Anda di halaman 1dari 2

1.

Perbedaan pantun, syair, gurindam yaitu

Jumlah baris

Pada pantun, terdiri dari empat baris.

Pada syair, terdiri dari empat baris.

Pada gurindam, terdiri dari empat baris.

Jumlah kata

Pada pantun, terdiri dari 8-12 suku kata.

Pada syair, terdiri atas 8-14 suku kata.

Pada gurindam, terdiri atas 10-14 suku kata.

Struktur pantun

Pada pantun, baris pertama dan kedua berupa sampiran, baris ketiga dan baris ke empat berupa isi.

Pada syair, semua baris adalah isi.

Pada gurindam, isi atau maksud gurindam terdapat pada baris kedua berisi jawaban, akibat dari
masalah atau perjanjian pada baris pertama.

Rima akhir baris

Pada pantun, berirama a-b-a-b.

Pada syair, berirama a-a-a-a.

Pada gurindam, berirama a-a , b-b, c-c, dan seterusnya

Kandungan isi

Pada pantun berupa nasihat atau teguran secara tidak langsung dengan kata-kata yang menghibur.

Pada syair, berupa nasihat, filosofi hidup atau kata-kata mutiara.

Pada gurindam, berupa nilai-nilai kehidupan atau nilai-nilai moral.

Jadi, perbedaan pantun, syair, dan gurindam terletak pada

1. Jumlah baris pada tiap baitnya


2. Jumlah kata pada tiap barisnya
3. Struktur pantun
4. Rima pada akhir baris
5. Kandungan pada akhir baris

Persamaan pantun, syair, gurindam

1. Memiliki tujuan untuk menyampaikan ajaran atau nasihat


2. Merupakan puisi lama
3. Memiliki Rima yang akhir sama
4. Merupakan karya sastra sama
5. Terdiri dari bait-bait meskipun jumlah barisnya berbeda

Anda mungkin juga menyukai