Anda di halaman 1dari 16

Kompetensi 1 : Mengenal karakteristik peserta didik

Nama Guru : Vivi Fitriani, S.Pd


Nama Penilai : Genta Arni, S.Pd
Sebelum Pengamatan
Tanggal 18 November 2015

Dokumen dan bahan lain Buku kontrol siswa


yang diperiksa
Guru memilih secara acak peserta didik dengan karakteristik
berbeda
Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru :

Guru mengenal karakteristik peserta didik melalui wawancara dengan guru tentang
kemampuan belajar siswa dan memberikan perlakuakn khusus terhadap siswa yang berbeda.
Salah satunya dengan mengatur posisi duduk peserta didik dengan mempertimbangkan
kemampuan daya tangkap dan kemampuan indra.

Tindak lanjut yang diperlukan:


Guru harus melakukan pendekatan kepada siswa apabila siswa mengalami permasalahan
dalam belajar dan mencari solusi yang terbaik.

Selama Pengamatan
Tanggal 19 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Pengamatan guru mengajar
yang diperiksa

Kegiatan/aktivitas guru dan peserta didik selama pengamatan:


1. Guru memberi kesempatan yang sama untuk berpartisipasi aktif dalam kegiatan diskusi
2. Guru melakukan pengecekkan secara rutin peserta didik yang aktif dalam diskusi
3. Guru menampung semua pendapat peserta didik dan memberikan arakan kepada peserta
didik

Tindak lanjut yang diperlukan:


Guru mencoba mengetahui penyebab penyimpangan perilaku peserta untuk mencegah agar
perilaku tersebut tidak merugikan peserta didik lainnya

Pemantauan
20 dan 26 November 2015
Tanggal
Dokumen dan Bahan lain yang Buku agenda guru
diperiksa

Guru mengelompokkan peserta didik berdasarkan karakteristiknya seperti kemampuan belajar, daya
tangkap indra, fisik dan tingkah laku.

Kompetensi 2 : Menguasai teori belajar dan prinsip-prinsip pembelajaran yang mendidik


Nama Guru : Vivi Fitriani, S.Pd
Nama Penilai : Genta Arni, S.Pd

Sebelum Pengamatan
Tanggal 18 November 2015

Dokumen dan bahan lain


RPP
yang diperiksa
Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru:
Guru mampu menjelaskan bahwa penyusunan RPP sebagai bahan persiapan untuk mengajar
dan mempermudah cara penyampaian kepada siswa agar tersusun secara sistematis.

Tindak lanjut yang diperlukan:


-

Selama Pengamatan
Tanggal 19 November 2015

Dokumen dan bahan lain


RPP dan Silabus
yang diperiksa

Kegiatan/aktivitas guru dan peserta didik selama pengamatan:


1. Guru melakukan apersepsi pembelajaran yang lalu
2. Guru memberi penguatan kembali tentang pembelajaran yang lalu
3. Guru memperhatikan tingkat pemahaman peserta didik terhadap materi pembelajaran
dengan memberikan pertanyaan setelah selesai menjelaskan materi pembelajaran

Tindak lanjut yang diperlukan:


Motivasi terhadap peserta didik agar lebih ditingkatkan

Setelah Pengamatan
Tanggal 20 November 2015

Dokumen dan bahan lain


RPP dan Silabus
yang diperiksa
Setelah Pengamatan: Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru
Guru menyampaikan materi pembelajaran sesuai dengan tujuan pembelajaran.

Tindak lanjut yang diperlukan:


Agar lebih ditingkatkan
Kompetensi 3 : Pengembangan kurikulum

Nama Guru : Vivi Fitriani, S.Pd


Nama Penilai : Genta Arni, S.Pd

Sebelum Pengamatan
Tanggal 18 November 2015

Dokumen dan bahan lain


RPP dan Silabus
yang diperiksa
Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru:
1. Guru menyusun RPP sudah sesuai dengan langkah-langkahnya
2. Guru membuat RPP sudah sesuai dengan silabus

Tindak lanjut yang diperlukan:


-

Selama Pengamatan
Tanggal 19 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Buku Agenda Guru
yang diperiksa

Kegiatan/aktivitas guru dan peserta didik selama pengamatan:


1. Guru menyampikan materi dengan lancer dan jelas
2. Guru menyampaikan materi yang diajarkan sesuai dengan usia, latar belakang, dan
tingkat pembelajaran peserta didik
3. Guru menyampaikan materi pembelajaran sudah sesuai dengan kurikulum

Tindak lanjut yang diperlukan:


Agar lebih ditingkatkan

Setelah Pengamatan
Tanggal 20 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Instrumen Guru
yang diperiksa
Setelah Pengamatan: Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru
Guru sudah mempersiapkan RPP dan silabus untuk pembelajaran pada pertemuan berikutnya

Tindak lanjut yang diperlukan:


-
Kompetensi 4 : Kegiatan Pembelajaran yang Mendidik

Nama Guru : Vivi Fitriani, S.Pd


Nama Penilai : Genta Arni, S.Pd

Sebelum Pengamatan
Tanggal 18 November 2015

Dokumen dan bahan lain


RPP
yang diperiksa
Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru
Guru menyusun kegiatan pembelajaran yang dikembangkan pada RPP sesuai dengan kurikulum

Tindak lanjut yang diperlukan:


-

Selama Pengamatan
Tanggal 19 November 2015

Dokumen dan bahan lain


RPP
yang diperiksa

Kegiatan/aktivitas guru dan peserta didik selama pengamatan:


1. Guru menyesuaikan kemampuan peserta untuk berkonsentrasi dalam menerima
pelajaran
2. Guru menyikapi kesalahan yang dilakukan oleh peserta didik sebagai tahapan proses
pembelajaran
3. Guru memperhatikan siswa yang kurang aktif dalam pembelajaran diskusi

Tindak lanjut yang diperlukan:


Motivasi terhadap siswa agar lebih ditingkatkan

Setelah Pengamatan
Tanggal 20 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Instrumen Guru
yang diperiksa
Setelah Pengamatan: Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru
Guru sudah menyelesaikan materi pembelajaran melalui diskusi kelompok

Tindak lanjut yang diperlukan:


Perhatikan juga sikap dan tingkah laku siswa dalam pembelajaran sebagai acuan untuk
penilaian sikap
Kompetensi 5 : Memahami dan mengembangkan potensi

Nama Guru : Vivi Fitriani, S.Pd


Nama Penilai : Genta Arni, S.Pd
Sebelum Pengamatan
Tanggal 18 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Data Siswa dan Buku Penilaian
yang diperiksa
Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru
Guru dapat memahami dan mengembangkan potensi siswa, melalui data siswa yang diamati
dari hasil nilai yang diperoleh untuk mengukur kemampuan belajar siswa.

Tindak lanjut yang diperlukan:


Guru melakukan konsultasi kepada walikelas dan guru BK mengenai hasil belajar siswa
Selama Pengamatan
Tanggal 19 November 2015

Dokumen dan bahan lain


RPP, pengamatan guru mengajar didalam kelas
yang diperiksa

Kegiatan/aktivitas guru dan peserta didik selama pengamatan:


1. Guru memperhatikan setiap peserta didik tanpa memilih kelebihan tingkat kemampuan
siswa
2. Guru memimpin diskusi kelompok mengenai materi Metode Pengolahan Makanan dari
Ikan dan Daging
3. Guru memberikan waktu kepada siswa untuk diskusi materi Metode Pengolahan
Makanan dari Ikan dan Daging
4. Guru memperhatikan siswa yang aktif dan pasif dalam diskusi
5. Guru menganalisa hasil belajar dengan memberikan tugas dan latihan mandiri di kelas

Tindak lanjut yang diperlukan: -


Setelah Pengamatan
Tanggal 20 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Instrumen guru
yang diperiksa
Setelah Pengamatan: Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru
Guru mampu memahami potensi siswa melalui diskusi kelompok, Tanya jawab untuk
mengukur keberhasilan terhadap materi yang disajikan

Tindak lanjut yang diperlukan: -


Pemantauan
Tanggal 21 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Buku nilai
yang diperiksa

Buku nilai telah dikerjakan dengan baik

Kompetensi 6 : Komunikasi dengan peserta didik


Nama Guru : Vivi Fitriani, S.Pd
Nama Penilai : Genta Arni, S.Pd

Sebelum Pengamatan
Tanggal 18 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Instrument dan jurnal guru
yang diperiksa
Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru
1. Guru memberikan kesempatan untuk siswa bertanya
2. Guru memberikan kesempatan kepada siswa menjawab pertanyaan dari guru

Tindak lanjut yang diperlukan:


Guru dapat menggunakan teknik bertanya variasi sesuai dengan kondisi siswa ketika menerima
materi pembelajaran

Selama Pengamatan
Tanggal 19 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Pengamatan dalam kelas
yang diperiksa

Kegiatan/aktivitas guru dan peserta didik selama pengamatan:


1. Guru memberi salam kepada siswa
2. Guru menanyakan kehadiran siswa
3. Guru melakukan apersepsi tentang pentingnya materi yang di diskusikan pada hari ini
4. Guru meminta kepada kelompok yang presentasi untuk maju kedepan kelas dan
mempersiapkan materi yang akan di diskusikan
5. Guru meminta siswa lain untuk duduk berkelompok sesuai nkelompok masing-masing
6. Guru memperhatikan siswa yang aktif bertanya dan siswa yang menjawab pertanyaan
7. Guru menguatkan kembali setiap pertanyaan yang dirasa kurang tepat

Tindak lanjut yang diperlukan:


-

Setelah Pengamatan
Tanggal 20 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Instrumen dan jurnal guru
yang diperiksa
Setelah Pengamatan: Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru
Komunikasi antara guru dan siswa dalam proses pembelajaran diskusi sudah sesuai dengan
yang diharapkan, karena guru merespon setiap Tanya jawab siswa dalam diskusi dan
memberikan penguatan dalam pertanyaan yang kurang tepat
Tindak lanjut yang diperlukan:
Agar lebih ditingkatkan
Kompetensi 7 : Penilaian dan evaluasi

Nama Guru : Vivi Fitriani, S.Pd


Nama Penilai : Genta Arni, S.Pd

Sebelum Pengamatan
Tanggal 18 November 2015

Dokumen dan bahan lain


RPP, agenda guru, buku kontrol siswa dan alat penilaian
yang diperiksa
1. Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru
2. Alat penilaian yang dibuat oleh guru belum sesuai dengan tujuan pembelajaran diskusi
3. Guru sudah memanfaatkan perangkat pembelajaran yang tersusun secara sistematis
sesuai dengan urutan dalam RPP
4. Guru belum melaksanakan penilaian dengan berbagai jenis yang terdapat pada RPP

Tindak lanjut yang diperlukan:


Deskripsikan setiap tindakan terhadap peserta didik pada buku agenda guru

Setelah Pengamatan
Tanggal 20 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Instrument guru
yang diperiksa
Setelah Pengamatan: Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru
1. Guru menganalisa hasil penilaian untuk menidentifikasi KD yang sulit
2. Guru melakukan remedial
3. Guru mengkomunikasikan hasil penilaian kepada pesrta didik
4. Guru memberikan penguatan pada materi yang telah diajarkan kepada siswa

Tindak lanjut yang diperlukan:


Agar lebih ditingkatkan
Kompetensi 8 : Bertindak sesuai dengan norma agama, hukum, sosial dan kebudayaan
nasional Indonesia

Nama Guru : Vivi Fitriani, S.Pd


Nama Penilai : Genta Arni, S.Pd

Sebelum Pengamatan
Tanggal 18 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Instrument guru
yang diperiksa
Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru
Guru memperlakukan sama peserta didik, tidak membeda-bedakan antar suku, agama dan
budaya

Tindak lanjut yang diperlukan:


-

Pemantauan
Tanggal 19 November 2015

Dokumen dan Bahan lain yang diperiksa Instrumen dan Agenda Guru

Guru selalu menanamkan nilai-nilai sosial dan kebudayaan kepada peserta didik serta melaksanakan
gotong royong, melihat teman sakit dan ditimpa musibah dan mengingatkan kepada siswa untuk selalu
mematuhi peraturan yang berlaku
Kompetensi 9 : Menunjukkan pribadi yang dewasa dan teladan

Nama Guru : Vivi Fitriani, S.Pd


Nama Penilai : Genta Arni, S.Pd

Sebelum Pengamatan
Tanggal 19 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Instrumen guru
yang diperiksa
Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru
Guru mampu mengelola pembelajaran yang membuktikan bahwa guru dihormati oleh peserta
didik, sehingga semua peserta didik selalu memperhatikan guru dan berpartisipasi aktif dalam
proses pembelajaran.

Tindak lanjut yang diperlukan:


-

Pemantauan
Tanggal 20 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Agenda Guru dan buku kontrol siswa
yang diperiksa
Catatan dan Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru
(catat kegiatan yang dilakukan)
1. Guru bertingkah laku sopan dalam berbicara, berpenampilan, dan berbuat terhadap
semua peserta didik, orang tua, dan teman sejawat.
2. Guru berperilaku baik untuk mencitrakan nama baik sekolah
3. Guru mau membagi pengalamannya dengan teman sejawat, termasuk mengundang
mereka untuk mengobservasi cara mengajarnya dan memberikan masukan.
Kompetensi 10: Etos kerja, tanggung jawab yang tinggi, dan rasa bangga menjadi guru

Nama Guru : Vivi Fitriani, S.Pd


Nama Penilai : Genta Arni, S.Pd

Selama Pengamatan
Tanggal 19 dan 20 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Instrument guru piket, program pembina OSIS
yang diperiksa

 Kegiatan/aktivitas guru dan peserta didik selama pengamatan:


 Buku piket selalu diisi dengan rapi
 Guru mempersiapkan tugas yang akan dititipkan kepada guru piket pada saat yang
bersangkutan ada tugas lain
 Guru melaksanakan kegiatan OSIS sesuai dengan program yang telah disusun

Tindak lanjut yang diperlukan:


Pengelolaan terhadap peserta didik yang terlambat agar lebih ditingkatkan

Pemantauan
19 November 2015
Tanggal

Dokumen dan Bahan lain yang diperiksa Daftar Hadir Guru

Kehadiran guru sangat bagus


Kompetensi 11: Bersikap inklusif, bertindak obyektif, serta tidak diskriminatif

Nama Guru : Vivi Fitriani, S.Pd


Nama Penilai : Genta Arni, S.Pd

Pemantauan
Tanggal 18 dan 19 November 2015

Dokumen dan Bahan lain yang Agenda guru, buku kontrol siswa
diperiksa

Guru tidak membeda-bedakan kemampuan, ekonomi dan keadaan fisik peserta didik
Guru memiliki hubungan yang harmonis dan akrab dengan peserta didik

Selama Pengamatan
Tanggal 19 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Buku Agenda Guru dan Pengamatan terhadap guru
yang diperiksa

Kegiatan/aktivitas guru dan peserta didik selama pengamatan:


1. Guru bersikap terbuka dengan siswa
2. Guru berinteraksi dengan peserta didik untuk menarik perhatian siswa dikelasnya
dengan cara pendekatan kepada siswa tentang materi yang belum paham
3. Guru menghargai proses dan hasil kerja siswa yang dianggap baik dengan pekerjaan
yang memuji
4. Guru memberikan perhatian yang sama terhadap peserta didik

Tindak lanjut yang diperlukan:


-
Kompetensi 12: Komunikasi dengan sesama guru, tenaga pendidikan, orang tua peserta
didik, dan masyarakat

Nama Guru : Vivi Fitriani, S.Pd


Nama Penilai : Genta Arni, S.Pd

Pemantauan

Tanggal 18 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Buku kasus siswa dan Buku Agenda Guru
yang diperiksa
Catatan dan Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru
(catat kegiatan yang dilakukan):

Guru memiliki buku kasus siswa


Guru sering berkomunikasi secara lisan dengan guru BK tentang kemajuan hasil belajar siswa
Guru aktif dalam melaksanakan kegiatan Non pembelajaran
Kompetensi 13: Penguasaan materi struktur konsep dan pola pikir keilmuan yang
mendukung mata pelajaran yang diampu

Nama Guru : Vivi Fitriani, S.Pd


Nama Penilai : Genta Arni, S.Pd

Sebelum Pengamatan
Tanggal 18 November 2015

Dokumen dan bahan lain


RPP
yang diperiksa
Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru
Materi yang terdapat dalam RPP yang dibuat oleh guru bersangkutan sudah sesuai dengan
kurikulum

Tindak lanjut yang diperlukan:


-

Selama Pengamatan
Tanggal 19 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Pengamatan guru dalam kelas
yang diperiksa

Kegiatan/aktivitas guru dan peserta didik selama pengamatan:


1. Guru menguasai materi pembelajaran
2. Guru menjelaskan materi pembelajaran dengan lancar
3. Guru mengidentifikasi materi pembelajaran yang dianggap sulit
4. Guru melakukan perencanaan dan pelaksanaan pembelajaran sesuai dengan RPP
5. Guru melaksanakan kegiatan pembelajaran berdasarkan kerangka topic yang dibahas
6. Guru merespon pendapat dari siswa
7. Guru merespon pertanyaan dari siswa

Tindak lanjut yang diperlukan:


-
Kompetensi 14: Mengembangkan keprofesian melalui tindakan reflektif

Nama Guru : Vivi Fitriani, S.Pd


Nama Penilai : Genta Arni, S.Pd

Pemantauan
Tanggal 19 November 2015

Dokumen dan bahan lain


Agenda Guru
yang diperiksa
Catatan dan Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru
(catat kegiatan yang dilakukan)

Guru dapat memanfaatkan TIK dalam pembelajaran, berkomunikasi dan pelaksanaan PKB.
Lampiran 1 C
REKAP HASIL PENILAIAN KINERJA GURU KELAS/MATA PELAJARAN

a. Nama : Vivi Fitriani, S.Pd


NIP : 19780901 200801 2 006
Tempat/Tanggal Lahir : Padang Panjang,1 September 197
Pangkat/Jabatan/Golongan : Penata Muda,Tk.I,III/b
TMT sebagai guru : 01 Januari 2008
Masa Kerja : 9 Tahun 01 Bulan
Jenis Kelamin : L/P
Pendidikan Terakhir/Spesialisasi : S 1/ Pendidikan Bahasa Inggris

Program Keahlian yang diampu : Mengajar Bahasa Inggris


b. Nama Instansi/Sekolah : SMPN 3 Pariangan
Telp / Fax : (0752) 544504
Kelurahan : Tabek
Kecamatan : Pariangan
Kabupaten/kota : Tanah Datar
Provinsi : Sumatera Barat

Periode penilaian Formatif Tahun


Sumatif v 2015
01 Januari 2015 sampai 31 Desember 2015
Kemajuan

NO KOMPETENSI NILAI *)
A. Pedagogik
1. Menguasai karakteristik peserta didik 3
2. Menguasai teori belajar dan prinsip-prinsip pembelajaran yang mendidik 4
3. Pengembangan kurikulum 4
4. Kegiatan pembelajaran yang mendidik 4
5. Pengembangan potensi peserta didik 3
6. Komunikasi dengan peserta didik 3
7. Penilaian dan evaluasi 3
B. Kepribadian
Bertindak sesuai dengan norma agama, hukum, sosial dan kebudayaan
8. 4
nasional
9. Menunjukkan pribadi yang dewasa dan teladan 4
10. Etos kerja, tanggung jawab yang tinggi, rasa bangga menjadi guru 3
C. Sosial
11. Bersikap inklusif, bertindak obyektif, serta tidak diskriminatif 4
Komunikasi dengan sesama guru, tenaga kependidikan, orang tua, peserta
12. 3
didik, dan masyarakat
D. Profesional
Penguasaan materi, struktur, konsep dan pola pikir keilmuan yang
13. 3
mendukung mata pelajaran yang diampu
14. Mengembangkan keprofesionalan melalui tindakan yang reflektif 3
Jumlah (Hasil penilaian kinerja guru) 47
*) Nilai diisi berdasarkan laporan dan evaluasi PK Guru. Nilai minimum per kompetensi = 1 dan
nilai maksimum = 4

Tabek, November 2015

Guru yang Dinilai Penilai Kepala Sekolah

VIVI FITRIANI, S.Pd GENTA ARNI, S.Pd Drs. WEFI ENARDI


NIP. 19780901 200801 2 006 NIP. 19660706 199412 2 00 1 NIP. 19550403 198202 1 003
Lampiran 1D

FORMAT PENGHITUNGAN ANGKA KREDIT PK GURU KELAS/MATA PELAJARAN

c. Nama : Widya Lestari, S.Pd


NIP : 19821202 20101 2 021
Tempat/Tanggal Lahir : Dalam Koto/ 02 Desember 1982
Pangkat/Jabatan/Golongan : Penata Muda, Guru Pertama, III/a
TMT sebagai guru : 01 Januari 2010
Masa Kerja : 5 Tahun 00 Bulan
Jenis Kelamin : L/P
Pendidikan Terakhir/Spesialisasi : S 1/ Pendidikan Teknik Elektronika
Konsentrasi Teknik Informatika Komputer
Program Keahlian yang diampu : T I K danPrakarya

d. Nama Instansi/Sekolah : SMPN 1 Padang Ganting


Telp / Fax : (0752) 574964
Kelurahan : Koto Gadang
Kecamatan : Padang Ganting
Kabupaten/kota : Tanah Datar
Provinsi : Sumatera Barat

Nilai PK GURU Kelas/Mata Pelajaran 50

Konversi nilai PK GURU ke dalam skala 0 – 100 sesuai Permenneg PAN &
RM No. 16 Tahun 2009 dengan rumus
89,29
Nilai PKG
Nilai PKG ( 100)= × 100
Nilai PKG tertinggi
Berdasarkan hasil konversi ke dalam skala nilai sesuai dengan peraturan
tersebut, selanjutnya ditetapkan sebutan dan persentase angka kreditnya Baik = 100%

Perolehan angka kredit (untuk pembelajaran) yang dihitung berdasarkan


rumus berikut ini.
10,5
Angka Kredit satu tahun = (AKK – AKPKB – AKP) x (JM/JWM) x NPK
4

Tabek, November 201

Guru yang Dinilai Penilai Kepala Sekolah

VIVI FITRIANI, S.Pd GENTA ARNI, S.Pd Drs. WEFI ENARDI


NIP. 19780901 200801 2 006 NIP. 19660706 199412 2 00 1 NIP. 19550403 198202 1 003

Anda mungkin juga menyukai