Anda di halaman 1dari 6

MAKALAH

VISI DAN MISI PANCASILA

Disusun Oleh :

1. Hariyanto(2215040022)
2. Rahmad Adi Santoso (2215040025)
3. Ridho Yogi Pratama (2215040011)
4. Tjut Nurul Mutia (2215040010)
5. Anisa Dwi Kalisma (2215040019)

KATA PENGANTAR

Pertama-tama kami panjatkan puja dan puji syukur atas rahmat dan ridho Allah SWT.
Karena tanpa Rahmat dan Ridhonya,kita tidak dapat menyelesaikan makalah ini dengaan baik
dan selesai tepat waktu.

1
Tidak lupa kami ucapkan terima kasih kepada bapak Suyoto, S.H.,M.M. selaku dosen
pengampu Kewarganegaraan yang membimbing kami dalam pengerjaan tugas makalah ini.
Kami juga mengucapkan terima kasih kepada teman-teman kami yang selalu setia membantu
dalam hal mengumpulkan data-data dalam pembuatan makalah ini. Dalam makalah ini kami
menjelaskan tentang Visi dan Misi Pancasila.

Mungkin dalam pembuatan makalah ini terdapat kesalahan yang belum kami ketahui.
Maka dari itu kami mohon saran dan kritik dari teman-teman maupun dosen. Demi tercapainya
makalah yang sempurna.

Kediri,19 September 2022

DAFTAR ISI

BAB 1...........................................................................................................................................................4
PENDAHULUAN...........................................................................................................................................4
A.Latar Belakang......................................................................................................................................4

2
B. Rumusan Masalah...............................................................................................................................4
1. Apa yang mendasari pentingnya pendidikan pancasila bagi mahasiswa ?......................................4
C. Tujuan Makalah...................................................................................................................................4
BAB 2...........................................................................................................................................................5
PEMBAHASAN.............................................................................................................................................5
Pengertian Pancasila................................................................................................................................5
Visi Pancasila.......................................................................................................................................5
Misi pancasila......................................................................................................................................5
BAB 3...........................................................................................................................................................6
PENUTUP.....................................................................................................................................................6
KESIMPULAN...........................................................................................................................................6
SARAN......................................................................................................................................................6
DAFTAR PUSTAKA........................................................................................................................................7

BAB 1
PENDAHULUAN

A.Latar Belakang.

Pancasila sebagai dasar filsafat negara Republik Indonesia. Ada beberapa hal yang perlu masa
zaman dahulu terkait sejarah indonesia sebelum proses dan setelah perumusan pancasila sebagai

3
dasar negara. Hal ini berkaitan dengan perjuangan kerajaan dalam mempertahankan ekstitensi
bangsa indonesia. Adapun kerajaan dan masa kebangkitan seperti kerajaan kutai, sriwijaya,
majapahit, dan masa kebangkitan indonesia. Pancasila juga merupakan sebagai dasar Negara
bangsa Indonesia hingga sekarang telah mengalami perjalanan waktu yang tidak sebentar, dalam
rentang waktu tersebut banyak hal atau peristiwayang terjadi menemani perjalanan Pancasila,
sehingga berdirilah pancasila seperti sekarang ini didepan semua bangsa Indonesia. Mulai
peristiwa pertama saat pancasila dicetuskan sudah menuai banyak konflik diinternal para
pencetusnya hingga sekarang pun di era reformasi dan globalisasi Pancasilamasih hangat
diperbincangkan oleh banyak kalangan berpendidikan terutama kalangan Politikdan mahasiswa.

Kebanyakan dari para pihak yang memperbincangkan masalah Pancasilaadalah mengenai awal
dicetuskan nya Pancasila tentang sila pertama. Memang dari sejarahawal perkembangan bangsa
Indonesia dapat kita lihat bahwa komponen masyarakatnyaterbentuk dari dua kelompok besar
yaitu kelompok agamais dalam hal ini didominasi oleh kelompok agama Islam dan yang kedua
adalah kelompok Nasionalis. Kedua kelompok tersebut berperan besar dalam pembuatan
rancangan dasar Negara kita tercinta ini.

B. Rumusan Masalah
1. Apa yang mendasari pentingnya pendidikan pancasila bagi mahasiswa ?

2. Apa tujuan diadakannya pendidikan pancasila di perguruan tinggi ?

C. Tujuan Makalah

1. Mengetahui hal-hal yang mendasari pentingnya pendidikan pancasila bagi mahasiswa.


2. Mengetahui apa tujuan dari pengajaran pendidikan pancasila dan pengaruh pendidikan
pancasila terhadap berbagai masalah di Indonesia.

BAB II
PEMBAHASAN

Pengertian Pancasila

Nama pancasila ini terdiri dari dua kata sansekerta. Panca berarti lima dan sila berarti
prinsip atau asas. Pancasila merupakan rumusan dan pedoman kehidupan berbangsa dan
bernegara bagi seluruh rakyat Indonesia.Menurut Notonegoro Pancasila adalah dasar falsafah
negara Indonesia, sehingga dapat diambil kesimpulan bahwa Pancasila merupakan dasar falsafah
dan ideologi negara yang diharapkan menjadi pandangan hidup bangsa Indonesia sebagai
pemersatu, lambang persatuan dan kesatuan serta sebagai pertahanan bangsa dan negara
Indonesia.

4
Menurut Muhammad Yamin Pancasila berasal dari kata panca yang berarti lima dan sila
yang berarti sendi, asas, dasar, atau pengaturan tingkah laku yang penting dan baik. Dengan
demikian pancasila merupakan lima dasar yang berisi pedoman atau aturan tentang tingkah laku
yang penting dan baik.Menurut Ir. Soekarno pancasila adalah isi jiwa bangsa Indonesia yang
turun menurun yang sekian abad lamanya terpendam bisu oleh kebudayaan barat. Dengan
demikian, Pancasila tidak saja falsafah negara, tetapi lebih luas lagi, yakni falsafah bangsa
Indonesia.

Visi Pancasila
Menjadi lembaga unggul dan terpercaya dalam pengembangan pengkajian dan
pembudayaan nilai-nilai pancasila dan UUD NRI tahun 1945 secara murni dan
konsekuen.

Misi pancasila
A. Mengembangkan dan membudayakan filsafat pancasila sebagai system ideologi
Negara kesatuan republic Indonesia.
B. Mengembangkan dan membudayakan pancasila dan UUD NRI tahun 1945 secara
murni dan konsekuen.
C. Mengembangkan kepribadian warga Negara Indonesia .
D. Mengembangkan pendidikan karakter dan pendidikan bangsa.

BAB III
PENUTUP

KESIMPULAN

Kita sebagai bangsa Indonesia yang memiliki Ideologi Pancasila, harus memahami apa
arti dari Pancasila itu sendiri, seperti kata Ir. Soekarno pancasila adalah isi jiwa bangsa
Indonesia. Maka dari itu Pancasila sebagai pandangan hidup suatu bangsa dan dasar negara
Republik Indoneesia. Pancasila telah melekat dan men darah daging pada masyarakat Indonesia.
Maka masyarakat Indonesia menjadikan Pancasila sebagai pedoman hidup ataupun menjadikan
Pancasila sebagai perjuangan utama oleh masyarakat bangsa Indonesia.

SARAN

Penulis menyadari bahwa makalah diatas banyak sekali kesalahan dan jauh dari
kesempurnaan. Penulis akan memperbaiki makalah tersebut dengan berpedoman pada banyak
sumber yang dapat dipertanggung jawabkan. Saran kami dalam makalah ini adalah untuk

5
menambah lagi wawasan bagi para pembaca agar kita sebagai bangsa Indonesia mampu
manjunjung tinggi dan mengamalkan setiap sila-sila pancasila.

DAFTAR PUSTAKA

(Tujuan et al., 1966)Tujuan, C., mengetahui Pancasila, U., mengetahui Gambar Sila-sila
Pancasila, U., mengetahui Pancasila Sebagai Dasar Negara, U., mengetahui Fungsi
Pancasila Sebagai Dasar Negara, U., & mengetahui Kedudukan Pancasila sebagai Dasar
Negara Manfaat Penulisan, U. D. (1966). B. Rumusan Masalah 1. Apa Itu Pancasila? 2.
Bagaimanakah Gambar Sila-sila Pancasila? 3. Bagaimanakah Pancasila Sebagai Dasar
Negara? 4. Apa Sajakah Fungsi Pancasila Sebagai Dasar Negara? 5. Bagaimanakah
Kedudukan Pancasila sebagai Dasar Negara? http://satujam.com/pancasila-dan-
lambangnya/
http://lab.pancasila.um.ac.id/profil/visi-misi/

Anda mungkin juga menyukai