Anda di halaman 1dari 5

KISI – KISI PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL

TAHUN PELAJARAN 2022-2023

Nama Sekolah : SMPN 3 Cilegon Alokasi Waktu : 120 menit


Mata Pelajaran : Matematika Jumlah Soal : 40 Soal (30 PG, 5 Menjodohkan, 5 Benar-Salah)
Kurikulum : KURIKULUM 2013
Kelas / Semester: IX / Ganjil Jenis Test : PTS Ganjil
Tahun Pelajaran: 2022 / 2023

BENTUK
KOMPETENSI MATERI NOMOR TINGKAT
INDIKATOR INDIKATOR SOAL SOAL
DASAR POKOK SOAL KESUKARAN
3.1 Menjelaskan dan Bilangan Menentukan bentuk Diberikan perkalian beberapa bilangan, peserta didik PG 1 Mudah
melakukan operasi Berpangkat dan perpangkatan dari perkalian dapat menentukan bentuk perpangkatan dengan tepat
bilangan berpangkat Bentuk Akar beberapa bilangan
bulat dan bentuk akar,
serta sifat-sifatnya Menentukan penjumlahan dari Diberikan penjumlahan bilangan berpangkat peserta Menjodoh 1 sedang
perpangkatan didik dapat menentukan hasilnya dengan tepat kan

B-S 2
Menentukan hasil kali dari Diberikan perkalian bilangan berpangkat peserta didik PG 2 Mudah
perpangkatan dengan basis dapat menentukan hasil perkalian dengan basis sama
sama dengan tepat

Menentukan hasil pembagian Diberikan pembagian bilangan berpangkat peserta didik PG 3 sedang
dari perpangkatan dapat menentukan hasil dengan tepat.

B-S 1
Mengidentifikasi pangkat nol Diberikan operasi perpangkatan negatif peserta didik PG 4 sedang
dan pangkat negatif dapat menentukan pangkat positif dari operasi pangkat
negatif dengan tepat

Menyatakan bentuk akar dan Diberikan bentuk perpangkatan, peserta didik dapat PG 5 sedang
perpangkatan menentukan bentuk akar dengan tepat

Diberikan bentuk akar, peserta didik dapat menentukan PG 6


bentuk perpangkatan dengan tepat

Diberikan beberapa persamaan bentuk akar dan PG 12 Mudah


perpangkatan, peserta didik dapat menentukan bentuk
akar dan perpangkatan yang benar dengan tepat

Menentukan hasil perpangkatan Disajikan bentuk perpangkatan suatu bilangan, peserta PG 7 Mudah
dan bentuk akar suatu bilangan didik dapat menentukan hasil perpangkatan dengan
benar
Disajikan bentuk akar suatu bilangan, peserta didik PG 8, 9 Mudah
dapat menentukan hasil bentuk akar dengan benar

Menjodoh 2 sedang
kan
Melakukan operasi bilangan real Diberikan operasi penjumlahan dan pengurangan bentuk PG 10 sedang
yang melibatkan bentuk akar akar, peserta didik dapat menentukan hasil operasi
tersebut dengan tepat

Diberikan bentuk perkalian akar peserta didik dapat PG 11 sedang


menentukan hasil dengan tepat

Menulis notasi ilmiah dari Diberikan ukuran masa bumi ,Peserta didik dapat PG 13 Sedang
suatu bilangan menentukan notasi ilmiah dari ukuran tersebut dengan
tepat
B-S 3
Menyederhanakan bentuk akar Diberikan bentuk pecahan dengan penyebut akar peserta PG 16 Sedang
didik dapat merasionalkan dengan tepat 17

4.1 Menyelesaikan Bilangan Menggunaan perpangkatan Diberikan suatu persamaan yang memuat perpangkatan, PG 14 sedang
masalah yang Berpangkat dan dalam menyelesaikan masalah peserta didik dapat menentukan nilai variabel dengan
berkaitan dengan sifat- Bentuk Akar tepat
sifat operasi bilangan Diberikan soal cerita yang memuat bentuk akar, PG 15 sedang
berpangkat bulat dan peserta didik dapat menentukan penyelesaiannya
bentuk akar dengan benar`

3.2 Menjelaskan Persamaan Mengidentifikasi persamaan Diberikan bentuk aljabar, peserta didik dapat PG 18 Sedang
persamaan kuadrat Kuadrat kuadrat menentukan bentuk baku persamaan kuadrat dengan 19
dan karakteristiknya tepat
berdasarkan akar-
akarnya serta cara Diberikan bentuk aljabar, peserta didik dapat PG 20 sedang
penyelesaiannya menentukan koefisien-koefisien persamaan kuadrat
dengan tepat
Menjodoh 3
kan
Menentukan pemfaktoran dari Diberikan bentuk persamaan kuadrat, peserta didik dapat PG 21 Sedang
persamaan kuadrat menentukan himpunan penyelesaian dengan
memfaktorkan dari persamaan kuadrat tersebut dengan
tepat

Menentukan akar-akar Diberikan bentuk persamaan kuadrat, peserta didik dapat PG 22 Sedang
persamaan kuadrat kuadrat menentukan akar-akar dari persamaan kuadrat tersebut
dengan tepat
Diberikan bentuk persamaan kuadrat, peserta didik dapat PG 23 sukar
menghitung hasil operasi akar-akar dari persamaan
kuadrat tersebut dengan tepat
Menjodoh 4
kan

Diberikan bentuk persamaan kuadrat, peserta didik dapat PG 24 sedang


menentukan himpunan penyelesaian dari persamaan
kuadrat tersebut dengan tepat

Diberikan bentuk persamaan kuadrat, peserta didik dapat PG 25 sedang


menentukan penyelesaiannya menggunakan cara
melengkapkan kuadrat sempurna dari persamaan kuadrat
tersebut dengan tepat
Diberikan bentuk persamaan kuadrat, peserta didik dapat PG 26 sedang
menentukan penyelesaiannya menggunakan rumus
kuadrat (rumus abc) dengan benar.
Mengidentifikasi jumlah dan Diberikan bentuk persamaan kuadrat, peserta didik dapat PG 27 Mudah
hasil kali akar – akar dari menentukan penjumlahan akar –akar dari persamaan
prsamaan kuadrat berdasarkan kuadrat tersebut dengan tepat
koefisien-koefisiennya
B-S 5

Mengidentifikasi karakteristik Diberikan beberapa pernyataan, peserta didik dapat PG 28 mudah


dari penyelesaian persamaan menentukan pernyataan tentang diskriminan dengan
kuadrat dengan melihat nilai benar
Diskriminannya
B-S 4

Diberikan persamaan kuadrat peserta didik dapat Menjodoh 5 sedang


menentukan nilai diskriminannya dengan tepat kan

Diberikan beberapa bentuk persamaan kuadrat, peserta PG 29 sedang


didik dapat menentukan persamaan kuadrat yang akar-
akarnya sama (akar kembar) dengan tepat
4.2 Menyelesaikan Persamaan Menyajikan masalah Diberikan soal cerita tentang persamaan kuadrat , PG 30 Sedang
masalah yang Kuadrat kontekstual dalam bentuk peserta didik dapat menentukan penyelesaiannya dengan
berkaitan dengan persamaan kuadrat tepat
persamaan
kuadrat

Mengetahui,
Plt. Kepala UPT Satuan Pendidikan Cilegon, 10 Sept’ 2022
SMPN 3 Cilegon Guru Mapel Matematika

Hj. Reny Damayanti, S.Pd., M.Pd Sumiyati, S.Pd


NIP. 196405051987032007 NIP. 197405292000122006

Anda mungkin juga menyukai