Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH PROPINSI LAMPUNG Tahun Pelajaran 2018/2019

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Tanggal Pembuatan 5 Juli 2018


SMA NEGERI 1 PAGELARAN Tanggal Revisi
Tanggal Efektif 12 Juli 2018
Disahkan oleh Kepala SMA Negeri 1 Pagelaran

Dra. Hj. Siti Rohayati, M.Pd


NIP 19621225 199102 2 001
SOP EVALUASI KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

Dasar Hukum : Kualifikasi Pelaksana


1. UU No.20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan 1. Perencanaan evaluasi
Nasional 2. Jenis evaluasi
2. PP No.13 Tahun 2015 tentang Standar Nasional 3. Tata cara pelaksanaan evaluasi KBM
3. Permendikbud No. 23 tahun 2016 tentang Standar
4. Pihak-pihak yang berwenang dalam evaluasi KBM
Penilaian
4. Permendibud No. 47 tahun 2016 tentang KI, KD
5. Permendikbud No. 15 tahun 2018 tentang Tugas Guru
beserta tugas tambahannya
Keterkaitan Peralatan/Perlengkapan
1. Merupakan tugas pokok pendidik Laptop, silabus, dan buku yang berkaitan
2. Acuan pendidik dalam melaksanakan
pembelajaran
3. Standar Isi, Proses dan Penilaian

Peringatan Pencatatan dan Pendataan


Tanpa ada evaluasi, tingkat keberhasilan KBM tidak akan
terukur
Definisi:
Yang dimaksud dengan evaluasi KBM adalah proses untuk mendapatkan respon dari siswa dan Guru tentang penilaian KBM
serta analisisnya sebagai dasar langkah-langkah perbaikan untuk peningkatan kualitas pembelajaran.
FLOWCHART
SOP EVALUASI KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

MULAI

PERSIAPAN FORM, BAHAN


PELAJARAN, METODE,
SARANA DAN SISTEM

SOSIALISASI DAN PEMBUATAN RPP

MENCARI BAHAN AJAR DAN MENETAPKAN


METODE PEMBELAJARAN

MENILAI HASIL PEMBELAJARAN


ULANGAN HARIAN
UJIAN TENGAH SEMESTER
UJIAN AKHIR SEMESTER

SKORING/ KURANG REMEDIAL


PENILAIAN

CUKUP DAN LEBIH


PENGAYAAN

MEMBUAT REKAP NILAI

MENYAMPAIKAN NILAI HASIL


KBM KE WALI KELAS

PEMBAGIAN RAPOR

SELESAI

Anda mungkin juga menyukai