Anda di halaman 1dari 10

PEMERINTAH PROPINSI SUMATERA BARAT

DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH III AROSUKA
SMAN I BUKIT SUNDI
Jln. Muara Panas- Cupak Kode Pos : 27381 Telp. (0755) 21817

INSTRUMEN PENGAMATAN PRAKTIK PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran / Kelas : Matematika Wajib / XII IPA-2
Topik/Tema : KD. 3.1. Geometri Ruang
* Jarak antara Titik, Garis dan Bidang dalam
Ruang
Nama Guru : Surya Mutia Vera, S.Pd
Hari /Tanggal Pengamatan : Senin,22 Agustus 2022

Capaian Saran
Catatan
Aspek yang Diamati Pengamatan
Perbaikan PBM
1 2 3 Selanjutnya
I. Penerapan langkah-langkah pembelajaran
A.    Kegiatan Pendahuluan
Menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk
1 mengikuti proses pembelajaran 3 Mulai PBM 08.00

Memberi motivasi belajar peserta didik secara kontekstual


sesuai manfaat dan aplikasi materi ajar dalam kehidupan
2 sehari-hari, dengan memberikan contoh dan perbandingan 3
lokal, nasional dan internasional, serta disesuaikan
dengan karakteristik dan jenjang peserta didik

Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan


3 pengetahuan sebelumnya dengan materi yang akan 3
dipelajari

Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar


4 3
yang akan dicapai

5 Menyampaikan cakupan materi 3

6 Menyampaikan garis besar kegiatan yang akan dilakukan 3

Menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan


7 3
digunakan

B. Kegiatan Inti

Penggunaan Model Pembelajaran

Mampu untuk melaksanakan model pembelajaran yang


1 3
telah di rancang
2 Mampu menyesuaikan model dengan KD dan materi 3
Capaian Saran
Catatan
Aspek yang Diamati Pengamatan
Perbaikan PBM
1 2 3 Selanjutnya

3 Mampu menyesuaikan model dengan sintak pembelajaran 3

Penggunaan Metode Pembelajaran

Mampu untuk menggunakan metode sesuai dengan tujuan


1 3
pembelajaran yang telah di rumuskan

2 Mampu menyesuaikan metode dengan KD dan materi 3

Mampu menyesuaikan metode dengan sintak (langkah-


3 3
langkah) pembelajaran secara runut
Pemanfaatan media
Menunjukkan keterampilan dalam penggunaan media
1 2
belajar
sebaiknya
Melibatkan peserta didik dalam pemanfaatan media menggunakan
2 2 media yang
belajar
dapat
3 Media yang di gunakan sesuai dengan KD dan Materi 3 memotivasi/mem
ancing perhatian
siswa
Media yang di gunakan mampu menghasilkan pesan-
4 2
pesan yang menarik

Pemanfaatan sumber belajar dalam pembelajaran

1 Menggunakan buku/bahan ajar yang relevan 3


Tidak
2 Menggunakan media cetak dan elektronik 1 menggunakan in
focus/laptop
Presentasi
Mengkaitkan baiknya
materi dengan menggunakan
perhitungan lain laptop/in focus
3 Menggunakan alam sekitar 3
dalam
kehidupan
sehari-hari

4 Menggunakan sumber belajar lain yang relevan 3


Penerapan Pendekatan saintifik dalam Pembelajaran
a.     Sikap melalui proses afeksi

Proses pembelajaran yang dilakukan mampu


1 menumbuhkan sikap spiritual peserta didik ( berdoa, 3
mensyukuri, membaca salam, dll)
Proses pembelajaran yang dilakukan mampu
2 menumbuhkan sikap sosial peserta didik ( kerjasama, 3
menghormati, disiplin, tanggung jawab, dll)
b.    Pengetahuan dan keterampilan
Memfasilitasi dan menyajikan kegiatan bagi peserta didik
1 3
untuk mengamati
Memancing peserta didik untuk bertanya apa, mengapa
2 3
dan bagaimana
Capaian Saran
Catatan
Aspek yang Diamati Pengamatan
Perbaikan PBM
1 2 3 Selanjutnya
Menfasilitasi dan mengkondisikan kegiatan bagi peserta
3 3
didik untuk mengumpulkan informasi
Memfasilitasi dan menciptakan suasana bagi peserta didik
4 untuk mengasosiasikan data dan informasi yang 3
dikumpulkan
Menfasilitasi dan memberikankesempatan bagi peserta
5 didik untuk mengkomunikasikan pengetahuan dan 3
keterampilan yang diperolehnya
Merespon positif/ memberi penguatan setiap aktifitas
6 2
peserta didik
7 Menunjukkan sikap terbuka terhadap respons peserta didik 3
Menumbuhkan keceriaan atau antusiasme peserta didik
8 2
dalam belajar
Proses pembelajaran dapat menunjukan penumbuhan
9 3
Karater (PPK) peserta didik.
Pelaksanaan pembelajaran menggambarkan upaya
10 penumbuhan 4C (Creative, Critical thinking, 3
Communicative, dan Collaborative)

Proses pembelajaran menumbuhkan kemampuan berpikir


kritis, logis, reflektif, metakognitif, dan berpikir kreatif yang
merupakan kemampuan berpikir tingkat tinggi. Kurikulum
11 2013 juga menuntut materi pembelajarannya sampai 3
metakognitif yang mensyaratkan peserta didik mampu
untuk memprediksi, mendesain, dan memperkirakan
( Higher Order of Thinking Skill atau HOTS)

Penggunaan bahasa yang benar dan tepat dalam pembelajaran


1 Menggunakan bahasa lisan secara jelas dan lancar 3
2 Menggunakan bahasa tulis yang baik dan benar 3
Kesesuaian dengan waktu
Pelaksanaan tahap kegiatan pendahuluan, inti dan
1 2
penutup sesuai dengan yang di rencanakan di RPP

Waktu yang direncanakan sesuai dengan pelaksanaan


2 2
pembelajaran

C. Kegiatan Penutup
Penutup pembelajaran
Melakukan penilaian proses selama pembelajaran
1 3
berlangsung
2 Melakukan penilaian di akhir pembelajaran 2
Menfasilitasi dan membimbing peserta didik merangkum
3 3
materi pelajaran
Menfasilitasi dan membimbing peserta didik untuk
4 3
merefleksi proses dan materi pelajaran :
a.   aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang diperoleh
untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat 3
langsung maupun tidak langsung.
Capaian Saran
Catatan
Aspek yang Diamati Pengamatan
Perbaikan PBM
1 2 3 Selanjutnya
b.  memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
3
pembelajaran;
c.   melakukan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk
3
pemberian tugas, baik tugas individual maupun kelompok;
d.  menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran
3
untuk pertemuan berikutnya
e.   Menutup pelajaran dengan rasa syukur dan salam. 2
Jumlah 1 18 111 92.19858156028
Capaian Saran
Catatan
Aspek yang Diamati Pengamatan
Perbaikan PBM
1 2 3 Selanjutnya

Catatan terhadap Praktik Pembelajaran secara umum:

 Pada umumnya pelaksanaan PBM sudah sesuai dengan alur yang direncanakan, namun masih perlu
peningkatan dalam hal penggunaan media pembelajaran, sebaiknya menggunakan media (cetak dan
elektronik} sehingga dapat lebih memotivasi/memancing perhatian siswa

Rubrik Penilaian Pelaksanaan Pembelajaran

Penilaian Pelaksanaan Pembelajaran ini digunakan oleh pengamat untuk menilai kemampuan guru dalam melaksanakan
pembelajaran pada saat praktik pelaksanaan pembelajaran.

Langkah Peniaian:
1. Cermati format Penilaian Pelaksanaan Pembelajaran!
2. Berikan tanda cek (√) pada kolom pilihan 1 (Belum ada/Kelihatan), 2 Sudah ada/ muncul sebahagian atau 3 Kalau
lengkap/sempurna sesuai dengan penilaian Anda terhadap penyajian guru pada saat pelaksanaan pembelajaran!
3. Berikan catatan khusus atau saran perbaikan pelaksanaan pembelajaran!
4. Setelah selesai penilaian, hitung jumlah nilai.
5. Tentukan Nilai menggunakan rumus sbb: NILAI= Jumlah YA : 138* 100

PERINGKAT NILAI

90 < AB ≤
Amat Baik ( AB)
100
Baik (B) 80 < B ≤ 90
Cukup (C) 70 < C ≤ 80
Kurang (K) ≤ 70

Muara Panas, 22 Agustus 2022


Guru mata mata pelajaran Supervisor

Surya Mutia Vera, S.Pd Retno Herantiatun, S.Pd, M.Si


NIP. 19820112 200501 2 008 NIP. 196703291991012002
PEMERINTAH PROPINSI SUMATERA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH III AROSUKA
SMAN I BUKIT SUNDI
Jln. Muara Panas- Cupak Kode Pos : 27381 Telp. (0755) 21817

INSTRUMEN PENELAAHAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Mata Pelajaran / Kelas : Matematika Wajib / XII IPA-2


Topik/Tema : KD. 3.1. Geometri Ruang
: * Jarak antara Titik, Garis dan Bidang dalam
Ruang
Nama Guru : Surya Mutia Vera, S.Pd
Berilah tanda cek ( V) pada kolom skor (1, 2, 3 ) sesuai dengan kriteria yang tertera pada kolom tersebut! Berikan
catatan atau saran untuk perbaikan RPP sesuai penilaian Anda!

Komponen Hasil Penelaahan dan Skor


No. Catatan
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 1 2 3
Kurang Sudah
Identitas Mata Pelajaran Tidak Ada
Lengkap Lengkap
a. Satuan pendidikan, 3
A. b. Mata pela­jaran 3
c. Kelas/ semester 3
d. Materi pokok 3
e. Alokasi waktu 3
Tidak Sesuai Sesuai
Kompetensi Dasar dan Indikator
Sesuai Sebagian Seluruhnya
a. Kesesuaian KD dengan KI. 3
B. b. Indikator menggunakan kata kerja operasional 2
c. Indikator sesuai dengan kompetensi dasar yang
2
diukur.
d. Indikator aspek sikap, pengetahuan, dan keterampilan. 2

Kurang Sudah
Tujuan Pembelajaran Tidak Ada
Lengkap Lengkap

a. Tujuan Pembelajaran dirumuskan berdasarkan KD. 3

b. Tujuan Pembelajaran dirumuskan dengan


C. menggunakan kata kerja operasional (KKO) yang dapat 3
diamati dan diukur.

c. Tujuan Pembelajaran dirumuskan mencakup sikap,


3
pengetahuan dan keterampilan

d. Tujuan Pembelajaran menggambarkan Audience,


2 Tidak tertulis
Behaviore, Condition dan Degree
Kurang Sudah
Pemilihan Materi Pembelajaran Tidak Ada
Lengkap Lengkap
a. Sesuai dengan KD. 3
D.
b. Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik 3

c. Kesesuaian dengan alokasi waktu 3


Kurang Sudah
Metode Pembelajaran Tidak Ada
Lengkap Lengkap
a. Menggunakan metode untuk mewujudkan suasana
E. 1
yang menunjang pencapaian kompetensi dasar

b. Metode pembelajaran sesuai dengan karakteristik


2
peserta didik dan KD yang akan dicapai
Komponen Hasil Penelaahan dan Skor
No. Catatan
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 1 2 3
Kurang Sudah
Media Pembelajaran Tidak Ada
Lengkap Lengkap
F.
a. Memuat media pembelajaran berupa alat bantu proses
1
pembelajaran untuk menyampaikan materi pembelajaran
Kurang Sudah
Pemilihan Sumber Belajar Tidak Ada
Lengkap Lengkap
G.
a. Berupa buku, media cetak dan elektronik, alam
1
sekitar, atau sumber belajar lain yang relevan

Tidak Sesuai Sesuai


H. Langkah - Langkah Pembelajaran
Sesuai Sebagian Seluruhnya
Menampilkan kegiatan pendahuluan, inti, dan penutup dengan jelas.

a.        Kegiatan Pendahuluan


1). Menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik
3
untuk mengkuti proses pembelajaran
2). Memberi motivasi belajar peserta didik secara
kontekstual sesuai dengan manfaat dan aplikasi materi
ajar dalam kehidupan sehari – hari dengan memberikan
3
contoh dan perbandingan lokal, nasional dan
internasional, serta sesuai dengan karakteristik dan
jenjang peserta didik
3). Mengajukan pertanyaan yang mengaitkan
pengetahuan sebelumnya dengan materi yang akan di 1
pelajari.
4). Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi
1
dasar yang akan dicapai

5). Menyampaikan cakupan materi dan penjelasan


3
uraian kegiatan sesuai silabus

b.       Kegiatan Inti

1). Menggunakan model pembelajaran 2

2). Menggunakan metode pembelajaran 2

3). Menggunakan media pembelajaran yang disesuaikan


3
dengan karakteristik peserta didik
4). Menggunakan sumber belajar 2

5). Langkah – langkah dalam kegiatan Pembelajaran


3
mencerminkan pendekatan saintifik.

6). Langkah – langkah dalam kegiatan pembelajaran


disesuaikan dengan karakteristik kompetensi dan jenjang 3
pendidikan.

7). Tahapan Pembelajaran mendorong karakteristik


sikap peserta didik melakukan proses afeksi mulai dari
3
menerima, menjalankan, menghargai, menghayati
hingga mengamalkan.

8). Tahapan Pembelajaran mendorong pengetahuan


peserta didik melakukan aktifitas mengetahui,
3
memahami, menerapkan, menganalisis, mengevaluasi,
hingga mencipta.

9).Tahapan Pembelajaran mendorong keterampilan


peserta didik melalui kegiatan mengamati, menanya, 3
mencoba, menalar, menyaji dan mencipta.
Komponen Hasil Penelaahan dan Skor
No. Catatan
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 1 2 3
10). Tahapan Pembelajaran Keterampilan mendorong
peserta didik menghasilkan karya kreatif dan konstektual, 3
baik individual maupun kelompok.

11). Memberikan penguatan terhadap aktifitas positif


3
peserta didik.

12). Langkah langkah pembelajaran memuat Penguatan


3
Pendidikan Karakter (PPK).
13). Langkah langkah pembelajaran memuat 4C
(Creative, Critical thinking, Communicative, dan 3
Collaborative)
c.        Kegiatan Penutup
Memuat kegiatan refleksi berupa :
1). Bersama peserta didik mengevaluasi seluruh aktifitas
3
pembelajaran dan hasil serta manfaat yang di peroleh.
2). Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
3
pembelajaran .
3). Melakukan tindak lanjut dalam bentuk pemberian
3
tugas , baik tugas individual maupun kelompok.
4). Menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran
3
untuk pertemuan berikutnya.
Tidak Sesuai Sesuai
I. Penilaian
Sesuai Sebagian Seluruhnya
Menggunakan pendekatan penilaian autentik yang meliputi :
1). Menilai kesiapan peserta didik 3
2). Menilai proses pembelajaran 3
3). Menilai hasil belajar secara utuh 3
1
4). Rumusan soal / evaluasi merupakan kemampuan
berpikir dalam mengambil keputusan berdasarkan
3
fakta/informasi; dan mengkreasi merupakan kemampuan
berpikir dalam membangun gagasan/ide-ide. (HOTS)

Menggunakan Hasil penilaian digunakan untuk


2 merencanakan program perbaikan pembelajaran, 2
pengayaan, atau pelayanan konseling.

Menggunakan hasil penilaian autentik untuk


3 3
memperbaiki proses pembelajaran.

Jumlah 5 18 102 86.8055556

Komentar/Rekomendasi terhadap RPP secara umum


Pada umumnya sudah baik dalam mempersiapkan perencanaan pelaksanaan PBM, namun masih perlu
dilengkapi :
1. penulisan indikator KDnya
2. tujuan pembelajaran belum menampilkan KKO yang bisa diamati/diukur dan mengambarkan
Audience, Behaviore, Condition dan Degree
3. menuliskan metode, media dan sumber belajar yang digunakan
4. menuliskan pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelumnya dengan materi yang akan
dipelajari dan menjelaskan tujuan pembelajaran pada kegiatan pendahuluan
5. menampilkan penggunaan model, metode pembelajaran dan sumber belajar pada kegiatan inti
pembelajaran
6. menggunakan hasil penilaian untuk merencanakan program perbaikan pembelajaran pada penilaian
4. menuliskan pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelumnya dengan materi yang akan
dipelajari dan menjelaskan tujuan pembelajaran pada kegiatan pendahuluan
5. menampilkan penggunaan model, metode pembelajaran dan sumber belajar pada kegiatan inti
pembelajaran
6. menggunakan hasil penilaian untuk merencanakan program perbaikan pembelajaran pada penilaian

Komponen Hasil Penelaahan dan Skor


No. Catatan
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 1 2 3
Komponen Hasil Penelaahan dan Skor
No. Catatan
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 1 2 3

2. Periksalah RPP dengan seksama


3. Berikan nilai setiap komponen RPP dengan cara membubuhkan tanda cek (√) pada kolom pilihan
PERINGKAT NILAI
Amat Baik ( A) 90 ≤ A ≤ 100
Baik (B) 75 ≤ B < 90
Cukup (C) 60 ≤ C < 74
Kurang (K) < 60

Muara Panas, 22 Agustus 2022


Guru mata pelajaran Supervisor

Surya Mutia Vera, S.Pd Retno Herantiatun, S.Pd, M.Si


NIP. 19820112 200501 2 008 NIP. 196703291991012002

Anda mungkin juga menyukai