Anda di halaman 1dari 2

PENERIMAAN PASIEN

RAWAT JALAN

No. Dokumen No. Revisi Halaman


RS. KASIH HERLINA RSKH/SPO/RM/
Ditetapkan,
STANDAR
Tanggal Terbit
PROSEDUR
OPERASIONAL
dr. Leonard Pardede,SpOG(K)
Direktur
Pengertian Proses penerimaan pasien berobat ke poliklinik rawat jalan RS
Kasih herlina .
Tujuan Sebagai acuan penerimaan pasien lama rawat jalan.
Kebijakan Peraturan Direktur tentang Kebijakan Pelayanan Rumah Sakit
Kasih herlina Di Timika Nomor : 800/ 0293/ RSMW/ II/ 2014
tentang Kebijakan Pelayanan Rumah Sakit Kasih herlina Timika
Prosedur A. Petugas Pelaksana : Staf Bagian Poliklinik
B. Persiapan :
1. Rekam Medis
2. Tensi meter, timbangan badan ,
3. Buku laporan pasien Rawat Jalan
C. Prosedur Pelaksana :
1. Sapa pasien / keluarga / pengunjung dengan senyum dan
memberi salam ”Selamat pagi / siang / sore / malam, ada
yang bisa saya bantu ?”,
2. Menerima berkas rekam medis dari bagian pendaftaran,
3. Memberi nomor urut pemeriksaan sesuai dengan
kedatangan berkas,
4. Perawat melakukan anamnesa ( keluhan, TTV dan lain
lain,
5. Pemeriksaan oleh dokter, jika memerlukan pemeriksaan
penunjang, dibuat permintaan pemeriksaan ke bagian
terkait ( Laboratorium, USG, EEG, dll ),
6. Pasien menunggu di ruang tunggu,
7. Dokter memeriksa kembali setelah hasil permintaan
penunjang selesai,
8. Dokter memberikan terapi dan resep dibawa ke Kasir dan
selanjutnya pengambilan obat di bagian farmasi,
9. Khusus pasien BPJS berkas BPJS ( SEP ) yang telah diisi
dokter, langsung dibawa ke bagian farmasi,
10. Jika DPJP menyarankan pasien opname/ operasi, maka
Admisi rawat jalan memberi informasi persetujuan rawat
inap kepada pasien dan keluarga,
11. Administrasi Rawat jalan memesan kamar sesuai dengan
penyakit dan kelas yang diinginkan pasien.dan
menginformasikan ke bagian pendaftaran reguler / BPJS
untuk membuat status rawat inap,
PENERIMAAN PASIEN
RAWAT JALAN

RS. KASIH HERLINA No. Dokumen No. Revisi Halaman


RSKH/SPO/RM/02
Prosedur 12. Pasien yang masuk rawat inap dilakukan tindakan sesesuai
dengan advis dokter, jika pasien direncanakan operasi pada
hari yang sama, pasien diantar oleh perawat ke ruang pre
operasi untuk dilakukan persiapan operasi,
13. Setelah semua tindakan selesai dilakukan perawat
mengantar ke ruang rawat inap.
Unit Terkait 1. Pendaftaran
2. Poliklinik
3. Ruang rawat inap
4. Kamar operasi
5. Laboratorium

Anda mungkin juga menyukai