Anda di halaman 1dari 2

KETIDAKEFEKTIFAN POLA NAFAS

NO.Dok :
063.3/SOP/Up.Vll/PKMLA/Vll/2019
SOP NO.Revisi : 0
Tgl.Terbit : 22-07- 2019
Halaman : 1/2
UPTD Alfridus Sam Deho
PUSKESMAS NIP. 19820525 200604 1 013
WATUNGGONG
1.Pengertian Ketidakefektifan Pola Nafas adalah suatu keadaan dimana inspirasi dan
ekspirasi tidak memberikan ventilasi adekuat
2.Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah bagi petugas kesehatan/
perawat dapat menegakkan diagnosa keperawatan dan mengetahui acuan
dalam penanganan ketidakefektifan pola nafas di UPTD Puskesmas
Watunggong.
3.Kebijakan Surat keputusan Kepala UPTD Puskesmas Watunggong Nomor
051/SK/Up.Vll/PKMLA/V/2019 Tentang Pelayanan klinis
4.Referensi Aplikasi Asuhan Keperawatan berdasarkan diagnosa keperawatan Nanda
Nic Noc tahun 2021-2023
5.Prosedur/ 1. Pra- interaksi
Langkah-Langkah  Petugas mempersiapkan diri dengan mencari referensi
 Petugas mencari tahu tentang identitas klien yang akan dirawat

2. Orientasi
 Petugas memperkenalkan diri pada klien
 Petugas membuat kontrak waktu dengan klien untuk membahas
tentang masalah keperawatan yang dialaminya

3. Kerja
 Petugas mengkaji keluhan klien
 Petugas mengkaji riwayat alergi yang dapat menyebabkan
gangguan saluran pernapasan
 Petugas mengobservasi TTV klien
 Petugas menganjurkan klien untuk posisi semi fowler
 Petugas mengajarkan klien latihan napas dalam
 Petugas berkolaborasi dengan dokter untuk pemberian oksigen

1
dan terapi obat

4. Terminasi
 Petugas menanyakan apakah klien paham dengan yang telah
dijelaskan
 Petugas menanyakan apakah ada yang ingin ditanyakan oleh
klien
 Petugas mengisi SOAP pada rekam medik klien
 Petugas melakukan observasi berkelanjutan apabila klien di rawat
 Petugas membuat kontrak waktu untuk kunjungan klien berikutnya
 Petugas memonitor kembali perubahan kondisi klien disaat
kunjungan berikutnya
6.Unit Terkait Poli Umum,UGD, Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai