Anda di halaman 1dari 93

RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

KATA PENGANTAR

Rencana Strategis (Renstra) Badan Perencanaan Pembangunan


Daerah Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024 merupakan turunan dari
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten
Sanggau Tahun 2019-2024. Rencana Strategis merupakan pelaksanaan
teknis selama kurun waktu 1 (satu) sampai 5 (lima) tahun yang
dilaksanakan secara sistematis dan berkesinambungan dengan
memperhitungkan potensi, peluang dan kendala yang ada atau yang
mungkin timbul.
Dokumen Rencana Strategis Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024 ini dibuat sebagai acuan
dalam pelaksanaan kegiatan selama 5 (lima) tahun mendatang dan untuk
diimplementasikan oleh Perangkat Daerah sesuai dengan tugas dan
fungsinya dalam rangka pencapaian tujuan organisasi. Kami menyadari
bahwa Rencana Strategis ini tidak akan dapat tersusun tanpa dukungan
dan bantuan dari berbagai pihak dan dalam penyusunan Rencana Strategis
ini masih jauh dari sempurna, tetapi kami berharap dapat bermanfaat
sebagai bahan masukan dan evaluasi dalam upaya meningkatkan kinerja di
masa yang akan datang.
Akhir kata semoga Rencana Strategis (Renstra) Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024 ini dapat
dilaksanakan bagi peningkatan penyelenggaraan perencanaan,
pemerintahan dan pembangunan khususnya di lingkungan Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau.

BAPPEDA KAB. SANGGAU i


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ............................................................................. i


DAFTAR ISI ........................................................................................ ii
DAFTAR TABEL .................................................................................. v
DAFTAR GAMBAR .............................................................................. vi

BAB I PENDAHULUAN .................................................................... I-1


1.1. Latar Belakang ............................................................... I-1
1.2. Landasan Hukum........................................................... I-5
1.3. Maksud dan Tujuan ....................................................... I-7
1.3.1. Maksud ............................................................. I-7
1.3.1. Tujuan ............................................................... I-7
1.4. Sistematika Penulisan ................................................... I-8

BAB II GAMBARAN PELAYANAN BADAN PERENCANAAN


PEMBANGUNAN PEMBANGUNAN DAERAH KABUPATEN
SANGGAU............................................................................... II-1
2.1. Tugas, Fungsi dan Struktur Organisasi Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau ................... II-1
2.1.1. Struktur Organisasi Badan Perencanaan Pembangunan
Kabupaten Sanggau ........................................... II-1
2.1.2. Tugas dan Fungsi Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Kabupaten Sanggau .............................. II-3
2.2. Sumber Daya Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau ...................................................... II-10
2.2.1. Sumber Daya Manusia (Pegawai) ........................ II-10
2.2.2. Sumber Daya Sarana dan Prasarana ................. II-12
2.3. Kinerja Pelayanan Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Kabupaten Sanggau .......................................... II-15

BAPPEDA KAB. SANGGAU ii


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

2.4. Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan Badan


Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten
Sanggau ........................................................................ II-21

BAB III PERMASALAHAN DAN ISU-ISU STRATEGIS BADAN


PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH KABUPATEN
SANGGAU ............................................................................. III-1
3.1. Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi
Pelayanan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau....................................................... III-1
3.2. Telaahan Visi, Misi dan Program Kepala Daerah dan Wakil
Kepala Daerah Terpilih .................................................. III-5
3.3. Telaahan Rencana Strategis Kementerian/Bappenas dan
Renstra Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi
Kalimantan Barat ......................................................... III-7
3.3.1. Telaahan Rencana Strategis Kementerian PPN /
Bappenas Dengan Rencana Strategis Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten
Sanggau ............................................................ III-7
3.3.2. Telaahan Rencana Strategis Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Provinsi Kalimantan Barat Dengan
Rencana Strategis Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Kabupaten Sanggau .............................. III-10
3.4. Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah dan Kajian Lingkungan
Hidup Strategis ………………………………... .................... III-14
3.5. Penentuan Isu-Isu Strategis …………………………………… III-16

BAB IV TUJUAN DAN SASARAN ....................................................... IV-1


4.1. Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau ................... IV-1
4.1.1. Tujuan Jangka Menengah Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau ....... IV-1

BAPPEDA KAB. SANGGAU iii


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

4.1.2. Sasaran Jangka Menengah Badan Perencanaan


Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau ....... IV-1
BAB V STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN..................................... V-1
5.1. Strategi dan Kebijakan Jangka Menengah Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau ................... V-1
5.1.1. Strategi Jangka Menengah Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau ……. V-2
5.1.2. Arah Kebijakan Jangka Menengah Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau ……. V-2

BAB VI RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN SERTA PENDANAAN VI-1

BAB VII KINERJA PENYELENGGARAAN BIDANG URUSAN .............. VII-1

BAB VIII PENUTUP.............................................................................. VIII-1

BAPPEDA KAB. SANGGAU iv


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Komposisi Pegawai Badan Perencanaan Pembangunan


Daerah Kabupaten Sanggau Berdasarkan Tingkat
Pendidikan ...................................................................... II-11
Tabel 2.2 Komposisi Pegawai Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Kabupaten Sanggau Kabupaten Sanggau
Berdasarkan Golongan ..................................................... II-12
Tabel 2.3 Daftar Sarana dan Prasarana Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau (Per
September 2019) .............................................................. II-13
Tabel 2.4 Pencapaian Kinerja Pelayanan Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau Kabupaten
Sanggau Tahun 2014-2018 .............................................. II-16
Tabel 2.5 Anggaran dan Realisasi Pendanaan Pelayanan Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
Kabupaten Sanggau Tahun 2014-2018 ............................ II-20
Tabel 2.6 Analisis SWOT ................................................................. II-22
Tabel 3.1 Pemetaan Permasalahan Untuk Penentuan Prioritas dan
Sasaran Pembangunan Daerah ........................................
III-2
Tabel 3.2 Permasalahan Pelayanan Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau Berdasarkan
Sasaran Renstra Kementerian PPN/Bappenas Beserta
Faktor Penghambat Pendukung ....................................... III-9
Tabel 3.3 Permasalahan Pelayanan Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau Berdasarkan
Sasaran Renstra Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Provinsi Kalimantan Barat Beserta Faktor
Penghambat dan Pendukung ........................................... III-12
Tabel 4.1 Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Pelayanan Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten
Sanggau ........................................................................... IV-3

BAPPEDA KAB. SANGGAU v


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Tabel 5.1 Strategi, Arah Kebijakan dan Program Badan


Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten
Sanggau .......................................................................... V-3
Tabel 5.2 Tujuan, Sasaran, Strategi, dan Arah Kebijakan Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten
Sanggau ........................................................................... V-6
Tabel 6.1 Rencana Program, Kegiatan dan Pendanaan Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten
Sanggau .......................................................................... VI-2
Tabel 7.1 Indikator Kinerja Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Kabupaten Sanggau Yang Mengacu Pada Tujuan
dan Sasaran RPJMD ........................................................ VII-2
Tabel 7.2 Formulasi Indikator Kinerja ............................................. VII-8

BAPPEDA KAB. SANGGAU vi


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 Keterkaitan Renstra Badan Perencanaan Pembangunan


Daerah Kabupaten Sanggau Dengan Dokumen Perencanaan
Lainnya ……...................................................................... I-4
Gambar 2.1 Struktur Organisasi Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Kabupaten Sanggau ……………………………………. II-9

vi
BAPPEDA KAB. SANGGAU
i
RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Berdasarkan Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang
Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional mengamanatkan
kewajiban penyusunan Rencana Strategis (Renstra) yang merupakan
dokumen perencanaan untuk periode 5 (lima) tahun. Renstra memuat
visi, misi, tujuan, strategi, kebijakan, program dan kegiatan sesuai
dengan tugas dan fungsi Perangkat Daerah. Dalam sistem
akuntabilitas kinerja instansi pemerintah menguraikan bahwa dalam
sistem perencanaan memiliki beberapa dokumen pokok yaitu
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD), Rencana
Strategis (Renstra), Rencana Kerja (Renja), Rencana Kinerja Tahunan
(RKT), Rencana Aksi, Perjanjian Kinerja dan Laporan Akuntabilitas
Kinerja (LAKIP). Rangkaian dokumen perencanaan yang diuraikan
tersebut hendaknya dan dalam kondisi ideal haruslah memiliki
keterkaitan antara dokumen perencanaan yang satu dan lainnya.
Keterkaitan yang dimaksud adalah mengenai tujuan dan sasaran
yang ingin dicapai dalam kurun waktu 1 (satu) tahun anggaran
maupun 5 (lima) tahun anggaran.
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda)
Kabupaten Sanggau merupakan suatu lembaga yang berdasarkan
pada Peraturan Bupati Nomor 57 Tahun 2016 tentang Kedudukan,
Susunan Organisasi, Tugas, Fungsi Dan Tata Kerja Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau merupakan
unsur penunjang urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan
daerah dibidang perencanaan dan bidang penelitian dan
pengembangan yang memiliki tugas dan fungsi menyusun dokumen
perencanaan daerah, baik jangka panjang (dua puluh tahun), jangka
menengah (lima tahun) dan jangka pendek (satu tahun). Oleh karena
itu dalam melaksanakan tugas dan fungsinya, penyusunan Renstra

BAPPEDA KAB. SANGGAU I-1


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau


Tahun 2019-2024 menjadi bagian penting dari pelaksanaan sistem
perencanaan pembangunan nasional dan daerah, pencapaian tujuan
dan sasaran pembangunan daerah 2019-2024, dan
pertanggungjawaban kinerja (akuntabilitas) kepada publik.
Selanjutnya Rencana Strategis Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Kabupaten Sanggau menjadi pedoman dan acuan dalam
memformulasikan kebijakan perencanaan, pengendalian,
pelaksanaan dan pengawasan program dan kegiatan selama 5 (lima)
tahun.
Penyusunan Rencana Strategis untuk perencanaan lima tahun
sepenuhnya mengarah pada pencapaian visi, misi, dan program
Kepala Daerah yang tercantum dalam Peraturan Daerah Kabupaten
Sanggau Nomor 2 Tahun 2019 tentang Rencana Pembangunan
Jangka Menengah Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024.
Berdasarkan Pasal 109 dan Pasal 110 penyusunan rancangan awal
Renstra Perangkat Daerah dilakukan bersamaan dengan penyusunan
rancangan awal RPJMD, selanjutnya perumusan tujuan dan sasaran
Perangkat Daerah berdasarkan sasaran dan indikator serta target
kinerja dalam rancangan awal RPJMD. Perumusan dan arah
kebijakan Perangkat Daerah untuk mencapai tujuan dan sasaran
serta target kinerja Perangkat Daerah dan perumusan rencana
program, kegiatan, indikator kinerja, pagu indikatif, lokasi kegiatan
dan kelompok sasaran berdasarkan strategi dan kebijakan Perangkat
Daerah serta program dan pagu indikatif dalam rancangan awal
RPJMD. Sehingga dapat dimaknai bahwa Rencana Strategis Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau merupakan
dokumen perencanaan jangka menengah yang mengacu pada
Rencana Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Sanggau
Tahun 2019-2024 yang wajib disusun sebagai pedoman dalam
melaksanakan perencanaan pembangunan untuk mewujudkan visi
dan misi Kepala Daerah sesuai kewenangan yang diberikan
berdasarkan tugas pokok dan fungsi selama 5 (lima) tahun kedepan.
BAPPEDA KAB. SANGGAU I-2
RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Tahapan penyusunan Renstra Badan Perencanaan


Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau berdasarkan Permendagri
Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian
Dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan
Peraturan Daerah Tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang
Daerah Dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, Serta
Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang
Daerah, Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Dan
Rencana Kerja Pemerintah Daerah adalah dimulai dengan a).
Persiapan Penyusunan Renstra yang meliputi : Pembentukan tim
penyusun renstra perangkat daerah, orientasi mengenai renstra
perangkat daerah, penyusunan agenda kerja tim penyusun renstra
perangkat daerah, dan penyiapan data dan informasi perencanaan
pembangunan daerah berdasarkan Sistem Informasi Pembangunan
Daerah (SIPD); b). Penyusunan ranwal Renstra; c) Penyusunan
Rancangan Renstra; d). Pembahasan Renstra dalam forum Perangkat
daerah; e). Proses Verifikasi; e). Perumusan Rancangan Akhir; dan
f). Penetapan oleh Kepala Perangkat Daerah .
Keterkaitan Renstra Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau dengan dokumen perencanaan lain dapat dilihat
pada gambar 1.1 berikut :

BAPPEDA KAB. SANGGAU I-3


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Gambar 1.1
Keterkaitan Renstra Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Dengan Dokumen Perencanaan Lainnya

RPJM RKP
Nasional dijabarkan
Nasional

diperhatikan diacu

Pedoman dijabarkan Pedoman


RPJPD RPJM RKP RAPBD APBD
dan RTRW Kabupaten Daerah

Pedoman Bahan diacu Bahan

Renstra Pedoman Renja RKA DPA


Perangkat Perangkat Perangkat Perangkat
Daerah Daerah Daerah Daerah

Dokumen RPJPD dan RTRW merupakan dokumen perencanaan


yang menjadi acuan dan pedoman dalam penyusunan dokumen
RPJMD. Selanjutnya dokumen RPJMD akan dijabarkan di dalam
dokumen RKPD dan menjadi pedoman dalam penyusunan RAPBD
menjadi APBD. Penyusunan Renstra Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau berpedoman pada RPJMD
Kabupaten Sanggau 2019-2024 dan Renstra Perangkat Daerah
merupakan bagian integral dari RPJMD, yang pelaksanaannya akan
dijabarkan didalam Rencana Kerja (Renja) Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau setiap tahun yang dimulai
dari tahun 2020 sampai berakhirnya masa periode Renstra Perangkat
Daerah. Rencana Kerja (Renja) yang telah dibuat menjadi pedoman
untuk penyusunan Rencana Kerja Anggaran (RKA) Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah menjadi Dokumen Pelaksanaan
Anggaran (DPA) Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau.

BAPPEDA KAB. SANGGAU I-4


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

1.2 Landasan Hukum


Peraturan Perundangan yang menjadi landasan hukum disusunnya
Rencana Strategis Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau adalah sebagai berikut:
1. Pasal 18 ayat 6 Undang-Undang Negara Republik Indonesia
Tahun 20145;
2. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem
Perencanaan Pembangunan Nasional;
3. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan
Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah;
4. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana
Pembangunan Jangka Panjang Nasional Tahun 2005-2025;
5. Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2007 tentang Penataan Ruang;
6. Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan
Informasi Publik;
7. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan
Peraturan Perundang-undangan;
8. Undang- Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan
Daerah;
9. Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 tentang Pedoman
Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan
Daerah;
10. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006 tentang Pelaporan
Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah;
11. Peraturan Pemerintah Nomor 3 Tahun 2007 tentang Laporan
Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Kepada Pemerintah,
Laporan Keterangan Pertanggungjawaban Kepala Daerah Kepada
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah dan Informasi Laporan
Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Kepada Masyarakat;
12. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2008 tentang Pedoman
Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah;
13. Peraturan Pemerintah Nomor 26 Tahun 2008 tentang Rencana
Tata Ruang Wilayah Nasional
BAPPEDA KAB. SANGGAU I-5
RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

14. Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat


Daerah;
15. Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2018 tentang Standar
Pelayanan Minimal;
16. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan
Keuangan Daerah;
17. Peraturan Presiden Nomor 87 Tahun 2014 tentang Peraturan
Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang
Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan;
18. Peraturan Presiden Nomor 2 Tahun 2015 tentang Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Nasional Tahun 2015-2019);
19. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang
Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah
beberapa kali diubah, terakhir dengan Peraturan Menteri Nomor
21 Tahun 2011 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri
Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman
Pengelolaan Keuangan Daerah;
20. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 80 Tahun 2015 tentang
Pembentukan Produk Hukum Daerah;
21. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang
Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan
Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah Tentang
Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Daerah, serta Tata Cara
Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah,
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, dan Rencana
Kerja Pemerintah Daerah;
22. Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Barat Nomor 3 Tahun
2016 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah
Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2005-2025;

BAPPEDA KAB. SANGGAU I-6


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

23. Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Barat Nomor 2 Tahun


2019 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah
Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2018-2023;
24. Peraturan Daerah Kabupaten Sanggau Nomor 16 Tahun 2012
tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Tahun
2005-2025;
25. Peraturan Daerah Kabupaten Sanggau Nomor 10 Tahun 2014
tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Sanggau Tahun
2014-2034;
26. Peraturan Daerah Kabupaten Sanggau Nomor 8 Tahun 2016
tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah;
27. Peraturan Daerah Kabupaten Sanggau Nomor 2 Tahun 2019
tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Tahun
2019-2024;
28. Peraturan Bupati Sanggau Nomor 57 Tahun 2016 tentang
Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas, Fungsi dan Tata Kerja
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau;

1.3 Maksud dan Tujuan


1.3.1 Maksud
Penyusunan Rencana Strategis Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024 adalah
menjabarkan Visi, Misi, tujuan, sasaran, strategi, kebijakan dan
program yang tercantum dalam RPJMD Kabupaten Sanggau Tahun
2019-2024 menjadi tujuan, sasaran, strategis, kebijakan, program
dan kegiatan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten
Sanggau Tahun 2019-2024 yang disertai dengan Indikator Kinerja
Utama sebagai dasar pengendalian dan evaluasi.

1.3.2 Tujuan
Penyusunan Rencana Strategis Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024 adalah:

BAPPEDA KAB. SANGGAU I-7


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

1. Merumuskan dokumen Rencana Strategi sebagai acuan bagi


Bappeda dalam melaksanakan seluruh program dan kegiatan
untuk mewujudkan tujuan dan sasaran Bappeda 2019-2024 dan
sekaligus mewujudkan visi, misi, tujuan dan sasaran RPJMD
Kabupaten Sanggau 2019-2024.
2. Membangun kesepahaman, kesepakatan dan komitmen Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau dalam
meningkatkan kinerja organisasi serta mendorong terwujudnya
tata pemerintahan yang baik.
3. Sebagai pedoman/acuan dalam penyusunan Rencana Kerja
(Renja) Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten
Sanggau.

1.4 Sistematika Penulisan


Sistematika penulisan Rencana Strategis Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024
berdasarkan Permendagri Nomor 86 Tahun 2017 adalah sebagai
berikut :

BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
1.2 Landasan Hukum
1.3 Maksud dan Tujuan
1.3.1 Maksud
1.3.2 Tujuan
1.4 Sistematika Penulisan

BAB II GAMBARAN PELAYANAN BADAN PERENCANAAN


PEMBANGUNAN DAERAH KABUPATEN SANGGAU
2.1 Tugas, Fungsi, dan Struktur Organisasi Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten
Sanggau

BAPPEDA KAB. SANGGAU I-8


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

2.1.1 Struktur Organisasi Badan Perencanaan


Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
2.1.2 Tugas dan Fungsi Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
2.2 Sumber Daya Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Kabupaten Sanggau
2.2.1 Sumber Daya Manusia (Pegawai)
2.2.2 Sumber Daya Sarana dan Prasarana
2.3 Kinerja Pelayanan Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
2.4 Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau

BAB III PERMASALAHAN DAN ISU-ISU STRATEGIS BADAN


PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH KABUPATEN
SANGGAU
3.1 Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan
Fungsi Pelayanan Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
3.2 Telaahan Visi, Misi dan Program Kepala Daerah dan
Wakil Kepala Daerah Terpilih
3.3 Telaahan Rencana Strategis Kementerian
PPN/Bappenas dan Rencana Strategis Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi
Kalimantan Barat
3.3.1 Telaahan Rencana Strategis Kementerian
PPN/Bappenas dengan Rencana Strategis
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau
3.3.2 Telaahan Rencana Strategis Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi

BAPPEDA KAB. SANGGAU I-9


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Kalimantan Barat dengan Rencana Strategis


Badan Perencanaan Pembangunan
Kabupaten Sanggau
3.4 Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah dan Kajian
Lingkungan Hidup Strategis
3.5 Penentuan Isu-Isu Strategis

BAB IV Tujuan dan Sasaran


4.1 Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten
Sanggau
4.1.1 Tujuan Jangka Menengah Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau
4.1.2 Sasaran Jangka Menengah Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau

BAB V Strategi dan Arah Kebijakan


5.1 Strategi dan Arah Kebijakan Jangka Menengah
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau
5.1.1 Strategi Jangka Menengah Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau
5.1.2 Arah Kebijakan Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau

BAB VI Rencana Program dan Kegiatan Serta Pendanaan

BAB VII Kinerja Penyelenggaraan Bidang Urusan

BAB VIII Penutup

BAPPEDA KAB. SANGGAU I-10


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

BAB II
GAMBARAN PELAYANAN
BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH
KABUPATEN SANGGAU

2.1 Tugas, Fungsi dan Struktur Organisasi Badan Perencanaan


Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
2.1.1 Struktur Organisasi Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Kabupaten Sanggau
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
dibentuk dengan Peraturan Daerah Kabupaten Sanggau Nomor 8
Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah.
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah sebagai salah satu
Perangkat Daerah yang ada di Kabupaten Sanggau merupakan unsur
penunjang pemerintahan yang menjadi kewenangan daerah dan
mempunyai tugas membantu Kepala Daerah melaksanakan fungsi
penunjang urusan pemerintah daerah bidang perencanaan, bidang
penelitian dan pengembangan. Bappeda dipimpin oleh kepala yang
berkedudukan di bawah dan bertanggung jawab kepada Bupati
melalui Sekretaris Daerah. Berdasarkan Peraturan Bupati Sanggau
Nomor 57 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi,
Tugas, Fungsi dan Tata Kerja Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Kabupaten Sanggau, mempunyai fungsi : perumusan
kebijakan teknis, pelaksanaan tugas dukungan teknis, pemantauan,
evaluasi, dan pelaporan, pembinaan teknis, pelaksanaan administrasi
di bidang perencanaan pengendalian, evaluasi dan pelaporan, sosial
dan budaya, ekonomi, penelitian dan pengembangan, infrastruktur
dan pengembangan wilayah, dan pelaksanaan tugas lain yang
diberikan oleh Bupati sesuai dengan tugas dan fungsinya.
Dalam penyelenggaraan urusan pemerintahan daerah, Bappeda
memiliki peran sebagai unsur pemerintahan penunjang perencanaan
serta penelitian dan pengembangan. Susunan organisasi Badan

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-1


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau adalah


sebagai berikut :
1 Kepala Badan
2 Sekretaris
a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian
b. Sub Bagian Perencanaan dan Akuntabilitas Kinerja
c. Sub Bagian Keuangan dan Aset
3 Kepala Bidang Perencanaan Ekonomi, Penelitian dan
Pengembangan
a. Sub Bidang Ekonomi Kreatif, Investasi dan Keuangan
b. Sub Bidang Ekonomi Kerakyatan
c. Sub Bidang Penelitian dan Pengembangan
4 Kepala Bidang Perencanaan Sosial dan Budaya
a. Sub Bidang Pemerintahan, Administrasi Kependudukan dan
Trantib
b. Sub Bidang Pembangunan Sumber Daya Manusia
c. Sub Bidang Pemerintahan Desa dan Kesejahteraan Sosial
5 Kepala Bidang Perencanaan Infrastruktur dan Pengembangan
Wilayah
a. Sub Bidang Bina Marga, Sumber Daya Air dan
Penanggulangan Bencana
b. Sub Bidang Perumahan, Cipta Karya dan Tata Ruang
c. Sub Bidang Pariwisata, Perhubungan, Komunikasi dan
Lingkungan Hidup
6 Kepala Bidang Pengendalian, Evaluasi dan Pelaporan
a. Sub Bidang Pengendalian Perencanaan Pembangunan Daerah
b. Sub Bidang Informasi, Data dan Pelaporan Pelaksanaan
Rencana Pembangunan Daerah
c. Sub Bidang Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan
Daerah
7 Jabatan Fungsional Tertentu
8 Unit Pelaksana Teknis

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-2


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

2.1.2 Tugas dan Fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah


Kabupaten Sanggau
Tugas dan fungsi untuk setiap struktur pada Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau sesuai
dengan Peraturan Bupati Nomor 57 Tahun 2016 adalah sebagai
berikut :
1. Kepala Badan
Sesuai pasal 17 Kepala Badan mempunyai tugas membantu
Bupati melaksanakan fungsi penunjang urusan pemerintahan
yang menjadi kewenangan Daerah dibidang perencanaan dan
penelitian dan pengembangan.
Dalam menyelenggarakan tugas tersebut Kepala Badan
mempunyai fungsi sebagai berikut :
a. Perumusan kebijakan teknis perencanaan dibidang ekonomi,
penelitian dan pengembangan, perencanaan sosial dan
budaya, perencanaan infrastruktur dan pengembangan
wilayah, pengendalian, evaluasi dan pelaporan;
b. Pelaksanaan tugas dukungan teknis perencanaan dibidang
ekonomi, penelitian dan pengembangan, perencanaan sosial
dan budaya, perencanaan infrastruktur dan pengembangan
wilayah, pengendalian, evaluasi dan pelaporan;
c. Pemantauan, evaluasi, dan pelaporan pelaksanaan tugas
dukungan teknis perencanaan dibidang ekonomi, penelitian
dan pengembangan, perencanaan sosial dan budaya,
perencanaan infrastruktur dan pengembangan wilayah,
pengendalian, evaluasi dan pelaporan;
d. Pembinaan teknis perencanaan dibidang ekonomi, penelitian
dan pengembangan, perencanaan sosial dan budaya,
perencanaan infrastruktur dan pengembangan wilayah,
pengendalian, evaluasi dan pelaporan;

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-3


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

e. Pelaksanaan administrasi di lingkup Badan;


f. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Bupati sesuai
dengan tugas dan fungsinya.

2. Sekretariat
Sekretariat adalah unsur pembantu pimpinan yang berada
dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Badan.
Sekretariat mempunyai tugas menyelenggarakan koordinasi
pelaksanaan tugas, pembinaan, dan pemberian dukungan
administrasi kepada seluruh unit organisasi di lingkungan Badan.
Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana yang dimaksud di
atas, Sekretariat mempunyai fungsi :
a. Koordinasi penyusunan kebijakan, rencana, program, kegiatan,
dan anggaran Badan;
b. Koordinasi dan pelaksanaan kerjasama di Lingkungan Badan;
c. Koordinasi pengelolaan laporan kinerja dan keuangan di
Lingkungan Badan;
d. Koordinasi dan penyusunan bahan publikasi dan hubungan
masyarakat di bidang perencanaan ekonomi, penelitian dan
pengembangan, perencanaan sosial dan budaya, perencanaan
infrastruktur dan pengembangan wilayah, pengendalian,
evaluasi dan pelaporan;
e. Koordinasi pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan di
bidang perencanaan ekonomi, penelitian dan pengembangan,
perencanaan sosial dan budaya, perencanaan infrastruktur
dan pengembangan wilayah, pengendalian, evaluasi dan
pelaporan;
f. Penyusunan bahan rancangan peraturan perundang-undangan
dan koordinasi bantuan hukum di lingkungan Badan;
g. Pengelolaan kepegawaian di Lingkungan Badan;
h. Pengelolaan data dan informasi di Lingkungan Badan;
i. Pengelolaan barang milik daerah di Lingkungan Badan;

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-4


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

j. Pelaksanaan urusan organisasi dan tatalaksana di Lingkungan


Badan;
k. Pelaksanaan urusan ketatalaksanaan dan kerumahtanggaan di
Lingkungan Badan;
l. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan Kepala Badan.

3. Bidang Perencanaan Ekonomi, Penelitian dan Pengembangan


Bidang Perencanaan Ekonomi, Penelitiandan Pengembangan
mempunyai tugas menyelenggarakan perumusan dan
pelaksanaan fungsi penunjang dibidang perencanaan ekonomi,
penelitian dan pengembangan.
Dalam menyelenggarakan tugas tersebut Bidang Ekonomi,
Penelitiandan Pengembangan mempunyai fungsi sebagai berikut :
a. Perumusan kebijakan teknis perencanaan dibidang ekonomi
kreatif, investasi, keuangan, ekonomi kerakyatan, penelitian
dan pengembangan;
b. Pelaksanaan tugas dukungan teknis perencanaan dibidang
ekonomi kreatif, investasi, keuangan, ekonomi kerakyatan,
penelitian dan pengembangan;
c. Pemantauan, evaluasi, dan pelaporan pelaksanaan tugas
dukungan teknis perencanaan dibidang ekonomi kreatif,
investasi, keuangan, ekonomi kerakyatan, penelitian dan
pengembangan;
d. Pembinaan teknis penyelenggaraan perencanaan dibidang
ekonomi kreatif, investasi, keuangan, ekonomi kerakyatan,
penelitian dan pengembangan;
e. Pelaksanaan administrasi di lingkup bidang perencanaan
ekonomi, penelitian dan pengembangan;
f. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Badan
sesuai dengan tugas dan fungsinya.

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-5


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

4. Bidang Perencanaan Sosial dan Budaya


Bidang Perencanaan Sosial dan budaya mempunyai tugas
menyelenggarakan perumusan dan pelaksanaan kebijakan di
bidang perencanaan sosial dan budaya.
Dalam menyelenggarakan tugas tersebut, Bidang Perencanaan
Sosial dan Budaya mempunyai fungsi :
a. Perumusan kebijakan teknis perencanaan dibidang
pemerintahan, adaministrasi kependudukan, ketentraman dan
ketertiban umum, pembangunan sumber daya manusia,
pemerintahan desa dan kesejahteraan sosial;
b. Pelaksanaan tugas dukungan teknis perencanaan dibidang
pemerintahan, adaministrasi kependudukan, ketentraman dan
ketertiban umum, pembangunan sumber daya manusia,
pemerintahan desa dan kesejahteraan sosial;
c. Pemantauan, evaluasi, dan pelaporan pelaksanaan tugas
dukungan teknis perencanaan dibidang pemerintahan,
adaministrasi kependudukan, ketentraman dan ketertiban
umum, pembangunan sumber daya manusia, pemerintahan
desa dan kesejahteraan sosial;
d. Pembinaan teknis penyelenggaraan perencanaan dibidang
pemerintahan, adaministrasi kependudukan, ketentraman dan
ketertiban umum, pembangunan sumber daya manusia,
pemerintahan desa dan kesejahteraan sosial;
e. Pelaksanaan administrasi di lingkup bidang perencanaan
sosial dan budaya;
f. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Badan
sesuai dengan tugas dan fungsinya.

5. Bidang Perencanaan Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah


Bidang Perencanaan Infrastruktur dan Pengembangan
Wilayahmempunyai tugas menyelenggarakan perumusan dan

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-6


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

pelaksanaan kebijakan di bidang perencanaan infrastruktur dan


pengembangan wilayah.
Dalam menyelenggarakan tugas tersebut, Bidang Perencanaan
Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah mempunyai fungsi :
a. Perumusan kebijakan teknis perencanaan dibidang binamarga,
sumber daya air, penanggulangan bencana, perumahan, cipta
karya, tata ruang, pariwisata, perhubungan, komunikasi dan
lingkungan hidup;
b. Pelaksanaan tugas dukungan teknis perencanaan dibidang
binamarga, sumber daya air, penanggulangan bencana,
perumahan, cipta karya, tata ruang, pariwisata, perhubungan,
komunikasi dan lingkungan hidup;
c. Pemantauan, evaluasi, dan pelaporan pelaksanaan tugas
dukungan teknis perencanaan dibidang binamarga, sumber
daya air, penanggulangan bencana, perumahan, cipta karya,
tata ruang, pariwisata, perhubungan, komunikasi dan
lingkungan hidup;
d. Pembinaan teknis penyelenggaraan perencanaan dibidang
binamarga, sumber daya air, penanggulangan bencana,
perumahan, cipta karya, tata ruang, pariwisata, perhubungan,
komunikasi dan lingkungan hidup;
e. Pelaksanaan administrasi di lingkup bidang perencanaan
infrastruktur dan pengembangan wilayah;
f. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Badan
sesuai dengan tugas dan fungsinya.

6. Bidang Pengendalian, Evaluasi dan Pelaporan


Bidang Pengendalian, Evaluasi dan Pelaporan mempunyai tugas
menyelenggarakan perumusan dan pelaksanaan kebijakan
dibidang pengendalian, evaluasi dan pelaporan perencanaan
pembangunan.

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-7


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Dalam melaksanakan tugas tersebut Bidang Pengendalian,


Evaluasi dan Pelaporan mempunyai fungsi sebagai berikut :
a. Perumusan kebijakan teknis perencanaan dibidang
pengendalian, evaluasi, informasi, data dan pelaporan
pelaksanaan perencanaan pembangunan daerah;
b. Pelaksanaan tugas dukungan teknis dibidang pengendalian,
evaluasi, informasi, data dan pelaporan pelaksanaan
perencanaan pembangunan daerah;
c. Pemantauan, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan tugas
dukungan teknis dibidang pengendalian, evaluasi, informasi,
data dan pelaporan pelaksanaan perencanaan pembangunan
daerah;
d. Pembinaan teknis penyelenggaraan dibidang pengendalian,
evaluasi, informasi, data dan pelaporan pelaksanaan
perencanaan pembangunan daerah;
e. Pelaksanaan administrasi di lingkup bidang pengendalian,
evaluasi dan pelaporan;
f. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Badan
sesuai dengan tugas dan fungsinya.

7. Jabatan fungsional Tertentu


Jabatan fungsional mempunyai tugas melaksanakan kegiatan
bersifat teknis fungsional sesuai dibidang keahliannya masing-
masing dalam rangka kelancaran pelaksanaan tugas Badan. Pada
saat ini untuk Jabatan Fungsional di Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau belum dibentuk.

8. Unit Pelaksanaan Teknis


Unit Pelaksana Teknis bertugas membantu Kepala Badan dalam
menyelenggarakan kegiatan yang bersifat teknis operasional
dan/atau kegiatan teknis penunjang tertentu dalam rangka
pelaksanaan fungsi penunjang urusan pemerintahan yang menjadi

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-8


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

kewenangan daerah dibidang perencanaan dan penelitian dan


pengembangan. Saat ini UPT pada Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau belum dibentuk.

Adapun bagan struktur organisasi Badan Perencanaan Pembangunan


Daerah Kabupaten Sanggau berdasarkan Peraturan Bupati Sanggau
Nomor 57 Tahun 2016 dapat dilihat pada gambar 2.1 di bawah ini :

Gambar 2.1
Struktur Organisasi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau

Kepala Badan

Sekretariat

Subbag Umum dan Subbag Perencanaan


Subbag Keuangan
Kepegawaian dan Akuntabilitas
dan Aset
Kinerja

Bidang Perencanaan Ekonomi, Bidang Perencanaan Sosial dan Bidang Perencanaan


Infrastruktur dan Bidang Pengendalian, Evaluasi
Penelitian dan Pengembangan Budaya dan Pelaporan
Pengembangan Wilayah

Subbid Pemerintahan,
Subbid Ekonomi Kreatif, Administrasi Kependu- Subbid Bina Marga, Sumber Subbid Pengendalian
Investasi dan Keuangan dukan, Ketentramanan dan Daya Air dan Perencanaan
Ketertiban Penanggulangan Bencana Pembangunan Daerah

Subbid Ekonomi Subbid Pembangunan Subbid Perumahan, Cipta Subbid Evaluasi


Kerakyatan Sumber Daya Manusia Karya dan Tata Ruang Pelaksanaan Rencana
Pembangunan Daerah

Subbid Penelitian dan Subbid Pemerintahan Desa Subbid Pariwisata, Subbid Informasi, Data
Pengembangan dan Kesejahteraan Sosial Perhubungan, Komunikasi dan Pelaporan
dan Lingkungan Hidup Pelaksanaan Rencana
Pembangunan Daerah

Jabatan Fungsional Unit Pelaksana


Tertentu Teknis

Sumber : Perbup Nomor 57 Tahun 2016

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-9


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

2.2 Sumber Daya Badan Perencanaan Pembangunan Daerah


Kabupaten Sanggau
Dalam menjalankan tugas dan fungsinya, Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau memerlukan dukungan
sumber daya yang memadai sebagai instrumen yang menjadi bagian
yang tidak terpisahkan dalam Perangkat Daerah. Sumber daya yang
dibutuhkan perangkat daerah selain sumber daya keuangan adalah
sumber daya manusia dan sumber daya sarana dan prasarana.
2.2.1 Sumber Daya Manusia (Pegawai)
Saat ini Bappeda Kabupaten Sanggau memiliki aparatur-
aparatur yang berada pada fase usia produktif, selain itu
Bappeda Kabupaten Sanggau juga memiliki aparatur yang
sudah dibekali dengan pendidikan formal melalui study
akademik hingga jenjang sarjana maupun pendidikan non
formal seperti pendidikan dan pelatihan walaupun khusus
untuk pendidikan dan pelatihan idealnya senantiasa diikuti
dari waktu ke waktu mengingat setiap saat ada perubahan
regulasi. Dengan demikian dapat diuraikan bahwa kondisi
sumber daya manusia yang ada di Bappeda Kabupaten
Sanggau untuk melaksanakan formulasi kebijakan
perencanaan pembangunan sudah sangat potensial
dioptimalkan dalam rangka mewujudkan kerja profesional.
Komposisi sumber daya aparatur Bappeda Kabupaten Sanggau
yang menduduki jabatan struktural berdasarkan Perbup Nomor
57 Tahun 2016 terdiri dari 1 (satu) orang eselon IIb, 1 (satu)
orang eselon IIIa, 4 (empat) orang eselon IIIb, dan 15 (lima
belas) orang eselon IV. Dalam menjalankan tugas dan fungsinya
Bappeda Kabupaten Sanggau didukung oleh sumber daya
manusia sebanyak 53 (lima puluh tiga) orang yang terdiri dari
38 (tiga puluh delapan) orang PNS dan 15 (lima belas) Tenaga
Kerja Kontrak. Secara rinci komposisi pegawai yang ada pada

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-10


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Bappeda Kabupaten Sanggau berdasarkan tingkat pendidikan


dapat dilihat pada tabel 2.1 berikut ini:

Tabel 2.1
Komposisi Pegawai Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau Berdasarkan Tingkat Pendidikan

Status Kepegawaian
No Pendidikan Jumlah Persentase
PNS CPNS TKK
1. S-2 6 - - 6 11,32%
2. S-1 15 - 2 17 32,07%
3. D.III 2 - 2 4 7,55%
4. D.IV 5 1 - 6 11,32%
5. SLTA 9 - 11 20 37,74%
6. SLTP - - - - -
7. SD - - - - -
Jumlah 37 1 15 53 100%
Sumber Data : Subbag Umum dan Kepegawaian Bappeda per April 2019

Mengacu pada tabel 2.1 diketahui ada 6 (enam) orang atau


11,32% pegawai sudah menempuh study pasca sarjana, 17
(tujuh belas) orang atau 32,07% berizasah Strata-I, 6 (enam)
orang atau 11,32% berizasah Diploma IV, 20 (dua puluh) orang
atau 37,74% pegawai lulusan SLTA sederajat, dan 4 (empat)
orang atau 7,55% pegawai tamatan Diploma III.
Komposisi jumlah pegawai Bappeda Kabupaten Sanggau
dengan latar belakang pendidikan sarjana lebih besar
dibandingkan dengan yang bukan sarjana, secara signifikan
diharapkan dapat memberikan andil yang cukup besar dalam
pelaksanaan tugas dan fungsi Bappeda Kabupaten Sanggau.
Sedangkan komposisi pegawai Bappeda Kabupaten Sanggau
berdasarkan golongan didominasi oleh golongan III sebanyak 29
orang atau 76,32% dari keseluruhan pegawai Bappeda, 5 (lima)

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-11


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

orang atau 13,16% golongan II, dan 4 (empat) orang (10,53%)


golongan IV. Secara rinci dapat dilihat pada tabel 2.2 berikut :

Tabel 2.2
Komposisi Pegawai Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau Berdasarkan Golongan

Status Kepegawaian
No Golongan Jumlah %
PNS CPNS
1. Gol I - - - 0%
2. Gol II 5 - 5 13,16%
3. Gol III 28 1 29 76,32%
4. Gol IV 4 - 4 10,53%

Total 38 100%
Sumber Data : Subbag Umum dan Kepegawaian Bappeda per April 2019

2.2.2 Sumber Daya Sarana dan Prasarana


Selain didukung sumber daya manusia, kelancaran
pelaksanaan tugas dan fungsi Bappeda Kabupaten Sanggau
juga didukung dengan ketersediaan sarana dan prasarana
pendukung (yang tercatat sebagai aset Bappeda). Secara
ringkas dapat diuraikan bahwa Bappeda memiliki gedung
kantor berlantai 2 (dua) yang refresentatif dan dibagian
interiornya dilengkapi dengan pendingin ruangan (AC), meja
dan kursi serta ruangan yang asri. Selain itu disetiap ruangan
juga disediakan perangkat lunak baik itu laptop, perangkat
komputer, printer dan jaringan internet sebagai penunjang
melaksanakan tugas dan fungsi sesuai dengan kewenangan
yang diberikan. jaringan internet merupakan media komunikasi
yang efektif, baik untuk kepentingan intern Bappeda maupun
untuk dapat diakses oleh Perangkat Daerah lain pada saat
dilaksanakan rapat di Bappeda. Di lantai 2 (dua) pun
disediakan ruang rapat yang refresentatif dengan kapasitas

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-12


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

±100 orang dengan dilengkapi oleh meja kursi yang memadai,


fasilitas perangkat wireless dan proyektor yang baik.
Adapun kondisi sarana dan prasarana pada Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau saat
ini dalam kondisi baik, secara rinci terlihat pada tabel 2.3
sebagai berikut :

Tabel 2.3
Daftar Sarana dan Prasarana Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
(per September 2019)

No Nama Sarana dan Prasarana Jumlah Kondisi Keterangan

Tanah dan Bangunan


1. Tanah untuk bangunan gedung 1 Baik Tanah Bangunan
Bapenda dan
Kominfo gabung
dengan Bappeda

Peralatan dan Mesin


A. Alat Angkutan Darat
1. Kendaraan Dinas Roda Empat 3 Baik Mutasi dari BPKAD
dan Dinas PU
2. Kendaraan Dinas Roda Dua 6 Baik
B. Alat Angkutan Berat
1. Gerobak Dorong 1 Baik
C. Alat Ukur
1. GPS 1 Baik
D. Alat Kantor dan Rumah Tangga
1. Meja Kerja Direksi 1 Biro 1 Baik
2. Lemari Besi dan Arsip 15 Baik
3. Rak Buku 4
4. Filling Cabinet (Besi/Kayu) 12 Baik
5. Brankas 4 Baik
6. Lemari Arsip Kaca 5 Baik
7. Lemari Arsip (lain-lain) 5 Baik
8. Mesin Penghancur Kertas 2 Baik
9. White Board 2 Baik

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-13


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

No Nama Sarana dan Prasarana Jumlah Kondisi Keterangan

10. Overhead Projektur 1 Baik


11. Lemari Arsip Kayu 10 Baik
12. Rak Arsip 4 Baik
13. Meja Rapat 55 Baik
14. Meja Resepsionis 1 Baik
15. Meja Tambahan 4 Baik
16. Kursi Rapat 78 Baik
17. Kursi Tamu 5 Baik
18. Kursi Pejabat 4 Baik
19. Kursi Kerja Staf 3 Baik
20. Kursi Putar 11 Baik
21. Kursi Kerja 27 Baik
22. Kursi Ruang Tunggu 4 Baik
23. Meja Komputer 1 Baik
24. Meja1/2 Biro 29 Baik
25. Meja 1 Biro 3 Baik
26. Mesin Penghinsap Debu 1 Baik
27. Mesin Potong Rumput 1 Baik
28. Lemari Es 1 Baik
29. AC 26 Baik
30. Kipas Angin 5 Baik
31. Kompor Gas 1 Baik
32. Televisi 4 Baik
33. Sound System 1 Baik
34. Wireless 2 Baik
35. Microphone 4 Baik
36. UPS 33 Baik
37. Stabilisator 4 Baik
38. Camera 3 Baik
39. Dispenser 2 Baik
40. Handycamp 5 Baik
41. Monitor Komputer 2 Baik
42. Pemasangan Jaringan Internet 1 Baik
43. PC 20 Baik
44. Laptop 11 Baik
45. Notebook 21 Baik

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-14


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

No Nama Sarana dan Prasarana Jumlah Kondisi Keterangan

46. Printer 14 Baik


47. LCD Proyektor 4 Baik
48. Komputer All In One 3 Baik
49. Server 1 Baik
50. Meja Pejabat Esl. III 1 Baik
51. Meja Kerja Sekretaris 1 Baik
52. Meja Kerja Kasubbid 10 Baik
53. Kursi Kerja Kepala 1 Baik
54. Kursi Kerja Pejabat Esl.III 2 Baik
55. Kursi Kerja Sekretaris 1 Baik
56. Kursi Kerja Pejabat Esl. IV 7 Baik
57. Drone 1 Baik
58. Tripport Proyektor 2 Baik
59. Scanner 3 Baik
Sumber : Subbag Keuangan & Aset Bappeda Tahun 2019

Dengan demikian dapat dimaknai bahwa proses dan tahapan


formulasi kebijakan perencanaan pembangunan daerah
idealnya dapat dilaksanakan seoptimal mungkin dengan
memaksimalkan potensi dan sumber daya yang telah ada dan
disediakan.

2.3 Kinerja Pelayanan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah


Kabupaten Sanggau
Pencapaian kinerja pelayanan Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau selama 5 (lima) tahun
berdasarkan periode Renstra sebelumnya dapat dilihat pada tabel 2.4:

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-15


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Tabel 2.4
Pencapaian Kinerja Pelayanan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau Tahun 2014-2018

Indikator Kinerja Target Renstra Perangkat Daerah Tahun Realisasi Capaian Tahun Rasio Capaian Tahun
Target
Sesuai Tugas dan Target Target
No Indikator
Fungsi Perangkat NSPK IKK
Lainnya 2014 2015 2016 2017 2018 2014 2015 2016 2017 2018 2014 2015 2016 2017 2018
Daerah

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13) (14) (15) (16) (17) (18) (19) (20)

I. Urusan Fungsi
Penunjang
Perencanaan

1. Tersedianya
dokumen
perencanaan : 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100
RPJPD yang telah
ditetapkan dengan
Perda
2. Tersedianya
dokumen
perencanaan :
RPJMD yang telah 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100
ditetapkan dengan
Perda/Perkada

3. Tersedianya
dokumen
perencanaan :
RKPD yang telah 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100
ditetapkan dengan
Perkada

4. Persentase
Kesesuaian Antara 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100
100 100
RPJMD dengan
RTRW
5. Persentase
Konsistensi
penjabaran program 60 63 65 67 70 73,33 74,63 93 98,52 98,85 122 118 143 147 141
RPJMD ke dalam
RKPD
6. Persentase
kesesuaian
penjabaran program 80 82 84 86 88 100 100 100 100 100 125 121 119 116 114
RPJMD dengan
Renstra Perangkat

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-16


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Indikator Kinerja Target Renstra Perangkat Daerah Tahun Realisasi Capaian Tahun Rasio Capaian Tahun
Target
Sesuai Tugas dan Target Target
No Indikator
Fungsi Perangkat NSPK IKK
Lainnya 2014 2015 2016 2017 2018 2014 2015 2016 2017 2018 2014 2015 2016 2017 2018
Daerah

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13) (14) (15) (16) (17) (18) (19) (20)
Daerah
7. Persentase
kesesuaian antara 80 82 84 86 88 100 100 100 100 100 125 121 119 116 114
RKPD dengan Renja
Perangkat Daerah
8. Persentase
ketersediaan
Dokumen KUA-
PPAS dan KUA-
PPAS Perubahan
yang ditetapkan 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100
dengan
Kesepakatan
bersama Kepala
Daerah dan
Pimpinan DPRD
9. Persentase SDM
Bappeda yang telah 40 60 80 85 90 15 25 40 80 60 37 41 50 94,12 66,67
mengikuti diklat
perencanaan
10. Tingkat
pemanfaatan
dokumen
perencanaan - - 100 100 100 - - 100 100 100 - - 100 100 100
infrastruktur dan
pengembangan
wilayah
11. Tingkat
pemanfaatan
dokumen - - 100 100 100 - - 100 100 100 - - 100 100 100
perencanaan
ekonomi
12. Tingkat
pemanfaatan
dokumen 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100
perencanaan sosial
dan budaya
13. Keberadaan buku
“Profil Kabupaten Ada Ada Ada Ada Ada Ada Ada Ada Ada Ada 100 100 100 100 100
Sanggau”
14. Keberadaan buku :
Analisis Ekonomi
Ada - Ada - Ada Ada - Ada - Ada 100 - 100 - 100
Makro Kabupaten
Sanggau

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-17


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Indikator Kinerja Target Renstra Perangkat Daerah Tahun Realisasi Capaian Tahun Rasio Capaian Tahun
Target
Sesuai Tugas dan Target Target
No Indikator
Fungsi Perangkat NSPK IKK
Lainnya 2014 2015 2016 2017 2018 2014 2015 2016 2017 2018 2014 2015 2016 2017 2018
Daerah

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13) (14) (15) (16) (17) (18) (19) (20)

II. Urusan Fungsi


Penelitian dan
Pengembangan

1. Persentase
pemanfaatan hasil
100 100 100 100 100 - 100 100 100 100 - 100 100 100 100
penelitian dan
pengembangan

III. Urusan Penataan


Ruang

1. Persentase Perda
tentang RTRW 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100
Kabupaten

2. Persentase
Penyediaan RTH 8 8,5 9 9,5 10 9,37 9,87 10,37 10,87 11,37 117 116 115 114 113
Publik

3. Tingkat Pengaduan
Perencanaan Tata
80 80 85 90 90 100 100 100 100 100 125 125 117 111 111
Ruang yang
ditindaklanjuti

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-18


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Analisis pengelolaan pendanaan pelayanan Perangkat Daerah melalui


pelaksanaan Renstra Perangkat Daerah periode perencanaan
sebelumnya adalah untuk mengidentifikasi potensi dan
permasalahan khusus pada aspek pendanaan pelayanan perangkat
daerah. Anggaran dan realisasi belanja pendanaan Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau dapat dilihat
pada tabel 2.5

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-19


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Tabel 2.5
Anggaran dan Realisasi Pendanaan Pelayanan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau Tahun 2014-2018

Rasio antara Realisasi dan Anggaran Rata-rata


Anggaran pada Tahun Realisasi Anggaran pada Tahun Tahun Pertumbuhan

Uraian Angg Reali


2014 2015 2016 2017 2018 2014 2015 2016 2017 2018 2014 2015 2016 2017 2018
aran sasi

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13) (14) (15) (16) (17) (18)
BELANJA 9.390.016.381 9.254.997.701 10.463.564.151 9.902.799.205 9.440.130.633 8.477.965.138 8.239.018.362 9.509.974.176 9.069.147.944 8.186.041.578 90,29 89,02 90,88 91,58 86,71 0,00 (0,01)

BELANJA 8.803.191.381 8.911.797.701 9.697.702.151 9.511.569.205 9.213.982.758 7.936.519.188 7.905.592.362 8.748.076.176 8.682.647.944 7.965.768.578 90,16 88,71 90,20 91,28 86,45 0,01 0,00
OPERASI
Belanja 4.393.604.371 3.074.927.921 3.204.759.834 3.299.131.579 3.229.857.890 4.145.555.041 2.892.792.119 2.915.733.597 2.906.478.241 2.995.232.647 94,35 94,08 94,08 88,09 92,73 (0,07) (0,08)
Pegawai
Belanja 4.409.587.010 5.836.869.780 6.492.942.317 6.212.437.626 5.984.124.868 3.790.964.147 5.012.800.243 5.832.342.539 5.776.169.703 4.970.535.931 85,97 85,88 89,83 92,98 83,06 0,08 0,07
Barang
dan Jasa

BELANJA 586.825.000 343.200.000 765.862.000 391.230.000 226.147.875 541.445.950 333.426.000 761.898.000 386.500.000 220.273.000 92,27 97,15 99,48 98,79 97,40 (0,21) (0,20)
MODAL
Belanja 326.125.000 203.200.000 405.862.000 191.230.000 96.147.875 300.069.600 196.468.000 402.588.000 186.730.000 90.500.000 92,01 96,69 99,19 97,65 94,12 (0,26) (0,26)
Modal
Peralatan
dan Mesin
Belanja 210.700.000 140.000.000 360.000.000 200.000.000 71.000.000 209.850.000 136.958.000 359.310.000 199.770.000 70.973.000 99,60 97,83 99,81 99,89 99,96 (0,24) (0,24)
Modal
Gedung &
Bangunan
Belanja 50.000.000 - - - 59.000.000 31.526.350 - - - 58.800.000 63,05 - - - 99,66 (1,00) (1,00)
Modal
Jalan,Iriga
si &
Jaringan

Sumber : LRA Bappeda Kab. Sanggau Tahun 2014 s/d 2018

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-20


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Berdasarkan tabel 2.5 terlihat bahwa rasio antara realisasi dan


anggaran pada keseluruhan Belanja Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau mengalami fluktuasi,
sedangkan rata-rata pertumbuhan realisasi keseluruhan Belanja
mengalami penurunan -0,01%. Peningkatan penyerapan anggaran
terbesar adalah pada Belanja Modal, hal tersebut menunjukkan
adanya komitmen dari Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau untuk meningkatkan kualitas dan kuantitas
sarana dan prasarana perkantoran demi kelancaran aktivitas kerja.
Penyerapan anggaran pada Belanja Pegawai empat tahun
berturut-turut dari tahun 2014-2017 bersifat statis yaitu berada pada
angka 94%. Penyerapan anggaran belanja barang dan jasa pada
tahun 2014,2015, dan 2018 hanya 85%, sedangkan pada tahun
2016-2017 yaitu sebesar 89-92%. Sehingga dapat dimaknai bahwa
penyerapan anggaran pada Belanja Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau periode akhir Renstra
menunjukkan adanya penurunan kinerja keuangan.

2.4 Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan Badan


Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
Peningkatan kuantitas dan kualitas pelayanan yang akan
dilaksanakan Bappeda Kabupaten Sanggau lima tahun kedepan,
diidentifikasi dari permasalahan-permasalahan yang telah terjadi.
Kesungguhan untuk memperbaiki kinerja Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau merupakan keharusan
dan menjadi perhatian yang besar. Dalam upaya mencapai tujuan
dan sasaran yang telah ditetapkan, Bappeda Kabupaten Sanggau
menyusun strategi yang dianalisis menggunakan metode pendekatan
SOWT (Strengths, Weakness, Opportunities, Threats) yang mengacu
pada faktor kekuatan dan kelemahan pada lingkungan internal serta
faktor peluang dan ancaman pada lingkungan ekternal. Analisa
SWOT tersaji pada tabel 2.6 sebagai berikut :

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-21


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Tabel 2.6
Analisis SWOT

KEKUATAN / STRENGTHS KELEMAHAN / WEAKNESS


1. Dukungan pimpinan terhadap 1. Jumlah aparatur belum sesuai
kinerja dengan standar kebutuhan
2. Jumlah SDM yang menempati pekerjaan
posisi yang dibutuhkan 2. Adanya penempatan aparatur
ANALISA 3. Fasilitas yang dimiliki sekarang belum sesuai dengan latar
SWOT 4. Tersedia produk-produk belakang pendidikan
perencanaan yang dihasilkan 3. Belum optiomalnya prasarana dan
5. Loyalitas pegawai sarana kerja
6. Tingkat pendidikan staf yang 4. Terbatasnya data dan informasi
cukup memadai yang akurat
7. Komunikasi yang baik antara 5. Belum konsistensinya
pimpinan dan bawahan perencanaan dan penganggaran
PELUANG / OPPORTUNITIES STRATEGI S - O STRATEGI W-O
1. Adanya kebijakan otonomi daerah 1. Optimalkan koordinasi dengan 1. Tingkatkan kompetensi aparatur
2. Dukungan lembaga lain dalam Perangkat Daerah/Instansi lain perencanaan melalui diklat
peningkatan kapasitas 2. Optimalkan peran Bappeda selaku perencanaan
kelembagaan koordinator, motivator, fasilitator, 2. Optimalkan penyediaan sarana
3. Peningkatan peran serta komunikator, administrator dan prasarana
masyarakat
4. Stabilitas keamanan, ketertiban
dan politik
5. Peran strategis Bappeda

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-22


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

6. Adanya kesempatan peningkatan


kualitas SDM
7. Perkembangan teknologi dan
informasi

TANTANGAN / THREATS STRATEGI S-T STRATEGI W-T


1. Peraturan yang sering berubah- 1. Optimalkan prosedur dan 1. Optimalkan tupoksi dalam
ubah mekanisme perencanaan yang menghadapi globalisasi
2. Beragam tingkat dan latar sesuai peraturan 2. Optimalkan data penunjang
belakang pendidikan perencanaan pembangunan
3. Masuknya kekuatan politik dalam
pengambilan keputusan
4. Ketidakpercayaan masyarakat
terhadap tahapan perencanaan
5. Globalisasi yang cepat berubah

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-23


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Adapun tantangan dan peluang untuk pengembangan pelayanan


pada Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
Berdasarkan tabel 2.6 di atas adalah sebagai berikut :
Tantangan yang dihadapi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau dalam jangka waktu lima tahun mendatang :
1. Peraturan yang sering berubah-ubah
2. Beragam tingkat dan latar belakang pendidikan
3. Masuknya kekuatan politik dalam pengambilan keputusan
4. Ketidakpercayaan masyarakat terhadap tahapan perencanaan
5. Globalisasi yang cepat berubah

Sedangkan peluang bagi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah


Kabupaten Sanggau dalam melaksanakan tugasnya adalah :
1. Adanya kebijakan otonomi daerah
2. Dukungan lembaga lain dalam peningkatan kapasitas
kelembagaan
3. Peningkatan peran serta masyarakat
4. Stabilitas keamanan, ketertiban dan politik
5. Peran strategis Bappeda
6. Adanya kesempatan peningkatan kualitas SDM
7. Perkembangan teknologi dan informasi

BAPPEDA KAB. SANGGAU II-24


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

BAB III
PERMASALAHAN DAN ISU-ISU STRATEGIS
BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH
KABUPATEN SANGGAU

3.1 Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi


Pelayanan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten
Sanggau
Analisis isu-isu strategis merupakan bagian penting dan sangat
menentukan dalam proses penyusunan rencana pembangunan
daerah untuk melengkapi tahapan-tahapan yang telah dilakukan
sebelumnya. Identifikasi isu yang tepat dan bersifat strategis dapat
meningkatkan pencapaian prioritas pembangunan dan dapat
dipertanggungjawabkan.
Isu-isu strategis berdasarkan tugas dan fungsi Perangkat
Daerah adalah kondisi atau hal yang harus diperhatikan atau
dikedepankan dalam perencanaan pembangunan karena dampaknya
yang signifikan bagi Perangkat Daerah di masa datang. Suatu kondisi
yang menjadi isu strategis adalah keadaan yang apabila tidak
diantisipasi akan menimbulkan kerugian yang lebih besar atau
sebaliknya dalam hal tidak dimanfaatkan akan menghilangkan
peluang untuk meningkatkan layanan kepada masyarakat dalam
jangka panjang.
Berdasarkan tugas pokok dan fungsi pelayanan sesuai dengan
kewenangan yang telah diamanahkan pada Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau teridentifikasi beberapa
permasalahan baik dari sisi internal maupun eksternal.
Berikut dipaparkan pemetaan permasalahan yang dijabarkan pada
tabel 3.1 Pemetaan permasalahan untuk penentuan prioritas dan
sasaran pembangunan daerah :

BAPPEDA KAB. SANGGAU III-1


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Tabel 3.1
Pemetaan Permasalahan Untuk Penentuan Prioritas dan Sasaran Pembangunan Daerah

No Masalah Pokok Masalah Akar Masalah

1. Kualitas Perencanaan 1. Belum Efektifnya Koordinasi dan 1. Belum adanya keseragaman data
Pembangunan Daerah Sinkronisasi Proses Perencanaan 2. Rendahnya support laporan kegiatan dari
Pembangunan di daerah perangkat daerah.
2. Belum Optimalnya Sinergitas 3. Belum maksimalnya sinkronisasi kegiatan
Perencanaan Pembangunan Pusat dengan program perencanaan, program perangkat
dan Daerah daerah maupun dengan program desa melalui
ADD.
4. Penyampaian data dari perangkat daerah yang
sering terlambat.
3. Belum Terintegrasinya Sistem 1. Penyampaian usulan pokir legislatif tidak sesuai
Informasi Perencanaan dan jadwal
Penganggaran Pembangunan 2. Dalam penyusunan dokumen perencanaan,
Daerah beberapa kelemahan yang sering ditemui adalah
indikator capaian yang seringkali tidak jelas dan
tidak teratur.
3. Kesesuaian usulan perangkat daerah, hasil
musrenbang kecamatan, pokir DPRD
mengakibatkan kualitas keluaran RKPD kurang.
4. Informasi kemampuan keuangan sebagai salah
satu masukan untuk penyusunan rencana kerja
dan pendanaan dan kondisi keuangan daerah

BAPPEDA KAB. SANGGAU III-2


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

No Masalah Pokok Masalah Akar Masalah

tidak sesuai jadwal.


5. Keterlambatan penyampaian RKPD Kabupaten
Sanggau oleh Bappeda.
4. Terbatasnya Ketersediaan Data 1. Data-data pembangunan daerah tersebar di
Secara Terpadu Untuk Mendukung masing-masing perangkat daerah dan jarang
Perencanaan Pembangunan Daerah diperbaharui.
2. Database pembangunan daerah dari perangkat
daerah sering terlambat disampaikan ke
Bappeda.
3. Bappeda menghadapi kendala serius dalam
mengumpulkan data dari perangkat daerah
karena lemahnya koordinasi antar Bappeda dan
perangkat daerah dan keterbatasan personil di
Bappeda untuk pengelolaan data.
5. Belum Optimalnya Sistem 1. Perangkat daerah tidak mematuhi waktu
Pengendalian, Evaluasi dan penyampaian pelaporan yang telah ditetapkan
Pelaporan Pelaksanaan mulai dari tanggal 1 s/d 10 setiap bulan.
Pembangunan
2. Pengisian data yang tidak valid dan tidak sesuai
dengan data yang telah ditetapkan sehingga
membutuhkan konfirmasi ulang dengan
perangkat daerah.
3. Keterlambatan perangkat daerah menyampaikan
laporan realisasi kegiatan secara triwulan kepada
Bappeda.

BAPPEDA KAB. SANGGAU III-3


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

No Masalah Pokok Masalah Akar Masalah

4. Keterlambatan entry data realisasi serapan


anggaran perangkat daerah secara berkala
melalui SIMPPD.
2. Pemanfaatan Produk-Produk 1. Belum Optimalnya Penelitian dan 1. Tidak adanya pengangkatan dan perekrutan PNS
Hasil Penelitian dan Pengembangan Pada Pemerintahan dengan formasi langsung untuk tenaga
Perekayasaan Daerah fungsional dengan bidang keahlian tertentu.
2. Belum Tersebarnya Fungsional 2. Keterlambatan izin persetujuan sebagai lokasi
Peneliti penelitian.
3. Belum Terbangunnya Sistem 3. Produk-produk kebijakan yang dirumuskan
Inovasi Daerah (SIDA) melalui pertimbangan dari hasil penelitian
sebuah instruksi terkait belum diterapkan secara
maksimal.
3. Kualitas Pelayanaan Publik 1. Belum Terpenuhinya Kualifikasi 1. Kecenderungan dokumen perencanaan (RPJMD,
dan Kompetensi Perencanaan RKPD, RENSTRA) sering kali tidak dijadikan
acuan dalam menyusun Rencana Kerja.
2. Terbatasnya petugas pelayanan publik serta
masih minimnya sarana dan prasarana
penunjang pelayanan publik sehingga
berkurangnya/terbatasnya kompetensi petugas
pelayanan dalam memberikan pelayanan publik.
3. Prosedur pelayanan kurang terpublikasi dengan
baik, sehingga proses pelayanan publik tidak
berjalan sesuai dengan standar pelayanan yang
telah ditetapkan melalui keputusan kepala.

BAPPEDA KAB. SANGGAU III-4


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Adapun permasalahan yang dihadapi oleh Bappeda


berdasarkan tabel 3.1 adalah sebagai berikut:
1. Belum efektifnya koordinasi dan sinkronisasi proses perencanaan
pembangunan di daerah;
2. Belum optimalnya sinergitas perencanaan pembangunan pusat
dan daerah;
3. Belum terintegrasinya sistem informasi perencanaan dan
penganggaran pembangunan daerah;
4. Terbatasnya ketersediaan data secara terpadu untuk mendukung
perencanaan pembangunan daerah;
5. Belum terpenuhinya kualifikasi dan kompetensi perencana; dan
6. Belum optimalnya sistem pengendalian, evaluasi dan pelaporan
pelaksanaan pembangunan;
7. Belum optimalnya penelitian dan pengembangan pada pemerintah
daerah;
8. Belum tersedianya fungsional peneliti; dan
9. Belum terbangunnya Sistem Inovasi Daerah (SIDa).

3.2 Telaahan Visi, Misi dan Program Kepala Daerah dan Wakil Kepala
Daerah Terpilih
Dalam menyusun dokumen Rencana Strategis (Renstra)
acuannya sudah jelas regulasinya yaitu dimulai dengan tahapan
menyusun rancangan awal renstra, rancangan renstra dan rancangan
akhir renstra. Bappeda sebagai salah satu perangkat daerah yang
menyiapkan dokumen perencanaan tentunya dalam proses
penyusunannya berpedoman dengan aturan dan ketentuan yang
berlaku. Regulasi juga mengamanatkan dengan jelas bahwa dalam
dokumen rencana strategis haruslah memperhatikan visi dan misi
kepala daerah yang akan disinkronkan dengan dokumen RPJMD
Kabupaten Sanggau. Rencana Pembangunan Daerah Jangka
Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Sanggau merupakan
penjabaran visi dan misi kepala daerah yang berisikan tentang

BAPPEDA KAB. SANGGAU III-5


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

tujuan, sasaran, arah kebijakan, kebijakan umum dan program


perangkat daerah selama 5 (lima) tahun.
Dengan memperhatikan potensi, permasalahan, dan peluang yang
dimiliki Kabupaten Sanggau, nilai-nilai daerah, aspirasi dan dinamika
yang berkembang pada masa 5 (lima) tahun sebelumnya (2014-2019),
maka Visi Kabupaten Sanggau untuk periode 2019-2024 adalah :
“SANGGAU MAJU DAN TERDEPAN”
Adapun makna dari Visi tersebut yaitu :
1 MAJU, keadaan yang menunjukkan meningkatnya berbagai
indikator pendidikan, kesehatan, ekonomi, sosialdan budaya
dengan dukungan ketersediaan infrastruktur dasar, sarana dan
prasarana, pelayanan publik yang baik dan pemerintahan daerah
yang profesional, transparan, akuntabel, dan demokratis berbasis
elektronik.
2 TERDEPAN, merupakan sebuah kondisi pertumbuhan Indeks
Pembangunan Manusia dalam kurun waktu 5 (lima) tahun
kedepan menjadikan Kabupaten Sanggau yang bermartabat di
Provinsi Kalimantan Barat.
Dalam upaya mewujudkan visi pembangunan Kabupaten
Sanggau Tahun 2019-2024 tersebut didukung oleh 8 (delapan) misi
pembangunan Kabupaten Sanggau adalah sebagai berikut :
1. Membangun dan meningkatkan infrastruktur, sarana dan
prasarana publik yang berkualitas, adil, berkelanjutan dan
berwawasan lingkungan.
2. Mewujudkan masyarakat yang cerdas, sehat, bermartabat dan
berdaya saing.
3. Meningkatkan taraf hidup masyarakat berbasis ekonomi
kerakyatan dan nilai-nilai kearifan lokal.
4. Meningkatkan tata kelola pemerintahan yang baik.
5. Meningkatkan tata kehidupan sosial masyarakat yang harmonis,
religius, berbudaya, dan demokratis.
6. Meningkatkan ketentraman dan ketertiban masyarakat.

BAPPEDA KAB. SANGGAU III-6


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

7. Meningkatkan pembangunan berbasis desa dan kawasan


perdesaan.
8. Meningkatkan percepatan pembangunan wilayah perbatasan yang
bersinergi dengan pemerintah provinsi dan pemeintah pusat.

Misi yang terkait dengan tugas dan fungsi Bappeda Kabupaten


Sanggau yaitu mengacu pada misi ke 4 (empat) “Meningkatkan Tata
Kelola Pemerintahan Yang Baik”.
Memperhatikan sasaran strategis daerah yang menjadi tugas utama
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau yang
harus dicapai pada 5 (lima) tahun kedepan adalah 1). Meningkatnya
akuntabilitas kinerja pemerintah daerah (SAKIP) dengan indikator
Predikat akuntabilitas kinerja; Penjabaran konsistensi program
RPJMD ke dalam RKPD; dan Persentase pemanfaatan hasil
kelitbangan, 2). Meningkatnya profesionalitas Aparatur Sipil Negara
(ASN) dengan indikator Indeks Profesionalitas ASN, serta
3). Meningkatnya kualitas layanan publik dengan indikator indeks
kepuasan masyarakat. Salah satu upaya Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau dalam mewujudkan
sasaran strategis daerah yaitu peran Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau melalui penguatan
akuntabilitas kinerja dengan melakukan peningkatan efektifitas
penerapan SAKIP, khususnya perencanaan, evaluasi dan pelaporan,
yaitu : integrasi perencanaan yang lebih berorientasi kinerja dan
pelaporan yang lebih berorientasi pada hasil.

3.3 Telaahan Rencana Strategis Kementerian PPN/Bappenas dan


Rencana Strategis Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Provinsi Kalimantan Barat
3.3.1. Telaahan Rencana Strategis Kementerian PPN/Bappenas
dengan Rencana Strategis Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau

BAPPEDA KAB. SANGGAU III-7


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Dalam melaksanakan tugas dan fungsinya sebagai unsur


pemerintahan, Kementerian PPN/Bappenas memiliki peran penting
dalam perencanaan pembangunan nasional, yaitu 1). Berperan dalam
menjaga keberlangsungan sistem perencanaan pembangunan
nasional. Peran tersebut sesuai dengan amanat yang tertuang dalam
UU Nomor 25 Tahun 2004, Perpres Nomor 7 Tahun 2015, dan
Perpres Nomor 65 Tahun 2015 sebagaimana telah diubah dengan
Perpres Nomor 20 Tahun 2016; 2). Berperan mensinergikan
perencanaan di tingkat pusat dan daerah untuk mengarahkan
pelaksanaan pembangunan oleh pemerintah pusat dan pemerintah
daerah sehingga dalam pelaksanaannya dapat saling memperkuat
dan mempercepat dalam peningkatan target yang diinginkan.
Dengan berpedoman pada RPJMN Tahun 2015-2019,
Kementerian PPN/Bappenas telah menyusun Rencana Strategis yang
memuat visi, misi, tujuan, strategi, kebijakan, program, dan kegiatan
di Kementerian PPN/Bappenas. Visi Kementerian PPN/Bappenas
2015-2019 adalah “Menjadi Lembaga Perencanaan Pembangunan
Nasional Yang Berkualitas, Sinergis, dan Kredibel”. Untuk
mewujudkan Visi tersebut diperlukan tindakan nyata melalui 3 (tiga)
Misi Kementerian PPN/Bappenas periode 2015-2019, sebagai berikut:
1. Merumuskan dan menetapkan kebijakan perencanaan,
penganggaran, regulasi, dan kelembagaan dalam pembangunan
nasional yang selaras (antar daerah, antar ruang, antar waktu,
antar fungsi pemerintah, maupun antar pusat dan daerah).
2. Melakukan pengendalianmelalui sinkronisasi program dan
kegiatan untuk mempercepat pelaksanaan pembangunan yang
dilaksanakan oleh Kementerian/Lembaga/Daerah sesuai dengan
strategi dan kebijakan pembangunan nasional.
3. Melaksanakan tata kelola kelembagaan pemerintahan yang baik
dan bersih di Kementerian PPN/Bappenas.
Untuk mewujudkan Visi dan melaksanakan Misinya, Kementerian
PPN/Bappenas menetapkan 2 (dua) sasaran yang akan dicapai
selama 5 (lima) tahun ke depan, sebagai berikut :
BAPPEDA KAB. SANGGAU III-8
RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

1. Terwujudnya perencanaan pembangunan nasional yang


berkualitas, sinergis, dan kredibel.
2. Terwujudnya manajemen tata kelola kelembagaan pemerintahan
yang baik dan bersih di Kementerian PPN/Bappenas.
Ditinjau dari sasaran jangka menengah Renstra Kementerian
PPN/Bappenas periode 2015-2019 terdapat beberapa faktor
penghambat dan pendukung terhadap pelaksanaan tugas dan fungsi
pada Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
sebagaimana disajikan pada tabel berikut :

Tabel 3.2
Permasalahan Pelayanan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau Berdasarkan Sasaran Renstra Kementerian
PPN/Bappenas Beserta Faktor Penghambat dan Pendukung

Sasaran Jangka
Menengah Permasalahan
No Renstra Pelayanan Faktor Faktor
Kementerian Bappeda Kab. Penghambat Pendukung
PPN/Bappenas Sanggau

1 2 3 4 5
1. Terwujudnya Belum Adanya - Koordinasi
perencanaan optimalnya perbedaan dengan
pembangunan sinergisitas tahun Pemerintah
nasional yang perencanaan periode tingkat
berkualitas, pembangunan RPJMN, provinsi dan
sinergis, dan pusat dan RPJMD pusat cukup
kredibel daerah Prov, dan baik
RPJMD Kab
- Perkembangan
teknologi dan
informasi
melalui
adanya
integrasi
perencanaan
dan
penganggaran
yang efektif
dan
transparan

BAPPEDA KAB. SANGGAU III-9


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Sasaran Jangka
Menengah Permasalahan
No Renstra Pelayanan Faktor Faktor
Kementerian Bappeda Kab. Penghambat Pendukung
PPN/Bappenas Sanggau

1 2 3 4 5

2. Terwujudnya Belum Kualitas Adanya


manajemen terpenuhinya SDM kesempatan
tata kelola kualifikasi dan Perencana peningkatan
kelembagaan kompetensi yang kurang kualitas SDM
pemerintahan perencana memadai melalui
yang baik dan pengiriman SDM
bersih di Bappeda untuk
Kementerian mengikuti
PPN/Bappenas Diklat/Bimtek

3.3.2. Telaahan Rencana Strategis Badan Perencanaan


Pembangunan Daerah Provinsi Kalimantan Barat dengan
Rencana Strategis Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Kabupaten Sanggau
Dengan berpedoman pada Perda Provinsi Kalbar Nomor 2
Tahun 2019 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah
Daerah Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2018-2023, Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Kalimantan Barat telah
menyusun Rencana Strategis Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2018-2023 yang memuat
tujuan, sasaran, strategi, dan arah kebijakan jangka menengah di
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Kalimantan
Barat. Sasaran jangka menengah Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2018-2023 adalah :
1. Meningkatnya ketersediaan dokumen perencanaan
pembangunan daerah dan perangkat daerah.
2. Termanfaatkannya data dalam penyusunan dokumen
perencanaan.

BAPPEDA KAB. SANGGAU III-10


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

3. Meningkatnya konsistensi penjabaran program RPJMD ke dalam


RKPD dan pencapaian indikator daerah pada bidang
pembangunan manusia, sosial dan pemerintahan (PMSP).
4. Meningkatnya konsistensi penjabaran program RPJMD ke dalam
RKPD dan pencapaian indikator daerah pada bidang
pembangunan ekonomi.
5. Meningkatnya konsistensi penjabaran program RPJMD ke dalam
RKPD dan pencapaian indikator daerah pada bidang
pembangunan sarana dan prasarana wilayah.
6. Meningkatnya capaian kinerja perencana Bappeda Provinsi
Kalimantan Barat.
7. Meningkatnya capaian usulan kegiatan perencanaan
pembangunan wilayah se-Kalimantan yang diakomodir dalam
dokumen perencanaan.
8. Tercapainya indikator tujuan dan sasaran pembangunan daerah.

Ditinjau dari sasaran jangka menengah Renstra Badan


Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Kalimantan Barat
periode 2013-2023 terdapat beberapa faktor penghambat dan
pendukung terhadap pelaksanaan tugas dan fungsi pada Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau sebagaimana
disajikan pada tabel 3.3 berikut :

BAPPEDA KAB. SANGGAU III-11


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Tabel 3.3
Permasalahan Pelayanan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau Berdasarkan Sasaran Renstra Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Kalbar Beserta Faktor
Penghambat dan Pendukung

Sasaran Jangka
Permasalahan
Menengah Renstra
No Pelayanan Faktor
Bappeda Prov. Faktor Pendukung
Bappeda Kab. Penghambat
Kalbar
Sanggau
1 2 3 4 5
1. Meningkatkan 1. Belum Adanya 1. Adanya
ketersediaan Optimalnya perbedaan kebijakan
dokumen Sinergitas tahun otonomi daerah
perencanaan Perencanaan periode 2. Koordinasi
pembangunan Pembangunan RPJMN, dengan
daerah dan Pusat dan RPJMD Pemerintah
perangkat daerah Daerah Prov, dan tingkat provinsi
2. Termanfaatkannya 2. Belum RPJMD Kab dan pusat
data dalam Terintegrasinya cukup baik
penyusunan Sistem 3. Peran strategis
dokumen Informasi Bappeda
perencanaan Perencanaan 4. Perkembangan
3. Meningkatnya dan teknologi dan
konsistensi Penganggaran informasi
penjabaran Pembangunan melalui adanya
program RPJMD Daerah integrasi
ke dalam RKPD 3. Terbatasnya perencanaan
dan pencapaian Ketersediaan dan
indikator daerah Data Secara penganggaran
pada bidang Terpadu Untuk yang efektif
pembangunan Mendukung dan transparan
manusia, sosial Perencanaan 5. Adanya
dan pemerintahan Pembangunan kesempatan
(PMSP) Daerah peningkatan
4. Meningkatnya 4. Belum kualitas SDM
konsistensi Optimalnya melalui
penjabaran Sistem pengiriman
program RPJMD Pengendalian, SDM Bappeda
ke dalam RKPD Evaluasi dan untuk
dan pencapaian Pelaporan mengikuti
indikator daerah Pelaksanaan Diklat/Bimtek
pada bidang Pembangunan
pembangunan 5. Belum
ekonomi terpenuhinya
kualifikasi dan

BAPPEDA KAB. SANGGAU III-12


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Sasaran Jangka
Permasalahan
Menengah Renstra
No Pelayanan Faktor
Bappeda Prov. Faktor Pendukung
Bappeda Kab. Penghambat
Kalbar
Sanggau
1 2 3 4 5
5. Meningkatnya kompetensi
konsistensi perencana
penjabaran
program RPJMD
ke dalam RKPD
dan pencapaian
indikator daerah
pada bidang
pembangunan
sarana dan
prasarana
wilayah.
6. Meningkatnya
capaian kinerja
perencana
Bappeda Provinsi
Kalimantan Barat
7. Meningkatnya
capaian usulan
kegiatan
perencanaan
pembangunan
wilayah se-
Kalimanatan yang
diakomodir dalam
dokumen
perencanaan
8. Tercapainya
indikator tujuan
dan sasaran
pembangunan
daerah

Keterkaitan peran Badan Perencanaan Pembangunan Daerah


Kabupaten Sanggau dengan Kementerian PPN/Bappenas dan Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Kalimantan Barat adalah
sama-sama berperan dalam mengawal konsistensi antara
perencanaan, penganggaran, pelaksanaan dan pengendalian

BAPPEDA KAB. SANGGAU III-13


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

pembangunan seperti yang diamanatkan dalam Undang-Undang


Nomor 25 Tahun 2014 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan
Nasional.

3.4 Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah dan Kajian Lingkungan


Hidup Strategis
Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2007 tentang Penataan
Ruang, diamanatkan perlunya dilakukan penataan ruang yang dapat
mengharmoniskan lingkungan alam dan lingkungan buatan, yang
mampu mewujudkan keterpaduan penggunaan sumberdaya alam dan
sumberdaya buatan, serta dapat memberikan perlindungan terhadap
fungsi ruang dan pencegahan dampak negatif terhadap lingkungan
hidup akibat pemanfaatan ruang.Berdasarkan hal tersebut, maka
ditetapkan Peraturan Daerah tentang Rencana Tata Ruang wilayah
Kabupaten yang terencana, tersusun dan terkoordinasi dengan baik
sesuai dengan kondisi dan kebijaksanaan yang telah ditetapkan.
Rencana Tata Ruang wilayah Kabupaten Sanggau ditetapkan dengan
Peraturan Daerah Kabupaten Sanggau Nomor 10 Tahun 2014 tentang
Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Sanggau Tahun 2014-
2034.Berdasarkan Perda tersebut, pemanfaatan ruang wilayah
kabupaten berpedoman pada rencana struktur ruang, rencana pola
ruang serta penetapan kawasan strategis kabupaten.Rencana
struktur ruang saat ini masih terdapat kesamaan bahwa pola
pembangunan berdasarkan pada Pusat Kegiatan Nasional dengan
beberapa indikasi kegiatan seperti pola hunian, peningkatan cakupan
sistem pelayanan air bersih, air limbah serta persampahan.
Sedangkan pola struktur ruang juga masih dititikberatkan pada
Pusat Kegiatan Wilayah yang ada di Kabupaten Sanggau.
Kajian lingkungan Hidup Strategis atau yang lebih dikenal
KLHS adalah proses mengintegrasikan pembangunan berkelanjutan
yang berwawasan lingkungan hidup dalam pengambilan keputusan
terhadap kebijakan, rencana dan/atau program. Berdasarkan
Undang – Undang Nomor 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan
BAPPEDA KAB. SANGGAU III-14
RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Pengelolaan Lingkungan Hidup, dimana didalamnya mengamanatkan


kewajiban untuk menyusun Kajian Lingkungan Hidup Strategis
(KLHS) terhadap RTRW Kabupaten. Kajian Lingkungan Hidup
Strategis (KLHS) bertujuan untuk memastikan bahwa prinsip
pembangunan berkelanjutan telah menjadi dasar dan terintegrasi
dalam pembangunan suatu wilayah dan/atau kebijakan, rencana,
dan/atau program yang tertuang dalam RTRW Kabupaten terhadap
kondisi lingkungan hidup, termasuk di dalamnya rumusan alternatif
penyempurnaan kebijakan, rencana dan program, serta rekomendasi-
rekomendasi perbaikan pengambilan keputusan untuk menjamin
pengintegrasian prinsip pembangunan berkelanjutan.
Dokumen perencanaan pembangunan di Kabupaten Sanggau
yang meliputi RTRW, RPJPD, RPJMD, dan RKPD telah memasukkan
unsur kelestarian lingkungan hidup pada setiap dokumennya.
Sebagaimana diketahui bersama bahwa kelestarian lingkungan hidup
merupakan salah satu bagian rencana aksi daerah SDG’s, sesuai
yang diamanatkan Perpres Nomor 59 Tahun 2017 tentang
Pelaksanaan Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan.
Pemerintah Kabupaten mempunyai kedudukan strategis dalam
pelaksanaan program – program pembangunan di daerah.
Pembangunan akan berjalan optimal salah satunya dipengaruhi oleh
adanya perencanaan yang berkualitas. Sebagai institusi perencanaan
pembangunan di daerah dan sejalan dengan Visi dan Misi Kabupaten
Sanggau, maka perencanan pembangunan di daerah dilaksanakan
secara sinergis dengan RTRW Kabupaten Sanggau, baik yang
menyangkut rencana struktur ruang maupun rencana pola ruang.
Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kabupaten adalah sebagai alat
dalam mengkoordinasikan, merencanakan, mengarahkan dan
mengendalikan pembangunan baik yang dilakukan oleh pemerintah,
dunia usaha maupun swadaya masyarakat sehingga tercapai
keterpaduan program-program sektoral.

BAPPEDA KAB. SANGGAU III-15


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

3.5 Penentuan Isu-Isu Strategis


Isu strategis merupakan permasalahan yang berkaitan dengan
fenomena atau belum dapat diselesaikan pada periode lima tahun
sebelumnya dan memiliki dampak jangka panjang bagi keberlanjutan
pelaksanaan pembangunan, sehingga perlu diatasi secara bertahap.
Untuk itu selama 5 (lima) tahun ke depan Bappeda Kabupaten
Sanggau diharapkan lebih responsif, kreatif dan inovatif dalam
menghadapi baik di tingkat lokal, regional maupun nasional.
Perencanaan hendaknya memperhatikan permasalahan dan isu-isu
yangs sedang dihadapi masyarakat sehingga arah pelaksanaan
pembangunan dapat lebih tepat sasaran.
Berdasarkan pada dokumen Rencana Jangka Menengah Daerah
(RPJMD) Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024, isu-isu strategis
Kabupaten Sanggau untuk 5 (lima) tahun kedepanadalah:
1. Kualitas pendidikan;
2. Kualitas kesehatan;
3. Kualitas infrastruktur;
4. kemiskinan, pengangguran dan pemberdayaan;
5. Kualitas pelayanan sosial dan gender;
6. Wilayah perbatasan dan kawasan strategis;
7. Good governance, penegakan regulasi dan penguatan reformasi
birokrasi; dan
8. Pengelolaan dan pemanfaatan sumber daya alam yang
memperhatikan keselarasan dengan lingkungan hidup.
Bertitik tolak dari isu-isu strategis Kabupaten Sanggau dan
identifikasi permasalahan berdasarkan tugas dan fungsi pelayanan
pada Bappeda Kabupaten Sanggau, maka ditetapkan beberapa isu-
isu strategis Bappeda Kabupaten Sanggau untuk 5 (lima) tahun
kedepan, yaitu :
1. Kualitas perencanaan pembangunan daerah.
2. Pemanfaatan produk-produk hasil penelitian dan perekayasaan.
3. Kualitas pelayanan publik.

BAPPEDA KAB. SANGGAU III-16


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

BAB IV
TUJUAN DAN SASARAN

4.1 Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Badan Perencanaan


Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten
Sanggau merupakan Perangkat Daerah yang diberi kewenangan
untuk merumuskan formulasi kebijakan perencanaan pembangunan
daerah yang membutuhkan tujuan dan sasaran sebagai dasar pijakan
yang digunakan untuk mencapai target kinerja. melalui rumusan
tujuan dan sasaran beserta indikatornya maka harapannya target
kinerja selama kurun waktu 5 (lima) tahun dapat terukur dengan
memenuhi unsur prospektif, realistis, akuntabel dan transparan.
4.1.1 Tujuan Jangka Menengah Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
Tujuan adalah pernyataan-pernyataan tentang hal-hal yang
perlu dilakukan untuk mencapai visi, melaksanakan misi,
memecahkan permasalahan, dan menangani isu strategis daerah
yang dihadapi. Adapun tujuan jangka menengah Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024 sebagai
berikut :
1. Terwujudnya peningkatan akuntabilitas kinerja pemerintah
daerah.
2. Terwujudnya peningkatan profesionalitas Aparatur Sipil Negara
(ASN).
3. Terwujudnya kualitas layanan publik.

4.1.2 Sasaran Jangka Menengah Badan Perencanaan


Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
Sasaran adalah hasil yang diharapkan dari suatu tujuan yang
diformulasikan secara terukur, spesifik, mudah dicapai, rasional,
untuk dapat dilaksanakan dalam jangka waktu 5 (lima) tahun

BAPPEDA KAB. SANGGAU IV-1


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

kedepan. Perumusan sasaran perlu memperhatikan indikator kinerja


sesuai tugas dan fungsi Bappeda atau kelompok sasaran yang
dilayani, serta profil pelayanan yang terkait dengan indikator kinerja.
Sasaran jangka menengah Bappeda Kabupaten Sanggau Tahun 2019-
2024 sebagai berikut :
1. Meningkatnya pemenuhan ketepatan dan keakuratan
perencanaan daerah.
2. Meningkatnya kualitas pelaksanaan perencanaan.
3. Meningkatnya persentase pemanfaatan hasil kajian pembangunan
dalam perumusan kebijakan.
4. Meningkatnya kualitas laporan kinerja tahunan.
5. Meningkatnya kualitas kinerja pegawai.
6. Meningkatnya kualitas layanan publik.
Pada bagian ini dikemukakan rumusan pernyataan tujuan
dan sasaran jangka menengah Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Kabupaten Sanggau. Pernyataan tujuan dan sasaran jangka
menengah Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten
Sanggau beserta indikator kinerjanya disajikan pada tabel 4.1 berikut
ini :

BAPPEDA KAB. SANGGAU IV-2


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Tabel 4.1
Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Pelayanan
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau

Target
Target Kinerja Tujuan/Sasaran Kinerja
No Tujuan Bappeda Sasaran Bappeda Indikator Kinerja Tujuan/Sasaran Pada Tahun Pada
Bappeda Akhir
2020 2021 2022 2023 2024 Periode
Renstra
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

1. Terwujudnya 1.1. Penjabaran Konsistensi 86% 90% 90% 90% 95% 95%
peningkatan Program RPJMD kedalam
akuntabilitas kinerja RKPD
pemerintah daerah
1.1. Meningkatnya 1.1.1. Persentase dokumen 86% 90% 90% 90% 95% 95%
pemenuhan ketepatan perencanaan pembangunan
dan keakuratan daerah yang tepat dan akurat
perencanaan daerah
Untuk mewujudkan tercapainya IKU Bappeda di atas didukung oleh indikator
kinerja daerah yang tercantum dalam RPJMD yaitu:
Tersedianya dokumen 100% 100% 100% 100% 100% 100%
perencanaan RPJPD yang
telah ditetapkan dengan
PERDA
Tersedianya dokumen 100% 100% 100% 100% 100% 100%
perencanaan RPJMD yang
telah ditetapkan dengan
PERDA/PERKADA

Tersedianya dokumen 100% 100% 100% 100% 100% 100%


perencanaan RKPD yang telah
ditetapkan dengan PERDA

BAPPEDA KAB. SANGGAU IV-3


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Target
Target Kinerja Tujuan/Sasaran Kinerja
No Tujuan Bappeda Sasaran Bappeda Indikator Kinerja Tujuan/Sasaran Pada Tahun Pada
Bappeda Akhir
2020 2021 2022 2023 2024 Periode
Renstra
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

1.2. Meningkatnya kualitas 1.2.1. Persentase Capaian Kinerja 90% 90% 90% 95% 95% 100%
pelaksanaan Perangkat Daerah
perencanaan
Untuk mewujudkan tercapainya IKU Bappeda di atas didukung oleh indikator
kinerja daerah yang tercantum dalam RPJMD yaitu:

Penjabaran Konsistensi 90% 90% 90% 95% 95% 100%


Program RKPD kedalam APBD
Tersedianya dokumen RTRW 100% 100% 100% 100% 100% 100%
yang telah ditetapkan dengan
PERDA
Kesesuaian rencana 100% 100% 100% 100% 100% 100%
pembangunan dengan RTRW

1.2. Persentase pemanfaatan hasil 90% 90% 90% 90% 90% 90%
kelitbangan

1.3. Meningkatnya 1.3.1. Prosentase pemanfaatan hasil 90% 90% 90% 90% 90% 90%
persentase pemanfaatan kajian Pembangunan dalam
hasil kajian perumusan kebijakan Kepala
pembangunan dalam daerah (infrastruktur
perumusan kebijakan pengembangan wilayah,
Ekonomi dan Sosial Budaya)

Untuk mewujudkan tercapainya IKU Bappeda di atas didukung oleh indikator


kinerja daerah yang tercantum dalam RPJMD yaitu:

BAPPEDA KAB. SANGGAU IV-4


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Target
Target Kinerja Tujuan/Sasaran Kinerja
No Tujuan Bappeda Sasaran Bappeda Indikator Kinerja Tujuan/Sasaran Pada Tahun Pada
Bappeda Akhir
2020 2021 2022 2023 2024 Periode
Renstra
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Persentase implementasi 100% 100% 100% 100% 100% 100%
rencana kelitbangan
Persentase perangkat daerah 62,2% 100% 100% 100% 100% 100%
yang difasilitasi dalam
penerapan inovasi daerah
Persentase kebijakan inovasi 100% 100% 100% 100% 100% 100%
yang diterapkan di daerah

1.3 Predikat akuntabilitas kinerja CC B B B B B


1.4 Meningkatnya kualitas 1.4.1 Rata-rata capaian kinerja 85% 85% 90% 90% 95% 95%
laporan kinerja tahunan utama

2. Terwujudnya 2.1 Indeks profesionalitas ASN 76% 77% 78% 70% 80% 80%
peningkatan
profesionalitas
Aparatur Sipil Negara
(ASN)
2.1 Meningkatnya kualitas 2.1.1 Rata-rata nilai capaian SKP 80% 81% 82% 83% 84% 85%
kinerja Pegawai

3. Terwujudnya kualitas 3.1. Indeks kepuasan masyarakat 80 85 90 95 95 95


layanan publik
3.1. Meningkatnya kualitas 3.1.1. Persentase ketercukupana 90,5% 90,5% 95,2% 95,2% 90,5% 90,5%
layanan publik administrasi perkantoran,
sarana dan prasarana
aparatur

BAPPEDA KAB. SANGGAU IV-5


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

BAB V
STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN

5.1 Strategi dan Arah Kebijakan Jangka Menengah Badan


Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
Strategi dan kebijakan dalam Renstra Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau adalah strategi dan
kebijakan untuk mencapai tujuan dan sasaran jangka menengah
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau yang
selaras dengan strategi dan kebijakan daerah serta rencana program
prioritas dalam RPJMD. Strategi dan kebijakan jangka menengah
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggauini
menunjukkan bagaimana cara mencapai tujuan, sasaran, dan target
kinerja hasil (outcome) program prioritas RPJMD yang menjadi tugas
dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten
Sanggau. Strategi dan kebijakan tersebut selanjutnya menjadi dasar
dalam perumusan kegiatan untuk setiap program prioritas RPJMD
yang menjadi tugas dan fungsi Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Kabupaten Sanggau.
Strategi dan arah kebijakan merupakan rumusan
perencanaan komprehensif tentang bagaimana Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau mencapai tujuan dan
sasaran dengan efektif dan efisien. Dengan pendekatan yang
komprehensif, strategi juga dapat digunakan sebagai sarana untuk
melakukan transformasi, reformasi, dan perbaikan kinerja birokrasi.
Perencanaan strategik tidak saja mengagendakan aktivitas
pembangunan, tetapi juga segala program yang mendukung dan
menciptakan layanan masyarakat tersebut dapat dilakukan dengan
baik, termasuk didalamnya upaya memperbaiki kinerja, kapasitas
birokrasi, sistem manajemen, dan pemanfaatan teknologi informasi.

BAPPEDA KAB. SANGGAU V-1


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

5.1.1 Strategi Jangka Menengah Badan Perencanaan


Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
Rumusan strategi merupakan pernyataan-pernyataan yang
menjelaskan bagaimana tujuan dan sasaran akan dicapai serta
selanjutnya dijabarkan dalam serangkaian kebijakan. rumusan
strategi juga harus menunjukkan keinginan yang kuat bagaimana
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
menciptakan nilai tambah (value added) bagi stakeholder layanan.
Strategi jangka menengah Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024 sebagai berikut :
1. Peningkatan perencanaan pembangunan melalui integrasi sistem
informasi dalam sinkronisasi perencanaan, penganggaran,
pengendalian dan pelaporan.
2. Peningkatan dan pengembangan kualitas sistem koordinasi,
pengendalian, evaluasi dan pelaporan akuntabilitas kinerja
pemerintah daerah.
3. Pengembangan dan pemanfaatan hasil penelitian dan
perekayasaan.
4. Peningkatan Kapasitas dan kinerja Aparatur.
5. Peningkatan pemenuhan penetapan kinerja di setiap jenjang
Jabatan.
6. Peningkatan kelancaran pelayanan perkantoran.

5.1.2 Arah Kebijakan Jangka Menengah Badan Perencanaan


Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau
Kebijakan adalah pedoman yang wajib dipatuhi dalam
melakukan tindakan untuk melaksanakan strategi yang dipilih, agar
lebih terarah dalam mencapai tujuan dan sasaran. Sesuai dengan
Visi, Misi, dan tujuan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024 dalam rangka mewujudkan
keberhasilan pembangunan diperlukan suatu rencana pembangunan
yang berkualitas serta kebijakan pembangunan lainnya yang akan
mendukung pencapaian tujuan, maka arah kebijakan jangka
BAPPEDA KAB. SANGGAU V-2
RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

menengah Bappeda Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024 adalah


sebagai berikut :
1. Meningkatkan pelaksanaan pendataan perencanaan
pembangunan daerah.
2. Meningkatkan validitas data sebagai dasar monitoring dan
evaluasi perencanaan pembangunan.
3. Meningkatkan kualitas dokumen perencanaan di bidang
ekonomi, sosial budaya dan infrastruktur pengembangan
wilayah.
4. Memanfaatkan produk-produk hasil penelitian dan
perekayasaan.
5. Meningkatkan sinergitas Program kegiatan dengan pencapaian
Kinerja.
6. Meningkatkan sasaran kerja pegawai dan perilaku kerja pegawai.
7. Meningkatkan pelaksanaan pelayanan administrasi perkantoran,
serta sarana dan prasarana aparatur Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau.

Perumusan arah kebijakan juga memperhatikan strategi


sebagai dasar perumusannya, setiap arah kebijakan dirumuskan
untuk mendukung strategi. Berdasarkan pada strategi jangka
menengah Bappeda Kabupaten Sanggau yang telah ditetapkan, maka
penekanan arah kebijakan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau dirincikan pada tabel 5.1 sebagai berikut :

Tabel 5.1
Strategi, Arah Kebijakan dan Program
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau

STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM


Peningkatan Meningkatkan Program
perencanaan pelaksanaan Perencanaan
pembangunan melalui pendataan Pembangunan
integrasi sistem perencanaan Daerah
informasi dalam pembangunan daerah

BAPPEDA KAB. SANGGAU V-3


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM


sinkronisasi
perencanaan,
penganggaran,
pengendalian dan
pelaporan

Peningkatan dan Meningkatkan Program


Pengembangan validitas data sebagai Perencanaan
kualitas sistem dasar monitoring dan Pembangunan
koordinasi, evaluasi perencanaan Daerah
pengendalian, evaluasi pembangunan
dan pelaporan
akuntabilitas kinerja Meningkatkan Program
pemerintah daerah kualitas dokumen Perencanaan
perencanaan di Prasarana Wilayah
bidang ekonomi, dan Sumber daya
sosial budaya dan Alam
infrastruktur
pengembangan Program
wilayah Perencanaan
pembangunan
Ekonomi

Program
Perencanaan Sosial
Budaya

Pengembangan dan Memanfaatkan Program Penelitian


pemanfaatan hasil produk-produk hasil dan Pengembangan
penelitian dan penelitian dan
perekayasaan perekayasaan

Peningkatan Meningkatkan Program Peningkatan


Kapasitas dan kinerja sinergitas Program Pengembangan
Aparatur kegiatan dengan Kinerja dan
pencapaian Kinerja Keuangan Perangkat
Daerah

Peningkatan Meningkatkan Program Peningkatan


pemenuhan sasaran kerja pegawai kapasitas sumber
penetapan kinerja di dan perilaku kerja daya aparatur
setiap jenjang Jabatan pegawai

Program Peningkatan
disiplin aparatur

BAPPEDA KAB. SANGGAU V-4


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM


Peningkatan Meningkatkan Program Pelayanan
kelancaran pelayanan pelaksanaan Administrasi
perkantoran pelayanan perkantoran
administrasi
perkantoran, serta
sarana dan prasarana
aparatur Badan
Perencanaan
Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau

Program peningkatan
sarana dan
prasarana aparatur

Berdasarkan deskripsi strategi dan arah kebijakan yang telah


ditetapkan, maka relevansi dan konsistensi antara pernyataan Visi
dan Misi Kepala Daerah yang tertuang dalam RPJMD Kabupaten
Sanggau Tahun 2019-2020 terhadap Tujuan, Sasaran, Strategi dan
Arah Kebijakan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau dalam 5 (lima) tahun mendatang dapat dilihat
pada perumusan tabel 5.2 sebagai berikut :

BAPPEDA KAB. SANGGAU V-5


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Tabel 5.2
Tujuan, Sasaran, Strategi, dan Arah Kebijakan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau

VISI : SANGGAU MAJU DAN TERDEPAN


MISI 4: MENINGKATKAN TATA KELOLA PEMERINTAHAN YANG BAIK
Tujuan Sasaran Strategi Arah Kebijakan
1. Terwujudnya 1.1. Meningkatnya 1.1.1. Peningkatan perencanaan 1.1.1.1. Meningkatkan pelaksanaan
peningkatanakuntabili pemenuhan ketepatan pembangunan melalui pendataan perencanaan
tas kinerja pemerintah dan keakuratan integrasi sistem informasi pembangunan daerah
daerah perencanaan daerah dalam sinkronisasi
perencanaan,
penganggaran,
pengendalian dan
pelaporan

1.2. Meningkatnya kualitas 1.2.1. Peningkatandan 1.2.1.1. Meningkatkan validitas data


pelaksanaan Pengembangan kualitas sebagai dasar monitoring
perencanaan sistem koordinasi, dan evaluasi perencanaan
pengendalian, evaluasi pembangunan
dan pelaporan 1.2.1.2. Meningkatkan kualitas
akuntabilitas kinerja dokumen perencanaan di
pemerintah daerah bidang ekonomi, sosial
budaya dan infrastruktur
pengembangan wilayah

BAPPEDA KAB. SANGGAU V-6


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

VISI : SANGGAU MAJU DAN TERDEPAN


MISI 4: MENINGKATKAN TATA KELOLA PEMERINTAHAN YANG BAIK
Tujuan Sasaran Strategi Arah Kebijakan
1.3. Meningkatnya persentase 1.3.1. Pengembangan dan 1.3.1.1. Memanfaatkan produk-
pemanfaatan hasil kajian Pemanfaatan hasil produk hasil penelitian dan
pembangunan dalam penelitian dan perekayasaan
perumusan kebijakan perekayasaan

1.4. Meningkatnya kualitas 1.4.1. Peningkatan Kapasitas 1.4.1.1. Meningkatkan sinergitas


laporan kinerja tahunan dan kinerja Aparatur Program kegiatan dengan
pencapaian Kinerja

2. Terwujudnya 2.1. Meningkatnya kualitas 2.1.1. Peningkatan pemenuhan 2.1.1.1. Meningkatkan sasaran
peningkatan kinerja pegawai penetapan kinerja di setiap kerja pegawai dan perilaku
profesionalitas jenjang Jabatan kerja pegawai
Aparatur Sipil Negara
(ASN)

3. Terwujudnya 3.1. Meningkatnya kualitas 3.1.1. Peningkatan kelancaran 3.1.1.1. Meningkatkan pelaksanaan
peningkatan kualitas layanan publik pelayanan perkantoran pelayanan administrasi
layanan publik perkantoran, serta sarana
dan prasarana aparatur
Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau

BAPPEDA KAB. SANGGAU V-7


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

BAB VI
RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN SERTA
PENDANAAN

Pada bab VI ini fokus perhatiannya adalah terkait dengan rencana


program dan kegiatan serta pendanaan Rencana Strategis Bappeda
Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024. Program prioritas Bappeda
sebagaimana tercantum dalam rancangan awal Rencana Pembangunan
Jangka Menengah Daerah (RPJMD) merupakan program prioritas rencana
jangka menengah yang sesuai dengan tugas dan fungsi Bappeda.Program
prioritas tersebut selanjutnya akan dijabarkan kedalam Rencana Strategis
Bappeda Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024 untuk dijabarkan ke dalam
kegiatan. Perumusan rencana program, kegiatan, indikator kinerja, pagu
indikatif, lokasi kegiatan dan kelompok sasaran berdasarkan strategi dan
kebijakan Bappeda Kabupaten Sanggau serta berpedoman pada program
dan pendanaan indikatif dalam dokumen Rencana Pembangunan Jangka
Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Sanggau.
Selama lima tahun kedepan, Bappeda Kabupaten Sanggau akan
menjalankan program-program dalam rangka pemenuhan visi misi kepala
daerah dan program rutin :
Program dalam rangka pemenuhan visi misi kepala daerah :
1. Program Perencanaan Pembangunan Daerah
2. Program Perencanaan Pembangunan Ekonomi
3. Program Perencanaan Sosial Budaya
4. Program Perencanaan Prasarana Wilayah dan Sumber daya Alam
5. Program Penelitian dan Pengembangan

Program rutin yang dilaksanakan setiap tahun :


1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran
2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur
3. Program Peningkatan Disiplin Aparatur
4. Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

BAPPEDA KAB. SANGGAU VI-1


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

5. Program Peningkatan dan Pengembangan Capaian Kinerja dan


Keuangan Perangkat Daerah

Untuk selanjutnya penjabaran dari 10 (sepuluh) program di atas


yaitu dari program, kegiatan dan kerangka pendanaan jangka menengah
Bappeda Kabupaten Sanggau disajikan pada tabel 6.1 berikut ini:

BAPPEDA KAB. SANGGAU VI-2


Tabel 6.1
RENCANA PROGRAM, KEGIATAN DAN PENDANAAN BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH KABUPATEN SANGGAU

TARGET KINERJA PROGRAM DAN KERANGKA PENDANAAN


INDIKATOR
DATA
KINERJA
CAPAIAN UNIT KERJA
TUJUAN, KONDISI KINERJA PADA
PADA 2020 2021 2022 2023 2024 PERANGKAT
SASARAN DALAM PROGRAM DAN SASARAN, AKHIR PERIODE RENSTRA
TUJUAN KODE REK TAHUN PERANGKAT DAERAH DAERAH LOKASI
5 TAHUN KEGIATAN PROGRAM
AWAL PENANGGUNG
(OUTCOME ) DAN
PERENCA JAWAB
KEGIATAN
NAAN
(OUTPUT ) Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

TOTAL 7.351.329.243,00 7.477.346.711,40 7.373.070.752,71 7.810.079.080,36 7.671.286.977,09 37.683.112.764,56

1.Terwujudn 1.1. Penjabaran 98,85% 86% 90% 90% 90% 95% 95% Ka. Bappeda Bappeda
ya Konsistensi Kab.
Peningkatan Program RPJMD Sanggau
Akuntabilita ke dalam RKPD
s Kinerja
Pemerintah
Daerah

1.1. Meningkatnya 1.1.1. Persentase N/A 86% 971.853.050,00 90% 1.194.442.110,00 90% 963.630.765,50 90% 1.433.778.853,78 95% 1.913.724.846,46 95% 6.477.429.625,74 Ka. Bappeda
Pemenuhan dokumen
ketepatan dan perencanaan
keakuratan pembangunan
perencanaan daerah yang tepat
Daerah dan akurat

4.03 4.3.01 01 21 Program Persentase Hasil 100% 971.853.050,00 100% 1.194.442.110,00 100% 963.630.765,50 100% 1.433.778.853,78 100% 1.913.724.846,46 100% 6.477.429.625,74 Kabid PEP
Perencanaan Perencanaan
Pembangunan pembangunan
Daerah Daerah yang
dimanfaatkan
dalam
pengambilan
kebijakan

4.03 4.3.01 01 21 01 Penyusunan Jumlah dokumen 1 Dok 300.000.000 300.000.000,00 Kasubbid


Rancangan Awal rancangan awal Pengendalian
RPJPD RPJPD yang di Perencanaan
hasilkan

4.03 4.3.01 01 21 06 Penyusunan Jumlah dokumen 1 Dok 200.000.000 200.000.000,00 Kasubbid


Rancangan rancangan RPJMD Pengendalian
RPJMD yang di hasilkan Perencanaan

4.03 4.3.01 01 21 Penyusunan Awal Jumlah dokumen 1 Dok 150.000.000 150.000.000,00 Kasubbid
Rancangan rancangan awal Pengendalian
RPJMD RPJMD yang di Perencanaan
hasilkan

4.03 4.3.01 01 21 05 Penyusunan Jumlah dokumen 1 Dok 300.000.000 300.000.000,00 Kasubbid


Rancangan rancangan Pengendalian
Teknokratik teknokratik Perencanaan
RPJMD RPJMD yang di
hasilkan

4.03 4.3.01 01 21 08 Penetapan RPJMD Jumlah Perkada 1 Dok 200.000.000 200.000.000,00 Kasubbid
RPJMD yang di Pengendalian
hasilkan Perencanaan

4.03 4.3.01 01 21 15 Penyusunan Jumlah dokumen 1 Dok 250.000.000 250.000.000,00 Kasubbid


Perubahan Review RPJMD Pengendalian
RPJMD yang dihasilkan Perencanaan

4.03 4.3.01 01 21 07 Penyelenggaraan Jumlah Laporan 1 Dok 1 Dok 200.000.000 200.000.000,00 Kasubbid
Musrenbang Musrenbang Pengendalian
RPJMD RPJMD yang Perencanaan
dihasilkan

1
TARGET KINERJA PROGRAM DAN KERANGKA PENDANAAN
INDIKATOR
DATA
KINERJA
CAPAIAN UNIT KERJA
TUJUAN, KONDISI KINERJA PADA
PADA 2020 2021 2022 2023 2024 AKHIR PERIODE RENSTRA PERANGKAT
SASARAN DALAM PROGRAM DAN SASARAN,
TUJUAN KODE REK TAHUN PERANGKAT DAERAH DAERAH LOKASI
5 TAHUN KEGIATAN PROGRAM
AWAL PENANGGUNG
(OUTCOME ) DAN
PERENCA JAWAB
KEGIATAN
NAAN
(OUTPUT ) Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

4.03 4.3.01 01 21 10 Penyelenggaraan Jumlah 2 Dok 2 Dok 137.097.450,00 2 Dok 143.952.322,50 2 Dok 151.149.938,63 2 Dok 158.707.435,56 2 Dok 166.642.807,33 10 757.549.954,02 Kasubbid
Musrenbang musrenbang yang Dok Pengendalian
RKPD dilaksanakan Perencanaan

4.03 4.3.01 01 21 09 Penyusunan Jumlah Dokumen 2 Dok 2 Dok 367.209.500,00 2 Dok 367.209.500,00 2 Dok 367.209.500,00 2 Dok 367.209.500,00 2 Dok 370.000.000,00 10 1.838.838.000,00 Kasubbid
RKPD rancangan RKPD Dok Pengendalian
yang dihasilkan Perencanaan

4.03 4.3.01 01 21 11 Penetapan RKPD Jumlah Dokumen 2 Dok 2 Dok 239.145.350,00 2 Dok 193.459.500,00 2 Dok 193.459.500,00 2 Dok 193.459.500,00 2 Dok 199.459.500,00 10 1.018.983.350,00 Kasubbid
RKPD yang Dok Pengendalian
ditetapkan Perencanaan

4.03 4.3.01 01 21 14 Penyusunan Jumlah Dokumen 4 Dok 4 Dok 228.400.750,00 4 Dok 239.820.787,50 4 Dok 251.811.826,88 4 Dok 264.402.418,22 4 Dok 277.622.539,13 20 1.262.058.321,72 Kasubbid
Perencanaan perencanaan Dok Pengendalian
Umum Usulan Program Perencanaan
Pembangunan DAK, Bantuan
Kabupaten keuangan , Tugas
Sanggau Pembantuan Dan
APBD Propinsi
sertaAPBN

1.2. Meningkatnya 1.2.1. Persentase N/A 90% 4.135.911.208,00 90% 3.882.110.748,40 90% 4.020.916.282,40 95% 4.126.957.714,94 95% 3.496.471.119,89 100% 19.662.367.073,63 Ka. Bappeda
kualitas Capaian Kinerja
Pelaksanaan Perangkat Daerah
Perencanaan

4.03 4.3.01 01 21 Program Presentase 100% 565.348.638,00 100% 593.616.069,90 100% 873.296.873,40 100% 1.166.961.717,06 100% 674.815.298,06 100% 3.874.038.596,42 Kabid PEP
Perencanaan Pelaksanaan
Pembangunan Pembangunan
Daerah yang sesuai
dengan rencana

4.03 4.3.01 01 21 13 Monitoring dan Jumlah Laporan 1 Dok 60.500.644,00 1 Dok 63.525.676,20 1 Dok 66.701.960,01 1 Dok 70.037.058,01 1 Dok 73.054.527,63 8 Dok 333.819.865,85 Kasubbid
Evaluasi monitoring dan Evaluasi
Pelaksanaan Evaluasi Pelaksanaan
Rencana Kerja pelaksanaan Rencana
Pemerintah pembangunan Pembangunan
Daerah yang tersusun ( Daerah
RKPD )

4.03 4.3.01 01 21 18 Evaluasi RPJMD Jumlah dokumen 1 Dok 250.000.000,00 1 Dok 262.500.000,00 2 Dok 512.500.000,00 Kasubbid
Evaluasi RPJMD Evaluasi
yang tersusun Pelaksanaan
Rencana
Pembangunan
Daerah

4.03 4.3.01 01 21 19 Evaluasi RPJPD Jumlah dokumen 1 Dok 250.000.000,00 1 Dok 250.000.000,00 Kasubbid
Evaluasi RPJPD Evaluasi
yang tersusun Pelaksanaan
Rencana
Pembangunan
Daerah

4.03 4.3.01 01 21 17 Pengelolaan tersusunnya data 1 Dok 1 Dok 167.501.300,00 1 Dok 175.876.365,00 1 Dok 184.670.183,25 1 Dok 193.903.692,41 1 Dok 197.000.000,00 5 Dok 918.951.540,66 Kasubbid
Sistem Informasi dan Informasi Informasi, Data
Pembangunan Pembangunan dan pelaporan
Daerah ( SIPD ) daerah Pelaksanaan
Rencana
Pembangunan

2
TARGET KINERJA PROGRAM DAN KERANGKA PENDANAAN
INDIKATOR
DATA
KINERJA
CAPAIAN UNIT KERJA
TUJUAN, KONDISI KINERJA PADA
PADA 2020 2021 2022 2023 2024 AKHIR PERIODE RENSTRA PERANGKAT
SASARAN DALAM PROGRAM DAN SASARAN,
TUJUAN KODE REK TAHUN PERANGKAT DAERAH DAERAH LOKASI
5 TAHUN KEGIATAN PROGRAM
AWAL PENANGGUNG
(OUTCOME ) DAN
PERENCA JAWAB
KEGIATAN
NAAN
(OUTPUT ) Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

4.03 4.3.01 01 21 23 Penyusunan Jumlah Dokumen 4 Dok 1 Dok 166.421.394,00 1 Dok 174.742.463,70 1 Dok 183.479.586,89 1 Dok 192.653.566,23 1 Dok 197.000.000,00 5 Dok 914.297.010,81 Kasubbid
Laporan pelaporan Informasi, Data
Pembangunan dan pelaporan
Daerah Pelaksanaan
Rencana
Pembangunan

4.03 4.3.01 01 21 25 Monitoring dan Jumlah Laporan 4 Dok 1 Dok 170.925.300,00 1 Dok 179.471.565,00 1 Dok 188.445.143,25 1 Dok 197.867.400,41 1 Dok 207.760.770,43 5 Dok 944.470.179,10 Kasubbid
Evaluasi monitoring dan Evaluasi
Pelaksanaan DAK Evaluasi Pelaksanaan
daan TP Pelaksanaan dak Rencana
DAN Dana TP Pembangunan
Daerah

4.03 4.3.01 01 24 Program Persentase data 100% 1.689.283.070,00 100% 1.467.582.728,50 100% 1.282.861.866,50 100% 1.064.742.621,35 100% 1.105.479.752,05 100% 6.609.950.038,40 Kabid PPIW
Perencanaan dan Informasi
Prasarana Perencanaan
Wilayah dan Pembangunan
Sumber daya Sarana Prasarana
Alam yang
dimanfaatkan
dalam
pengambilan
kebijakan

4.03 4.3.01 01 24 01 Penyusunan Jumlah Dokumen 5 Dok 669.100.390,00 4 Dok 482.555.409,50 3 Dok 273.583.180,50 3 Dok 280.000.000,00 3 Dok 294.000.000,00 18 Dok 1.999.238.980,00 Kasubbid Bina
Perencanaan Perencanaan Marga,SDA dan
Program program Penanggulangan
Pembangunan Pembangunan Bencana
Sub Bidang Bina Bidang
marga, SDA dan infrastruktur Bina
Penanggulngan marga , SDA dan
Bencana Penanggulangan
Bencaana

4.03 4.3.01 01 24 02 Penyusunan Jumlah Dokumen 4 Dok 534.492.290,00 4 Dok 487.552.409,50 4 Dok 499.430.030,50 4 Dok 511.901.532,55 4 Dok 524.996.609,65 20 2.558.372.872,20 Kasubbid
Perencanaan Perencanaan Dok Perumahan,
Program program Cipta Karya dan
Pembangunan Pembangunan Tata Ruang
Sub Bidang bidang perumahan
Perumahan, Cipta , Cipta Karya dan
Karya dan Tata tata Ruang
ruang

4.03 4.3.01 01 24 03 Penyusunan Jumlah Dokumen 4 Dok 485.690.390,00 4 Dok 497.474.909,50 4 Dok 509.848.655,50 3 Dok 272.841.088,80 3 Dok 286.483.142,40 18 Dok 2.052.338.186,20 Kasubbid
Perencanaan Perencanaan Pariwisata,Perh
Program Pembangunan di ubungan,Komu
Pembangunan sub bidang nikasi dan LH
Sub Bidang Pariwisaata,Perhu
Pariwisata, bungan,Komunika
Perhubungan si dan Lingkungan
,Komunikasi dan Hidup
Lingkungan Hidup

3
TARGET KINERJA PROGRAM DAN KERANGKA PENDANAAN
INDIKATOR
DATA
KINERJA
CAPAIAN UNIT KERJA
TUJUAN, KONDISI KINERJA PADA
PADA 2020 2021 2022 2023 2024 AKHIR PERIODE RENSTRA PERANGKAT
SASARAN DALAM PROGRAM DAN SASARAN,
TUJUAN KODE REK TAHUN PERANGKAT DAERAH DAERAH LOKASI
5 TAHUN KEGIATAN PROGRAM
AWAL PENANGGUNG
(OUTCOME ) DAN
PERENCA JAWAB
KEGIATAN
NAAN
(OUTPUT ) Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

4.03 4.3.01 01 22 Program Persentase data 100% 962.825.500,00 100% 972.585.250,00 100% 984.014.512,50 100% 991.915.238,13 100% 1.002.311.000,03 100% 4.913.651.500,66 Kabid PEL
Perencanaan dan informasi
pembangunan perencanaan
Ekonomi pembangunan
Ekonomi yang
dimanfaatkan
dalam
pengambilan
kebijakan.

4.03 4.3.01 01 22 01 Penyusunan Jumlah dokumen 4 Dok 391.845.250,00 4 Dok 392.000.000,00 5 Dok 393.000.000,00 3 Dok 392.000.000,00 5 Dok 392.000.000,00 21 Dok 1.960.845.250,00 Kasubbid
Perencanaan Perencanaan Ekonomi
Program program Kreatif,
Pembangunan sub pembangunan Investasi dan
bidang Ekonomi bidang Ekonomi keuangan
Kreatif, Investasi Kreatif, Investasi
dan keuangan dan Keuangan

4.03 4.3.01 01 22 03 Penyusunan tersusun nya 2 Dok 2 Dok 94.900.000,00 2 Dok 99.645.000,00 2 Dok 104.627.250,00 2 Dok 109.858.612,50 2 Dok 115.351.543,13 10 Dok 524.382.405,63 Kasubbid
Perencanaan dan dokumen Ekonomi
pengendalian perencanaan dan Kreatif,
program pelaksanaan Investasi dan
Pembangunan pembangunan dari keuangan
melalui CSR dana CSR

4.03 4.3.01 01 22 02 Penyusunan Jumlah dokumen 4 Dok 391.375.250,00 4 Dok 392.000.000,00 4 Dok 393.000.000,00 4 Dok 392.000.000,00 4 Dok 392.000.000,00 20 Dok 1.960.375.250,00 Kasubbid
Perencanaan Perencanaan Ekonomi
Program program Kerakyatan
Pembangunan Pembangunan
Sub Bidang bidang ekonomi
Ekonomi kerakyatan
Kerakyatan
4.03 4.3.01 01 22 04 Penyusunan Dokumen Laporan 1 Dok 1 Dok 84.705.000,00 1 Dok 88.940.250,00 1 Dok 93.387.262,50 1 Dok 98.056.625,63 1 Dok 102.959.456,91 5 Dok 468.048.595,03 Kasubbid
perencanaan program Aksi Ekonomi
Program Aksi Daerah Pangan Kerakyatan
Daerah Pangan dan Gizi
dan Gizi Kab.
Sanggau

4.03 4.3.01 01 23 Program Persentase data 100% 918.454.000,00 100% 848.326.700,00 100% 880.743.030,00 100% 903.338.138,40 100% 713.865.069,75 100% 4.264.726.938,15 Kabid
Perencanaan dan Informasi Perencanaan
Sosial Budaya perencanaan Sosial Budaya
program
Pembangunan
Sosial Budaya
yang
dimanfaatkan
dalam
pengambilan
kebijakan

4.03 4.3.01 01 23 01 Penyusunan Jumlah Dokumen 4 Dok 187.725.000,00 4 Dok 192.111.250,00 4 Dok 196.716.812,50 4 Dok 201.552.653,65 3 Dok 101.552.654,00 19 Dok 879.658.370,15 Kasubbid
Perencanaan Perencanaan Pembangunan
program Bidang SDM
pembangunan Pembangunan
Sub bidang SDM
Pembangunan
SDM

4
TARGET KINERJA PROGRAM DAN KERANGKA PENDANAAN
INDIKATOR
DATA
KINERJA
CAPAIAN UNIT KERJA
TUJUAN, KONDISI KINERJA PADA
PADA 2020 2021 2022 2023 2024 AKHIR PERIODE RENSTRA PERANGKAT
SASARAN DALAM PROGRAM DAN SASARAN,
TUJUAN KODE REK TAHUN PERANGKAT DAERAH DAERAH LOKASI
5 TAHUN KEGIATAN PROGRAM
AWAL PENANGGUNG
(OUTCOME ) DAN
PERENCA JAWAB
KEGIATAN
NAAN
(OUTPUT ) Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

4.03 4.3.01 01 23 23 Fasilitasi Pokja Tersusun nya 1 Dok 1 Dok 133.189.000,00 1 Dok 139.848.450,00 1 Dok 146.840.872,50 1 Dok 146.840.872,00 1 Dok 146.840.872,00 5 Dok 713.560.066,50 Kasubbid
AMPL dokumen Pembangunan
perencanaan dan SDM
pelaksanaan
pembangunan dari
program AMPL

4.03 4.3.01 01 23 02 Penyusunan persentase data 4 Dok 346.590.000,00 3 Dok 152.869.500,00 4 Dok 260.512.970,00 3 Dok 166.538.619,00 3 Dok 174.965.550,00 17 Dok 1.101.476.639,00 Subbid Pemdes
Perencanaan dan informasi dan Kessos
Program perencanaan
Pembangunan Program
Sub bidang Pembangunan
Pemerintahan bidang
Desa dan pemerintahan
kesejahteraan desa dan
Sosial kesejateraan sosial

4.03 4.3.01 01 23 03 Penyusunan persentase data 4 Dok 250.950.000,00 4 Dok 363.497.500,00 3 Dok 276.672.375,00 4 Dok 388.405.993,75 3 Dok 290.505.993,75 18 Dok 1.570.031.862,50 Subbid
Perencanaan dan informasi Pemerintahan,
Program perencanaan Adminduk dan
Pembangunan Program Trantib
Subbid Pembangunan di
Pemerintahan bidang
,adminduk dan pemerintahan,
ketentraman/kete Adminduk dan
rtiban tantrib

1.2. Persentase 100% 90% 90% 90% 90% 90% 90% Ka. Bappeda
pemanfaatan
hasil kelitbangan

1.3. Meningkatnya 1.3.1. Prosentase N/A 90% 316.419.500,00 90% 318.996.000,00 90% 318.996.000,00 90% 318.996.000,00 90% 318.996.000,00 90% 1.592.403.500,00 Ka. Bappeda
Persentase pemanfaatan
Pemanfaatan Hasil hasil kajian
Kajian Pembangunan
Pembangunan dalam perumusan
Dalam Perumusan kebijakan Kepala
Kebijakan daerah
(infrastruktur
pengembangan
wilayah, Ekonomi
dan Sosial
Budaya)

4.03 4.3.01 01 26 Program Prosentase hasil 90% 316.419.500,00 90% 318.996.000,00 90% 318.996.000,00 90% 318.996.000,00 90% 318.996.000,00 90% 1.592.403.500,00 Kabid PEL
Penelitian dan Penelitian dan
Pengembangan Pengembangan
Perencanaan
Pembangunan
Daerah yang
dimanfaatkan
dalam
pengambilan
kebijakan

5
TARGET KINERJA PROGRAM DAN KERANGKA PENDANAAN
INDIKATOR
DATA
KINERJA
CAPAIAN UNIT KERJA
TUJUAN, KONDISI KINERJA PADA
PADA 2020 2021 2022 2023 2024 AKHIR PERIODE RENSTRA PERANGKAT
SASARAN DALAM PROGRAM DAN SASARAN,
TUJUAN KODE REK TAHUN PERANGKAT DAERAH DAERAH LOKASI
5 TAHUN KEGIATAN PROGRAM
AWAL PENANGGUNG
(OUTCOME ) DAN
PERENCA JAWAB
KEGIATAN
NAAN
(OUTPUT ) Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

4.03 4.3.01 01 26 06 Fasilitasi Dokumen laporan 3 Dok 1 Dok 142.423.500,00 1 Dok 145.000.000,00 1 Dok 145.000.000,00 1 Dok 145.000.000,00 1 Dok 145.000.000,00 5 Dok 722.423.500,00 Kasubbid
Pembinaan Pembinaan Pokja Litbang
Kelembagaan Jarlibang
Pokja Jarlitbang
Kab. Sanggau

4.03 4.3.01 01 26 01 Fasilitasi Dokumen laporan 1 Dok 173.996.000,00 1 Dok 173.996.000,00 1 Dok 173.996.000,00 1 Dok 173.996.000,00 1 Dok 173.996.000,00 5 Dok 869.980.000,00 Kasubbid
Pengembangan Inovasi Daerah Litbang
Inovasi Daerah
Dikabupaten
sanggau

1.3. Predikat CC CC CC B B B B Ka. Bappeda


Akuntabilitas
Kinerja

1.4. Meningkatnya 1.4.1. Rata-rata N/A 85% 12.636.725,00 85% 13.268.561,25 90% 13.931.989,31 90% 13.931.988,00 95% 13.931.988,00 95% 67.701.251,56 Ka. Bappeda
kualitas laporan capaian kinerja
kinerja tahunan utama

4.03 4.3.01 01 06 Program Ketersediaan 100% 100% 12.636.725,00 100% 13.268.561,25 100% 13.931.989,31 100% 13.931.988,00 100% 13.931.988,00 100% 67.701.251,56 Sekretaris
Peningkatan Dokumen
Pengembangan Perencanaan
Kinerja dan Perangkat Daerah
Keuangan
Perangkat
Daerah

Ketersediaan 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% Sekretaris


Laporan Kinerja
Perangkat Daerah

Ketersediaan 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% Sekretaris


Laporan
Keuangan dan
Aset Perangkat
Daerah

4.03 4.3.01 01 06 01 Penyusunan Jumlah dokumen 4 Dok 4.055.400,00 4 Dok 4.258.170,00 5 Dok 4.471.078,50 5 Dok 4.471.078,00 4 Dok 4.471.078,00 22 Dok 21.726.804,50 Kasubbag
Dokumen perencanaan perencanaan
Perencanan perangkat daerah dan
Perangkat Daerah akuntabilitas
Kinerja

4.03 4.3.01 01 06 02 Penyusunan Jumlah laporan 1 Dok 4.095.575,00 1 Dok 4.300.353,75 1 Dok 4.515.371,44 1 Dok 4.515.371,00 1 Dok 4.515.371,00 5 Dok 21.942.042,19 Kasubbag
Laporan Capaian capaian kinerja perencanaan
Kinerja dan perangkat daerah dan
Ikhtisar Realisasi akuntabilitas
Kinerja Perangkat Kinerja
Daerah

4.03 4.3.01 01 06 03 Penyusunan jumlah laporan 3 Dok 4.485.750,00 3 Dok 4.710.037,50 3 Dok 4.945.539,38 3 Dok 4.945.539,00 3 Dok 4.945.539,00 15 Dok 24.032.404,88 Kasubbag
Laporan keuangan dan aset Keuangan &
Keuangan dan Aset
Aset Perangkat
daerah

6
TARGET KINERJA PROGRAM DAN KERANGKA PENDANAAN
INDIKATOR
DATA
KINERJA
CAPAIAN UNIT KERJA
TUJUAN, KONDISI KINERJA PADA
PADA 2020 2021 2022 2023 2024 AKHIR PERIODE RENSTRA PERANGKAT
SASARAN DALAM PROGRAM DAN SASARAN,
TUJUAN KODE REK TAHUN PERANGKAT DAERAH DAERAH LOKASI
5 TAHUN KEGIATAN PROGRAM
AWAL PENANGGUNG
(OUTCOME ) DAN
PERENCA JAWAB
KEGIATAN
NAAN
(OUTPUT ) Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

2. 2.1. Indeks 75% 76% 77% 78% 70% 80% 80%


Terwujudny profesionalitas
a ASN
peningkatan
profesionali
tas
Aparatur
Sipil Negara
(ASN)

2.1. Meningkatnya 2.1.1. Rata-rata N/A 80% 77.938.000,00 81% 77.938.000,00 82% 78.800.000,00 93% 78.800.000,00 94% 79.800.000,00 85 393.276.000,00 Ka. Bappeda
kualitas kinerja nilai capaian SKP
Pegawai

4.03 4.3.01 01 03 Program Nilai Rata-Rata Baik Baik 20.938.000,00 Baik 20.938.000,00 Baik 21.800.000,00 Baik 21.800.000,00 Baik 22.800.000,00 Baik 108.276.000,00 Sekretaris
Peningkatan Kedisiplinan
disiplin aparatur Aparatur Bappeda

4.03 4.3.01 01 03 02 Pengadaan Jumlah pakaian 58 20.938.000,00 58 20.938.000,00 58 21.800.000,00 58 21.800.000,00 58 22.800.000,00 58 108.276.000,00 Kasubbag
pakaian dinas dinas beserta Pegawai Pegawai Pegawa Pegawa Pegawai Pegawa UMPEG
beserta perlengkapannya i i i
perlengkapannya yang diadakan

4.03 4.3.01 01 05 Program Persentase 16,22% 57.000.000,00 35,14% 57.000.000,00 54,05% 57.000.000,00 72,97% 57.000.000,00 91,89% 57.000.000,00 91,89% 285.000.000,00 Sekretaris
Peningkatan Aparatur Bappeda
kapasitas sumber yang mengikuti
daya aparatur diklat formal

4.03 4.3.01 01 05 01 Pendidikan dan Jumlah Pegawai 6 OK 10 OK 57.000.000,00 7 OK 57.000.000,00 7 OK 57.000.000,00 7 OK 57.000.000,00 7 OK 57.000.000,00 38 OK 285.000.000,00 Kasubbag
Pelatihan Formal Yang Mengikuti UMPEG
Pendidikan dan
Pelatihan Formal

3.Terwujudn 3.1. Indeks 75% 80% 85% 90% 95% 95% 95% Ka. Bappeda
ya Kualitas Kepuasan
Layanan Masyarakat
Publik

3.1. Meningkatnya 3.1.1. Persentase 90,5% 1.836.570.760,00 90,5% 1.990.591.291,75 95,2% 1.976.795.715,50 95,2% 1.837.614.523,65 90,5% 1.848.363.022,73 90,5% 9.489.935.313,63 Ka. Bappeda
Kualitas Layanan ketercukupan
Publik Pada administrasi
Bappeda Kab. perkantoran,
Sanggau sarana dan
prasarana
aparatur

7
TARGET KINERJA PROGRAM DAN KERANGKA PENDANAAN
INDIKATOR
DATA
KINERJA
CAPAIAN UNIT KERJA
TUJUAN, KONDISI KINERJA PADA
PADA 2020 2021 2022 2023 2024 AKHIR PERIODE RENSTRA PERANGKAT
SASARAN DALAM PROGRAM DAN SASARAN,
TUJUAN KODE REK TAHUN PERANGKAT DAERAH DAERAH LOKASI
5 TAHUN KEGIATAN PROGRAM
AWAL PENANGGUNG
(OUTCOME ) DAN
PERENCA JAWAB
KEGIATAN
NAAN
(OUTPUT ) Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

4.03 4.3.01 01 01 Program Ketersediaan 100% 100% 1.502.827.260,00 100% 1.549.501.291,75 100% 1.596.438.215,50 100% 1.643.257.023,65 100% 1.690.005.522,73 100% 7.982.029.313,63 Sekretaris
Pelayanan layanan
Administrasi administrasi
perkantoran perkantoran yang
mendukung
kelancaran tugas
dan fungsi
perencanaan
pembangunan
daerah

4.03 4.3.01 01 01 01 Penyediaan Jasa jumlah 500 Surat 500 2.915.000,00 500 2.915.000,00 500 2.915.000,00 500 2.915.000,00 500 2.915.000,00 2500 14.575.000,00 Kasubbag
surat Menyurat Paket/Surat Surat Surat Surat Surat Surat Surat UMPEG
terkirim

4.03 4.3.01 01 01 02 Penyediaan Jasa Waktu , 12 Bulan 12 272.430.000,00 12 286.051.500,00 12 300.354.075,00 12 315.371.778,75 12 331.140.367,69 60 1.505.347.721,44 Kasubbag
komunikasi, penyediaan jasa Bulan Bulan Bulan Bulan Bulan Bulan UMPEG
sumber daya air, komunikasi,
dan Listrik sumber daya air
dan listrik

4.03 4.3.01 01 01 06 Penyediaan jumlah kendaraan 5 Kend. 5 Kend. 5.400.000,00 5 Kend. 5.670.000,00 5 5.700.000,00 5 5.700.000,00 5 Kend. 5.700.000,00 5 28.170.000,00 Kasubbag
pemeliharaan dan Dinas/operasional Dinas Dinas Dinas Kend. Kend. Dinas Kend. UMPEG
Perijinan yang disediakan Dinas Dinas Dinas
kendaraan Jasa Pemeliharaan
dinas/operasional dan perijinan

4.03 4.3.01 01 01 07 Penyediaan Jasa Waktu Penyediaan 12 Bulan 12 Bulan 163.800.000,00 12 Bulan 163.800.000,00 12 Bulan 163.800.000,00 12 Bulan 163.800.000,00 12 Bulan 163.800.000,00 60 819.000.000,00 Kasubbag
administrasi Jasa Administrasi Bulan Keuangan &
keuangan Keuangan Aset

4.03 4.3.01 01 01 08 Penyediaan Jasa Jumlah Jenis alat 18 Item 18 Item 10.251.600,00 18 Item 10.764.180,00 18 Item 10.764.180,00 18 Item 10.764.180,00 18 Item 10.764.180,00 90 Item 53.308.320,00 Kasubbag
kebersihan kantor Kebersihan Kantor UMPEG
yang disediakan

4.03 4.3.01 01 01 09 Penyediaan Jasa Jumlah Alat Kerja 80 Unit 93 Unit 51.345.000,00 93 Unit 53.912.250,00 93 Unit 56.607.862,50 93 Unit 56.607.862,00 93 Unit 56.607.862,00 465 275.080.836,50 Kasubbag
perbaikan yang diperbaiki Unit UMPEG
peralatan Kerja

4.03 4.3.01 01 01 10 Penyediaan alat Jumlah Jenis ATK 50 Item 50 Item 100.809.335,00 50 Item 105.849.801,75 50 Item 110.000.000,00 50 Item 115.000.000,00 50 Item 119.000.000,00 250 550.659.136,75 Kasubbag
tulis Kantor yang disediakan Item UMPEG

4.03 4.3.01 01 01 11 Penyediaan Jumlah Jenis 13 Jenis 13 Jenis 52.811.125,00 13 Jenis 53.000.000,00 13 Jenis 54.000.000,00 13 Jenis 55.000.000,00 13 Jenis 56.000.000,00 65 270.811.125,00 Kasubbag
barang cetakan barang cetajkan Jenis UMPEG
dan Penggandaan dan penggandaan
yang disediakan

4.03 4.3.01 01 01 12 Penyediaan Jumlah Jenis 10 Item 10 Item 14.974.000,00 10 Item 15.500.000,00 10 Item 16.275.000,00 10 Item 16.500.000,00 10 Item 16.500.000,00 50 Item 79.749.000,00 Kasubbag
komponen komponen UMPEG
instalansi listrik/peneranaga
listrik/peneranga n
n bangunan
kantor

4.03 4.3.01 01 01 13 Penyediaan Jumlah jenis 10 Unit 14 Unit 117.700.000,00 14 Unit 120.000.000,00 14 Unit 120.000.000,00 14 Unit 120.000.000,00 14 Unit 120.000.000,00 70 Unit 597.700.000,00 Kasubbag
peralatan dan peralatan dan Keuangan &
perlengkapan perlengkapan Aset
kantor kantor yang
disediakan

4.03 4.3.01 01 01 15 Penyediaan bahan waktu yang 12 Bulan 12 10.200.000,00 12 10.500.000,00 12 10.500.000,00 12 10.500.000,00 12 10.500.000,00 60 52.200.000,00 Kasubbag
bacaan dan penyediaan bahan Bulan Bulan Bulan Bulan Bulan Bulan UMPEG
peraturan bacaan
perundang-
undangan

8
TARGET KINERJA PROGRAM DAN KERANGKA PENDANAAN
INDIKATOR
DATA
KINERJA
CAPAIAN UNIT KERJA
TUJUAN, KONDISI KINERJA PADA
PADA 2020 2021 2022 2023 2024 AKHIR PERIODE RENSTRA PERANGKAT
SASARAN DALAM PROGRAM DAN SASARAN,
TUJUAN KODE REK TAHUN PERANGKAT DAERAH DAERAH LOKASI
5 TAHUN KEGIATAN PROGRAM
AWAL PENANGGUNG
(OUTCOME ) DAN
PERENCA JAWAB
KEGIATAN
NAAN
(OUTPUT ) Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

4.03 4.3.01 01 01 16 Penyediaan Bahan waktu penyediaan 12 Bulan 12 26.336.000,00 12 27.652.800,00 12 28.000.000,00 12 29.000.000,00 12 29.500.000,00 60 140.488.800,00 Kasubbag
Logistik Kantor bahan logistik Bulan Bulan Bulan Bulan Bulan Bulan UMPEG
pada kantor
Bappeda

4.03 4.3.01 01 01 17 Penyediaan jumlah porsi 4033 Porsi 5646 31.980.000,00 5650 33.579.000,00 5700 34.000.000,00 5750 35.000.000,00 5800 36.000.000,00 28546 170.559.000,00 Kasubbag
makanan dan makan dan minum Porsi Porsi Porsi Porsi Porsi Porsi UMPEG
minuman yang disediakan

4.03 4.3.01 01 01 18 Rapat - Rapat jumlah rapat rapat 175 OH 175 OH 258.880.000,00 175 OH 260.000.000,00 175 OH 265.000.000,00 175 OH 270.000.000,00 175 OH 275.000.000,00 875 OH 1.328.880.000,00 Kasubbag
koordinasi dan koordinasi dan UMPEG
konsultasi ke luar konsultasi ke luar
daerah Daerah

4.03 4.3.01 01 01 19 Penyediaan jasa Jumlah Tenaga 15 Orang 15 327.911.200,00 15 344.306.760,00 15 361.522.098,00 15 379.598.202,90 15 398.578.113,05 15 1.811.916.373,95 Kasubbag
tenaga Non PNS Non PNS yang Orang Orang Orang Orang Orang Orang UMPEG
tersedia
4.03 4.3.01 01 01 20 Rapat rapat jumlah rapat rapat 169 OH 169 OH 55.084.000,00 169 OH 56.000.000,00 169 OH 57.000.000,00 169 OH 57.500.000,00 169 OH 58.000.000,00 845 OH 283.584.000,00 Kasubbag
Koordinasi dan koordinasi dan UMPEG
Konsultasi ke konsultasi ke
dalam Daerah dalam Daerah

4.03 4.3.01 01 02 Program Persentase 100% 100% 333.743.500,00 100% 441.090.000,00 100% 380.357.500,00 100% 194.357.500,00 100% 158.357.500,00 100% 1.507.906.000,00 Sekretaris
peningkatan Sarana dan
sarana dan Prasarana
prasarana Aparatur dalam
aparatur kondisi baik dan
mendukung tugas
dan fungsi
perencanaan
pembangunan
daerah

4.03 4.3.01 01 02 Pengadaan jumlah kendaraan 5 180.000.000,00 1 Kend. 284.400.000,00 2 72.000.000,00 1 36.000.000,00 9 572.400.000,00 Kasubbag
kendaraan dinas dinas operasional Kend.Di Dinas Kend. Kend. Kend. Keuangan &
operasional yang diadakan nas Roda Dinas Dinas Dinas Aset
Roda Empat Roda Roda
Dua Dua Dua

4.03 4.3.01 01 02 10 Pengadaan Jumlah Jenis 14 Unit 23.000.000,00 14 Unit 24.150.000,00 14 Unit 25.357.500,00 14 Unit 25.357.500,00 14 Unit 25.357.500,00 70 123.222.500,00 Kasubbag
mebelur mebeleur yang Unit Keuangan &
diadakan Aset

4.03 4.3.01 01 02 22 Pemeliharaan Jenis 1 Unit 1 Unit 54.800.000,00 1 Unit 56.540.000,00 1 Unit 57.000.000,00 1 Unit 57.000.000,00 1 Unit 57.000.000,00 5 Unit 282.340.000,00 Kasubbag
Rutin/berkala item/ruangan UMPEG
gedung kantor kantor yang
dipelihara
4.03 4.3.01 01 02 24 Pemeliharaan jumlah kendaraan 3 unit 3 unit 75.943.500,00 3 unit 76.000.000,00 3 unit 76.000.000,00 3 unit 76.000.000,00 3 unit 76.000.000,00 15 379.943.500,00 Kasubbag
Rutin/berkala dinas operasional Unit UMPEG
kendaraan yang dipelihara
dinas/operasional rutin /berkala

4.03 4.3.01 01 02 42 Rehabilitasi Jumlah gedung 1 Unit 1 unit 150.000.000,00 150.000.000,00 Kasubbag
sedang/berat kantor yang UMPEG
gedung Kantor diperbaiki/rehab.

9
RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

BAB VII
KINERJA PENYELENGGARAAN BIDANG URUSAN

Indikator kinerja adalah ukuran keberhasilan yang dicapai pada


setiap Perangkat Daerah. Indikator kinerja untuk setiap jenis pelayanan
pada bidang urusan kewenangan yang diselenggarakan oleh Perangkat
Daerah dalam bentuk standar pelayanan yang ditetapkan oleh masing-
masing daerah. Penetapan standar pelayanan merupakan cara untuk
menjamin dan meningkatkan akuntabilitas pelayanan pemerintah daerah
kepada masyarakat.
Indikator kinerja Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten
Sanggau yang mengacu pada tujuan dan sasaran RPJMD adalah indikator
kinerja yang secara langsung menunjukkan kinerja yang akan dicapai
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau dalam 5
(lima) tahun mendatang sebagai komitmen untuk mendukung pencapaian
tujuan dan sasaran RPJMD. Lebih jelasnya, indikator kinerja Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau yang akan menjadi
indikator Kinerja Utama (IKU) Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024 yang mengacu pada tujuan dan
sasaran RPJMD disajikan pada tabel 7.1 sebagai berikut :

BAPPEDA KAB. SANGGAU VII-1


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Tabel 7.1
Indikator Kinerja Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau Yang Mengacu Pada Tujuan dan
Sasaran RPJMD

KONDISI
KINERJA KONDISI
PADA KINERJA
SASARAN TUJUAN SASARAN INDIKATOR KINERJA TARGET CAPAIAN SETIAP TAHUN PADA
NO AWAL
RPJMD BAPPEDA BAPPEDA PERIODE AKHIR
RENSTRA PERIODE
RENSTRA
2019 2020 2021 2022 2023 2024
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)
LAYANAN FUNGSI PENUNJANG URUSAN
Perencanaan Pembangunan
1. Meningkatnya 1.1. Penjabaran 98,85 86 90 90 90 95 95
akuntabilitas konsistensi
kinerja Program
pemerintah RPJMD ke
daerah dalam RKPD

1. Terwujudnya 1.1. Penjabaran 98,85 86 90 90 90 95 95


peningkatan Konsistensi
akuntabilitas Program
kinerja RPJMD ke
pemerintah dalam RKPD
daerah
1.1. Meningkatnya 1.1.1. Persentase N/A 86 90 90 90 95 95
pemenuhan dokumen
ketepatan dan perencanaan
keakuratan pembangunan
perencanaan

BAPPEDA KAB. SANGGAU VII-2


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

KONDISI
KINERJA KONDISI
PADA KINERJA
SASARAN TUJUAN SASARAN INDIKATOR KINERJA TARGET CAPAIAN SETIAP TAHUN PADA
NO AWAL
RPJMD BAPPEDA BAPPEDA PERIODE AKHIR
RENSTRA PERIODE
RENSTRA
2019 2020 2021 2022 2023 2024
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)
daerah daerah yang
tepat dan
akurat
Untuk mewujudkan tercapainya IKU Bappeda di atas didukung oleh indikator kinerja
daerah yang tercantum dalam RPJMD yaitu:

Tersedianya dokumen 100 100 100 100 100 100 100


perencanaan RPJPD
yang telah ditetapkan
dengan PERDA
Tersedianya Dokumen 100 100 100 100 100 100 100
Perencanaan: RPJMD
yang telah ditetapkan
dengan PERDA
Tersedianya Dokumen 100 100 100 100 100 100 100
Perencanaan: RKPD
yang telah ditetapkan
dengan PERKADA

1.2. Meningkatnya 1.2.1. Persentase N/A 90 90 90 95 95 100


kualitas Capaian
pelaksanaan Kinerja
perencanaan Perangkat

BAPPEDA KAB. SANGGAU VII-3


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

KONDISI
KINERJA KONDISI
PADA KINERJA
SASARAN TUJUAN SASARAN INDIKATOR KINERJA TARGET CAPAIAN SETIAP TAHUN PADA
NO AWAL
RPJMD BAPPEDA BAPPEDA PERIODE AKHIR
RENSTRA PERIODE
RENSTRA
2019 2020 2021 2022 2023 2024
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)
Daerah

Untuk mewujudkan tercapainya IKU Bappeda di atas didukung oleh indikator kinerja
daerah yang tercantum dalam RPJMD yaitu:

Penjabaran
Konsistensi Program 100 90 90 90 95 95 100
RKPD kedalam APBD
Tersedianya dokumen
RTRW yang telah
100 100 100 100 100 100 100
ditetapkan dengan
PERDA
Kesesuaian rencana 100 100 100 100 100 100 100
pembangunan dengan
RTRW
Penelitian dan Pengembangan
1.2. Persentase 100 90 90 90 90 90 90
Pemanfaatan
Hasil
Kelitbangan
1.3. Meningkatnya 1.3.1.Prosentase N/A 90 90 90 90 90 90
persentase pemanfaatan
pemanfaatan hasil kajian
Pembangunan

BAPPEDA KAB. SANGGAU VII-4


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

KONDISI
KINERJA KONDISI
PADA KINERJA
SASARAN TUJUAN SASARAN INDIKATOR KINERJA TARGET CAPAIAN SETIAP TAHUN PADA
NO AWAL
RPJMD BAPPEDA BAPPEDA PERIODE AKHIR
RENSTRA PERIODE
RENSTRA
2019 2020 2021 2022 2023 2024
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)
hasil kajian dalam
pembangunan perumusan
dalam kebijakan
perumusan Kepala daerah
kebijakan (infrastruktur
pengembangan
wilayah,
Ekonomi dan
Sosial Budaya

Untuk mewujudkan tercapainya IKU Bappeda di atas didukung oleh indikator kinerja
daerah yang tercantum dalam RPJMD yaitu:
Persentase 50 100 100 100 100 100 100
implementasi rencana
kelitbangan
Penerapan SIDa:
Persentase perangkat 41,86 62,2 100 100 100 100 100
daerah yang
difasilitasi dalam
penerapan inovasi
daerah
Persentase kebijakan 100 100 100 100 100 100 100
inovasi yang

BAPPEDA KAB. SANGGAU VII-5


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

KONDISI
KINERJA KONDISI
PADA KINERJA
SASARAN TUJUAN SASARAN INDIKATOR KINERJA TARGET CAPAIAN SETIAP TAHUN PADA
NO AWAL
RPJMD BAPPEDA BAPPEDA PERIODE AKHIR
RENSTRA PERIODE
RENSTRA
2019 2020 2021 2022 2023 2024
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)
diterapkan di daerah

1.3. Predikat CC CC B B B B B
akuntabilitas
kinerja
1.4. Meningkatnya 1.4.1.Rata-rata N/A 85 85 90 90 95 95
kualitas capaian kinerja
laporan utama
kinerja
tahunan

2. Meningkatnya 2.1. Indeks 75 76 77 78 70 80 80


Profesionalitas Profesionalisme
Aparatur Sipil ASN
Negara (ASN)
2. Terwujudnya 2.1. Indeks 75 76 77 78 70 80 80
peningkatan Profesionalisme
profesionalitas ASN
Aparatur Sipil
Negara (ASN)
2.1. Meningkatnya 2.1.1.Rata-rata nilai N/A 80 81 82 83 84 85
kualitas capaian SKP

BAPPEDA KAB. SANGGAU VII-6


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

KONDISI
KINERJA KONDISI
PADA KINERJA
SASARAN TUJUAN SASARAN INDIKATOR KINERJA TARGET CAPAIAN SETIAP TAHUN PADA
NO AWAL
RPJMD BAPPEDA BAPPEDA PERIODE AKHIR
RENSTRA PERIODE
RENSTRA
2019 2020 2021 2022 2023 2024
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)
kinerja
Pegawai

3. Meningkatnya 3.1. Indeks Kepuasan 75 80 85 90 95 95 95


kualitas Masyarakat
layanan publik
3. Terwujudnya 3.1. Indeks Kepuasan 75 80 85 90 95 95 95
peningkatan Masyarakat
kualitas
layanan publik
3.1. Meningkatnya 3.1.1. Persentase 100 90,5 90,5 95,2 95,2 90,5 90,5
kualitas ketercukupan
layanan administrasi
publik perkantoran,
sarana dan
prasarana

BAPPEDA KAB. SANGGAU VII-7


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Tabel 7.2
Formulasi Indikator Kinerja

NO INDIKATOR KINERJA UTAMA RUMUSAN INDIKATOR 2020 2021 2022 2023 2024
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1. Perencanaan Pembangunan
1.1. Tersedianya dokumen
perencanaan RPJPD yang telah Ada/Tidak 100 100 100 100 100
ditetapkan dengan PERDA
1.2. Tersedianya Dokumen
Perencanaan: RPJMD yang telah Ada/Tidak 100 100 100 100 100
ditetapkan dengan PERDA
1.3. Tersedianya Dokumen
Perencanaan: RKPD yang telah Ada/Tidak 100 100 100 100 100
ditetapkan dengan PERKADA
1.4. Tersedianya dokumen RTRW
yang telah ditetapkan dengan Ada/Tidak 100 100 100 100 100
PERDA
1.5. Penjabaran Konsistensi Program Jmlh program RKPD tahun berkenaan x 100
RPJMD kedalam RKPD Jmlh program RPJMD yang harus dilaksanakan 86 90 90 90 95
tahun berkenaan

1.6. Penjabaran Konsistensi Program Jmlh program APBD tahun berkenaan x 100%
RKPD kedalam APBD Jmlh program RKPD yang harus dilaksanakan
90 90 90 95 95
tahun berkenaan

BAPPEDA KAB. SANGGAU VII-8


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

NO INDIKATOR KINERJA UTAMA RUMUSAN INDIKATOR 2020 2021 2022 2023 2024
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1.7. Kesesuaian rencana Kesesuaian program/kegiatan pembangunan terhadap
pembangunan dengan RTRW pola dan struktur ruang x 100 100 100 100 100 100
Dokumen RTRW

4. Penelitian dan Pengembangan


4.1. Persentase implementasi Jmlh kelitbangan dalam RKPD x 100 100 100 100 100 100
rencana kelitbangan. Jmlh kelitbangan dalam RPJMD
4.2. Persentase pemanfaatan hasil Jmlh kelitbangan yang ditindaklanjuti x 100 90 90 90 90 90
kelitbangan. Jmlh kelitbangan dalam Renja perangkat daerah

(Jumlah kelitbangan yang ditindaklanjuti adalah hasil-hasil


kelitbangan (sesuai Renja Perangkat Daerah tahun berkenaan)
yang dimanfaatkan oleh pemangku kepentingan)

Penerapan SIDa:
4.3. Persentase perangkat daerah Jmlh perangkat daerah yang difasilitasi x 100 62,2 100 100 100 100
yang difasilitasi dalam Jmlh total perangkat daerah
penerapan inovasi daerah.
4.4. Persentase kebijakan inovasi Jmlh kebijakan inovasi yang diterapkan x 100 100 100 100 100 100
yang diterapkan di daerah. Jmlh inovasi yang diusulkan

Rata-Rata Capaian Kinerja Jumlah Rasio Capaian Kinerja Tahun n 85 85 90 90 95


Utama x 100%
Jumlah Indikator Capaian Kinerja x 100

BAPPEDA KAB. SANGGAU VII-9


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

NO INDIKATOR KINERJA UTAMA RUMUSAN INDIKATOR 2020 2021 2022 2023 2024
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Indeks Profesionalisme ASN Indeks profesionalisme dimensi kualifikasi + Indeks 76 77 78 70 80
profesionalisme dimensi kompetensi + indeks profesionalisme
dimensi kinerja + Indeks profesionalisme dimensi disiplin

Persentase ketercukupan
administrasi perkantoran, Jumlah Kegiatan adm.perkantoran dan sarpras yang
sarana dan prasarana aparatur terakomodir Tahun n
90,5 90,5 95,2 95,2 90,5
X 100
dan pelayanan prima
Jumlah Kegiatan adm.perkantoran & Sarpras

Rata-rata nilai capaian SKP Realisasi Jumlah SKP PNS Bappeda Tahun n x 100 80 81 82 83 84
Jumlah Pegawai

BAPPEDA KAB. SANGGAU VII-10


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

BAB VIII
PENUTUP

Rencana Strategis Badan Perencanaan Pembangunan Daerah


Kabupaten Sanggau merupakan dokumen perencanaan untuk periode 5
(lima) tahun yang menjabarkan pelaksanaan Rencana Pembangunan
Jangka Menengah (RPJMD) Kabupaten Sanggau sesuai dengan tugas dan
fungsi pelayanan Bappeda. Renstra Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024 dilaksanakan untuk
meningkatkan akselerasi pembangunan daerah guna mencapai visi dan
misi jangka menengah daerah yang lebih terukur dan akuntabel sesuai
dengan RPJMD Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024.
Dengan tersusunnya Rencana Strategis Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024 guna
memenuhi tuntutan Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem
Perencanaan Pembangunan Nasional dan Permendagri Nomor 86 Tahun
2017 tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi
Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah
Tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Daerah, Serta Tata Cara Perubahan
Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah, Rencana Pembangunan
Jangka Menengah Daerah, dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah serta
penjabaran lebih lanjut dari RPJMD Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024,
maka dengan ini diharapkan dokumen Rencana Strategis Bappeda Tahun
2019-2024 menjadi acuan dan pedoman bagi Bappeda Kabupaten Sanggau
beserta jajarannya di dalam menyelenggarakan tugas dan fungsi pelayanan
Bappeda serta menjadi pelaksana pencapaian target-target Visi Misi RPJMD
Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024. Disamping itu pula sebagai
pedoman dalam penyusunan Rencana Kerja (Renja) dan untuk
meningkatkan efektivitas pelaksanaan Renstra Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau Tahun 2019-2024 dan dalam
penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja, maka Badan Perencanaan

BAPPEDA KAB. SANGGAU VIII-1


RENSTRA BAPPEDA TAHUN 2019-2024

Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau berkewajiban untuk melakukan


monitoring, pengendalian dan evaluasi terhadap capaian kinerja dan
keuanganguna pencapaian target kinerja dan keuangan yang ditetapkan
pada tahun berjalan dan akhir tahun Renstra serta memberikan motivasi
bagi seluruh Pegawai Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten
Sanggau untuk melaksanakan tugas dan fungsinya untuk mewujudkan
perencanaan yang prospektif, realistis dan akuntabel.

BAPPEDA KAB. SANGGAU VIII-


2

Anda mungkin juga menyukai