Anda di halaman 1dari 2

1.

Perhatikan video yang di tampilkan di depan (menggunakan Proyektor)


a. Berdasarkan video yang diamati, mengapa sesorang itu bisa berdiri tegak dan
bergerak dengan leluasa saat melakukan senam? Apa yang berperan dalam gerak
pada manusia? (Keterampilan menganalisis)

Jawaban:

b. Manusia dapat melakukan aktivitasnya sehari-hari bergantung kepada kondisi


tubuhnya. Kondiri tubuh yang sehat memungkinkan seseorang dapat beraktivitas
dengan maksial.selain kondisi yang sehat, salah satu factor manusia dapat bergerak
adalag rangka tubuh. Fungsi rangka bagi manusia merupakan fungsi yang paling
penting. Tanda adanya rangka, manusia tida bisa berbuat apa-apa dan tidak mampu
melakukan aktivitas apapun.
Berdasarkan wacana di atas, tuliskan pendapatmu tentang pengertian dan fungsi
rangka? (Keterampilan menguraikan)

Jawaban:
2. Lengkapi pernyataan di bawah ini dengan baik dan benar! (Keterampilan
mensintesis)
____ merupakan susunan tulang yang saling berhubungan dan mempunyai fungsi
sebagai alat gerak ____ yang artinya tulang hanya bisa bekerja atau bergerak apabila ada
bantuan dari otot. Secara garis besar, rangka penyusun tubuh dikelompokkan menjadi___
bagian, yaitu ___. Rangka aksial terdiri atas ___, ___, ___, dan ___. Masing-masing
tulang tersebut membentuk satu kesulitan. Tulang ____ merupakan tulang pembentuk
kepala. Rangka aksial berfungsi untuk melindungi organ-organ dalam yang lunak,
seperti, ____, ____, dan ____. Rangka ____ merupakan rangka tambahan yang berfungsi
sebagaipenggerak tubuh, dalam hal ini yang menyusun alat gerak seperti ___ dan ___.
Rangka apendikuler tersusun dari ____, ____, dan ___ tulang anggota gerak atas dan
bawah.
3. Lengkapi gambar dibawah ini dengan pilihan jawaban yang sudah tersedia.

Anda mungkin juga menyukai