Anda di halaman 1dari 10

”TUGAS MANDIRI”

T
E
N
T
A
N
G
(Pengertian Profesi Pendidikan)

Di buat oleh :
Nama : Indah Hetwi Balandatu
Prodi : S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar

UNIVERSITAS NEGERI MANADO


1. Pengertian Profesi
Profesi adalah sebuah istilah yang
merujuk pada suatu pekerjaan yang
membutuhkan keahlian atau
keterampilan khusus. Kata “profesi”
diadaptasi dari Bahasa Inggris, yaitu
“profession” yang berasal dari Bahasa
Latin “professus”. Kedua kata tersebut
memiliki arti yang sama, yaitu mampu
atau ahli di bidang tertentu.
2. Pengertian Pendidikan
Pendidikan adalah pembelajaran
pengetahuan, keterampilan, dan
kebiasaan sekelompok orang yang di
turunkan dari satu generasi ke
generasi berikutnya melalu
pengajaran, pelatihan, atau penelitian.
Pendidikan sering terjadi di bawah
bimbingan orang lain, tetapi juga
memungkinkan secara otodidak.
3. Pengertian Profesi
Pendidikan menurut
sumber pendapat ahli
1. Kamus Besar Bahasa Indonesia
(KBBI)
Profesi yaitu salah satu bidang
pekerjaan yang di landasi
Pendidikan keahlian (keterampilan,
kejuruan, dan sebagainya) tertentu.

2. Daniel Bell
Profesi ialah segala kegiatan
intelektual yang dipelajari termasuk
pelatihan yang di selenggarakan
secara formal ataupun tidak formal
dan memperoleh sertifikat yang di
keluarkan oleh sekelompok atau
badan yang bertanggung jawab
pada keilmuan tersebut dalam
melayani masyarakat ,
menggunakan etika layanan profesi
dengan mengimplikasikan
kompetensi mencetuskan ide,
kewenangan keterampilan teknis
dan moral serta bahwa perawat
mengasumsikan adanya tingkatan
dalam masyarakat.

3. Siti Nafsiah
Profesi yakni sebuah pekerjaan
yang di kerjakan sebagai sarana
untuk mencari nafkah hidup
sekaligus sebagai sarana untuk
mengabdi kepada kepentingan
orang lain (orang banyak) yang
harus di iringi pula dengan keahlian
keterampilan, profesionalisme, dan
tanggung jawab.
4. Paul F. Comenish
Profesi merupakan sebuah
“komunitas moral” yang memiliki
cita – cita dan nilai bersama.

5. Hughes, E.C
Profesi adalah segala hal yang lebih
baik dari kliennya tentang apa yang
di derita atau terjadi pada kliennya.

6. Schein, E.H
Profesi ialah berbagai kumpulan
atau set pekerjaan yang
membangun suatu set norma yang
sangat khusus yang berasal dari
perannya yang khusus di
masyarakat.
7. Doni Koesoema A
Profesi yaitu sebuah pekerjaan
yang dapat juga berwujud sebagai
jabatan di dalam suatu hierarki
birokrasi, yang menuntut keahlian
tertentu serta memiliki etika
khusus untuk jabatan tersebut
serta pelayanan baku terhadap
masyarakat.

8. K. Bertens
Profesi yakni salah satu moral
community (masyarakat moral)
yang memiliki cita – cita dan nilai –
nilai Bersama.

9. Sudarwan Danin
Profesi merupakan sebuah
pekerjaan yang menuntut
kemampuan intelektual khusus
yang di peroleh melalui kegiatan
belajar dan pelatihan yang
bertujuan untuk menguasai
keterampilan atau keahlian dalam
melayani atau memberikan advis
pada orang lain dengan
memperoleh upah atau gaji dalam
jumlah tertentu.

10. Peter Jarvis


Profesi adalah segala bentuk
pekerjaan yang sesuai dengan studi
intelektual atau pelatihan khusus
dimana tujuannya untuk
menyediakan pelayanan
keterampilan bagi orang lain
dengan upah tertentu.
11. Cogan
Profesi yaitu berbagai jenis
keterampilan khusus yang dalam
prakteknya di dasarkan atas suatu
struktur teoritis tertentu dari
beberapa bagian ilmu
pengetahuan.

12. Dedi Supriyadi


Profeksi yakni semua kegiatan dari
pekerjaan jabatan yang menuntut
keahlian khusus, tanggung jawab,
serta kesetiaan terhadap pekerjaan
tersebut.
Daftar Pustaka
https://www.maxmanroe.com/vid/karir
/pengertian-profesi.html
https://id.m.wikipedia.org/wiki/Pendidikan
https://sarjanaekonomi.co.id/pengertian-profesi-
menurut-para-ahli/

Anda mungkin juga menyukai