Anda di halaman 1dari 38

Manajemen Low Vision

1. Alat bantu optik


2. Alat bantu non optik
3. Alat bantu elektronik
4. Rehabilitasi penglihatan
Alat Bantu non Optik

Dapat digunakan tersendiri

Fungsi :

• Meningkatkan kualitas
bayangan retina yang terlihat

• Mengoptimalkan penggunaan
magnifier

Prinsip : mengubah persepsi


lingkungan pasien :

• 3B : bigger, brighter, blacker

• 3C : closer, colour, contrast


Pencahayaan & Lampu Baca

• Sebagian besar penderita low


vision memerlukan
pencahayaan lebih terang,
tetapi beberapa kondisi tertentu
justru terganggu dengan
pencahayaan yang terlalu
terang

• Lampu baca yang disarankan :


sepanjang lengan, bohlam
kuning 60W, bohlam putih 11W
Reading Stand

• Sebagian besar alat bantu low


vision memerlukan jarak baca
yang sangat dekat

• Membuat posisi tubuh lebih


nyaman saat membaca
Writing & Reading Guide/ Typoscope

• Membantu pasien menulis lebih


rapi dan mempertahankan
tulisan segaris

• Mengurangi glare dan


mengontrol kontras

• Dapat dibuat sendiri dari kertas/


papan hitam
Relative Size Devices
Relative Size Devices
Lensa Khusus

Bertujuan meningkatkan kontras, mengurangi glare dan mengurangi


paparan sinar UV
Wrap around glasses
Lensa Photochromic
Tinted Lens
Polarized Lens
Antireflection Coating
Alat Lain
Kacamata Multi Pinhole

Digunakan pada kondisi adanya


corneal opacities yang
menyebabkan irregular reflex

Sebaiknya tidak digunakan pada


keadaan dimana terdapat central
field defect karena menyebabkan
pengurangan cahaya yang masuk

Pilihan lebih baik : lensa kontak


Lensa Kontak

RGP : meningkatkan penglihatan


pada kasus iregularitas kornea

SCL dengan desain iris painted


digunakan pada kasus albinisme
atau aniridia
1. Assessment

individual and
Focus on
environmental abilities
and problems related to
activities daily life
Includes:
• the use of standardised
procedures
• interviews
• observations in a variety of
settings
• consultation with significant
people in the person's life
2. Planning

The plan should be relevant to


the person's development
stage, habits, roles, life-style
preferences and the
environment

Include :
• assessment at home,
workplace and school
• training of residual vision-
related skills
• enhance performance for
specific ADLs
• provide instruction in the
use of adaptive strategy
3. Intervention

• Modification
• Training
• Education
• Referral
A.Intervention : Modification

• Increase contrast

• Increase ligthing

• Reduce glare

• Utilize other senses

Anda mungkin juga menyukai