Anda di halaman 1dari 6

MAKALAH QUENTINON TAGS

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Mata Kuliah Bahasa Inggris
Teknik

Disusun Oleh :

ILHAM RAUDUL SIREGAR


AYU ANDIRA
AL MUHREZI
SRI RAHMAYANI

FAKULTAS TEKNIK INFORMATIKA


UNIVERSITAS ASAHAN
2022
KATA PENGANTAR

puji dan syukur kami mengucapkan kehadirat allah swt,yang telah memberikan rahmat dan
karunian-Nya,semoga kami dapat menyelesaikan
segala makalah tanpa pertolongan-Nya tentunya kami tidak akan sanggup untuk
menyelesaikan makalah ini dengan baik.sholawat serta salam semoga terlimpah curahkan
kepada baginda tercinta kita yaitu nabi muhammad SAW yang kita nanti-nantikan
syafa’atnya diakhirat nanti.
kami mengucapkan syukur kepada allah swt atas limpah dan nikmat sehat-Nya baik itu
berupa sehat fisik maupun akal pikiran,sehingga kami mampu untuk menyelesaikan
pembuatan makalah dengan judul “ Question tags “
Kami tentu menyadari bahwa makalah ini masih jauh dari kata sempurna dan masih
banyak terdapat serta kekurangan didalamnya ,Tapi kami tentunya bertujuan untuk
menjelaskan atau memparkan point point dimakalah ini,sesuai dengan pengetahuan yang
kami proleh,baik dari buku maupun sumber-sumber yang lain.semoga semuanya memberikan
manfaat bagi kita.Bila ada kesalahan dalam penulisan atau kata kata didalam makalah ini,
kami seluruh dari kelompok 4 mohon maaf yang sebesar-besarnya.

Kisaran,oktober 2022

Penulis
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ...i
DAFTAR ISI......................................................................................iii

BAB l...................................................................................................1
PENDAHLUAN.................................................................................1
1.1 Latar Belakang...............................................................................1
1.2 Rumusan Masalah..........................................................................3
1.3 Tujuan penggunaan........................................................................3
1.4 fungsi penggunaan.........................................................................4

BAB ll..................................................................................................5
penjelasan pembelajaran......................................................................5
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Dalam istilah bahasa indonesia banyak sekali ungkapan-ungkapan dalam kalimat.Begitu juga
dengan istilah tata bahasa inggris tidak jauh beda dengan bahasa indonesia.Dalam bahasa
inggris juga banyak ungkapan-ungkapan yang sering dijumpai salah satunya adalah
Quenstion Tags yaitu ungkapan yang digunakan oleh seseorang untuk memberikan
pernyataan yang diminta orang lain yang diajak bicara,setuju atau menyetujui pendapatnya.
Dalam makalah ini kami akan membahas tentang pengertian dari question tags begitu
juga dengan pedoman pembuatan dari question tags itu sendiri.kami sangat berterimakasih
kepada ibu dosen selaku pembimbing kami dalam pembuatan makalah ini,dan kepada para
pembaca kami sangat mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun demi
kebaikan isi makalah ini.

A. Pengertian Question tags


Question tags adalah suatu kata atau ungkapan yang digunakan oleh seseorang untuk
memberikan pernyataan yang diminta orang lain yang diajak bicara,setuju atau menyetujui
dengan pendapatnya.
Dalam bahasa indonesia,mirip dengan kata”bukan”dalam suatu kalimat.
misalnya
-Jakarta ibu kota indonesia ?
-Bahasa inggris itu penting,bukan ?
1.2 Rumus masalah

A. Beberapa pedoman membuat Question tags


Pedoman 1
Apabila pernyataan positif,maka question tags-nya negatif(menyangkal)
Contoh:
1.we shall be late,shan’t we?
2.lt’s a nice day,isn’t it?
3.All can swim, can’t he?
4.she is reading a book isn’t she ?
5.Patimah omes late,doesn’ she ?

Pedoman 2
Apabila pernyataan negatif,maka question tags-nya positif
contoh:
1.All can not speak English,can’t she ?
2.She will not go home will she ?
3.Mary didn’t like swimming did she ?
4.we are not happy,are we ?
5.She doesn’t come late,does she ?
1.3 Tujuan penggunaan Question tags

penggunaan Question tags adalah untuk menanyakan informasi atau meminta persetujuan
kepada lawan bicara.Ketika kamu menggunakanya untuk menanyakan informasi,posisi
pembicara tidak tahu apakah informasi tersebut benar atau salah.

1.4 Fungsi penggunaan Question tags

Question tags adalah untuk membuat question atau pertanyaan,yang tujuanya untuk meminta
penegasan atau persetujuan

Anda mungkin juga menyukai