Anda di halaman 1dari 11

KIMIA ANALISIS I

DESTILASI
KELOMPOK 2
yang kita bahas!
DESTILASI

Definisi
Prinsip pemisahan
Pembagain Jenis
Teknik Melakukan Metodenya
definisi DESTILASI
APA SIH DESTILASI ITU ?
Destilasi adalah proses memanaskan benda cair atau
padat hingga berubah menjadi uap yang disalurkan
ke dalam bejana yang terpisah, kemudian
dikondensasikan dengan pendingin.
PRINSIP KERJA DESTILASI
gimana sih cara kerja destilasi itu ?
Prinsip kerja penyulingan (distilasi) didasarkan pada perbedaan titik didih dari
dua zat atau lebih yang bercampur. Partikel zat yang satu mendidih, lalu
menguap, sedangkan zat yang lainnya tidak/belummenguap
jenis-jenis destilasi
Destilasi sederhana, untuk memisahkan dua cairan dengan titik didih yang
berbeda secara signifikan. Contoh: air dan alkohol.

Destilasi fraksional (destilasi bertingkat), untuk memisahkan cairan yang titik


didihnya berdekatan (perbedaan kurang dari 20℃), dengan pemanasan secara
bertahap dari rendah ke tinggi. Contoh: minyak mentah dan komponen-
komponen di dalamnya.

Destilasi uap, untuk memisahkan kandungan yang peka panas, yang titik
didihnya mencapai 200℃. Contoh: minyak tumbuhan (citrus, eukaliptus, dan
lain sebagainya)
Destilasi vakum, untuk memisahkan senyawa yang nggak stabil, yang bisa
terurai sebelum mencapai titik didihnya atau campuran yang titik didihnya di
atas 150℃. Contoh: minyak bumi diolah dengan destilasi vakum menjadi bahan
baku lilin, komponen aspal, serta kandungan solar.
teknik melakukan metodenya
1. Destilasi Sederhana
Destilasi sederhana, Jenis destilasi
sederhana biasanya melalui cara
menaikan suhu, sehingga menjadikan
tekanan uapnya ada diluar cairan
ataupun tekanan atmosfer ataupun
titik didih normal
2. Destilasi Fraksional
Jenis destilasi ini untuk memisahkan
komponen cair, sebanyak 2 maupun lebih
dari larutannya bdasarkan perbedaan titik
didihnya. dengan pemanasan secara
bertahap dari rendah ke tinggi
3. Destilasi Uap
Prosedur distilasi uap dilakukan dengan melewatkan gelembung uap
panas ke dalam campuran yang akan didistilasi, menurunkan titik didih
senyawa tersebut.
4. Destilasi Vakum
metode yang digunakan adalah dengan
menurunkan tekanan lebih rendah dari 1
atm, sehingga titik didih menjadi rendah
sehingga suhu yang digunakan untuk
mendestilasi tidak perlu terlalu tinggi.
terima kasih
sampai jumpa!

Anda mungkin juga menyukai