Anda di halaman 1dari 14

TIK

dalam pelaksanaan
PBJ

DIREKTORAT PENGADAAN JASA KONSTRUKSI

Jakarta, 9 Desember 2022


Outline
• Tantangan PBJ

• Solusi

• Diskusi
Tantangan PBJ
Kondisi saat ini Keinginan
• Personil PBJ
terbatas
• Proses PBJ
• Kecepatan Proses lebih cepat
PBJ dirasa belum • Keputusan
optimal HOW? yang mudah
• Keputusan yang sulit • Data dan
Informasi
• Dokumen tersebar terpusat

• Sulit Pemantauan
• Pokja melakukan evaluasi kualifikasi
• Pengalaman badan usaha
• SKP : pengalaman dan saat ini
• Pokja melakukan evaluasi teknis
• Pengalaman badan usaha
• Pengalaman personil -> cek referensi
• Sumber daya alat atau personil apakah terkontrak
di pekerjaan lain

Proses PBJ
• Data terkait pengalaman
• Data terkait pekerjaan saat ini
• Data terkait sumber daya terkontrak

•Ada dalam bentuk


kertas dan tersebar
•Pokja melakukan
klarifikasi:
•Hasilnya kadang
membingungkan
Proses •Butuh waktu kurang
Evaluasi
lebih 14 hari
•Auditor
•Memeriksa
sumber daya
Realita
•Pengaduan
•Sumber daya
tidak benar
•Mau sampai kapan
Pertanyaan
ini akan terjadi ?
MENGAPA TIK ? CONTOH
IMPLEMENTASI
• TIK digunakan untuk mengubah kebiasaan

SOLUSI TIK
GATE SYSTEM
Ternyata PBJ DAN TIK
terkait erat
• Sebelum tahun 2002 masalah PBJ adalah transparansi ->
Tahun 2002 Solusi TIK hadirnya e-Procurement / SPSE

• Masalah pengadaan barang dengan harga yang tidak


seragam antar instansi, membayar lebih tinggi.
Tahun 2008 -> Solusi TIK hadirnya eKatalog

WHAT’S NEXT ?
Tantangan PBJ
Kondisi saat ini Keinginan
• Paket akan semakin
banyak
• Proses PBJ
• Personil terbatas TIK lebih cepat
• Keputusan
• Kecepatan Proses
PBJ dirasa belum yang mudah
optimal DATA
• Data akuntabel
dan
• Keputusan yang sulit
INFORMASI
SOLUSI TIK MASA KINI
dan KE DEPAN
• SIMPAN – Sistem Informasi Pengalaman -> pengalaman badan
usaha dan personil -> data lampau, data ke depan

• SIPBJ/SIKOMPAK – Sistem Informasi Kontrak dan Manajemen


Pelaksanaan Kegiatan -> paket ongoing -> sumber daya
terkontrak dan dokumentasi proses dari awal perencanaan
sampai akhir (BAST)

• SiRO -> Sistem Informasi Repeat Order -> Sudah berapa di


laksanakan RO -> batasan

• SiPEMENANG -> Sistem Informasi Penetapan Pemenang oleh


Pengguna Anggaran -> Proses Sirkular Tim
SOLUSI TIK SAAT INI
• SPSE

• SIKAP

• PUPR Aktif memberikan masukan ke LKPP

• Contoh : TOTP
Perubahan
• 2002 memulai eProcurement sebagai sebuah kewajiban
• Namun saat ini 2020 eProcurement adalah sebuah kebutuhan

• Aplikasi yang dibangun diharapkan akan


menjadi sebuah kebutuhan
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai