Anda di halaman 1dari 2

Nama :Anjas Bahtiar

NIM :KHGC18058
Kelas:4B/S1.Keperawatan

A. Quesioner

No Pertanyaan Benar Salah


1 Kutu air/tinea pedis adalah penyakit yang di
sebabkan oleh bakteri ?
2 Penyakit kutu air/tinea pedis adalah penyakit
yang tidak menular ?
3 Factor yang menimbulkan kutu air/tinea
pedis adalah kulit yang terlalu kering/terlalu
basah ?
4 Kutu air/tinea pedis di karenakan oleh
keringat yang berlebihan/pemakaian sepatu
yang basa ?
5 Orang yang menjaga kebersihan dapat
terkena kutu air/tinea pedis ?
6 Kutu air/tinea pedis dapat sembuh dengan
mandi teratur ?
7 Kutu air/tinea pedis sering menyerang sela-
sela jari ?
8 Penyakit kutu air/tinea pedis tidak ada
kaitannya dengan kebersihan lingkungan ?
9 Kondisi tahannya daya tubuh mempengaruhi
terjadinya kutu air/tinea pedis ?
10 Pengobatan kutu air/tinea pedis
membutuhkan waktu penyembuhan 2
minggu ?

B. Lembar observasi

No Tindakan pencegahan Ya Tidak

1 Menjaga jari kaki tetap bersih


2 Mengganti kaus kaki secara rutin

3 Menghindari pemakaian sepatu yang sama secara


berturut-turut dalam beberapa hari

4 Menggunakan alas kaki di tempat umum

5 Hindari pemakaian sepatu secara bergantian dengan


orang lain

6 Perawatan kaki seperti menggunakan anti jamur


setiap hari
7 Jangan memakai sepatu orang lain

8 Memakai sepatu yang tidak ketat

9 Pastikan lingkungan sekitar bersih

10 Dan pastikan sistim imun kuat

Anda mungkin juga menyukai