Anda di halaman 1dari 19

PROPOSAL

PERMOHONAN BANTUAN SOSIAL PEMBANGUNAN

Diajukan Kepada Yth.


GUBERNUR JAWA TIMUR

PEKERJAAN : Pengaspalan Jalan


LOKASI : Desa Sebaung Kecamatan Gending Kabupaten Probolinggo

KELOMPOK MASYARAKAT

“UNGGUL JAYA”
DESA SEBAUNG KECAMATAN GENDING
KABUPATEN PROBOLINGGO
TAHUN 2022
KELOMPOK MASYARAKAT (POKMAS)
“UNGGUL JAYA”
DESA SEBAUNG KECAMATAN GENDING KAB. PROBOLINGGO

Kepada
Nomer : 34/POKMAS.UJ/IV/2022 Yth. Bapak Gubernur
Lampiran : 1 (SATU) Berkas Propinsi Jawa Timur
Prihal : Permohonan Bantuan Jl. Pahlawan no. 110
Pengaspalan Jalan di
SURABAYA

Dengan hormat,
Yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : ROMLI, S.Pd
Pekerjaan : ketua Kelompok
Lembaga : Kelompok Masyarakat/ POKMAS “UNGGUL JAYA”
Alamat : Desa Sebaung Kecamatan Gending Kab. Probolinggo

NO. Telp :

Bersama ini kami sampaikan proposal bantuan Dana, sehubungan desa kami
sangat membutuhkan Pembangunan Dan Peningkatan Infratruktur Desa, khususnya
sarana/prasarana berupa pengaspalan jalan Desa Sebaung Kecamatan Gending Kab.
Probolinggo .

Mengigat sarana/prasarana dimaksud sangat di butuhkan karena merupakan


salah satu prasarana utama kegiatan perekonomian dan sosial masyarakat, maka
dengan ini kami berharap kepada Bapak untuk berkenan mempertimbangkan
permohonan bantuan ini demi kepentingan masyarakat di Desa kami, sedangkan jenis
kegiatan dan rencananya anggaran biaya sebagaimana terlampir.

Sebagai bahan pertimbangan, berikut terlampir syarat-syarat antara lain :

1. Uraian Proposal
2. SK Pokmas yang dikeluarkan oleh kepala Desa setempat
3. Struktur pengurus Lengkap
4. Foto copy KTP pengurus Pokmas
5. Usulan RAB sementara da Gambar Teknis
6. Denah Lokasi
7. Foto Lokasi
KELOMPOK MASYARAKAT (POKMAS)
“UNGGUL JAYA”
DESA SEBAUNG KECAMATAN GENDING KAB. PROBOLINGGO

Berkenan dengan perihal diatas, maka kami atas nama kepala Desa dan
masyarakat Desa Sebaung Kecamatan Gending Kab. Probolinggo , dengan ini mohon
kepada Bapak Gubernur Jawa Timur berkenaan untuk memberikan dana guna
pembangunan yang dimaksud.

Demikian permohonan ini kami dan atas perhatian serta kebijakan Bapak
Gubernur kami sampaikan terima kasih.

Probolinggo, 10 Oktober 2022


Mengetahui,
Kepala Desa Sebaung Ketua POKMAS “UNGGUL JAYA”

UGIK ARIE HARMINTO ROMLI, S.Pd


KELOMPOK MASYARAKAT (POKMAS)
“UNGGUL JAYA”
DESA SEBAUNG KECAMATAN GENDING KAB. PROBOLINGGO

PROPOSAL
PERMOHONAN PENGASPALAN JALAN
1. Dasar Pemikiran
Berdasarkan kegiatan di lapangan, saran prasarana dan serta infrastruktur
sangatlah memprihatinkan bagi masyarakat Desa Sebaung Kec. Gending Kab.
Probolinggo. Pada Waktu Musim Penghujan, saran infrastruktur yang tidak
mamadai tersebut diperparah kerusakannya sehingga sangat menghambat jalanya
perekonomian yang ada di Desa Sebaung Kec. Gending Kab. Probolinggo,
tentunya hal tersebut menjadikan hambatan bagi faktor perekonomian yang ada.

2. Latar Belakang
Pendudukan Desa Sebaung Kec. Gending Kab. Probolinggo masih tertinggal
disebabkan mata pencariannya 80 % di sektor pertanian dan perdagangan.
Pertumbuhan ekonomi lokal. Dengan adanya infrastuktur yang rusak dan kurang
memadai serta adanya sebagian dusun yang masih terisolir dan sulitnya
masyarakat ke tempat pusat pemasaran karena tidak adanya perbaikan
infrastruktur.
Dengan adanya bantuan infrastruktur Desa diharapkan untuk dapat
meningkatkan nilai tambah dari produk yang dihasilkan penduduk Desa Sebaung,
salah satu upaya adanya penyediaan infrastruktur Desa.
Penyediaan infrastruktur Desa ini ditujukan untu mendukung kegiatan sosial
budaya yang ada, sehingga diharapkan berdampak pula dalam segi ekonomi yang
merupakan faktor-faktor penting dalam pengembangan Desa. Tercapainya sasaran
dan tujuan bantuan infrastruktur ini diharapkan dapat meningkatkan kesejahteraan
masyarakat, menunjang keindahan makam Desa dan produksitas masyarakat Desa
serta akan memperkuat komoditi ekonomi desa yang potensial untuk berkembang.
3. Maksud
Seiring dengan pertumbuhan dan perkembangan kota di jawa timur umumnya
untuk kabupaten Probolinggo khususnya, kami sebagai warga yang sedang
membenahi lingkungan dalam segala hal agar tidak tertinggal dari desa lainnya,
sehingga pembangunan infrastruktur dapat segera teratasi. Sebagai tujuan cita-cita
akhir pembangunan ini adalah unuk kesejahteraan dan kesetaraan kehidupan
masyarakat secara umum menurut standart IPM.
4. Tujuan
1. memberikan kemudahan hubungan ke Desa tetangga kepada masyarakat
Desa Sebaung
KELOMPOK MASYARAKAT (POKMAS)
“UNGGUL JAYA”
DESA SEBAUNG KECAMATAN GENDING KAB. PROBOLINGGO

2. menguranggi pengeluaran masyarakat


3. meningkatkan peran serta masyarakat dalm pembangunan di Desanya
4. meningkatkan pendapatan masyarakat, karena ikut di dalam pelaksanaan
kegiatan pembangunan
5. Sasaran Kegiatan
Sasaran dari pelaksanaan bantuan pembangunan infrastruktur ini adalah :
tersedianya infrastruktur Desa yang sesuai dengan kebutuhan masyarakat handal,
berkelanjutan dan berwawasan lingkungan.
6. Jenis Kegiatan

Pengaspalan Jalan

7. Penutup

Demikian proposal usulan rencana kegiatan saran / prasarana berupa


pengaspalan jalan, dengan besar harapan semoga bapak mengabulkan dan
sebelumnya kami sampaikan terima kasih.

Probolinggo , 10 Oktober 2022


Mengetahui, Ketua Pokmas
Kepala Desa Sebaung “UNGGUL JAYA”

UGIK ARIE HARMINTO ROMLI, S.Pd


KELOMPOK MASYARAKAT (POKMAS)
“UNGGUL JAYA”
DESA SEBAUNG KECAMATAN GENDING KAB. PROBOLINGGO

BERITA ACARA
Keputusan musyawarah kelompok masyarakat (POKMAS) “UNGGUL JAYA”
yang ada di Desa Sebaung Kecamatan Gending Kab. Probolinggo, pada hari Senin
tanggal 03 Oktober 2022 telah melaksanakan musyawarah untuk usulan program
Bantuan Dana Pemerintah Provinsi Tahun Anggaran 2022.

Musyawarah itu dihadiri oleh Kepala Dsa Barungggagah da tokoh mmasyarakat


sebagai daftar terlampir dalam musyawarah tersebut memperoleh kesepakatan usulan
pembangunan pengaspalan jalan di Desa Sebaung kecamatan Gending Kabupaten
Probolinggo .

1. Program : kelompok Masyarakat (POKMAS) “UNGGUL JAYA”


2. Pekerjaan : Pengaspalan Jalan
3. Lokasi : Desa Sebaung Kec. Gending Kab. Probolinggo
4. Sumber dana : APBD PROVINSI JAWA TIMUR
5. Tahun Anggaran 2022

Demikian berita acara musyawarah kelompok masyarakat (POKMAS) “UNGGUL


JAYA” ini dibuat untuk dipergunakan sebagai mana mestinyadan apabila dikemudian
hari ternyata terdapat kekeliruan akan diadakan perubahan.

Probolinggo , 10 Oktober 2022


Kepala Desa Sebaung

UGIK ARIE HARMINTO


KELOMPOK MASYARAKAT (POKMAS)
“UNGGUL JAYA”
DESA SEBAUNG KECAMATAN GENDING KAB. PROBOLINGGO

BERITA ACARA PEMBENTUKAN PENGURUS


KELOMPOK MASYARAKAT “UNGGUL JAYA”
DESA SEBAUNG KECAMATAN GENDING KABUPATEN PROBOLINGGO

Pada hari Senin, tanggal 02 Oktober 2022 kami yang bertanda tangan di bawah
ini, melalui forum musyawarah pembentukan pengurus kelompok masyarakat,
bertempat di Desa Sebaung Kecamatan Gending Kabupaten Probolinggo . Pengurus
kelompok masyarakat “ UNGGUL JAYA ” Desa Sebaung Kecamatan Gending
Kabupaten Probolinggo dipilih secara musyawarah dengan penuh tangung jawab tanpa
ada tekanan dari pihak manapun.
Hasil dari musyawarah desa tersebut di tetapkan :
NO NAMA ALAMAT JABATAN
1. ROMLI, S.Pd Desa Sebaung kecamatan Ketua
Gending
2. ANDIK HARYANTO Desa Sebaung kecamatan Sekertaris
Gending
3. IMAM Desa Sebaung kecamatan Bendahara
Gending
4. SAMSUL ARIFIN Desa Sebaung kecamatan Anggota
Gending
5. AHMAD FATHONI Desa Sebaung kecamatan Anggota
Gending
6. SAMI’AN Desa Sebaung kecamatan Anggota
Gending
7. CUNG MUHYI Desa Sebaung kecamatan Anggota
Gending

Kami yang bertanda tangan selaku pengurus kelompok masyarakat “ UNGGUL


JAYA “ Desa Sebaung Kecamatan Gending Kabupaten Probolinggo dengan ini
menyatakan :
1. Bahwa dalam rangka meningkatkan penyelengaraan kagiatan kegiatan di Desa
Sebaung Kecamatan Gending Kab. Probolinggo secara berdaya menghasilkan
guna perlu membina dan melestarikan nilai-nilai kehidupan masyarakat
khususnya kegiatan gotong royongan dan kekeluargaan dalam ikut serta
membantu kelancaran pembangunan di Desa Sebaung Kec. Gending Kab.
Probolinggo dalam wadah kelompok masyarakat.
KELOMPOK MASYARAKAT (POKMAS)
“UNGGUL JAYA”
DESA SEBAUNG KECAMATAN GENDING KAB. PROBOLINGGO

2. Hasil pemilihan pengurus kelompok masyarakat, dalam rangka perlindungan dan


penanggung jawab kegiatan pelayanan masyarakat guna memfasilitasi
masyarakat dengan Pemerintah Desa.
Demikan berita acara ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

Probolinggo, 10 Oktober 2022

Mengetahui, Ketua,
Kepala Desa Sebaung

UGIK ARIE HARMINTO ROMLI, S.Pd


PEMERINTAH KABUPATEN
PROBOLINGGO
KECAMATAN GENDING
DESA SEBAUNG
DESA BARUNGGAGAH KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG
SURAT KEPUTUSAN
KEPALA DESA SEBAUNG KECAMATAN GENDING
NOMOR :…………………………….
TENTANG
PEMBENTUKAN KELOMPOK MASYARAKAT “UNGGUL JAYA” DESA
SEBAUNG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA DESA SEBAUNG
Menimbang : 1. Bahwa dalam rangka untuk lebih meningkatkan peran serta
masyarakat dalam pembangunan nasional, serta sebagai bentuk
patisipasi aktif dalam membantu tugas –tugas Pemerintah dalm
pembangunan, perlu melibatkan dan mengerakkan semua unsur
potensi yang ada sehingga dapt segera tercapai secara
berkesinambungan;
2. bahwa untuk mewujudkan peran serta tersebut perlu dibentuk
kelompok- kelompok kerja dari, oleh dan untuk masyarakat itu sendiri
dalm bentuk kelompok masyarakat (POKMAS) dengan Maksud unuk
mempermudah pembinaan, pengendalain, pengawasan serta
pencapaian tujuan secara maksimal;
3. bahwa sehubungan hal tersebut diatas, dipandang perlu untuk
menerbitkan Surat Keputusan Kepala Desa Sebaung sebagai
bentuk penetapannya;
Mengingat : 1. Undang-Undang No. 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah.
2. Undang-Undang No. 32 Tahun 2004 tentang Perimbangan
Keuangan antara pusat dan Daerah.
3. Peraturan pemerintah No. 72 Tahun 2005 tentang Desa.
4. Peraturan daerah kabupaten Probolinggo nomer 2 tahun 2006
tentang Organisasi dan Tata Pemerintah Desa.
5. Peraturan Daerah Kabupaten Probolinggo Nomor 3 Tahun 2006
tentang Tata Cara Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat
Desa dan lainnya.
6. peraturan daerah kabupaten Probolinggo Nomor 70 Tahun
2007
tentang petunjuk pelaksaan peraturan Daerah Probolinggo Nomor 3
Tahun 2006 tentang Tata Cara Pengangkatan dan Pemberhentian
Perangkat Desa dan lainnya.
Memperhatikan: Hasil Keputusan Rapat Kelompok Masyarakat di Desa Sebaung
tanggal 02 Oktober 2022 tentang rencana Pengaspalan Jalan oleh
Kelompok Masyarakat.
PEMERINTAH KABUPATEN
PROBOLINGGO
KECAMATAN GENDING
DESA SEBAUNG
DESA BARUNGGAGAH KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG
MEMUTUSKAN
Menerapkan :
PERTAMA : MEMBENTUK KELOMPOK MASYARAKAT ( POKMAS ) “UNGGUL
JAYA” DESA SEBAUNG KECAMATAN GENDING KABUPATEN
PROBOLINGGO YANG TERTUANG DALAM SEBUAH KEPUTUSAN
KEPALA DESA SEBAUNG DENGAN KEPENGURUSAN
SEBAGAIMANA TERLAMPIR KEPUTUSAN INI;
KEDUA : Menugaskan kepada kelompok masyarakat dimaksud untuk :
1. Menyusun perencanaan pengaspalan jalan di maksud untuk
melibatkan semua unsur masyarakat:
2. Membuat usulan kegiatan yang telah direncanakan tersebut kepada
Instansi / Lembaga yang disebabkan oleh tugas dan wewenang
melekat perencanaan dan pengnggagrannya;
3. Melaksankan pembangunannya dengan berpijak ke undang –
undang serta peraturan – perturan yang berlaku;
4. Membuat laporan tertulis secara berkala kepada kepala Desa
Sebaung sebagia bentuk peduli pengendalian dan pembinaan;
5. Membuat surat pertanggung jawaban terhadap pengelolaan
bantuan yang diterima kepada pihak yang berkepentingan sebagai
bentuk pertanggung jawabannya;
KETIGA : surat Keputusan ini berlaku sejak di tetapkan, dan apabila terdapat
kekeliruan dalam penetapannya akan diadakan perbaikan
sebagaimana mestinya;

Ditetapkan : Sebaung – Gending


Pada Tanggal : 02 Oktober 2022

KEPALA DESA SEBAUNG

UGIK ARIE HARMINTO

Salinan Surat Keputusan ini disampaikan kepada :


1. Bupati Probolinggo
2. Camat Gending di Gending
3. Yang Bersangkutan
4. Arsip
PEMERINTAH KABUPATEN
PROBOLINGGO
KECAMATAN GENDING
DESA SEBAUNG
DESA BARUNGGAGAH KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG
Nomor :
Lampiran POKMAS : SK KADES

PENGURUS
KELOMPOK MASYARAKAT “UNGGUL JAYA”
DESA SEBAUNG KEC. GENDING KAB. PROBOLINGGO

Pelindung : KEPALA DESA SEBAUNG


Ketua : ROMLI, S.PD
Bendahara : IMAM
Sekertaris : ANDIK HARYANTO
Anggota : 1. SAMSUL ARIFIN
2. AHMAD FATHONI
3. SAMI’AN
4. CUNG MUHYI

Ditetapkan di : Sebaung-Gending
Pada tanggal : 02 Oktober 2022
Kepala Desa Sebaung

UGIK ARIE HARMINTO


PEMERINTAH KABUPATEN
PROBOLINGGO
KECAMATAN GENDING
DESA SEBAUNG
DESA BARUNGGAGAH KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG
DAFTAR HADIR
MUSYAWARAH DESA / PEMBENTUKAN PENGURUS KELOMPOK MASYARAKAT
WARGA SEBAUNG KECAMATAN GENDING KABUPATEN PROBOLINGGO
NO NAMA JABATAN TANDA TANGAN
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.

Probolinggo , 02 Oktober
2022 Kepala Desa
Sebaung

UGIK ARIE HARMINTO


PEMERINTAH KABUPATEN
PROBOLINGGO
KECAMATAN GENDING
DESA SEBAUNG
DESA BARUNGGAGAH KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG

SURAT KETERANGAN DOMISILI POKMAS


NOMOR : 35/POKMAS.UJ/IV/2022

Yang bertanda tangan di bawah ini kepala Desa Sebaung Kecamatan


Gending Kabupaten Probolinggo menerangkan bahwa :

Nama pokmas : Pokmas “UNGGUL JAYA”


Alamat pokmas : Desa Sebaung Kec. Gending Kab. Probolinggo Nama
Ketua : ROMLI, S.PD

Dengan ini menerangkan, bahwa kelompok masyarakat (POKMAS) tersebut


benar-benar berdomisili di Desa Sebaung Kecamatan Gending Kabupaten
Probolinggo .

Demikian surat keterangan ini kami buat dengan sebenar – benarnya dan dapat
digunakan sebagaiman mestinya.

Probolinggo, 10 Oktober 2022


Mengetahui,
Kepala Desa Barnggagah

UGIK ARIE HARMINTO


PEMERINTAH KABUPATEN
PROBOLINGGO
KECAMATAN GENDING
DESA SEBAUNG
DESA BARUNGGAGAH KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG
SURAT PENGESAHAN
NOMOR : 36/POKMAS.UJ/IV/2022.

Memperhatika surat keputusan Dari Kepala Desa Sebaung Kecamatan


Gending Kabupaten Probolinggo , Dengan ini bahwa Nomor :
……………………………….. pada tanggal 02 Oktober 2022 tentang surat keputusan
pembentukan kelompok masyarakat (POKMAS) “UNGGUL JAYA” maka Camat
Gending Kabupaten Probolinggo Menegaskan :

Nama pokmas : pokmas “UNGGUL JAYA”


Alamat : Desa Sebaung Kec. Gending Kab. Probolinggo Nama
Ketua : ROMLI, S.Pd

Bahwa kelompok masyarakat (POKMAS) tersebut di atas tersebut benar-benar


dan sudah di sahkan oleh Camat Gending.

Demikian surat Pengesahan ini kami buat agar pihak yang berkepentingan dapat
mengetahuinya.

Probolinggo, 10 Oktober 2022


Mengetahui,
Camat Gending

MOHAMMAD SULHAN, S.Sos.,MM


Pembina
NIP. 19721017 199903 1 003
KELOMPOK MASYARAKAT ( POKMAS)
“UNGGUL JAYA”
DESA SEBAUNG KECAMATAN GENDING KABUPATEN PROBOLINGGO

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : ROMLI, S.Pd


Nama pokmas : pokmas “UNGGUL JAYA”
Alamat pokmas : Desa Sebaung Kec. Gending Kab. Probolinggo

Dengan ini menuyatakan bahwa Ketua kelompok masyarakat (POKMAS)


“UNGGUL JAYA” Tidak menerima Bantuan Hibah dari APBD Propinsi Jawa Timur
Secara Terus Menerus.

Demikian surat pernyataan ini kami buat dengan sebenar – benarnya dan
dapat digunakan sebagaiman mestinya.

Probolinggo, 10 Oktober 2022


Mengetahui, Ketua Kelompok
Kepala Desa Sebaung masyarakat (POKMAS)“UNGGUL JAYA”

UGIK ARIE HARMINTO ROMLI, S.Pd


KELOMPOK MASYARAKAT ( POKMAS)
“UNGGUL JAYA”
DESA SEBAUNG KECAMATAN GENDING KABUPATEN PROBOLINGGO

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : ROMLI, S.Pd


Jabatan : Ketua Kelompok Masyarakat (POKMAS) “UNGGUL JAYA”
Alamat : Desa Sebaung Kec. Gending Kab. Probolinggo

Dengan ini menyatakan bahwa tanah yang akan dilakukan pembangunan


pengaspalan jalan yang berlokasi di Desa Sebaung Kecamatan Gending Kabupaten
Probolinggo siap untuk dilakukan pengaspalan jalan dan tanah tersebut tidak dalam
sengketa.

Demikian surat pernyataan ini kami buat dengan sebenar – benarnya dan
dapat digunakan sebagaimana mestinya.

Probolinggo, 10 Oktober 2022


Mengetahui, Ketua Kelompok

Kepala Desa Sebaung Masyarakat (POKMAS)“UNGGUL JAYA”

UGIK ARIE HARMINTO ROMLI, S.Pd


KELOMPOK MASYARAKAT ( POKMAS)
“UNGGUL JAYA”
DESA SEBAUNG KECAMATAN GENDING KABUPATEN PROBOLINGGO

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : WIKDATUL WURRIH


Nama Pokmas : pokmas “UNGGUL JAYA”
Jabatan : ketua kelompok masyarakat (POKMAS) “UNGGUL
JAYA”
Alamat : Desa Sebaung Kec. Gending Kab. Probolinggo

Dengan ini menyatakan Desa Kami :

Tidak pernah Menerima Bantuan dari APBD Propinsi Jawa Timur 1 ( Satu) Tahun
anggaran 2018.

Demikian surat pernyataan ini kami buat dengan sebenar – benarnya dan
dapat digunakan sebagaimana mestinya.

Probolinggo, 10 Oktober 2022


Mengetahui, Ketua Kelompok

Kepala Desa Sebaung Masyarakat (POKMAS)“UNGGUL JAYA”

UGIK ARIE HARMINTO ROMLI, S.Pd


KELOMPOK MASYARAKAT ( POKMAS)
“UNGGUL JAYA”
DESA SEBAUNG KECAMATAN GENDING KABUPATEN PROBOLINGGO

Kegiatan : 1. Pengaspalan Jalan Desa (BURDA+Latasir), (P = 654,0 m ;L = 3.0 m )


Dengan Volume = 1.932m2

Jumlah
No Uraian Kegiatan Volume Satuan Harga Satuan
(Rp.)
1 2 3 4 5 6
I. Pembelian Material
a. Aspal 60,00 Drum 1.860.000,00 111.600.000,00
b. Kayu Bakar 34,00 M3 160.000,00 5.440.000,00
c. Batu pecah 2-3 cm 43,00 M3 325.000,00 13.975.000,00
d. Batu pecah 1-2 cm 16,00 M3 300.000,00 4.800.000,00
e. Agregat Latasir 37,00 M3 335.000,00 12.395.000,00
m. Papan Nama Kegiatan 1,00 Unit 150.000,00 153.000,00
n. Prasasti 1,00 Unit 250.000,00 250.000,00
II.
Tenaga : 31,00 Hok 75.000,00 2.325.000,00
a. Tukang 456,00 Hok 65.000,00 29.640.000,00
b. Pekerja 14,00 Hr 850.000,00 11.900.000,00
c. Walls 1,00 Ls 3.000.000,00 3.000.000,00
d. Mobilisasi & Demobilisasi
Walls
Sub. Total I dan II 195.475.000,00
III. Biaya Operasional
1. Makan dan Snack 35,00 Ok 30.000,00 1.050.000,00
sosialisasi & pembentukan
TPK 27,00 Ok 35.000,00 945.000,00
2. Makan Snack PBJ 16,00 Ok 35.000,00 560.000,00
3. Makan Dan Snack rapat
Pokmas &
Pemdes(persiapan 3,00 Ok 300.000,00 900.000,00
Pelaksanaan Dan 6.000,00
20,00 Lmbr 120.000,00
Pendataan Calon pekerja 3.000,00
15,00 Lmbr 45.000,00
4. Narasumber PBJ 55.000,00
5,00 Rim 275.000,00
5. Materai @6000 25.000,00
4,00 Buah 100.000,00
6. Materai @3000 4.500,00
13,00 Buah 58.500,00
7. HVS 80 gr 250,00
814,00 Lmbr 203.500,00
8. Odner Botol 110.000,00
3,00 330.000,00
9. Snel Hekter Pplastik Ok 74.000,00
2,00 148.000,00
10. Foto Copy Ok 45.000,00
2,00 90.000,00
11. Tinta Printer
12. PerjalananDinas Ke
Kabupaten
13. PerjalananDinas Ke
Kecamatan
Sub. Total III 4.525.000,00
Jumlah Total (I + II+ III) 200.000.000,00
IV. Swadaya
Alat :
Material :
Tenaga :
Sub Total IV
Jumlah Total (I + II + III+IV) 200.000.000,00
KELOMPOK MASYARAKAT ( POKMAS)
“UNGGUL JAYA”
DESA SEBAUNG KECAMATAN GENDING KABUPATEN PROBOLINGGO

Anda mungkin juga menyukai