Anda di halaman 1dari 9

Definisi Dan

Karakteristik
Dasar Dari
E-Commerce
Definisi Dan
Konsep
E-Commerce
▪ E-Commerce atau yang biasa disebut juga dengan
istilah Ecom atau Emmerce atau EC merupakan
pertukaran bisnis yang rutin dengan menggunakan
transmisi Electronic Data Interchange (EDI), email,
Definisi dan electronic bulletin boards, mesin faksimili, dan

Konsep Electronic Funds Transfer yang berkenaan dengan


transaksi-transaksi belanja di Internet shopping.
E-Commerce
▪ E-Commerce merupakan salah satu kegiatan
penyebaran, penjualan, pembelian, pemasaran
produk (barang dan jasa), dengan memanfaatkan
jaringan telekomunikasi seperti internet dan
jaringan komputer
▪ E-business dapat diartikan sebagai kegiatan berbisnis di Internet yang tidak saja meliputi
pembelian, penjualan dan jasa, tetapi juga dapat meliputi pelayanan pelanggan dan kerja
sama dengan rekan bisnis (baik individual maupun instansi).
▪ E-commerce merupakan transaksi bisnis yang berupa pembelian dan penjualan barang
serta jasa melalui internet yang meliputi transfer maupun serahterima kepemilikan hak atas
suatu barang atau jasa dengan menggunakan internet.
Kegiatan E-Commerce

▪ E-commerce itu sendiri adalah semua kegiatan


pendistribusian, pembelian, penjualan, pemasaran
barang atau jasa dengan menggunakan sistem
elektronik atau televisi, website, atau
menggunakan jaringan komputer lainnya
▪ E-commerce mampu melibatkan transfer dana
elektronik, pertukaran data elektronik, sistem
manajemen inventaris otomatis, dan sistem
pengumpulan data otomatis.
Keuntungan E-commerce :
1. Menurunkan biaya operasional tempat
penjualan/toko
2. Transaksi dapat dilakukan 24 jam
3. Banyak kupon belanja yang ditawarkan
4. Jangkauan pasar yang luas

Kerugian E-commerce :
1. Waktu pengiraman barang lebih banyak
2. Proses kerusakan barang membutuhkan waktu
yang lumayan lama dalam proses pelaporan
3. Banyak masyarakat yang belum familiar dengan
transaksi digital
4. Jangkauan akses internet masih belum maksimal
khsusunya untuk daerah-daerah terpencil
▪ Contohnya :

1. Bagaimana jika barang yang telah dibeli tapi tidak

dikirim/Bagaimana barang dating terlambat

2. Penyalahgunaan/kebocoran informasi data pribadi

3. Merasa kurang nyaman jika malakukan deal

penjualan tidak bertemu langsung

4. Ternyata barang yang dipesan tidak sesuai dengan

gambar/foto yang ada di etalase web toko

5. Bagaimana jika proses payment mengalami

hambatan sehingga terjadi keribetan dalam proses

chekout
Thank you

Anda mungkin juga menyukai