Anda di halaman 1dari 9

am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
PUTUSAN

si
Nomor 453 K/Pid/2022
DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

ne
ng
MAHKAMAH AGUNG
memeriksa perkara tindak pidana pada tingkat kasasi yang dimohonkan

do
gu Penuntut Umum pada Kejaksaan Negeri Balangan, telah memutus perkara
Terdakwa:

In
A
Nama : Drs. ANSHARUDDIN, M.Si. alias ANSHAR
bin M. SIAS;
ah

Tempat Lahir : Anjir Marabahan;

lik
Umur/Tanggal Lahir : 63 tahun/13 Juli 1958;
Jenis Kelamin : Laki-Iaki;
am

ub
Kewarganegaraan : Indonesia;
Tempat Tinggal : Jalan A. Yani Komplek Perumnas RT 007,
ep
Kelurahan Paringin Timur, Kecamatan
k

Paringin, Kabupaten Balangan;


ah

Agama : Islam;
R

si
Pekerjaan : Mantan Bupati Balangan;

ne
Terdakwa tersebut tidak berada dalam tahanan;
ng

Terdakwa diajukan di depan persidangan Pengadilan Negeri


Banjarmasin karena didakwa dengan dakwaan sebagai berikut:

do
gu

Pertama : diatur dan diancam pidana dalam Pasal 378 KUHP; atau
Kedua : diatur dan diancam pidana dalam Pasal 372 KUHP;
In
A

Mahkamah Agung tersebut;


Membaca Tuntutan Pidana Penuntut Umum pada Kejaksaan Negeri
ah

Balangan tanggal 26 Agustus 2021 sebagai berikut:


lik

1. Menyatakan Terdakwa Drs. ANSHARUDDIN, M.Si., alias ANSHAR bin M.


SIAS secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana
m

ub

“Penipuan”, sebagaimana diatur dan diancam pidana melanggar Pasal


ka

378 KUHP;
ep
ah

es

Hal. 1 dari 9 hal. Putusan Nomor 453 K/Pid/2022


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa Drs. ANSHARUDDIN, M.Si. alias

si
ANSHAR bin M. SIAS dengan pidana penjara selama 2 (dua) tahun
dengan perintah agar Terdakwa ditahan;

ne
ng
3. Menyatakan barang bukti berupa:
1) 1 (satu) lembar cek Bank Kalsel Nomor CB076227 tertanggal 28

do
gu Agustus 2018 senilai Rp1.000.000.000,00 (satu miliar rupiah);
2) 1 (satu) lembar Surat Keterangan Penolakan (SKP) tertanggal 14
September 2018;

In
A
3) 1 (satu) lembar print out Rekening Koran Bank Kalsel No. Rek.
001.00.10.01990.8 a.n Muhamad Pazri, M.H., periode 1 Maret 2018
ah

lik
s.d. 20 Mei 2019;
4) 1 (satu) lembar Surat Keterangan Checkin Kamar 112 Hotel
am

ub
Banjarmasin International pada tanggal 2 April 2018 s.d. 5 April 2018
atas nama tamu Dwi Putra Husni;
Tetap terlampir dalam berkas perkara;
ep
k

5) 1 (satu) lembar kuitansi terima uang dari Bp Dwi Putra Husni sejumlah
ah

Rp1.000.000.000,00 (satu miliar rupiah) untuk pembayaran uang titipan


R

si
yang akan dikembalikan akhir bulan April ditandatangani
ANSHARUDDIN di Banjarmasin tanggal 2 April 2018;

ne
ng

6) 1 (satu) lembar Surat Kuasa Penuh dari Drs. ANSHARUDDIN, M.Si.,


kepada Dwi Putra Husnie untuk menyelesaikan masalah hutang

do
piutang Drs. ANSHARUDDIN, M.Si., terhadap H.Sufian Sauri yang
gu

sekarang sedang ditangani oleh Kepolisian Daerah Kalimantan Selatan


dibuat di Jakarta pada tanggal 17 Maret 2018 oleh pemberi kuasa Drs.
In
A

H. ANSHARUDDIN, M.Si;
7) 1 (satu) lembar Surat Nomor 001/IX/2018/S.1 tanggal 12 September
ah

lik

2018 perihal Peringatan (Somasi) Pertama dari Dwi Putra Husnie


Dipling kepada Drs. ANSHARUDDIN, M.Si;
m

ub

8) 1 (satu) lembar Surat Nomor 002/IX/2018/S.2 tanggal 20 September


2018 Perihal Peringatan (Somasi) Kedua dari Dwi Putra Husnie Dipling
ka

kepada Drs. ANSHARUDDIN, M.Si;


ep
ah

es

Hal. 2 dari 9 hal. Putusan Nomor 453 K/Pid/2022


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
9) 1 (satu) lembar Surat Nomor 003/IX/2018/S.3 tanggal 27 September

si
2018 perihal Peringatan (Somasi) Ketiga dari Dwi Putra Husnie Dipling
kepada Drs. ANSHARUDDIN, M.Si;

ne
ng
Dikembalikan kepada Dwi Putra Husni Dipling;
4. Menetapkan supaya Terdakwa membayar biaya perkara sebesar

do
gu Rp5.000,00 (lima ribu rupiah);
Membaca Putusan Pengadilan Negeri Banjarmasin Nomor 280/Pid.B/
2021/PN Bjm tanggal 30 September 2021, yang amar lengkapnya sebagai

In
A
berikut:
1. Menyatakan Terdakwa Drs. ANSHARUDDIN, M.Si alias ANSHAR bin M.
ah

lik
SIAS terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak
pidana, “Penipuan“;
am

ub
2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana
penjara selama 1 (satu) tahun;
3. Menyatakan barang bukti berupa:
ep
k

1) 1 (satu) lembar cek Bank Kalsel Nomor CB076227 tertanggal 28


ah

Agustus 2018 senilai Rp1.000.000.000,00 (satu miliar rupiah);


R

si
2) 1 (satu) lembar Surat Keterangan Penolakan (SKP) tertanggal 14
September 2018;

ne
ng

3) 1 (satu) lembar print out Rekening Koran Bank Kalsel No. Rek. 001.00.
10.01990.8 a.n. Muhamad Pazri, M.H., periode 1 Maret 2018 s.d. 20

do
Mei 2019;
gu

4) 1 (satu) lembar Surat Keterangan Checkin Kamar 112 Hotel


Banjarmasin International pada tanggal 2 April 2018 s.d. 5 April 2018
In
A

atas nama tamu Dwi Putra Husni;


Tetap terlampir dalam berkas perkara;
ah

lik

5) 1 (satu) lembar kuitansi terima uang dari Bp. Dwi Putra Husni sejumlah
Rp1.000.000.000,00 (satu miliar rupiah) untuk pembayaran uang titipan
m

ub

yang akan dikembalikan akhir bulan April ditandatangani


ANSHARUDDIN di Banjarmasin tanggal 2 April 2018;
ka

ep
ah

es

Hal. 3 dari 9 hal. Putusan Nomor 453 K/Pid/2022


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
6) 1 (satu) lembar Surat Kuasa Penuh dari Drs. ANSHARUDDIN, M.Si.,

si
kepada Dwi Putra Husnie untuk menyelesaikan masalah hutang
piutang Drs. ANSHARUDDIN, M.Si., terhadap H.SUFIAN SAURI yang

ne
ng
sekarang sedang ditangani oleh Kepolisian Daerah Kalimantan Selatan
dibuat di Jakarta pada tanggal 17 Maret 2018 oleh pemberi kuasa Drs.

do
gu H. ANSHARUDDIN, M.Si;
7) 1 (satu) lembar Surat Nomor 001/IX/2018/S.1 tanggal 12 September
2018 Perihal Peringatan (Somasi) Pertama dari Dwi Putra Husnie

In
A
Dipling kepada Drs. ANSHARUDDIN, M.Si;
8) 1 (satu) lembar Surat Nomor 002/IX/2018/S.2 tanggal 20 September
ah

lik
2018 Perihal Peringatan (Somasi) Kedua dari Dwi Putra Husnie Dipling
kepada Drs. ANSHARUDDIN, M.Si;
am

ub
9) 1 (satu) lembar Surat Nomor 003/IX/2018/S.3 tanggal 27 September
2018 Perihal Peringatan (Somasi) Ketiga dari Dwi Putra Husnie Dipling
kepada Drs.ANSHARUDDIN, M.Si;
ep
k

Dikembalikan kepada Saksi Dwi Putra Husni;


ah

4. Menetapkan agar Terdakwa dibebani untuk membayar biaya perkara


R

si
sejumlah Rp5.000,00 (lima ribu rupiah);
Membaca Putusan Pengadilan Tinggi Banjarmasin Nomor 202/PID/

ne
ng

2021/PT.BJM tanggal 19 November 2021, yang amar lengkapnya sebagai


berikut:

do
- Menerima permintaan banding Penasihat Hukum Terdakwa dan
gu

permintaan banding Penuntut Umum;


- Membatalkan Putusan Pengadilan Negeri Banjarmasin Nomor 280/Pid.B/
In
A

2021/PN Bjm tanggal 30 September 2021 yang dimohonkan banding;


MENGADILI SENDIRI
ah

lik

1. Menyatakan penuntutan perkara pidana atas nama Terdakwa Drs.


ANSHARUDDIN, Msi., alias ANSHAR bin SIAS dinyatakan tidak dapat
m

ub

diterima;
2. Membebankan biaya perkara dalam kedua tingkat peradilan kepada
ka

Negara;
ep
ah

es

Hal. 4 dari 9 hal. Putusan Nomor 453 K/Pid/2022


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Membaca Akta Permohonan Kasasi 17/Akta Pid/2021/PN Bjm yang

si
dibuat oleh Panitera pada Pengadilan Negeri Banjarmasin, yang
menerangkan bahwa pada tanggal 6 Desember 2021, Penuntut Umum pada

ne
ng
Kejaksaan Negeri Balangan mengajukan permohonan kasasi terhadap
Putusan Pengadilan Tinggi Banjarmasin tersebut;

do
gu Membaca Memori Kasasi tanggal 15 Desember 2021 dari Penuntut
Umum pada Kejaksaan Negeri Balangan sebagai Pemohon Kasasi, yang
diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Banjarmasin pada tanggal 15

In
A
Desember 2021;
Membaca pula surat-surat lain yang bersangkutan;
ah

lik
Menimbang bahwa Putusan Pengadilan Tinggi Banjarmasin tersebut
telah diberitahukan kepada Penuntut Umum pada Kejaksaan Negeri
am

ub
Balangan pada tanggal 24 November 2021 dan Penuntut Umum tersebut
mengajukan permohonan kasasi pada tanggal 6 Desember 2021 serta
memori kasasinya telah diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri
ep
k

Banjarmasin pada tanggal 15 Desember 2021. Dengan demikian,


ah

permohonan kasasi beserta dengan alasan-alasannya telah diajukan dalam


R

si
tenggang waktu dan dengan cara menurut undang-undang, oleh karena itu
permohonan kasasi Penuntut Umum tersebut secara formal dapat diterima;

ne
ng

Menimbang bahwa alasan kasasi yang diajukan Pemohon Kasasi/


Penuntut Umum dalam memori kasasi selengkapnya termuat dalam berkas

do
perkara;
gu

Menimbang bahwa terhadap alasan kasasi yang diajukan Pemohon


Kasasi/Penuntut Umum tersebut, Mahkamah Agung berpendapat sebagai
In
A

berikut:
1. Bahwa alasan kasasi Penuntut Umum pada pokoknya menyatakan judex
ah

lik

facti/Pengadilan Tinggi Banjarmasin tidak menerapkan hukum atau


menerapkan hukum tidak sebagaimana mestinya, karena judex facti
m

ub

hanya mempertimbangkan keterangan Terdakwa dan mengesampingkan


alat bukti lain sehingga judex facti telah melakukan kekeliruan sehingga
ka

tidak menerapkan Pasal 183 KUHAP dan Putusan Nomor 7/Pdt.G/


ep

2019/PN Prn tanggal 5 Desember 2019 juncto Putusan Pengadilan


ah

es

Hal. 5 dari 9 hal. Putusan Nomor 453 K/Pid/2022


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Tinggi Banjarmasin Nomor 4/PDT/2020/PT BJM sudah memiliki kekuatan

si
hukum tetap;
2. Bahwa alasan kasasi Penuntut Umum tidak dapat dibenarkan karena

ne
ng
putusan judex facti/Pengadilan Tinggi yang membatalkan putusan judex
facti/Pengadilan Negeri dan menyatakan penuntutan perkara pidana atas

do
gu nama Terdakwa dinyatakan tidak dapat diterima, telah tepat dan tidak
salah dalam menerapkan hukum dengan pertimbangan sebagai berikut:
- Bahwa di persidangan terungkap fakta tentang adanya perbuatan

In
A
Saksi Dwi Putra Husnie Dipling meminjamkan kepada Terdakwa
pada tanggal 2 April 2018 di Hotel Rattan Inn Banjarmasin yang
ah

lik
disertai dengan tanda terima kuitansi, sebaliknya juga terdapat fakta
yang diungkap oleh Penasihat Hukum Terdakwa bahwa Terdakwa
am

ub
tidak pernah meminjam uang dari Saksi Dwi Putra Husnie Dipling
karena pada tanggal 2 April 2018 Terdakwa tidak berada di
Banjarmasin, tetapi berada di Kabupaten Balangan dalam suatu
ep
k

acara hingga malam hari, sehingga Terdakwa tidak mengakui


ah

kuitansi tanda terima tertanggal 2 April 2018;


R

si
- Bahwa di persidangan juga terungkap fakta bahwa pada tanggal 23
April 2019 terdapat penyerahan cek Bank Kalsel Nomor CB 076227

ne
ng

dari Terdakwa kepada Saksi Dwi Putra Husnie Dipling untuk


pembayaran utang berdasarkan kuitansi tertanggal 2 April 2018,

do
sebaliknya Penasihat Hukum Terdakwa juga dapat mengungkap
gu

fakta bahwa penyerahan cek terjadi pada tanggal 12 April 2018,


bukan pada tanggal 23 April 2018 karena pada tanggal 23 April 2018
In
A

Terdakwa berada di Jakarta dan penyerahan cek bukan untuk


pembayaran utang tetapi untuk pengurusan penyelesaian perkara
ah

lik

pidana Terdakwa atas laporan H. Supian Sauri;


- Bahwa cek Bank Kalsel Nomor CB 076227 tidak dapat dicairkan
m

ub

pada tanggal 28 Agustus 2018, karena Terdakwa pada tanggal 16


April 2018 telah mengalihkan dana pada rekening Bank Kalsel untuk
ka

pembayaran utang kepada H. Supian Sauri, dan Terdakwa tidak


ep

melakukan pendanaan lagi pada rekening tersebut karena Terdakwa


ah

es

Hal. 6 dari 9 hal. Putusan Nomor 453 K/Pid/2022


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 6
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
menyadari bahwa Saksi Dwi Putra Husnie Dipling bukanlah Anggota

si
Komisi Pemberantasan Korupsi yang dapat mengurus perkara tetapi
hanya security di PT Arutmin;

ne
ng
- Bahwa terdapat pula fakta bahwa Terdakwa telah melaporkan
perbuatan Saksi Dwi Putra Husnie Dipling, sehingga berdasarkan

do
gu Surat Pemberitahuan Perkembangan Hasil Penyidikan (SP2HP)
tanggal 9 Juli 2021 dan Surat Ketetapan Nomor
S.Tap/91.a-3/VII/2020 tanggal 9 Juli 2020 Saksi Dwi Putra Husnie

In
A
Dipling telah ditetapkan menjadi Tersangka;
- Bahwa selain terdapat fakta yang saling bertentangan tersebut juga
ah

lik
terdapat fakta bahwa antara Terdakwa dengan Pelapor Saksi Dwi
Putra Husnie Dipling sedang dalam sengketa keperdataan
am

ub
sebagaimana dalam Putusan Perkara Perdata Nomor
7/Pdt.G/2019/PN Pm tanggal 5 Desember 2019 juncto Putusan
Pengadilan Tinggi Banjarmasin Nomor 4/PDT/2020/PT BJM
ep
k

tertanggal 28 Februari 2020, yang hingga saat ini belum berkekuatan


ah

hukum tetap karena masih dalam pemeriksaan tingkat kasasi;


R

si
- Bahwa pokok sengketa dalam perkara perdata tersebut adalah
tentang gugatan perbuatan melawan hukum Tergugat (Saksi) Dwi

ne
ng

Putra Husnie Dipling yang telah mengaku sebagai Anggota Komisi


Pemberantasan Korupsi yang dapat menyelesaikan perkara

do
Terdakwa selaku Penggugat, juga tentang hubungan Penggugat dan
gu

Tergugat yang melahirkan cek Bank Kalsel Nomor CB 076227


tertanggal 28 Agustus 2018, serta tentang keabsahan kuitansi
In
A

peminjaman uang tertanggal 2 April 2018;


3. Bahwa oleh karena seluruh fakta yang terungkap dalam persidangan
ah

lik

pidana ternyata juga menjadi pokok sengketa dalam perkara perdata


sebagaimana Putusan Nomor 7/Pdt.G/2019/PN Pm tertanggal 5
m

ub

Desember 2019 juncto Putusan Pengadilan Tinggi Banjarmasin Nomor


4/PDT/2020/PT BJM tertanggal 28 Februari 2020 yang hingga kini belum
ka

berkekuatan hukum tetap, dan pula pihak dalam perkara perdata


ep

tersebut sama dengan pihak Pelapor dan Terdakwa dalam perkara ini,
ah

es

Hal. 7 dari 9 hal. Putusan Nomor 453 K/Pid/2022


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 7
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
maka merujuk pada Peraturan Mahkamah Agung Nomor 1 Tahun 1956

si
dan Surat Edaran Mahkamah Agung Nomor 4 Tahun 1980, maka hal
tersebut dapat dikategorikan sebagai prejudiciel geschill dalam bentuk

ne
ng
question prejudicielle au judgement, karena fakta yang terungkap dalam
persidangan a quo dan pokok sengketa keperdataan yang belum

do
gu berkekuatan hukum tetap mengandung perselisihan prayudisial, dengan
demikian berdasarkan Pasal 81 KUHP, telah tepat judex facti Pengadilan
Tinggi dengan kewenangannya menangguhkan pemeriksaan pidana ini

In
A
hingga adanya putusan perdata yang berkekuatan hukum tetap,
sekalipun Hakim pidana tidak terikat dengan putusan perdata;
ah

lik
4. Bahwa dengan demikian, telah tepat pula judex facti Pengadilan Tinggi
Banjarmasin menyatakan bahwa penuntutan tidak dapat diterima karena
am

ub
pemeriksaan perkara ini ditangguhkan hingga adanya putusan perdata;
Menimbang bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut, dan ternyata
pula, putusan judex facti dalam perkara ini tidak bertentangan dengan hukum
ep
k

dan/atau undang-undang, maka permohonan kasasi tersebut dinyatakan


ah

ditolak;
R

si
Menimbang bahwa karena penuntutan perkara a quo dinyatakan tidak
dapat diterima, maka biaya perkara pada seluruh tingkat peradilan dan pada

ne
ng

tingkat kasasi dibebankan kepada Negara;


Mengingat Pasal 81 KUHP, Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1981

do
tentang Hukum Acara Pidana, Undang-Undang Nomor 48 Tahun 2009
gu

tentang Kekuasaan Kehakiman dan Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1985


tentang Mahkamah Agung sebagaimana telah diubah dengan Undang-
In
A

Undang Nomor 5 Tahun 2004 dan Perubahan Kedua dengan Undang-


Undang Nomor 3 Tahun 2009 serta peraturan perundang-undangan lain
ah

lik

yang bersangkutan;
MENGADILI:
m

ub

- Menolak permohonan kasasi dari Pemohon Kasasi/PENUNTUT UMUM


PADA KEJAKSAAN NEGERI BALANGAN tersebut;
ka

ep
ah

es

Hal. 8 dari 9 hal. Putusan Nomor 453 K/Pid/2022


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 8
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- Membebankan biaya perkara pada seluruh tingkat peradilan dan pada

si
tingkat kasasi kepada Negara;
Demikianlah diputuskan dalam rapat musyawarah Majelis Hakim pada

ne
ng
hari Jumat, tanggal 20 Mei 2022 oleh Dr. H. Andi Abu Ayyub Saleh, S.H.,
M.H., Hakim Agung yang ditetapkan oleh Ketua Mahkamah Agung sebagai

do
gu Ketua Majelis, Dr. Sugeng Sutrisno, S.H., M.H., dan Jupriyadi, S.H., M.Hum.,
Hakim-Hakim Agung sebagai Hakim-Hakim Anggota, putusan tersebut
diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum pada hari dan tanggal itu juga,

In
A
oleh Ketua Majelis yang dihadiri Hakim-Hakim Anggota serta Emmy Evelina
Marpaung, S.H., Panitera Pengganti dengan tidak dihadiri oleh Penuntut
ah

lik
Umum dan Terdakwa.

Hakim-Hakim Anggota, Ketua Majelis,


am

ub
Ttd./ Ttd./
Dr. Sugeng Sutrisno, S.H., M.H. Dr. H. Andi Abu Ayyub Saleh, S.H., M.H.
Ttd./
Jupriyadi, S.H., M.Hum.
ep
k

Panitera Pengganti,
ah

Ttd./
R

si
Emmy Evelina Marpaung, S.H.

Untuk salinan

ne
ng

MAHKAMAH AGUNG R.I


a.n. Panitera,

do
gu

Panitera Muda Pidana Umum In


A

Dr. Yanto, S.H., M.H.


ah

lik

NIP. : 19600121 199212 1 001


m

ub
ka

ep
ah

es

Hal. 9 dari 9 hal. Putusan Nomor 453 K/Pid/2022


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 9

Anda mungkin juga menyukai