Anda di halaman 1dari 2

 

RSIA Permata Hati


JL. Tamalanrea Raya
Blok 10M No. 9-10 PERSIAPAN PASIEN OPERASI
MAKASSAR

Nomor : No. Revisi : Halaman :


1/2
Standar Prosedur Tanggal Terbit : Ditetapkan,
Operasional Direktur RSIA Permat Hati
(SOP)

dr. H. Andi Alamsyah


Pengertian Tindakan dalam menangani pasien pre operasi

Memberikan pelayanan persiapan sebelum operasi pada pasien yang


Tujuan
akan dilakukan operasi secara elektif atau darurat (cito)
Keputusan Direktur Rumah Sakit Ibu Dan Anak Permata Hati Nomor :
Kebijakan /SK/RSIA-PH/ /2021 Tentang Pedoman Pelayanan Kamar Bedah di Rumah
Sakit Ibu dan Anak Permata Hati,
Prosedur 1. Pasien dari Instalasi Rawat Inap/ Instalasi Rawat Jalan/ IGD/ Kamar
Bersalin dengan rencana operasi dilakukan tindakan :
a. Pengisian informed consent tindakan operasi dan anestesi
b. Pemasangan infus
c. Pemberian profilaksis antibiotic
d. Pencukuran area yang akan dilakukan tindakan operasi
e. Pemasangan kateter
f. Cek laboratorium
g. EKG ( jika diperlukan )
h. Persiapan darah
i. Melepas gigi palsu dan emas pasien
2. Perawat Kamar Bedah menerima telpon dari perawat IGD/ Ruang
Rawat Inap/ Poli Rawat Jalan/ Kamar Bersalin bahwa ada rencana
operasi elektif /cito
3. Perawat IGD/ Ruang Rawat Inap/ Poli Rawat Jalan/ Kamar Bersalin
memberikan data pasien yaitu : nama pasien, diagnose, rencana
tindakan operasi, waktu rencana operasi, dan hail pemeriksaan
penunjang
4. Perawat Kamar Bedah menyiapkan seluruh instrumen, alkes dan
obat-obata yang diperlukan selama proses pembedahan
5. Perawat IGD/ Ruang Rawat Inap/ Poli Rawat Jalan/ Kamar Bersalin
mengantar pasien ke Instalasi Bedah
6. Perawat Ruang Rawat Inap/ IGD/ Kamar Bersalin/ Poli Rawat Jalan
melakukan serah terima pasien, hasil pemeriksaan termasuk juga
djj, terapi pre op di lembar transfer dan menandatangani lembar
transfer internal
7. Perawat Kamar Bedah melakukan persiapan untuk pasien sebelum
dioperasi
8. Pasien siap dioperasi.
- Instalasi Kamar Bedah
- Instalasi Gawat Darurat
Unit terkait - Instalasi Rawat Inap
- Poli Rawat Jalan
- Kamar Bersalin

Anda mungkin juga menyukai