Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMK Tambun 1 Alokasi waktu : 3 × 45 menit


KD : 3.3 dan 4.3
Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : X/2 (Genap)
Materi Pokok : Operasi Matriks
A. Tujuan Pembelajaran
• Siswa dapat menjelaskan konsep sistem persamaan linear dua variabel
• Siswa dapat menyusun model matematika sistem persamaan linear dua variabel
• Siswa dapat menentukan nilai variabel SPLDV menggunakan metode eliminasi dan substitusi
• Siswa dapat menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan SPLDV
B. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan

➢ Peserta didik memberi salam, berdoa, menyanyikan asmaul husna


Pendahuluan
➢ Guru mengecek kehadiran, kebersihan kelas, dan memberi motivasi
➢ Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan
diajarkan
➢ Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan langkah pembelajaran

Inti :
1. Guru memberikan apersepsi berupa ilustrasi tentang Matriks dislide PPT
Literasi
2. Siswa mengidentifiakasi (problem statement) pada operasi dasar matriks
Critical
Thingking 3. Guru membagi kelas dalam beberapa kelompok dengan masing-masing kelompok terdiri

Kreative dari 3-4 anggota.

Teliti 4. Dengan aktif peserta didik mencermati dan mengamati LKS yang telah dibagikan guru

Komunikatif dan berpikir bagaimana cara menyelesaikannya.

Mencoba 5. Peserta didik bekerjasama dalam 1 kelompok untuk menyelesaikan kegiatan yang ada di

Kolanoratif LKS

HOTS 6. Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya ke depan kelas

Bekerja Sama 7. Guru bersama peserta didik mendiskusikan hasil dari presentasi.
8. Peserta didik bersama guru menyimpulkan tentang materi yang telah dipelajari hari ini
➢ Guru dan peserta didik merefleksikan pengalaman belajar hari ini dan menyimpulkan
Penutup
materi yang telah dipelajari
➢ Guru memberikan kuis guna untuk mengukur dan mengevaluasi tingkat pemahaman
siswa
➢ Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa

C. Penilaian
• Sikap : Lembar Pengamatan
• Pengetahuan : LK Peserta Didik
• Keterampilan : Kinerja dan Observasi

Mengetahui, Tangerang Selatan, 14 Oktober 2022


KepalaSekolah Guru Mata Pelajaran

…………………………. Kelompok 8
NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah Microteacing
Dosen Pengampu : Danisya Primasari, M.Si

Disusun Oleh :
Afranaila (2021-2-01-0001)
Ahmad Nur Kholidin (2021-2-33-0033)
Azizah Nuzulah (2021-2-04-0004)
Mega Djatiningtyas Kusuma Dewi (2021-2-14-0014)

PRODI PENDIDIKAN MATEMATIKA

STKIP SINAR CENDEKIA

TANGERANG SELATAN

2022

Anda mungkin juga menyukai