Anda di halaman 1dari 6

PEMETAAN STANDAR ISI

NAMA SEKOLAH : MIN 5 BULELENG


MATA PELAJARAN : AL-QUR'AN HADITS
KELAS / SEMESTER : V / I
TAHUN PELAJARAN : 2022 - 2023

STANDAR KOMPENTENSI TR TR MATERI ALOKASI NILAI /


NO INDIKATOR
KOMPETENSI (SK) DASAR (KD) KD IPK POKOK WAKTU KARAKTER
1. Memahami arti surat 1.1 Menerjemahkan C1 1. Menyebutkan terjemahan C1 Terjemahan 4 jam Religius. Jujur.
pendek surat al-kafirun , ayat-ayat dalam surat al- surat al-kafirun pelajaran Toleransi. Disiplin,
surat al-Ma’un ,dan Kafirun secara urut dan , Kerja keras,
surat at-Takatsur acak C1 Kreatif, Demokratif
2. Meneruskan terjemahan , Rasa Ingin tahu.
ayat-ayat dalam surat al- C1 Gemar membaca,
Kafirun Peduli lingkungan,
3. Menterjemahkan surat al- Peduli sosial,
Kafirun secara keseluruhan C1 4 jam Tanggung jawab
Terjemahan pelajaran
4. Menyebutkan terjemahan surat surat al-
ayat-ayat dalam surat al- C1 Ma’un ,
Ma’un secara urut dan acak
5. Meneruskan terjemahan C1
ayat-ayat dalam surat al-
Ma’un
6. Menterjemahkan surat al- C1 4 jam
Ma’un secara keseluruhan Terjemahan pelajaran
surat surat at-
7. Menyebutkan terjemahan C1 Takatsur
ayat-ayat dalam surat at-
Takatsur secara urut dan C1
acak
8. Meneruskan terjemahan
ayat surat at-Takatsur
9. Menterjemahkan surat at-
takatsur secara keseluruhan
1.2 Menjelaskan isi C2 1. Meyebutkan makna-makna C1 Kandungan 2 jam Religius. Jujur.
kandungan surat umum yang terkandung surat al-kafirun pelajaran Toleransi. Disiplin,
al-Kafirun,surat al- dalam surat Al-Kafirun , Kerja keras,
Ma’un,dan surat at- 2. Menjelaskan isi kandungan C2 Kreatif, Demokratif
Takatsur secara surat Al-Kautsar tentang , Rasa Ingin tahu.
sedarhana larangan Gemar membaca,
mencampuradukkan ajaran Peduli lingkungan,
agama secara sederhana C1 Peduli sosial,
3. Menyebutkan contoh Tanggung jawab
perilaku
mencampuradukkan ajaran
agama C1 2 jam
Kandungan pelajaran
4. Meyebutkan isi yang C2 surat surat al-
terkandung dalam surat al- Ma’un ,
Ma’un
5. Menjelaskan isi kandungan C1
surat al-Ma’un tentang
mendustakan agama secara
sederhana C1 2 jam
6. Menyebutkan contoh Kandungan pelajaran
perilaku orang yang surat surat at-
mendustakan agama C2 Takatsur

7. Menyebutkan makna-makna
umum yang terkandung
dalam surat at-Takatsur
8. Menjelaskan isi kandungan C1
surat at-Takatsur tentang
bermegah-megah dalam hal
harta sampai melupakan
Allah secara sederhana
9. Menyebutkan contoh
perilaku orang yang
bermegah-megah dalam hal
harta sampai melupakan
Allah
2. Memahami arti 2.1 Menerjemahkan C1 1. Menyebutkan terjemahan C1 Hadits tentang 4 jam Religius. Jujur.
hadits tentang hadits tentang hadits tentang menyayangi menyayangi pelajaran Toleransi. Disiplin,
menyayangi anak menyayangi anak anak yatim tiap kata anak yatim Kerja keras,
yatim yatim 2. Meneruskan terjemahan C1 Kreatif, Demokratif
hadits tentang menyayangi , Rasa Ingin tahu.
anak yatim secara acak Gemar membaca,
3. Menterjemahkan hadits C1 Peduli lingkungan,
tentang menyayangi anak Peduli sosial,
yatim secara keseluruhan Tanggung jawab

2.2 Menjelaskan isi C2 1. Menyebutkan arti yatim C1 Kandungan 2 jam Religius. Jujur.
kandungan hadits 2. Menunjukkan contoh A5 Hadits tentang pelajaran Toleransi. Disiplin,
tentang perilaku mencintai anak menyayangi Kerja keras,
menyayangi anak yatim C1 anak yatim Kreatif, Demokratif
yatim secara 3. Menyebutkan hikmah , Rasa Ingin tahu.
sedarhana mencintai anak yatim C2 Gemar membaca,
4. Menjelaskan akibat Peduli lingkungan,
mengabaikan anak yatim Peduli sosial,
Tanggung jawab

Penyabangan, 2022
Mengetahui Guru Mata Pelajaran Al-Qur'an Hadits
Kepala MIN 5 Buleleng

Drs. Syafrudin, M.Pd.I Irham, S.PdI


NIP. 196703151996031002 NIP. 197911022006041009
PEMETAAN STANDAR ISI
NAMA SEKOLAH : MIN 5 BULELENG
MATA PELAJARAN : AL-QUR'AN HADITS
KELAS / SEMESTER : V / II
TAHUN PELAJARAN : 2022 - 2023

STANDAR KOMPENTENSI TR TR MATERI ALOKASI NILAI /


NO INDIKATOR
KOMPETENSI (SK) DASAR (KD) KD IPK POKOK WAKTU KARAKTER
3. Menghafalkan surat- 3.1 Membaca surat C1 1. Melafalkan tiap ayat dari C1 Surah al-‘Alaq 4 jam Religius. Jujur.
surat pendek secara al-‘Alaq secara surat Al-‘Alaq pelajaran Toleransi. Disiplin,
benar dan fasih benar dan fasih 2. Membaca tiap ayat surat C1 Kerja keras,
Al-‘Alaq C1 Kreatif, Demokratif
3. Membaca surat Al-‘Alaq , Rasa Ingin tahu.
secara keseluruhan Gemar membaca,
Peduli lingkungan,
Peduli sosial,
Tanggung jawab
3.2 Menghafal surat C1 1. Melanjutkan potongan ayat C1 Surah al-‘Alaq 6 jam Religius. Jujur.
al-‘Alaq secara secara acak dalam surat pelajaran Toleransi. Disiplin,
benar dan fasih ‘Al-‘Alaq tanpa melihat Al- Kerja keras,
Qur’an C1 Kreatif, Demokratif
2. Menyebutkan nomor ayat , Rasa Ingin tahu.
ketika surat al-‘Alaq dibaca C1 Gemar membaca,
secara acak Peduli lingkungan,
3. Menghafal surat al-‘Alaq Peduli sosial,
Tanggung jawab
4. Memahami arti surat 4.1 Menterjemahkan C1 1. Menyebutkan terjemahan C1 Terjemahan 4 jam Religius. Jujur.
pendek surat Al-Qadr ayat surat Al-Qadr secara surah al-Qadr pelajaran Toleransi. Disiplin,
acak C1 Kerja keras,
2. Meneruskan terjemahan Kreatif, Demokratif
ayat surat Al-Qadr C1 , Rasa Ingin tahu.
3. Menterjemahkan surat Al- Gemar membaca,
Qadr secara keseluruhan Peduli lingkungan,
Peduli sosial,
Tanggung jawab
4.2 Menjelaskan isi C2 1. Menyebutkan waktu malam C1 Kandungan 4 jam Religius. Jujur.
kandungan surat lailatul Qadr surah al-qadr pelajaran Toleransi. Disiplin,
Al-Qadr tentang 2. Menjelaskan tanda-tanda C2 Kerja keras,
malam Lailatul malam Lailatul Qadr Kreatif, Demokratif
Qadr secara 3. Menyebutkan keutaman C1 , Rasa Ingin tahu.
sederhana orang yang memperoleh Gemar membaca,
malam Lailatul Qadr Peduli lingkungan,
Peduli sosial,
Tanggung jawab
5. Memahami arti 5.1 Menterjemahkan C1 1. Menyebutkan terjemahan C1 Hadits tentang 4 jam Religius. Jujur.
hadits tentang taqwa Hadits tentang hadits tentang taqwa taqwa pelajaran Toleransi. Disiplin,
dan ciri-ciri orang taqwa dan ciri-ciri 2. Meneruskan terjemahan C1 Kerja keras,
munafik orang munafik hadits tentang taqwa secara Kreatif, Demokratif
acak C1 , Rasa Ingin tahu.
3. Menterjemahkan hadits Gemar membaca,
tentang taqwa secara Peduli lingkungan,
keseluruhan C1 Hadits tentang 4 jam Peduli sosial,
ciri-ciri orang pelajaran Tanggung jawab
4. Menyebutkan terjemahan munafik
hadits tentang ciri-ciri orang C1
munafik tiap kata
5. Meneruskan terjemahan
hadits tentang ciri-ciri orang C1
munafik secara acak
6. Menterjemahkan hadits ciri-
ciri orang munafik secara
keseluruhan
5.2 Menjelaskan isi C2 1. Menyebutkan arti taqwa C1 Kandungan 2 jam Religius. Jujur.
kandungan hadits 2. Menunjukkan contoh A5 Hadits tentang pelajaran Toleransi. Disiplin,
tentang taqwa dan perilaku orang bertaqwa taqwa Kerja keras,
menyayangi anak 3. Menyebutkan hikmah taqwa C1 Kreatif, Demokratif
yatim secara 4. Menjelaskan akibat tidak C2 , Rasa Ingin tahu.
sedarhana bertaqwa Gemar membaca,
C1 Kandungan 2 jam Peduli lingkungan,
5. Menyebutkan arti munafik C1 Hadits tentang pelajaran Peduli sosial,
6. Menyebutkan ciri-ciri orang ciri-ciri orang Tanggung jawab
munafik A5 munafik
7. Menunjukkan contoh
perilaku orang munafik C2
8. Menjelaskan akibat munafik
Penyabangan, 2022
Mengetahui Guru Mata Pelajaran Al-Qur'an Hadits
Kepala MIN 5 Buleleng

Drs. Syafrudin, M.Pd.I Irham, S.PdI


NIP. 196703151996031002 NIP. 197911022006041009

Anda mungkin juga menyukai