Anda di halaman 1dari 7

MERCHANDISING DAN DISTRIBUSI GARMEN

MATERI 1 : LABELING, TAG, AND PACKAGING

Grup : 3G1-3G2

Dosen :

Alex T., A.T.

Anisa Tresna W, S.ST

Afriani K., S.ST.

Oleh Kelompok 3:

Dwi Sinta Oktavia Putri - 20430004 Rifani Dewi Azzahra - 20430033

Hasna Zulfallah Amalia - 20430005 Rizqi Ramadhan Dipura - 20430035


Sherlina Putri
Fithri Hayati Infarada - 20430025 - 20430009
Permatasari
Mentari Roudlotul Jannah - 20430028 Farah Dilla Azzahra - 20430021

Putri Apriliayani - 20430031 Febi Andini - 20430024

Bagus Kusanto - 20430015

Hasnazulfallahamaliao4@gmail.com

POLITEKNIK STTT BANDUNG

PROGRAM STUDI PRODUKSI GARMEN

2022-2023
1. Tuliskan jenis label yang terpasang pada sampel saudara.
Main label, Brand label (label utama)
Patch Label
Flag Label
Composition and care label

2. Tuliskan dan gambarkan semua hal, informasi dan simbol yang ada pada care
label serta jelaskan artinya masing-masing
Pada composition and care label terdapat informasi komposisi bahan yaitu 100%
cotton serta petunjuk perawatan produk diantaranya:

3. Tuliskan jenis hang tag yang terpasang.

4. Tuliskan semua hal/informasi yang tertera pada hang tag berikut artinya.
● Sampel T-shirt warna hitam
➔ Main hang tag / brand hang tag / hang tag utama
Hang tag ini menampilkan tulisan merek dagang “3SECOND” yang
berada dibawah tengah. Ada juga sebuah logo merek dagang di atas
tulisan tersebut. Kemudian ada tulisan “TRY EVERYTHING” diatas
logo merek dagang 3SECOND ini.
➔ Information hang tag / hang tag informasi
Hang tag ini memberikan informasi mengenai jenis koleksi T-Shirt
yaitu “TEES Collection”. Lalu memberikan informasi bahwa T-Shirt ini
adalah buatan Indonesia. Kemudian juga memberikan informasi
tentang media sosial brand tersebut yaitu “ig: @its3second dan web:
www.3second.co.id.” Hang tag information ini terletak di balik main
hang tag / brand hang tag / hang tag utama, tetapi masih dalam satu
buah hang tag.
➔ Hang tag harga (Price Tag)
Hang tag ini berada dibawah information hang tag / hang tag informasi
yang menampilkan harga jual produk, barcode serta informasi
tambahan lainnya, yaitu:
❖ Harga dari produk ini adalah “Rp. 169.500”
❖ Size dari produk ini adalah “M"
❖ Nomor style produk ini adalah “155082112 HT” dan “1643”
❖ Barcode/kode garis untuk memudahkan produsen dalam
memantau penjualan dan memastikan akurasi data
ketersediaan.
● Sampel T-shirt warna merah
❖ Main hang tag / brand hang tag / hang tag utama
Hang tag ini menampilkan tulisan merek dagang “3SECOND” yang
berada dibawah tengah. Ada juga sebuah logo merek dagang di atas
tulisan tersebut. Kemudian ada tulisan “TRY EVERYTHING” diatas
logo merek dagang 3SECOND yang menjadi salah satu ciri khas
produk ini.
❖ Information hang tag / hang tag informasi
Hang tag ini memberikan informasi mengenai jenis koleksi T-Shirt
yaitu “TEES Collection”. Kemudian, terdapat informasi bahwa T-Shirt
ini adalah buatan Indonesia. Ada juga informasi tentang media sosial
brand tersebut yaitu “ig: @its3second dan web: www.3second.co.id.”
Hang tag information ini terletak di balik main hang tag / brand hang
tag / hang tag utama, tetapi masih dalam satu buah hang tag.
❖ Hang tag harga (Price Tag)
Hang tag ini berada dibawah information hang tag / hang tag informasi
yang menampilkan harga jual produk, barcode serta informasi
tambahan lainnya, yaitu:
❖ Harga dari produk ini adalah “Rp. 169.500”
❖ Size dari produk ini adalah “L"
❖ Nomor style produk ini adalah “157082112 MR” dan “1851”
❖ Barcode/kode garis untuk memudahkan produsen dalam
memantau penjualan dan memastikan akurasi data
ketersediaan.

5. Tuliskan perlengkapan packing yang ada pada sampel saudara? Tuliskan juga
manfaat dari perlengkapan packing tersebut.

Produk tersebut dikemas dalam kondisi terlipat (flat pack) dengan cara melipat half
folding. Untuk perlengkapan packing pada produk ini yaktu berupa individual polybag
yang transparan dengan ukuran panjang 37 cm, lebar 30,25 cm dan penutup (bagian
yang terlipat) sepanjang 4 cm yang dilengkapi dengan sealing.
Manfaat dari perlengkapan packing tersebut yaitu agar kebersihan produk terjaga,
memudahkan penanganan, dan produk dapat terlihat langsung karena perlengkapan
packing bersifat transparan sehingga dapat memberikan penampilan yang baik.

6. Perlengkapan apa lagi yang berhubungan dengan label, hang tag dan packing
produk tersebut?

7. Apa hal yang menurut saudara menarik dari label, hang tag dan packing
produk tersebut yang menarik bagi konsumen sehingga memutuskan untuk
membelinya?
Hal menarik dari label, hang tag dan packing pada produk tersebut terletak pada
slogan “Try Everything” karena memperkuat brand dengan membuat konsumen lebih
familiar dengan brand saat mendengar slogan ini dan memudahkan memberikan
selain itu, desain hang tag yang unik menjadi ciri khas tersendiri pada produk ini.

8. Apa manfaat dibuatnya label dan hang tag berbahasa Indonesia bagi
konsumen?
Label dan hang tag memudahkan konsumen untuk memahami produk dan
memahami
bagaimana cara merawat produk yang sudah mereka beli dengan mengikuti cara
perawatan
yang sudah dicantumkan pada produk, material, harga, dan informasi tambahan
lainnya.
Karena tidak semua penduduk Indonesia memahami bahasa asing. Dengan begitu,
konsumen tidak ragu untuk membeli produk.
Selain itu, terdapat Peraturan Menteri Perdagangan Nomor 25 Tahun 2021 tentang
Penetapan Barang Yang Wajib Menggunakan Atau Melengkapi Label Berbahasa
Indonesia. Barang tekstil dan produk tekstil masuk dalam lampiran daftar jenis
barang yang wajib menggunakan atau melengkapi label berbahasa Indonesia pada
peraturan ini. Pada peraturan ini tidak dilarang pencantuman label dengan Bahasa
asing, hanya saja apabila produk dijual di Indonesia, maka diwajibkan
dicantumkannya terjemahan dalam Bahasa Indonesia sesuai dengan label asli.
Peraturan ini sudah ditetapkan di Jakarta pada tanggal 1 April 2021.

9. Apa saran saudara agar konsumen lebih peduli pada anjuran penangan produk
(care instruction) sebuah produk garmen?

10. Lampirkan foto dari main label, size label, main hang tag dan label/hang tag
lain berukuran 5x5 cm dilaporan saudara.

Anda mungkin juga menyukai