas gego yusuf XI IIS 1/ 29

1. Manfaat perdagangan international


• Peluang Kerja Terbuka Luas
Manfaat perdagangan internasional yang pertama yakni dapat membuka peluang kerja
menjadi lebih luas.
• Hubungan Baik Antar Negara
Kerjasama yang terjalin antar dua negara tentunya akan membuat hubungan antar dua
negara menjadi baik dan tentunya lebih erat.
• Meningkatkan Kemakmuran Suatu Negara manfaat perdagangan internasional
selanjutnya yakni dapat meningkatkan kemakmuran suatu negara.

2. Faktor penghambat perdagangan internasional


• Perbedaan Mata Uang Antarnegara
Dalam suatu negara pastinya memiliki mata uang yang berbeda-beda. Dan salah satu
faktor penghambat perdagangan internasional adalah terdapat pada perbedaan suatu
mata uang tersebut.
• Keamanan Suatu Negara.
Dalam melakukan perdagangan, faktor penghambat perdagangan internasional adalah
sebuah keamanan, sebab keamanan merupakan faktor penting dalam kesuksesan
perdagangan Internasional, keamanan sangat berpengaruh saat menjalin kerja sama
dengan negara lain.
• Sumber Daya Alam yang Berbeda.
Salah satu faktor pendorong perdagangan Internasional adalah sumber daya alam yang
setiap negara berbeda-beda, sehingga untuk memenuhi kebutuhan negara harus
mengimport dari negara lain.
3. Faktor pendorong perdangangan internasional
•Penghematan Biaya Produksi
Bagi negara yang belum memiliki ilmu pengetahuan dan teknologi untuk membuat
sendiri produk, seperti mobil dan handphone, pembuatannya akan menghabiskan biaya
produksi yang jauh lebih mahal dibandingkan jika negara tersebut membelinya dari
negara lain.
• Pemenuhan Kebutuhan Nasional
Ada kalanya suatu negara tidak mampu memenuhi semua barang dan jasa yang menjadi
kebutuhan penduduk sehingga untuk memenuhinya suatu negara perlu mengimpor
barang dan jasa tersebut dari luar negeri. Dengan demikian kebutuhan produk dapat
dipenuhi.
•Perbedaan Penguasaan Teknologi
Penguasaan teknologi yang tidak merata antara tiap negara, menyebabkan terjadinya
perdagangan internasional. Negara dengan teknologi maju mampu menjual barang
dengan harga murah kepada negara yang memiliki teknologi sederhana.

4. Dalam kondisi kuota impor yang terlalu banyak, agar tidak merugikan produk lokal juga
5. A. Dumping adalah penetapan harga barang ekspor lebih murah dibandingkan harga
barang tersebut di dalam negeri.
B. Diskriminasi harga adalah penetapan harga barang yang berbeda untuk masing-
masing negara.

Anda mungkin juga menyukai