Anda di halaman 1dari 5

am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
PENETAPAN

R
Nomor 6/ Pid.Sus-Anak/ 2018/ PN.Dmk.

si
DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

ne
ng
Hakim Pengadilan Negeri Demak;

do
Membaca
gu Penetapan ketua Pengadilan Negeri Demak Nomor
6/Pid.Sus.Anak/2018/PN Dmk, tanggal 02 Agustus 2018 tentang perintah untuk
menerbitkan penetapan penghentian pemeriksaan perkara Nomor

In
A
6/Pid.Sus.Anak/2018/PN Dmk, dalam perkara Anak :

Nama lengkap : Ari Wibowo Bin Hadi Wursito;


ah

lik
Tempat lahir : Demak;
Umur/tanggal lahir : 18 Tahun / Minggu 04 Juni 2000;
am

ub
Jenis Kelamin : Laki-laki;
Kebangsaan : Indonesia;
Tempat tinggal : Dukuh Panjen Rt.01 Rw.04 Desa Kuripan Kecamatan
ep
k

Karangawen Kabupaten Demak;


ah

Agama : Islam;
R

si
Pekerjaan : Belum Bekerja;

ne
ng

Menimbang, bahwa oleh karena berdasarkan Penetapan ketua Pengadilan Negeri


Demak Nomor 6/Pid.Sus.Anak/2018/PN Dmk, tanggal 2 Agustus 2018 memerintahkan

do
gu

kepada Hakim untuk menerbitkan penetapan penghentian pemeriksaan perkara Nomor


6/Pid.Sus.Anak/2018/PN Dmk, maka proses pemeriksaan perkara anak Nomor
In
6/Pid.Sus.Anak/2018/PN Demikian harus dihentikan;
A

Memperhatikan, Pasal 12 ayat (3), ayat (4), ayat (5) Undang-Undang RI Nomor 11
ah

lik

Tahun 2012 tentang Sistem Peradilan Pidana Anak jo. Pasal 59 ayat (2) dan ayat (3)
Peraturan Pemerintah Nomor 65 Tahun 2015 tentang Pedoman Pelaksanaan Diversi dan
Penanganan Anak Yang Belum Berumur 12 (dua belas) tahun;
m

ub

MENETAPKAN :
ka

ep

1. Menghentikan proses pemeriksaan perkara Anak Nomor


6/Pid.Sus.Anak/2018/PN Dmk;
ah

es

2. Memerintahkan Panitera mengirimkan salinan Penetapan ini kepada Penuntut


M

Umum dan Anak/Orangtua;


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Ditetapkan di Demak,

si
Pada Tanggal 2 Agustus 2018
Hakim

ne
ng
NOVITA ARIE DWI RATNANINGRUM,SH,SpNot

do
gu

In
A
ah

lik
am

ub
ep
k
ah

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
PENETAPAN

R
6/Pid.Sus.Anak/2018/PN Dmk.

si
DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

ne
ng
Ketua Pengadilan Negeri Demak:
Setelahmembaca:

do
gu
1. Laporan dari Fasilitator Diversi Perkara Nomor. 6/Pid.Sus.Anak/2018/PN Dmk, tanggal
2 Agustus 2018, Perihal Laporan Hasil Diversi dalam perkara anak:

In
A
Nama lengkap : Ari Wibowo Bin Hadi Wursito;
Tempat lahir : Demak;
ah

Umur/tanggal lahir : 18 Tahun / Minggu 04 Juni 2000;

lik
Jenis Kelamin : Laki-laki;
Kebangsaan : Indonesia;
am

ub
Tempat tinggal : Dukuh Panjen Rt.01 Rw.04 Desa Kuripan Kecamatan
Karangawen Kabupaten Demak;
ep
Agama : Islam;
k

Pekerjaan : Belum Bekerja;


ah

2. Berita Acara Diversi Nomor: 6/Pid.Sus.Anak/2018/PN Dmk, tanggal 2 Agustus 2018;


R

si
3. Kesepakatan Diversi tanggal 2 Agustus 2018;
Menimbang, bahwa dari Laporan Fasilitator Diversi tanggal 2 Agustus 2018anak

ne
ng

pelaku dan anak korban telah dicapai Kesepakatan Diversi tanggal 2 Agustus 2018
dengan ketentuan sebagai berikut:

do
gu

Pasal 1

Bahwa anak dibebaskan dari Penahanan di Rumah Tahanan untuk dikembalikan


In
A

ke Orang tua anak.

Pasal 2
ah

lik

Bahwa pihak I mengaku bersalah dan memohon maaf atas perbuatannya yang
telah melakukan penganiayaan terhadap Pihak II, dan atas hal tersebut Pihak II
m

ub

memaafkan Pihak I.
ka

Pasal 3
ep

Bahwa Pihak I bersedia dan sanggup menanggung seluruh biaya pengobatan


ah

rumah sakit yang telah di keluarkan oleh pihak II, sebesar Rp. 300.000,- (tiga ratus ribu
R

rupiah).
es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Pasal 4

si
Semua kewajiban Pihak I sebagaimana dalam Pasal 2 sudah dipenuhi pada saat
kesepakatan ini ditandatangani yaitu pada hari ini Kamis tanggal 2 Agustus 2018.

ne
ng
Pasal 5

do
gu
Bahwa kesepakatan ini dibuat oleh para pihak tanpa adanya unsur paksaan,
kekeliruan dan penipuan dari pihak manapun.

In
A
Pasal 6
Bahwa dengan tercapainya kesepakatan ini, maka proses diversi perkara anak
ah

pelaku ARI WIBOWO Bin HADI WURSITO dinyatakan berhasil dan tidak dilanjutkan ke

lik
proses persidangan.
Menimbang, bahwa Kesepakatan Diversi tersebut telah memenuhi dan tidak
am

ub
bertentangan dengan peraturan perundang-undangan, sehingga beralasan untuk
dikabulkan;
ep
Memperhatikan Ketentuan Pasal 12, Pasal 52 ayat (5) Undang-undang Nomor 11
k

Tahun 2012 tentang Sistem Peradilan Pidana Anak dan undang-undang Nomor 8 Tahun
ah

1981 tentang Hukum Acara Pidana serta peraturan perundang-undangan lain yang
R

si
bersangkutan;
MENETAPKAN

ne
ng

1. Mengabulkan Permohonan Pemohon Hakim;


2. Memerintahkan Para Pihak untuk melaksanakan Kesepakatan Diversi;

do
gu

3. Memerintahkan Hakim untuk mengeluarkan Penetapan Penghentian Pemeriksaan


setelah Kesepakatan Diversi dilaksanakan seluruhnya;
4. Memerintahkan Panitera menyampaikan salinan penetapan ini kepada Hakim,
In
A

Pembimbing Kemasyarakatan, Anak/ Orang Tua, korban dan para saksi;


ah

lik

Ditetapkan di Demak
Pada tanggal: 02 Agustus 2018
m

ub

Ketua Pengadilan Negeri Demak


ka

ttd
ep

Dr. BAMBANG EKAPUTRA, S.H.M.H.


ah

NIP.: 19660618 199212 1 001


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
am

ub
ep
k
ah

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5

Anda mungkin juga menyukai