Anda di halaman 1dari 9

Soal soal keperawatan kritis :

1. Indah Sopiah

merupakan spesialisasi yang menangani masalah aktual atau potensial yang bisa mengancam jiwa.
Merupakan pengertian dari ?

A. Keperawatan bencana

B. Keperawatan dasar

C. Keperawatan kritis ✅

D. Keperawatan gawat

E. Keperawatan darurat

2. Wika Mulyana

Dibawah ini manakah respon individu dan keluarga terhadap pengalaman kritis yang benar....

A. Cemas, takut, tenang

B. Takut, tenang, panik

C. Distres spiritual, perasaan bersalah, marah✅

D. Panik, tenang, marah

E. Marah, perasaan bersalah, tenang

3. Melinda Yahya

Membran yang paling dalam berupa dinding tipis, transparan menutupi otak dan meluas ke setiap
lapisan daerah otak menempel ketat pada jaringan otak , Pengertian dari.....

A. Duramater

B. Arachnoid

C. Piamater ✅

D. Serebellum

E. Serebrum
4. Yulia Alya Rohyana

Syok yang disebabkan oleh infeksi yang masuk ke aliran darah dan memicu peradangan atau inflamasi
merupakan syok ....

A. Syok Kardiogenik

B. Syok Neurogonik

C. Syok Anafikatik

D. Syok Sepsis ✅

E. Syok Hivopolemik

Jawaban : D

5. Tantri Trinata

Seorang laki-laki usia 53 tahun dibawa ke rumah sakit oleh keluarganya karena mengalami penurunan
kesadaran sejak 1 jam yang lalu. Hasil analisa gas darah menunjukkan pH 7,30, paCO2 47 dan HCO3 28.

Masalah utama pada kasus di atas adalah

a. Asidosis respiratorik

b. Alkalosis respiratorik

c. Asidosis respiratorik tidak terkompensasi

d. Asidosis respiratorik terkompensasi sebagian

e. Asidosis respiratorik terkompensasi

Jawab : D

6. Rizky Pratama

Indikasi pemberian resusitasi cairan adalah pada pasien dengan...


A. Syok kardiogenik

B. Syok hipovolemik✅

C. Syok neurologi

D. Syok sepsis

E. Syok anafilatik

7. Thia Nurazizah

Pemeriksaan Analisis Gas Darah (AGD) dilakukan dengan mengambil sampel darah dari bagian...

A. Pembuluh darah kapiler

B. Pembuluh darah aorta

C. Pembuluh darah vena

D. Pembuluh darah arteri

E. Jantung

Jawaban : D

8. Tutus Sunarti

Syok hemoragik merupaka suatu kondisi kehilangan volume intravaskular secara cepat dan signifikan
yang menyebabkan penurunan perfusi jaringan sehingga suplai oksigen dan nutrisi ke jaringan tidak
adekuat. Pada syok hemoragik terdapat 4 kelas atau klasifikasi syok. Apabila seseorang mengalami
kehilangan volume darah diantara 15%-30% maka orang tersebut ada di klasifikasi kelas syok ke
berapa….?

A. Kelas 1

B. Kelas 2 ✅

C. Kelas 3

D. Kelas 4

E. Kelas 5
9.Farida Bella Muhasabah

Tekanan parsial oksigen (PaO2) normalnya adalah?

A. 38-42 mmHg

B. 75-98mmHg

C. 40-45mmHg

D. 60-98mmHg

E. 70-100mmHg

Jawaban : B. 75-98mmHg

10). Yola dwi yulviona

Sebutkan apa saja yang dapat menyebab cedera sekunder pada otak

A. Hipovolemia : aliran darah ke otak berkurang, yang dpt

menyeb iskemik otak bahkan infark otak

B. Hipoksia

C. Hiperkarbia dan hipokarbia.

Pengaruh CO2 sgt penting pd trauma capitis. CO2 dpt

menyebabkan vasokonstriksi pblh drh otak, iskemia


dan infark sebaliknya jk CO2 menyeb vasodilatasi pblh

drh otak,yg akan menyeb edema cerebri

D. Cedera langsung (primer): kontusio

cerebri, laserasi cerebri, perdarahan

karena terputisnya pblh darah

e). Jawaban a,b,c benar✅

11. Silvi Maulia

Karakteristik berpikir kritis adalah berikut ini , kecuali ?

A. Idealisme

B. Konseptualisme

C. Rasional dan Beralasan

D. Reflektif

E. semua salah

Jawaban : A

12. KINTANA

Soal :

Seorang laki laki berusia 18 tahun didapatkan tidak sadarklan diri setelah mengalami tabrakan motor di
tepi jalan. Saat perawat datang dan mendekati korba di TKP terdengar suara ngorok, terdapat darah
keluar dari hidung, dan lecet pada baghian kepala klien .klien juga mengalami perdarahan pada daerah
lengan dan kaki.apakah tindakan prioritas yang tepat dilakukan oleh petugas pada kasus diatas?

A . Membebaskan jalan nafas ✅


B. Mengatasi pendarahan

C. Menilai tingkat kesadaran saja

D. Melakukan RJP

E. Memberi cairan infus

13. Sri rahayu

Ada seorang klien laki laki 45 tahun dibawah ke UGD , oleh keluarganya hasil pengkajianklien mengeluh
nyeri dada,nyeri seperti ditekan,sesak nafas, tekanan darah 120/80 mmHg, Nadi 130x/menit suhu 37 C.
Respirasi 33 x/menit, terdengar ronki jantung lemah, EKG :segmen st di seluruh lead. Dari kasus di atas
manakah prioritas kriteria yang paling tepat..?

a.Darurat

b.Gawat darurat✅

c.Gawat tidak darurat

d.Darurat tidak gawat

e.Tidak gawat tidak darurat.

14. Tengku Rafli

Sebutkan bagian apa saja yang ada di dalam otak,kecuali yaitu?...

A.cereblum

B.batang otak

C.cerebellum

D. Tulang tengkorak✅

E.jawaban A,B,C benar

Jawaban. D

15. Tatin Trismayanti


Ms. x riwayat kecelakaan lalu lintas saat ms. x dibawa ke IGD ms .x telah terpasang penyangga leher
(collar next) terlihat tidak sadar terdapat darah dalam mulut dan hidung ms. x dan nafas terdengar suara
mengorok manakah hal yang harus anda prioritaskan terlebih dahulu

A. Memasang jalan nafas buatan lewat mulut (gudel)

B, memastikan tingkat kesadaran klien Dengan cara memanggil

C. Melakukan section ke dalam hidung dan mulut

D. Memastikan GCS

E. Mencari sumber pendarahan dan membersihkan darahnya

jawab : A

Rika Fatmala

16. An. B 17 tahun masuk UGD dengan riwayat luka bakar, BB pasien 60 Kg, luas luka bakar 40 %, maka
kebutuhan cairan pasien berdasarkan rumus Baxter pada 8 Jam pertamaadalah?

a. 4000 ml

b. 4800ml ✅

c. 2400 ml

d. 2000 ml

e. 4500 ml

17. Wilia hendra ayu

Pasien datang ke ruangan UGD dalam keadaan tidak sadar dari tanda dan gejala pasien terlihat seperti
keracunan apa tindakan yang pertama harus dilakukan perawat?

A. Memasang gudel dan NGT, bilas dengan air atau cairan norit dan pasien di telungkupkan✅

B. Berikan pencahar dan klisma

C. Memberi nafas buatan tetapi bukan mulut ke mulut ( mouth to mouth)

D. Beri injeksi epineprin dosis 03


,3-0,4 mg per IM

E. Beri injeksi furosenid 40 Ng prIV

Jawaban : A

18. Tori Rizki

Ny. X berumur 30 tahun dengan hipoglikemi, masuk ke ruang UGD dalam kondisi penurunan kesadaran.
Klien membuka mata dengan cubitan di kelopak mata, dan mampumenepis cubitan tersebut dengan
tangan kanannya dan saat diajak bicara hanya erangankesakitan yang keluar dari mulut klien. Berapakah
skor GCS yang tepat pada pasientersebut ?A. E2V4M5

B. E2V3M4✅

C. E2V3M5

D. E3V2M5

E. E2V2M5

Jawaban : B

19. Luthfiyah Salsabilah

Seorang laki laki berusia 60 tahun di antar sama istrinya karena tidak terbagungkan dari tidurnya dari
kajian ini bermula klien ketika dibagungkan dari tidur siang ,tetapi klien tidak meberikan respon juga,
saat di lakukan pengkajian diperoleh data psien penderita diabetes tipe 2 dan cirosis hepatis 2 tahun lalu
,vital sign dan GCS menurun. Apakah tindakan yangtepat pada klien tersebut..?

A. Pasang monitor EKG

B.Lakukan kompresi jantung ✅

C.Pasang infus Nacl 0.9% atau 0.45%d.

D.Berikan oksigen 2-4 liter permenit

E. Berikan terapi oksigen

20. Aditia Sulistio


Peran perawat kritis itu banyak salah satu nya yaitu dengan cara mengarahkan, merencanakan serta
mengorganisasikan dari tim kesehatan sehingga pemberian pelayanan kesehatan dapat terarah sesuai
dengan kebutuhan klien, yang disebut dengan peran perawat sebagai..

A. Fasilitator

B. Edukator

C. Koordinator ✅

D. Kolaborator

E. Konsultan

21. Susilawati

Seorang lansia dibawa kerumah sakit diduga stroke setelah terjatuh dikamar mandi, TTV menunjukkan
Td. 210/140 mmHg Nadi. 110 x/menit, Respirasi. 18x/menit. Hasil analisa gas darah menunjukkan pH
7,30 , paCO2 52, HCO3 20. Masalah yang dialami lansia pada kasus di atas adalah...

A. Asidosis respiratorik

B. Alkalosis respiratorik

C. Asidosis metabolik

D. Gabungan asidosis metabolik dan respiratorik✅

E. Gabungan alkalosis dan respiratorik

Anda mungkin juga menyukai