Anda di halaman 1dari 2

Nama : Desi Waluya

NIM : 7422221012

Semester :1

Tingkat :1

Tanggal pengumpulan: 2 September 2022

Materi : Perbedaan Caring dan Curing

Rangkuman :

1. Teori “Caring” menurut watson adalah komitmen moral untuk melindungi,


mempertahankan dan meningkatkan martabat manusia.
2. Menurut Watson ada tujuh asumsi yang mendasari konsep caring, yaitu;
a. caring akan efektif bila diperlihatkan dan dipraktikkan secara interpersonal;
b. caring yang efektif dapat meningkatkan kesehatan individu dan keluarga;
c. caring merupakan respon yang diterima klien;
d. lingkungan yang penuh caring sangat potensial untuk mendukung perkembangan
klien;
e. caring terdiri dari faktor kuratif;
f. caring lebih kompleks daripada curing; serta
g. caring merupakan inti dari keperawatan.
3. Pengertian caring dalam keperawatan adalah sentral untuk praktik keperawatan karna
caring merupakan suatu cara pendekatan yang dinamis.
4. Manfaat caring dalam keperawatan, diantaranya yaitu;
a. perawat dapat menggunakan kekuatan sugestif secara positif untuk memberikan
dukungan pada pasien untuk yakin akan mendapat kesembuhan;
b. untuk mendapat hubungan saling percaya dengan pasien; serta
c. untuk membantu memenuhi kebutuhan dasar manusia.
5. Aplikasi caring secara umum;
a. memenuhi kebutuhan dasar pasien;
b. penatalaksaan kebutuhan dasar pasien;
c. perawatan fisik;
d. praktik penyediaan perawatan fisik untuk pasien;
e. hubungan yang optimis;
f. pendekatan lain yang ditetapkan perawat;
g. mengatakan kepada pasien untuk tidak khawatir dan menekankan aspek-aspek
positif; serta
h. berupaya untuk tidak membeberkan informasi.
6. Perilaku caring dalam praktik keperawatan, yaitu kehadiran, sentuhan (berorientasi,
pelayanan, dan perlindungan), mendengarkan, memahami klien, caring dalam
spiritual, dan perawatan keluarga.
7. Perbedaan antara caring dan curing, caring dapat diartikan memberikan bantuan
kepada individu atau sebagai advokasi pada individu yang tidak mampu memenuhi
kebutuhan dasarnya, sedangkan curing adalah upaya kesehatan dari dokter dalam
prakteknya untuk mengobati klien.

Anda mungkin juga menyukai